Anda di halaman 1dari 2

KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA PETUGAS

LABORATORIUM

SPO No. Dokumen :SPO/UKP/ Ditetapkan Oleh


No. Revisi : Kepala Puskesmas Sedadap
PUSKESMAS Tgl. MulaiBerlaku :
SEDADAP
Halaman :
Dr. Hesty Murdaningrum
Lestari
NIP. 19830214 201101 2 003

1. Pengertian Kegiatan yang dilakukan petugas laboratorium untuk menciptakan kesehatan dan
keselamatan kerja di laboratorium
2. Tujuan Agar petugas terhindar dari kecelakaan kerja
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No.000/069.f/PKM-LPD/2016 Tentang penanggung jawab
UKP,Kefarmasian & Laboratorium.UPTD Puskesmas Perawatan Lapadde Tahun
2016
4. Referensi Permenkes Nomor 37 Tahun 2012
5. Persiapan Alat :
- Jas praktek
- Masker
- Sarungtangan
6. Langkah-langkah 1. Pakailah jas laboratorium saat berada dalam ruang pemeriksaan atau di ruang
laboratorium.
2. Cuci tangan sebelum pemeriksaan.
3. Menggunakan alat pelindung diri (masker, sarung tangan).
4. - Semua specimen harus dianggap infeksius (sumber penular), oleh karena itu
harus ditangani dengan sangat hati-hati.
-Tidak makan, minum dan merokok di dalam laboratorium.
- Tidak menyentuh mulut dan mata pada saat sedang bekerja.
- Tidak diperbolehkan menyimpan makanan di dalam lemari pendingin yang
digunakan untuk menyimpan bahan-bahan klinik atau riset.
- Tidak diperbolehkan melakukan pengisapan pipet melalui mulut gunakan
peralatan mekanik (seperti penghisap karet) atau pipet otomatis.
5. Bersihkan semua peralatan bekas pakai dengan desinfektan larutan klorin
0,5 % dengan cara merendam selama 20-30 menit.
6. Bersihkan permukaan tempat bekerja atau meja kerja setiap kali selesai
bekerja dengan menggunakan larutan klorin 0,5 %
7. Cuci tangan dengan sabun dan beri desinfektan setiap kali selesai bekerja
7. Bagan Alir Pakai jas praktek

Cuci tangan

Gunakan alat pelindung diri

- Semua specimen diaggapinfeksius


- Tidak makan, minum Dilaboratorium
- Tidak menyentuh mulut dan mata pada saat bekerja
- Tidak menyimpan makanan dalam lemari pendingin
- Tidak melakukan pengisapan melalui mulut

Bersihkan semua peralatan


bekas pakai dengan larutan
klorin 0,5 %

Cuci tangan pakai sabun


Bersihkan permukaan tempat bekerja dan beri desifektan setiap
kali selesai bekerja

8. Hal-hal yang perlu Penggunaan APD


di perhatikan
9. Unit Terkait Semua unit puskesmas
10. DokumenTerkait Prosedur alat pelindung diri

11. Rekaman historis perubahan


Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai