Anda di halaman 1dari 68

2

BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018


2
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018
buset spesial ramadan

Itulah seruan yang kerap diucapkan berbagai kalangan dan lapisan umat Muslim di
seluruh dunia. Mulai dari usia senior hingga muda mudi tentu tidak mau melewatkan
dan selalu bersemangat menyambut Bulan Ramadan. Tak ketinggalan, wajah-
wajah yang Anda lihat di halaman premium Buset edisi Juni 2018 ini adalah mereka
yang terlibat secara langsung dalam pengadaan program Ramadan yang digelar
pada minggu terakhir Mei kemarin. Penasaran siapa mereka? Yuk berkenalan lebih
lanjut dengan Mujib, AJ, Farah, Jundi, Emily dan Melissa melalui cerita berikut ini!

Ya, tepat pada 26 Mei telah berlangsung acara buka puasa bersama yang
dicanangkan para pemuda/i Muslim Indonesia yang ada di Melbourne. YIMSA atau
Young Indonesian Muslim Student Association berkolaborasi dengan MYSK (Muslim
Young Seeking Knowledge) -komunitas mahasiwa Indonesia yang lahir dan besar
di Australia- mengadakan MY IFTAR (MYSK-YIMSA IFTAR) 2018 yang sukses mengajak
sekitar 200 partisipan untuk hadir di lokasi acara, tepatnya di KJRI Melbourne.

Tidak hanya buka puasa, para peserta juga diajak untuk bergabung dalam
diskusi dan bertukar pendapat, terlibat dalam permainan menarik, shalat maghrib
bersama serta tarawih berjamaah.

Sebagai wadah rohani untuk para pelajar dan pendatang dari Indonesia, YIMSA
berharap dapat mempererat tali silaturahmi, salah satunya melalui acara anual MY
IFTAR yang telah memasuki tahun kelima menemani kaula muda menjalani puasa di (dari atas, searah jarum jam): AJ, Melissa, Mujib, Farah, Jundi, Emily
Melbourne.
members who are majority international individuals to obtain insights from local
“Banyak dari para pelajar yang tinggal di Melbourne kehilangan suasana dan individuals who may have great insights regarding living/Ramadan in Australia,” tutur
semaraknya bulan Ramadan yang biasa mereka rasakan di Indonesia. Di sini, pria yang tengah menekuni bidang studi Master of Education Melbourne University
MY IFTAR bertujuan untuk memberikan hal itu. Jadi, nantinya diharapkan dengan itu.
adanya acara ini, peserta acara dapat merasakan kehangatan dan kebersamaan
juga memperluas koneksi melalui acara ini. Dan yang terlebih lagi, semua gratis! Misi tersebut kembali dipertegas oleh pengurus MYSK lainnya, kakak beradik Melissa
Berbagai macam takjil dan makanan khas Indonesia sudah kami persiapkan,” dan Emily Ilyas yang mengatakan MY IFTAR tidak bisa dipisahkan dengan kata
papar Ketua YIMSA Mujib Ghufran. ‘silaturahmi’ yang tidak hanya berfokus pada pelajar, namun terbuka untuk umum.
“For us it means gathering, sharing a meal together, connecting with each other,
Mahasiswa La Trobe University tersebut lanjut menjelaskan bahwa tahun ini MY IFTAR especially with those who don’t have any family here or those who don’t have a
mampu menampung lebih banyak pengunjung seiring dengan antusiasme yang community to join to break their fast with. It’s a reminder to us that we’re all on the
terus meningkat. “Dari segi tempat, walaupun kita masih memakai KJRI Melbourne, same mission to the same destination as one Ummah”.
tapi layout venue kita rombak total dengan memperlebar tempat acara. Ruang
visa yang dulu tidak pernah ada yang memakai, kita pakai melihat peserta yang Kendatipun, keenam personil ini sepakat bahwa hal yang paling ditunggu dan
datang tidak bisa ditambung hanya di satu tempat saja. Selain itu, adanya Imam selalu menarik dari MY IFTAR adalah makanan lezatnya! “Kita nggak bisa bohong,
Fadhil Fachrini sebagai penceramah kita dengan mengangkat tema ‘what if this is yang pasti makanannya adalah hal yang paling ditunggu-tunggu. Gratis dan
your last Ramadan’ membuat acara diskusi semakin lebih seru lagi,” ujarnya. enak!” ujar Farah Az Zahra selaku Head of Event YIMSA sambil tertawa. “Iya benar.
Makanan di acara kita alhamdulillah selalu berlimpah dan bisa mempersilakan
Dalam kesempatan yang sama, pengurus MYSK Abdul Djalil, atau yang akrab para ‘anak kos’ seperti kita untuk bisa membungkus makanan dan membawanya
disapa AJ, mengatakan kepada Buset bahwa pihaknya menilai letak perbedaan pulang. Jadi bisa ada persiapan untuk sahur atau buka buat keesokan harinya,”
yang signifikan salah satunya adalah adanya keberadaan media partner. “This ujar Mujib menimpali.
year, we have invested into including media partners into our event. We believe
this year by having media partners this will result in far more participants, making “It’s hard to decide which part is our favourite but if we had to narrow it down,
it easier in regard to developing friendly and beneficial network of connections it would be the food that’s been generously contributed by the elders in the
and relationships”. Senada dengan Mujib, AJ mengakui MY IFTAR merupakan community, the speech by our respected Ustad and praying Taraweh with all our
kesempatan yang sangat baik bagi anggota MYSK dan YIMSA untuk saling bertukar new friends,” jelas Melissa dan Emily sambil tersenyum.
informasi dan berbagi pengalaman. “This is a great opportunity for MYSK members
who are local individuals to connect and learn more from international individuals Alifia

who have experienced great lives/Ramadan overseas, and likewise for YIMSA www.buset-online.com

MY IFTAR di aula KJRI Melbourne

3
buset spesial ramadan

“Barangsiapa yang berpuasa di bulan Ramadan


karena iman dan mengharap pahala dari Allah maka
dosanya di masa lalu pasti diampuni”
(HR Bukhari dan Muslim)

Ramadan di Hati
K
isah dan pengalaman para pengurus MY IFTAR AJ yang berstatus mahasiswa, Ramadan tahun ini Melbourne selama 7 tahun ini.
selama Ramadan di Melbourne ternyata cukup bertepatan dengan ujian akhir semester. “This year may
menarik untuk disimak. Bagi seorang Jundi be a quite difficult year for me to practice Ramadan. Ramadhan yang datang setiap tahunnya
Mulia, penanggungjawab MY IFTAR, kesepian This is because it overlaps with my examination period, tentu akan menyimpan begitu banyak
adalah hal pertama yang ia rasakan ketika pertama thereby, complicating deciding to study or learn more kenangan. Namun, tidak ada yang tahu apakah tahun
kali menjalankan puasa di tanah asing. “Tapi lebih religion. InshAllah, this Ramadan will challenge me to ini merupakan Ramadhan kita yang terakhir? Atau
challenging lagi bagi mereka yang masih berstatus push myself to sufficiently devote much of my time masih kah kita diberi kesempatan untuk menyelesaikan
mahasiswa. Seperti pengalaman saya dulu, menjadi with religious obligations,” tutur pria yang juga gemar satu bulan penuh berpuasa? Semua itu memang
seorang mahasiswa adalah tantangan tersendiri karena mengajar ini. rahasia Yang Maha Kuasa. Kendati demikian, setiap
harus berhadapan dengan ujian yang bertepatan Ramadan yang datang, selalu ada sebuah harapan
dengan shalat Ied. Pastinya ini tidak akan terjadi di Mujib pula mengalami hal yang sama. “Dari yang terselip.
Indonesia, yang biasanya kita akan mendapat 3 hingga sini justru kita benar-benar sedang dilatih untuk
5 hari libur. Makanya, dengan adanya YIMSA dan MYSK menyeimbangkan urusan dunia dan akhirat. Di satu “Saya sendiri berharap di bulan Ramadan ini untuk
ini menjadi salah satu pelepas rindu untuk bisa shalat sisi harus mengerjakan kewajiban kita, yakni belajar, terus diberi kesempatan dalam menimba ilmu agama,
Eid bareng, dan buka puasa bersama, dimanapun dan dan menjaga ibadah Ramadan kita untuk terus bisa supaya kaya ilmu, bisa semakin banyak hal untuk dibagi
kapanpun,” ucap pemuda yang saat ini sudah bekerja istiqamah dan melebihi ibadah-ibadah di bulan yang kepada orang-orang lainnya. Saya juga berharap tali
di salah satu perusahaan di Melbourne. lainnya,” kata mahasiswa jurusan Akuntansi ini. silaturahmi antar sesama, dengan YIMSA, MYSK dan
komunitas lainnya bisa diperkuat lagi. Dan tentu saja,
Lain halnya dengan Farah yang mengatakan dengan saya berharap tahun ini, untuk semua mahasiswa yang
berpuasa di Melbourne justru ia bisa memfokuskan sedang menghadapi ujian akhirnya, semoga sukses,
dirinya dalam beribadah. “Di Melbourne memang dan kita bisa menyeimbangkan antara urusan dunia
suasana Ramadan sangat berbeda dengan di dan akhirat lebih baik lagi,” urai Mujib menjelaskan
Indonesia, tapi saya merasa melaksanakan ibadah bisa tentang harapannya untuk Ramadhan tahun ini.
lebih khidmat. Tidak terlalu terfokus kepada banyaknya
acara buka puasa bersama sana-sini yang biasa ada “For me, I hope this Ramadhan is to be able to excel
di Indonesia,” seru mahasiswi Bachelor of Nursing dari in my religious obligations as well as my academic
Holmesglen Insititute itu. Walaupun demikian, Farah expectations, as this is my biggest challenge regarding
tidak mengelak bahwa tetap ada kerinduan terhadap Ramadan this year. I really want to be able to
keluarga saat merayakan Idul Fitri. strengthen my Islamic knowledge and become closer to
AJ yang pindah ke Melbourne bersama keluarganya my beloved Muslims,” tuai AJ.
sejak kecil justru memiliki cerita yang berbeda.
AJ merasa tumbuh di Melbourne yang mayoritas “Kita berharap bulan Ramadan ini bisa sehat terus,
penduduknya beragama nasrani tidak lantas membuat dan bisa menunaikan ibadah puasa dengan baik.
AJ kehilangan arah. “There are many instances where Hal menarik lainnya adalah musim dingin yang kian Ditambah, semoga Ramadhan ini, semua dosa kita bisa
non-Muslims would be the people reminding me about cepat menghampiri tak dipungkiri membuat manusia diampuni oleh Allah, dan diberikan umur yang panjang
prayer times as well as iftar time. Apart from that, when menjadi susah bangkit dari tempat tidur. Farah untuk bisa menikmati indahnya bulan Ramadan di
I used to work, it was my non-Muslim colleagues who berbagi kisah menarik ketika dirinya bekerja part- tahun-tahun yang akan datang,” tutur Farah dan Jundi.
encouraged me to take longer breaks so I can pray time di pagi hari, mengharuskan ia untuk sahur on the
longer,” ucapnya bangga. Bagi AJ, inilah yang dapat road, atau sahur di jalan. “Benar-benar perjuangan “We hope everyone in this Ramadan will shower with
memupuk toleransi dan rasa saling menghargai. “This sekali untuk bangun di pagi-pagi buta dan harus siap- blessings and happiness, and hope that we still see
is also the reason why I want to develop myself to show siap berangkat kerja, and at the same time, harus each other again in next year’s Ramadan,” tutup Emily
them that Muslims are not as bad as the media projects mempersiapkan makanan sahur. Percayalah, itu tidak dan Melissa.
us to be and we are quite similar in many aspects mudah.” ujarnya sambil tertawa kecil. Apalagi, di
except only our belief,” tambahnya lagi. tempat kerjanya atau di kampus, banyak penduduk Alifia

lokal belum terlalu memahami makna puasa dan


Setiap individu akan menilai dan memaknai Ramadan bulan Ramadan. “Alhamdulillah, nanti kebiasa kok
dengan versinya masing-masing. Seperti misalnya dalam menjelaskan,” cerita gadis yang sudah tinggal di
www.buset-online.com

5
buset ngeliput

ReelOzInd! Australia Indonesia


Short Film Competition and Festival
returns in 2018!

After the success of ReelOzInd! Australia Indonesia Best Youth Film (created by a filmmaker 13-18 years)
Short Film Competition and Festival in 2016 and 2017, and Best Collaboration between Australian and
we are very excited to announce its return again in Indonesian filmmakers.
2018. Our Jury of high-profile Australians and Indonesians
from the film industry will be back again to select the
Over the past two years ReelOzInd! has attracted best films in each category. These will be screened
hundreds of entries from both nations, with screenings across Australia and Indonesia from September to
for live audiences in dozens of cities in Australia and December 2018 in our pop-up and travelling festival
Indonesia. We’ve reached thousands more online (bioskop keliling).
with viewers given the opportunity to vote for their
favourites to select the People’s Choice Award. A new initiative for ReelOzInd! 2018: ULTRA SHORTS
This year we are also very excited to announce a new
ReelOzInd! was established by the Australia-Indonesia companion competition Ultra Shorts. Ultra Shorts are
Centre in 2016 to encourage Australians and films of up to 30 seconds in duration, to be shared and
Indonesians to share their stories. We are unique. voted for on our social media platforms. It’s a fresh
There is no other festival that brings Australian and way to open up filmmaking to younger and emerging
Indonesian film makers together to share their work For Blair Harris from Melbourne (Director, ‘Dog and creatives, or just anyone with a camera phone and a
and stories on the same screen. Robot’, Winner Best Animation, 2016), the competition great idea!
and festival similarly opened up new opportunities A wonderful feature of ReelOzInd! in 2017 and
One of our awarded filmmakers, Dery Prananda, from for him as a filmmaker and introduced him to some continuing in 2018 is our open invitation to schools,
Yogyakarta [Director/Producer, ‘Amelis’ (Best Film great Indonesian stories, “Seeing all the great work universities, community groups and film enthusiasts in
2016) & Director/co-Producer ‘Arohuai’ (Co-Best Film from Indonesian filmmakers and also collaboration general to host a pop-up festival screening of their
2017)], reflected on the impact ReeOzInd! has had entries alongside my film Dog and Robot up on the own. In 2017 we loved sharing photos and reports
on his career so far, “ReelOzInd changed my life. For big screen at ACMI was amazing. I even got to speak from these events with our community through social
me, ReelOzInd is like home where you can develop on a panel with the producer of The Matrix, one of my media and our website.
yourself. From there, I had many extraordinary favourite films.” ReelOzInd! 2018 is open for submissions 1 April and
opportunities related to filmmaking. Beside my film closing 31 July.
being screened in many places in Indonesia and This year the theme for our competition is YOUTH/ We invite you to visit our website to discover how
Australia, the most important thing is meeting with PEMUDA you can get involved, get your work shown on the
many peoples and opening new possibilities in the In ReelOzInd! 2018 is seeking documentary, fiction big screen across Australia and Indonesia, attend a
future.” and animation short films of up 10 minutes duration, festival screening or host your own pop-up festival.
incorporating this years’ theme within the story Jemma Purdey is Coordinator of ReelOzInd! For
narrative, or as a visual element in the film. more information please contact her on reelozind@
Awards will be given for Best Film, Best Documentary, australiaindonesiacentre.org. You can find us on
Best Animation, Best Fiction and special awards for Facebook, Instagram and Twitter using @reelozind

TIMELINE

1 April Submissions open


www.buset-online.com

31 July Submissions close


26 September Festival Premieres in Melbourne and Yogyakarta
26 September - 31 December 2018 Travelling and Pop Up Festival in Indonesia and Australia

PRIZES

Best Film - AUD3,500


Best Collaboration between Indonesian and Australian - AUD2,500
Best Documentary/Best Animation/ Best Fiction - ea. AUD2,500
Best Film in Youth category - AUD1,500
Best Ultra Short - AUD1,000
7
BUSET Vol. 13-156 JUNI 2018

PERWAKILAN RI
CANBERRA
Embassy of The Republic of Indonesia in Australia (KBRI Canberra)
Alamat : 8 Darwin Avenue Yarralumla A.C.T. 2600, Canberra
No. telepon : +61 2 6250 8600
Email : indonemb@kbri-canberra.org.au
Situs : www.kemlu.go.id/canberra/
Dalam sebulan ke belakang,
NEW SOUTH WALES, QUEENSLAND, DAN SOUTH AUSTRALIA
masyarakat Indonesia, jika tidak
Consulate General of The Republic of Indonesia in Sydney(KJRI Sydney)
dunia, menyayangkan aksi terorisme
Alamat : 236-238 Maroubra Rd, Maroubra NSW 2035 bom bunuh diri yang dilakukan
No. telepon : +61 2 8347 6881 keluarga dengan anak kecil di
Email : visa.sydney@kemlu.go.id Surabaya. Pada 13 Mei 2018, satu
Situs : www.kemlu.go.id/sydney/ keluarga beranggotakan enam
orang berboncengan sepeda motor
NORTHERN TERRITORY (DARWIN)
dan berpencar ke tiga lokasi rumah
Consulate of the Republic of Indonesia in Darwin (KRI Darwin)
ibadah untuk meledakkan bom. Pada
Alamat : 20 Harry Chan Avenue, Darwin N.T. 0800 malam hari yang sama, bom lainnya
No. telepon : +61 8 8943 0200 meledak di kompleks rusunawa
Email : kridrw@indoconsdarwin.org.au Wonocolo yang diduga karena
Situs : www.kemlu.go.id/darwin/ kecelakaan saat perakitan. Selang
VICTORIA DAN TASMANIA sehari kemudian, terjadi pengeboman
Consulate General of The Republic of Indonesia in Melbourne (KJRI Melbourne) di Markas Polrestabes Surabaya, juga
oleh keluarga dengan anak kecil.
Alamat : 72 Queens Rd, Melbourne VIC 3004 Rangkaian peristiwa ini menguak
No. telepon : +61 3 9525 2755 cover: IG Finance kembali kepedihan Kerusuhan Mei
Email : info.melbourne@kemlu.go.id 1998 yang terjadi tepat tanggal 13-15,
Situs : www.kemlu.go.id/melbourne/ dua puluh tahun silam.
WESTERN AUSTRALIA, COCOS, DAN CHRISTMAS ISLAND
Consulate General of The Republic of Indonesia in Perth (KJRI Perth) Banyak spekulasi serta opini yang kemudian beredar secara pesat oleh
sebab dukungan teknologi jaman sekarang. Sehingga perkembangan
Alamat : 134 Adelaide Terrace, East Perth WA 6004 mental, pendidikan, dan moral manusia menjadi sangat krusial.
No. telepon : +61 8 9221 5858 Penilaian masyarakat harus bisa dalam level yang rasional untuk
Email : perth.kjri@kemlu.go.id mencegah perpecahan.
Situs : www.kemlu.go.id/perth - www.kemlu.go.id/perth/
Buset edisi Juni 2018 kali ini menghadirkan liputan berbagai kegiatan
komunitas Indonesia yang selalu setia mengedepankan bendera
Merah Putih di tanah rantauan ini. Walau berita terorisme melanda

EMERGENCY NUMBER hingga ke Australia, penduduk Indonesia di sini sedianya tetap


memperlihatkan budaya keramahan serta menonjolkan karakter
yang berdaulat. Apa yang diperbuat segelintir oknum yang tidak
bertanggungjawab jangan sampai memecahbelah, apalagi
Fire Ambulance & Police - 000 CRIME STOPPERS - 1800 333 000 mencoreng nama baik negeri tercinta.
POISON Information Centre - 131 126 Telephone Interpreter Service - 131 450 Dalam bulan suci Ramadan ini marilah kita kembali menengok hati
State Emergency Service (SES) - 132 500 nurani dan memohon ampunan atas segala pemikiran, perbuatan,
dan perkataan yang tidak baik. Senantiasa kita pun akan menebar
benih kebaikan yang berdampak bagi keluarga serta lingkungan.

AKAN DATANG-VIC
Selamat berbagi informasi positif dan menjadi inspirasi bagi lingkungan
Anda!

BUSET
The most talked about Indonesian Magazine in Australia
Jumat, 15 Juni Sabtu & Minggu, 14 & 15 Juli

SHALAT IED BASTILLE DAY FRENCH FESTIVAL PUBLISHER ADVERTISING EXECUTIVES


Projek 21 Vini Rotty (0438 012 183)
Diadakan di beberapa tempat: Sabtu pk. 10-17 & 18:30-22
Roy Rotty (0404 546 646)
Southern Community Centre Minggu pk. 10-17 EDITOR in CHIEF
Brunswick Sports Hall Meat Market Roy Rotty ART
RecWest Footscray 3 Blackwood St, North Melbourne Rizwana Rachman
www.bastilledaymelbourne.com EDITOR
Open House Halal Bi Halal Vini Rotty DISTRIBUTION COORDINATOR
KJRI Melbourne PERGILAH BERITAKANLAH Roy Rotty
GPdI Melbourne ASSOCIATE EDITOR
Info lanjut ikuti Sabtu 14 Juli Isabell Hie CONTRIBUTORS
Website/FB/IG/Twitter BUSET Pembicara: Pdt. Hanny Mandey Alain Warisadi – Xynergy Realty
Buset-online.com Mulai pk. 19 JOURNALISTS/PHOTOGRAPHERS Group
Calvary Worship Centre Adeste Adipriyanti Alvin Hermanto – Relab
Shop 20, 792-806 Heatherton Road Alifia Wahyuningsih Crime Stoppers Australia
Kamis-Sabtu, 14-23 Juni Springvale Amelinda Devina GRII Melbourne
Analuna Manullang Kainus Travel
Aysya Tujuanto KJRI Melbourne
MELBOURNE INTERNATIONAL Minggu 15 Juli
Isabell Hie PPIA VIC dan ranting
ANIMATION FESTIVAL Pembicara: Pdt. Hessel Mandey Natanael Setiawan Suhana Lim
Info daftar acara, tiket dan tempat: Pk. 15-17:30 Natasya Salim Superstar Education
www.miaf.net Multicultural Hub (Red Orange room) Tjintjin Jones Virda Ersan – SEA Accountants
506 Elizabeth Street Roy Rotty Yapit Japoetra – YNJ Migration
13-156 JUNI 2018

Melbourne Vini Rotty


Sabtu, 23 Juni
Info: Krisno 0404 152 588
HALAL BI HALAL PERWIRA Fb/Ig: GPdI Melbourne READ BUSET ONLINE at WWW.BUSET-ONLINE.COM
Pk. 18-21 : BUSETMAGAZINEMelbourne
310 Burwood Hwy, East Burwood
BUSET VOL. 13-165

RSVP paling lambat 13 Juni: : @BUSETMagazine


info@perwira.org.au / SMS 0452 52 82 87
: busetmagazine

Sekarang – 31 Juli

SUBMISI KOMPETISI FILM PENDEK SUBSCRIPTION


REELOZIND Kotak Langganan
Theme: “Pemuda/Youth”
Ingin mendapatkan BUSET langsung di rumah?
Best Film Prize: $3,500
reelozind@australiaindonesiacentre.org Hubungi (03) 901 277 64 atau email info@buset-online.com
BUSET juga bisa dibaca gratis melalui www.buset-online.com
8
buset ngeliput

Sosialisasi Pemilu 2019:

Pastikan Anda Terdaftar!


Para anggota Pantarlih tengah men-coklit
atau mencocokkan data teliti bekerja

Keriuhan, gejolak, dan riak jelang Pemilihan Umum (pemilu) 2019 sudah mulai terasa. RI untuk Australia, Y. Kristiarto S. Legowo. Dubes Kristiarto, saat menghadiri acara
Pemilu diadakan serentak di seluruh Indonesia pada 17 April 2019 mendatang. sosialisasi pemilu 2019 di Hobart akhir April lalu berpesan kepada sekitar 50 warga
Sedangkan untuk Australia, khususnya di wilayah Victoria dan Tasmania, Pemilu masyarakat di sana untuk menyukseskan pemilu dengan turut berpartisipasi
disepakati akan dilangsungkan lebih dulu, tepatnya pada hari Sabtu, 13 April 2019. menggunakan hak suaranya. Berbeda dengan pemilu di Australia yang merupakan
Artinya, kurang dari satu tahun lagi persiapan pesta demokrasi terbesar Indonesia kewajiban, artinya warga Australia harus menggunakan hak suaranya, pemilu
akan berlangsung. di Indonesia adalah hak - yang berarti hak tersebut bisa digunakan atau tidak
tergantung individunya. Maka itulah dihimbau agar setiap warga Indonesia yang bisa
Seiring dengan bergulirnya waktu, Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Melbourne memilih untuk menggunakan hak suara karena penting dalam menentukan masa
beserta para petugas Pemutahiran Data Pemilih (Pantarlih) Pemilihan Luar Negeri depan bangsa lima tahun ke depan.
Perwakilan RI Melbourne dan KJRI Melbourne, mengundang para tokoh masyarakat,
komunitas, media, serta mahasiswa untuk mensosialisasikan prosedur pelaksanaan Pesan berikutnya, Dubes Kristiarto juga mengingatkan bahwa Indonesia memang
pendaftaran pemilu 2019. negara yang plural dan majemuk. Berarti perbedaan sudah pasti ada. “Ketika hidup
di Australia, khususnya Victoria, multikulturalisme merupakan tema yang diprioritaskan.
Berlangsung di KJRI Melbourne, pada 2 Mei 2018 lalu, Konsul Jenderal RI untuk Bagi warga Indonesia, multikulturalisme bukan hal baru. Itu artinya, perbedaan
Melbourne, Spica Tutuhatunewa, juga meneruskan pesan dari Duta Besar (Dubes) pendapat, pandangan, visi dari kita yang punya latar belakang berbeda-beda,
sudah pasti ada. Tapi kiranya hal itu tidak membuat kita terpisah-pisah dan jangan
sampai kita bermusuhan satu sama lain,” ungkap Spica meneruskan pesan Dubes
Kristiarto. “Boleh berbeda tapi harus tetap bersatu. Kalau kita bisa menyukseskan
pesta demokrasi, kita bisa jadi contoh bahwa multikulturalisme dan demokrasi bisa
berjalan berdampingan bersama-sama,” lanjutnya.

Tak terasa pula, proses pemutahiran data daftar pemilih sementara (atau diistilahkan
pula dengan ‘coklit’: mencocokkan data, teliti bekerja) wilayah Victoria dan
Tasmania yang dilakukan oleh tim Pantarlih selesai 16 Mei 2018. Bagi yang belum
mendaftar, tidak perlu khawatir, proses pendaftaran pemilih untuk pemilu 2019 tetap
dilangsungkan sesuai dengan prosedur yang sudah dilakukan sebelumnya. Meski
begitu, lebih cepat mendaftarkan diri, lebih baik.
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

10
Apa saja prosedur dan apa saja yang perlu dipersiapkan untuk mendaftar?
Buset akan membantu dan memandu Anda!
Apa syarat bisa memilih dalam pemilu? 2. Calon pemilih harus menunjukkan dan memberikan salinan eKTP / Paspor RI
Syarat utama Anda bisa mencoblos atau menggunakan hak suara adalah terdaftar atau Surat Perjalanan Laksana Paspor (SPLP) yang masih berlaku.
sebagai pemilih dalam pemilu 2019. 3. Calon pemilih mengisi tanda bukti pendaftaran Pemilu LN sebanyak 2x (dua
Maka, bagi Anda warga negara Indonesia (WNI), yang sudah genap berusia 17 kali). Satu salinan akan diberikan kepada calon pemilih dan salinan kedua
tahun atau lebih (pada saat pemilu), bukan anggota TNI/Polri, memiliki KTP-el, paspor akan menjadi dokumentasi petugas Pantarlih.
RI, atau Surat Perjalanan Laksana Paspor (SPLP) bisa mengajukan diri sebagai calon
pemilih. PENDAFTARAN ONLINE SEMENTARA
1. Calon pemilih dapat mengunduh dokumen/formulir A.A.1 LN-KPU.pdf
Bagaimana cara mendaftarkan diri sebagai pemilih pemilu? melalui situs www.kjrimelbourne.com/pantarlih2019
Ada dua cara yang bisa ditempuh: 2. Calon pemilih mengisi formulir A.A.1 LN-KPU.pdf yang telah diunduh.
PENDAFTARAN LANGSUNG 3. Calon pemilih mengirimkan formulir yang sudah terisi beserta salinan eKTP /
1. Calon pemilih dapat mendatangi atau menghubungi petugas PANTARLIH Paspor RI atau Surat Perjalanan Laksana Paspor (SPLP) yang masih berlaku
LN wilayah Victoria dan Tasmania sesuai domisili. Petugas Pantarlih akan ke email pantarlih2019@kjrimelbourne.com dengan subject PENDAFTARAN
hadir di beberapa event masyarakat yang akan diumumkan melalui PEMILU LN 2019
sosial media. Bisa juga dengan mengunjungi gerai coklit mandiri di KJRI 4. Petugas Pantarlih akan mengirimkan email konfirmasi apabila data telah
Melbourne. diperbarui.

Mengapa mendaftarkan diri untuk pemilu penting?


Dengan mendaftarkan diri, maka Komisi Pemilihan Umum (KPU) dapat menentukan jumlah surat suara yang dikirim dari Jakarta ke Melbourne. Selain itu, dengan mendaftar,
Anda bisa menentukan sendiri apakah Anda mau mencoblos di bilik suara (TPS) atau mengirimkan hak suara via pos.
Tentu, kita tidak ingin terjadi kekurangan surat suara. Jadi untuk menghindari hal tersebut, daftarkan diri Anda.

Jika tidak mendaftarkan diri apakah bisa tetap mencoblos pada saat pemilu berlangsung?
Bisa saja. Namun bagi Anda yang tidak mendaftar, baru bisa mencoblos dua jam setelah proses pencoblosan berlangsung dan selama surat suara masih ada. Perlu
dicatat, bahwa KPU akan melebihkan surat suara sebanyak 2.5% dari jumlah total pemilih. Tapi bayangkan jika diasumsikan jumlah pemilih di wilayah Victoria sebanyak
15.000 orang, berarti 2.5% kelebihan surat suara hanya sekitar 375 lembar. Jumlah itu tidak banyak, jadi sebaiknya daftarkan diri Anda untuk memastikan Anda tidak
kehilangan hak suara.

Deste

www.buset-online.com

11
Create Your Future
Advertorial

Superstar Education dan The Hotel School


Gelar Karir Workshop di Bidang Perhotelan
Superstar Education, bekerja sama dengan The Hotel School (Melbourne Campus),
kembali menghadirkan seminar karir bagi pelajar internasional. Acara eksklusif yang
dihadiri sekitar 25 pelajar Monash University dan RMIT ini bertujuan untuk membekali
pelajar internasional dengan teknik mencari kerja dan teknik wawancara.

The Hotel School yang merupakan bagian dari Southern Cross University (CRICOS
Provider 01241G) mempunyai program yang sangat unik yaitu Bachelor of Business in
Hotel Management serta Master of International Tourism and Hotel Management. Selain
dua program ini, juga terdapat 2 program lain untuk spesialisasi International Tourism
and Hotel Management, yaitu Graduate Certificate dan Graduate Diploma.

Begitu banyak institusi yang menawarkan program di bidang perhotelan. Lalu apakah
keistimewaan dari program di The Hotel School ini? Selain mata kuliah Managing
Organisations, Food and Beverages Operations, Entrepreneurship and Innovation,
Hospitality Services Management dan sejenisnya, The Hotel School memberikan
kesempatan bagi para pelajarnya untuk mengikuti program magang di sejumlah
hotel berbintang. Hotel tempat magang ini merupakan properti yang berada didalam
kepemilikan grup Mulpha Australia, contohnya Intercontinental Sydney, Rydges Hotels
and Resorts, Marriott. Mulpha Australia memiliki aliansi kemitraan yang unik dengan 1. Research the industry and company
The Hotel School, dan hal ini memberikan nilai jual yang lebih bagi para pelajar yang
menuntut ilmu di The Hotel School. Kedengarannya sangat remeh. Apa iya ada orang yang akan mengikuti
wawancara kerja, tapi tidak melakukan persiapan? Well, ternyata ada! Banyak!
Bagaimana peluang karir di bidang perhotelan? Sektor ini merupakan salah satu Cara termudah untuk melakukan riset mengenai perusahaan tempat kamu akan
bidang dengan nilai ekspor tertinggi di Australia yang menyumbangkan sekitar $40 melakukan wawancara adalah membuka dan membaca beberapa informasi
miliar terhadap perekonomian Australia. Dalam 5 tahun ke depan diprediksi akan mendasar di situs resmi perusahaan tersebut. Bila kamu melamar untuk posisi di
terdapat pertambahan sekitar 25,000 kamar hotel baru di Australia. Sejumlah hotel bagian marketing, misalnya, pastikan kamu juga melakukan riset pada media sosial
berbintang juga akan melakukan ekspansi dengan membuka cabang baru, misalnya perusahaan tersebut (Instagram, Facebook atau Twitter).
Novotel Little Lonsdale Street, W Hotel Sydney, Sofitel Darling Harbour, Ritz Carlton. Hal
2. Clarify your ‘selling points’ and the reasons you want the job
ini memberikan peluang karir yang cemerlang bagi lulusan The Hotel School.

Bila salah satu ‘selling point’ kamu adalah tepat waktu, berilah contoh konkrit
Superstar Education selalu berkomitmen untuk memberikan pilihan program dan institusi
dimana faktor tepat waktu dapat berkontribusi pada posisi yang kamu lamar.
yang terbaik bagi para pelajarnya, serta membekali para pelajar dengan keterampilan
dan pengetahuan yang lebih supaya para pelajar lebih unggul dalam mencari 3. Anticipate the interviews’ concerns and reservations
pekerjaan. Tertarik untuk mengetahui lebih dalam mengenai The Hotel School atau
program lain? Hubungi Superstar Education di melbourne@super-star.com.au Asah kemampuan people skills kamu untuk mengantisipasi hal-hal tak terduga.
Ada sejumlah pewawancara yang sangat irit dengan kata-kata, atau sebaliknya,
mereka suka ngobrol kesana kemari seolah-olah tidak ada hubungannya dengan
How to Prepare for Job Interview interview.

Yuk kita menyimak catatan singkat dari workshop karir yang berlangsung selama dua 4. Prepare for common interview questions
jam di kampus The Hotel School. Ada enam poin penting yang harus diperhatikan
pada saat mempersiapkan diri untuk wawancara kerja. ‘Tell me/ us about yourself.’ Ini adalah salah satu pertanyaan yang sangat
umum, dan cukup banyak pelamar kerja yang gagal menjawab pertanyaan ini.
Kamu melamar untuk posisi marketing di suatu perusahaan start-up, misalnya.
Pewawancara mungkin tidak akan tertarik dengan topik mengenai binatang
kesayangan kamu, tanggal lahir kamu ataupun jumlah saudara kamu di rumah.

5. Line up your questions for the interviewer.

Pastikan kamu mempersiapkan pertanyaan. Jangan pernah menyudahi sebuah


wawancara kerja dengan ‘I don’t have any questions at the moment.’ Contoh
pertanyaan yang dapat kamu siapkan adalah: ‘Apakah saya akan mendapatkan
training / bimbingan pada saat memulai pekerjaan ini?’ atau ‘Apakah setelah
selesai program magang ini ada kesempatan bagi saya untuk menjadi staf part-
time atau full-time?’

6. Practice, practice, practice!

Betul, jangan remehkan latihan wawancara. Latihlah untuk berbicara di depan


cermin (atau orang lain), utamanya untuk poin 2 dan 4 di atas.
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

12
Nyusul Pacar di Sydney buset life

Xn: Siang, Ko. Mel tanya kenapa dia tidak boleh ke Sydney? Menurut koko apa?
SL: Luck cycle yang lagi jelek.
Xn: Oohhh gitu. Mungkin dia pergi nanti? Maksudnya kalau sekarang tidak boleh, nanti saja.
SL: Kalau lagi jelek maka tentu akan lebih susah kalao ada di tanah asing. Setidaknya beberapa
tahun ke depan.
Xn: Dua tahun ini tidak boleh ya, Ko?
SL: Tak dianjurkan. Itu last at least for 4-5 years.

Di atas adalah cuplikan percakapan Whatsapp dengan seorang ibu mengenai putrinya. Ceritanya sang putri mau
kuliah di Sydney untuk menyusul sang pacar. Si pacar kuliah di sana dan sekarang sudah kerja. Oleh orang tua si
pacar, ia tidak diijinkan balik ke Indonesia dengan alasan belum tentu bisa dapat kerjaan yang gajinya sebesar yang
didapat sekarang.

Dari hasil analisa ba zi, putri klien saya sedang berada dalam siklus hoki yang jelek. Hoki tahunannya pun sama. Begitu
pula ba zi si pacar. Dayun-nya lagi tidak kondusif, dan xiaoyun-nya rata-rata. Itu alasan utama mengapa saya tidak
menganjurkan agar putri klien saya menyusul sang pacar ke Sydney.

Analoginya, kondisi kesehatan kita tidak bagus. Tentu tidak ideal kalau kita berada di tanah asing. Keluarga, teman,
dan support system tentu tidak semaksimal kalau kita berada di kampung sendiri. Atau ibaratnya kalau kita mau
memindahkan tanaman, tentu kita akan memastikan terlebih dahulu tanamannya dalam situasi dan kondisi yang
sehat dan kuat guna memaksimalkan survival chance-nya saat dipindah dan ditanam di lokasi baru. Bagi penghobi tanaman, tentu akan paham analogi saya ini.

Saat ini sang pacar sudah kerja, ini tentu membantu. Tetapi masalahnya yang bersangkutan pun sedang dalam hoki yang tidak baik. Jika dilihat, suami istri yang sudah
bersama tahunan saja bisa bubar, apalagi ini baru taraf pacaran saja. Tak sedikit yang pernah saya jumpai dimana seseorang yang menyusul/menguber sang pacar di
luar negeri akhirnya malah ‘putus’.

Inilah manfaat lain dari memahami ba zi, agar kita bisa mendapatkan informasi lebih objektif dan jelas dalam memilih atau memutuskan suatu hal yang penting.

Inilah cara kerja analisa ba zi yang objektif, berlogika serta memiliki dasar. Beda dan bukan berdasarkan sesuatu yang tak bisa dilihat seperti melempar dadu, koin, atau
membaca bola kristal.

Suhana Lim
Certified Feng Shui Practitioner
www.suhanalimfengshui.com
0422 212 567 / suhanalim@gmail.com

www.buset-online.com

13
buset ngeliput

Sihir Intan Paramaditha


Lewat
Apple and Knife Bagi yang belum familiar dengan karya-karya
Intan Paramaditha, kumpulan cerpennya
(kumcer) yang berjudul Apple and Knife,
yang diterjemahkan oleh Stephen J
Epstein, baru saja diterbitkan oleh
penerbit independen Australia, Brow
Books, divisi majalah sastra The Lifted
Brow. Sebanyak 11 cerpen yang
termuat dalam antologi tersebut
merupakan cerpen-cerpennya
yang pernah termuat dalam
kumcer Sihir Perempuan (2005)
dan Kumpulan Budak Setan
(2010) yang ia tulis bersama Eka
Kurniawan dan Ugoran Prasad.
Cerita-cerita Intan kental akan
nuansa horor, mitologi dan
suka merekonstruksi dongeng.
Isu-isu yang diangkat juga
berbau gender, seksualitas dan
singgungan budaya urban.

Setelah diluncurkan
di Sydney terlebih
dulu, termasuk
berpartisipasi
dalam Sydney
Writers Festival
akhir April lalu,
akhirnya Apple
and Knife
diperkenalkan secara resmi kepada publik Melbourne. Bertempat di Yasuko
Hiraoka Myer Room, Sidney Myer Asia Center, University of Melbourne,
Intan yang juga seorang dosen di Macquarie University, Sydney hadir
menyapa penggemar dan pecinta buku. Di antara hujan deras yang
mengguyur Melbourne, 10 Mei 2018 lalu, bersama Lily Yulianti Farid,
berdua di atas panggung mereka mendiskusikan proses penerjemahan
Apple and Knife.

Tak hanya itu, Lily Yulianti Farid juga menyenggol momentum peringatan
20 tahun reformasi dengan kebangkitan para penulis perempuan,
termasuk di antaranya Ayu Utami yang menerbitkan kembali karya
monumentalnya berjudul Saman, Leila S Chudori yang tahun ini
melahirkan Laut Bercerita yang bercerita tentang mahasiswa korban
98, dan tentu saja sosok Intan Paramaditha. Karya Intan, menurut Lily,
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

menjadi sangat penting karena lahir setelah tumbangnya Orde Baru


dan dimulainya reformasi. Intan juga menyebutkan bahwa kehadiran
penulis perempuan Indonesia saat ini juga menggembirakan, ada
banyak kompleksitas perempuan yang tersentuh.

Intan Paramaditha juga berhak bergembira dan bangga, karena


baru-baru ini penerbit Harvill Secker dari Penguin Random House UK,
menawarkan kontrak untuk menerbitkan Apple and Knife di tahun 2019
dan novel Gentayangan atau The Wandering (yang kini juga sedang
diterjemahkan oleh Stephen J Epstein) akan diterbitkan tahun 2020.
Bagi yang sudah memegang buku Apple and Knife, selamat terhanyut
dalam sihir bercerita khas Intan Paramaditha.

Deste

16 Intan Paramaditha
Apa Kata Mereka
Lily Yulianti Farid | penulis
Karya-karya penulis perempuan Indonesia sekarang terus memperkaya khazanah sastra kita dan berkontribusi memberi kita pemahaman yang
lebih berwarna tentang kondisi masyarakat Indonesia. Dengan momentum 20 tahun reformasi, Intan dengan Apple and Knife yang diterbitkan
dalam Bahasa Inggris menjadi penting karena cerita-cerita dalam buku ini ditulis di tahun 2005, ketika reformasi masih sangat baru. Sehingga
ada banyak elemen dan simbol era orde baru yang ditemukan dalam cerita-cerita ini. Penting pula diingat bahwa dalam 20 tahun, penulis-
penulis perempuan ini mendobrak tabu. Selama ini sastra yang didominasi penulis laki-laki, melihat perempuan dengan cara berbeda. Tubuh
perempuan dilihat sebagai objek, posisi perempuan dalam lingkungan sosial didekati dengan cara yang sangat maskulin. Nah, teman-teman
penulis perempuan ini datang memberi suara ini yang semakin penting. Apalagi kalau kita percaya untuk memahami Indonesia kita tidak bisa
menyederhanakan cerita dari kota-kota besar saja. Tapi juga harus berdampingan dengan konteks lain, cerita-cerita dari daerah lain. Mungkin
ada persoalan yang sama bahwa perempuan selalu diharapkan untuk memenuhi ekspektasi sosial masyarakatnya tapi ada cara perlawanan
dan respon dan strategi-strategi yang khas perempuan yang muncul di karya-karya penulis itu.

Dr Meg Downes | pemerhati sosial budaya Indonesia


Tonight is really wonderful. I’ve been looking forward to have a chance to hear Intan’s speak. I followed her on Instagram and had been seeing
her launched her book in other cities and was hoping she would come to Melbourne. I read her short stories in Bahasa Indonesia. I have Sihir
Perempuan and I have read a couple of her stories from other antology. Now, if people read some of Indonesian fictions, the stories become a lot
more complex than just one of a whole conservatism and radicalism. A lot of exciting things going on creatively in Indonesia!

Yacinta Kurniasih | pengajar


Penulis Indonesia saat ini dan di masa yang akan datang mempunyai peran yang penting karena dengan tulisannya, mereka bisa membahas,
mengangkat, mengkritik, menertawakan, membuat orang berpikir. Dan hal ini tidak bisa dilakukan oleh profesi-profesi lainnya. Sebagai
perempuan, orang Indonesia akademisi, aktivis, yang percaya pada Indonesia bisa menjadi bangsa yang lebih baik lagi tapi juga merasa
khawatir dengan apa yang terjadi di Indonesia akhir-akhir ini terus mendukung upaya para penulis Indonesia untuk tetap berpikir kritis. Apalagi
sekarang ini Indonesia sedang berhadapan dengan isu-isu yang dibungkus dengan agama, identitas, etnisitas, dan politis - yang pada akhirnya
korbannya adalah perempuan dan kaum minoritas. Menulis ini merupakan area yang jujur dan menantang, dan penulis punya tanggung jawab
luar biasa.

www.buset-online.com

17
buset eksklusif

Ialah Indrodjojo Kusumonegoro


atau yang lebih DIkenal dengan nama panggung

Indro Warkop
W Penyiar, Pelawak,
ajahnya sudah pasti tak asing lagi bagi
kita yang suka menonton lawakan-

Pemain Film
lawakan Warkop di televisi.

Dalam kesempatan yang sangat langka Buset


akhirnya dapat berjumpa dan berbincang bersama Karir sebagai seorang komedian dimulai saat ia
komedian senior Indonesia ini. Indro pun dengan bergabung dalam program lawakan bertajuk ‘Obrolan
ramah dan sangat welcoming mulai bercerita Santai di Warung Kopi’ untuk anak muda di stasiun radio
dan mengutarakan opininya tentang dunia lawak Prambors pada tahun 70-an. Awalnya Indro melakukan
hingga bagaimana seharusnya kita bersikap siaran bersama empat sekawan yang sudah lebih dulu
sebagai Bangsa Indonesia. eksis; Kasino, Dono, Nanu, dan Rudy. Obrolan mereka
mulai banyak digemari para pendengarnya karena
dinilai sangat menghibur, hingga lantas kerap diundang
untuk tampil di atas panggung di beberapa sekolah dan
universitas.

Tak perlu waktu lama bagi produser-produser film


untuk melihat potensi kelima personil tersebut. Tawaran
untuk rekaman kaset dan syuting film pun mulai
berdatangan, akan tetapi ini tidak serta merta di-iya-
kan. Semua dilakukan dengan penuh pertimbangan.
Indro menceritakan bagaimana Warkop Prambors tidak
menjawab permintaan bermain film karena merasa
masih perlu menggali informasi. “Satu tahun kita nggak
ngejawab karena kita survei dulu. Apa sih ini? Harus apa
kita di sana? Bagaimana? Sementara kita kan nggak
punya basic akting, kayak gitu istilahnya, kita pelajarin dulu
dunia film, baru kita masuk ke dunia itu. Teorinya kita
mungkin nggak gitu ngerti, tapi kita tetap berhati-
hati sampai ngerti dulu,” kisah Indro.

Rudy lebih dulu meninggalkan Warkop


Prambors dengan alasan kesulitan
mengatasi demam panggung.
Sedangkan Nanu memutuskan
untuk mengundurkan
diri setelah sempat
membintangi film
perdana mereka
yang berjudul “Mana
Tahan” pada tahun
1979. Akhirnya Warkop
dibintangi oleh tiga
personil Dono, Kasino,
Indro (DKI).

Sejak itu Warkop DKI


telah mencetak 34 judul
film hingga tahun 1994 dan
kemudian berlanjut dengan
sinetron komedi televisi yang
berjaya hingga awal tahun 2000.
Sinetron Warkop DKI berhenti
setelah Dono meninggal dunia di
akhir 2001. Sebelumnya, pada tahun
1997 Kasino lebih dulu meninggalkan
2018

kedua rekannya akibat penyakit kanker


JUNI2018

otak.

Komedian
13-156 MEI
BUSET VOL. 13-155

Musti Cermat
Tidak ada manusia yang sempurna, tak terkecuali
seorang pelawak sekelas Warkop. Indro menceritakan
pengalaman ketika ia bersama teman-teman Warkop
sempat tidak mendapatkan tawa dari penontonnya.
Kala itu mereka berhadapan dengan buruh pemetik
teh yang ternyata hanya mengerti Bahasa Sunda.
18
“Akhirnya Mas Kasino naik dengan Bahasa Sunda sama Mas Nanu. Mas Nanu nggak Up Comedy Indonesia, sesuai dengan budaya kita. Kita tahu seperti apa keadaan
gitu bisa Bahasa Sunda, tapi kemudian ngiringin Mas Kasino nyanyi lagu Sunda yang bangsa kita, jangan dibuat bahan lawakan, apalagi soal agama. Makanya saya
dipelesetin gitu, alhamdullilah akhirnya berhasil,” cerita Indro. bilang, suku, ras, semua jangan dimainkan di sini, kecuali kita punya data, jadi materi
yang kita susun masih cerdas,” jelas bapak yang sekarang doyan mengikuti tur motor
Kehilangan dua partner Warkop DKI memang sangat berat bagi Indro, apalagi Harley Davidson itu.
kesuksesannya sejak awal tercipta bersama-sama. Kendati demikian, dunia komedi

Komedi
masih menjadi bagian besar dari kehidupan Indro. Dan ia pun terus mengingat pesan
almarhum Kasino dan Dono yang mewasiatkan agar Indro dapat terus berkiprah di

dan Bangsa
dunia komedi dan mengibarkan bendera Warkop DKI.

Indro memproduseri film layar lebar yang terinspirasi dari rekam jejak kariernya. Pada
tahun 2016, film “Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 1” tayang di bioskop-bioskop
Menurut pengamatan Indro sebagai komedian yang sudah malang melintang sejak
yang tersebar di Tanah Air. Film ini berhasil memecahkan rekor jumlah penonton
40 tahun silam, perkembangan komedi saat ini seperti berbanding lurus dengan
terbanyak menembus angka 6.8juta. Indro pun sempat muncul di beberapa adegan
keadaan di Indonesia, yakni meningkat secara kuantitatif, namun menurun secara
sebagai Indro dari masa depan.
kualitatif.

Setahun setelahnya, “Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 2” kembali ditayangkan.
Buset pun menanyakan pendapat Indro tentang hal yang dapat dilakukan
Belum ada pembicaraan untuk melanjutkan ke sekuel selanjutnya dalam waktu
sebagai masyarakat Indonesia untuk menghadapi berbagai masalah yang datang
dekat ini.
menghampiri negara. Indro merespon dengan dua kata: bijak dan sederhana.

Komedi adalah Kejujuran “Jadilah orang yang bijak, kita harus mengerti betul siapa diri kita dan jati diri kita
yang dihubungkan dengan bangsa ini… sehingga kita berpikir sebagai satu kesatuan
Indonesia,” katanya. Dan dengan bersikap sederhana, niscaya kita menjadi peka
Seiring dengan mulai popularnya stand up comedy di Indonesia pada tahun 2010, terhadap hal-hal yang terjadi di lingkungan kita.
Indro beserta Indra Yudhistira, Pandji Pragiwaksono, dan Raditya Dika menggarap
kompetisi Stand Up Comedy Indonesia (SUCI) pertama di Tanah Air. Ajang ini disiarkan Satu lagi faktor yang tak kalah pentingnya adalah berbudaya. Ayah tiga anak
melalui Kompas TV mulai dari tahun 2011. ini menegaskan bahwa pengertian budaya yang dipahami setiap orang dapat
menciptakan keharmonisan. Masyarakat dapat hidup berdampingan dan sebagai
Selain mengantarkan para stand up comedian menuju tangga kesuksesan, Indro satu kesatuan bila setiap orang mampu menghargai budaya.
juga memiliki pembelajaran tersendiri melalui proses seleksi peserta, audisi, sampai
dapat tampil di panggung dan ditonton seluruh masyarakat Indonesia. Salah satu “Pesan ini untuk seluruh Bangsa Indonesia, ini adalah sebuah kunci untuk kita bisa
yang disayangkan adalah motivasi peserta yang melenceng dari tujuan didirikannya sama-sama hidup rukun, kita bisa sama-sama menikmati apapun,” ucap Indro
SUCI. “Di negara kita ini ada banyak yang berkualitas, namun ternyata yang nggak lantang.
juga banyak. Banyak yang ikut audisi dengan bilang, ‘saya sebetulnya ikut ini karena
nggak punya uang’. Motivasinya macam-macam, bukan yang benar-benar, ‘gue Usai membicarakan topik yang cukup berat, sisi komedian Indro pun muncul ketika
pengen jadi stand up comedian’,” papar pria kelahiran 8 Mei 1958 tersebut. Hal Buset hendak berpamitan. “Tahu nggak kenapa sandal di Masjid sering hilang?”
ini menjadi suatu kenyataan dimana masyarakat Indonesia lebih sering menjadi tanya Indro kepada anak-anak muda yang ada di depan pintu rumahnya, “karena
pengikut daripada menjadi diri mereka sendiri. Padahal Indro melihat komedi sandalnya dilepas, coba kalau dipake, pasti kan nggak hilang!”
sebagai sebuah kejujuran. Apa adanya, apa yang dirasakan salam hati seseorang.
“Lucu misalnya ketika seseorang menganggap sebuah toples biasa saja, tapi ada Perjumpaan Buset dan Indro diakhiri dengan tawa dan memori manis yang
seseorang yang punya keresahan, kejujuran, ‘ini toples nggak layak nih’, keluar lah membekas.
ketidaklayakan atas toples itu, itulah kejujurannya,” jelas Indro.
adbm

Setelah keluar dari SUCI, setiap stand up comedian punya tanggungjawab masing-
masing. “Stand up comedy itu liberal, tapi mohon maaf kami di sini buatnya Stand

www.buset-online.com

19
buset ngeliput
SATAY FESTIVAL 2018

SUKSES PAMER BUDAYA

APA KATA MEREKA


Diah Pipit Triani
PhD Astrophysics, Swinburne University
Untuk kesekian kalinya, PERWIRA
(Perhimpunan Warga Indonesia di Kebetulan saya di sini sebagai pemilik salah satu stall
Victoria) kembali menyelenggarakan non-food. Acaranya ramai, pengisi acaranya juga ramai.
acara tahunan bertajuk The Tahun ini sepertinya banyak native yang datang. Kalau
Indonesian Satay Festival – yang goalnya untuk mengenalkan makanan Indonesia kepada
kerap diidentikkan dengan kehadiran orang asing, saya bilang ini sudah tercapai. Dari segi stall,
berbagai macam makanan khas mungkin ini kurang menguntungkan bagi pemilik bisnis
Tanah Air diiringi pentas budaya seperti saya. Karena pertama kebanyakan orang yang
Nika Suwarsih, Ketua PERWIRA
bangsa. Seperti namanya, para datang adalah mereka yang ingin mencicipi makanan,
pengunjung pun bisa menemukan bukan mau belanja barang seperti barang yang saja jual sekarang, jilbab.
aneka sate di sini, sebut saja sate Dan kalau dilihat-lihat lagi pengisi stall tahun ini sepertinya sepi ketimbang tahun
padang, sate ayam, sate maringgih, lalu. Ya, saya berharap tahun depan adanya promosi yang merata untuk stall-stall
hingga menu tradisional lainnya semacam lontong sayur, nasi goreng, cendol, dan yang non-food. Karena ini kita bayarnya sama, tapi tidak terlalu dapat untung
lain sebagainya. karena kebanyakan pengunjung lebih tahu tentang stall makanannya ketimbang
stall lain. Soalnya sayang, banyak stall yang lain seperti, stall boneka, batik,
Tentu kesempatan baik ini akan sangat disayangkan jika tidak digunakan sekaligus makeup, travel itu kurang ramai karena pengunjung sepertinya tidak diberi tahu.
sebagai ajang promosi. Dalam hal ini, panitia telah bekerjasama dengan beberapa
gerai usaha yang menjajakan produk dan jasa mereka, sebut saja gerai batik, hijab, Rony dan Nina Mckeey
agen perjalanan, dan make-up artist. Semua merupakan usaha yang dimotori orang
Indonesia di Victoria. We really enjoyed the event so far. Tapi stall makanannya
sepertinya shrinking. Not like in the past, there were
plenty of food stall. However, the performance and the
culture are absolutely amazing. When we wanted to go
here, we are looking forward to seeing the culture that
Indonesia has. In the future, I hope that there will be more
food, more entertainment, more of traditional instrument.
Also, maybe sometimes it’s better to let people standing
instead of sitting, so they can mingle around. And keep
some background to the cultural stall. For people like myself, who don’t really know
Indonesia, it would make them understand deeper and richer if people could read
some backgrounds instead of study it by themselves.

Asri Hikmatunnisa
Master of Education, Monash University
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

Ini pertama kali saya ke acara ini. Senang rasanya


ketika tahu bahwa komunitas Indonesia di sini sangat
besar. Berasa jadi kaya ada di rumah, ada bazaar
makanan, pakaian, dan performance, semua Indonesia.
Tapi ternyata tidak hanya Indonesia saja yang ikut
meramaikan penampilan di atas panggung tadi,
melainkan ada orang asing juga. Senang melihatnya,
tandanya kita dihargai di sini. Kebetulan hari ini saya
dipercayakan menjadi bagian dari panitia di bidang fotografi. Ini jadi experience
yang menyenangkan, bisa berkontribusi di kegiatan teman-teman, bapak dan
ibu PERWIRA. Saya merasa secara tidak langsung kontribusi saya ini juga bisa
terhitung sebagai membantu menyukseskan dan mempromosikan Indonesia di
sini. Saya berharap, Satay Festival lebih banyak memberikan kesempatan kepada
orang Indonesia yang mempunyai bakat dalam hal menampilkan kebudayaan
20 Indonesia yang beragam. Sukses terus!
Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, Satay Festival 2018 pula diadakan di
Box Hill Town Hall dan dihadiri oleh sekitar 2,000 pengunjung.

“Alhamdulillah acara berjalan dengan lancar. Ini semua tidak dapat


berjalan tanpa bantuan dari panitia yang telah bekerja sama dengan baik,”
papar Nika Suwarsih, Ketua PERWIRA ketika dijumpai Buset di lokasi acara.
Menurut Nika, walaupun judul besar acara ini adalah The Indonesian Satay
Festival, akan tetapi PERWIRA berupaya mengangkat tema yang berbeda
tiap tahunnya. “Tahun ini kita ingin memfokuskan kepada diversity. Maka dari
itu, tema besar kita tahun ini adalah ‘Celebration of Diversity in Harmony’,”
jelasnya.

Tema tersebut terpancar dari aksi panggung yang beragam; pertunjukan


angklung dan sasando; tari Lenso dan Saman; pertunjukan Australian Pencak
Silat Foundation serta peragaan busana tradisional.
“Saya berharap nantinya semua komunitas dapat mendukung terus acara
ini dan terlibat dengan kegiatan kita seperti sekarang ini,” tutup Nika.

Alifia

www.buset-online.com

21
Aroma
buset icip-icip

Dapur Rumah
Bertemu
di Meetbowl
Saat semangkuk Bakso Spesial (lengkap dengan rasa masakan Indonesia yang mereka hidangkan.
Bakmi Yamien
Sulit menemukan mie ayam yang tak cuma
bakso telur puyuh dan bakso goreng) dan Bakwan Buktinya, tak cuma soal rasa, tapi kebiasaan orang penampakannya serupa dengan yang dijajakan di
Malang tersaji di meja, terselip pula aroma yang Indonesia membubuhkan bawang goreng dan tanah air, tapi juga dari segi rasa Bakmi Yamien milik
familiar, menggoda untuk bernostalgia. Entah menyematkan cocolan sambal ke makanannya Meetbowl terbilang akurat mengadopsi rasa mie
imajinasi apa yang terpintas. Bagi Tim Buset yang tetap terjaga. Anda akan menemukan satu wadah ayam nusantara.
menyambangi Meetbowl pada sebuah sore, bawang goreng, kecap, cuka, hingga saus sambal
sepakat bahwa setelah mencicipi dua menu (khas seperti yang dimiliki penjaja bakso dan mie Selain menu-menu berkuah, Anda wajib mencicipi

Ayam Geprek

Bakwan Malang

andalan restoran yang sudah beroperasi sejak tahun ayam di Indonesia) yang bisa Anda tambahkan menu pendamping seperti Batagor, Shumai
2005 ini, kami teringat akan masakan rumahan. sesuka hati. Begitu pula dengan sajian minuman Bandung, dan Pangsit Goreng (baik babi maupun
Terhidang apa adanya, tapi selalu terngiang. yang mereka miliki, ada aneka soda, teh dingin, teh ayam) yang tak kalah menggugah selera. Meetbowl
hangat, teh kotak, hingga susu kacang kedelai siap juga baru saja mengeluarkan menu baru, Ayam
Otentik. Entah apakah kata tersebut menjadi menemani sajian yang dipesan. Geprek, yang disajikan dengan nasi hangat, telur
kata paling dihindari atau malah diperlukan, tapi pindang dan irisan timun. Ayam tanpa tulang
yang jelas, restoran yang terletak di area South Kangen dengan Mie Ayam? Meetbowl bisa yang digoreng tepung dan diolesi sambal bawang
Melbourne ini tidak alergi untuk menjaga otentisitas jadi pilihan marem untuk mengobati rindu. ini memang tengah populer di Indonesia. Pedas,
renyah, gurih berbaur jadi satu. Robin Surjadi, pemilik
Meetbowl, mengaku memang berupaya membawa
demam Ayam Geprek ini ke Melbourne. Ia pun
membeberkan akan segera menghadirkan menu
baru, Lumpia khas Indonesia.

Tak hanya mengenyangkan perut dan memuaskan


BUSET VOL. 13-165 JUNI 2018

dahaga, persinggahan ke Meetbowl adalah


pertemuan dengan kenangan masa kecil, aroma
dapur rumah, dan citarasa tanah air yang selalu
bikin kangen.

Deste

wl
Meetbo
95 York Street, South Melbourne
Buka Setiap hari: 11.30 – 21.00

22
buset ngeliput

Yang Tersisa dari


IFF Australia 2018
Sebuah Catatan

Konferensi pers (dari kiri): Jay Subyakto,


Ayu Laksmi, Marsha Timothy, Spica
Tutuhatunewa, Karina Salim, Lintang
Gitomartoyo, B.W Purbanegara

Membuka Menempati studio dengan kapasitas paling besar


di ACMI, Pengabdi Setan berhasil memuaskan rasa
dokumenter karya Jay Subyakto, Banda: The Dark
Forgotten Trail, Marlina Si Pembunuh dalam Empat
dengan Teror Horor penasaran penontonnya. Meski malam itu Pengabdi
Setan tidak sold out, film ini terbilang ramai ditonton.
Babak, dan Salawaku.

Malam pembukaan Indonesian Film Festival (IFF) Kehadiran Ayu Laksmi yang bermain gemilang Saat menonton dokumenter Banda, tim Buset duduk
2018 jatuh pada hari Kamis. Malam Jumat. Entah sebagai Ibu juga dinanti-nanti. Setelah film diputar, bersama sepasang muda-mudi dari Rusia dan seorang
disengaja atau tidak, Pengabdi Setan dipilih untuk kritikus film Peter Krausz memandu sesi tanya jawab perempuan asal Yaman. Setelah selesai menonton,
membuka festival yang menginjak usia 13 tahun. dengan Ayu Laksmi selama kurang lebih 30 menit. mereka antusias melempar pertanyaan pada Buset
Meski begitu, tak perlu dikaitkan dengan hal-hal mistis, Ada satu pertanyaan yang menggelitik dari penonton, tentang Indonesia. “Dimana sebenarnya Banda
film remake dari film berjudul sama di tahun 1980 ini, menanyakan pada Ayu apakah selama menjalani itu?”, “Seberapa besar sebenarnya negara kamu?”
memang pantas jadi pembuka jika dilihat dari prestasi proses syuting pernah merasa takut? Penyanyi sekaligus Boleh dibilang ini adalah sukses Jay Subyakto yang
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

komersialnya. Film karya Joko Anwar ini menjadi film aktris asal Bali ini pun mengaku bahwa di hari pertama berhasil menggiring penontonnya untuk berdiskusi
Indonesia terlaris sepanjang tahun 2017 dan masuk ia syuting, ia membiarkan lampu menyala saat hendak lebih jauh tentang Indonesia. Dan terbukti film masih
urutan ke-5 sebagai film Indonesia terlaris sepanjang tidur. “Sama seperti kalian, saya juga punya rasa takut,” jadi medium yang ampuh untuk membuka dialog dan
masa. ungkapnya. menjembatani pemahaman.

Selain didominasi film-fim yang berututur soal Indonesia


Timur Dapat Porsi Penting
Film yang diliris 7 November tahun lalu tak cuma
menghebohkan publik Indonesia, tapi hingga Hong Timur, satu film lagi yang juga mengusung nilai lokal.
Kong dan Malaysia. Sebagai catatan, Pengabdi Setan Kali ini datang dari Ziarah (Tales of Otherwords) yang
juga menjadi box office di kedua negara tersebut. Tahun ini ada enam film yang ditayangkan sepanjang disutradarai oleh B.W. Purba Negara yang turut hadir
Maka tak mengherankan jika publik Melbourne, gelaran IFF Australia 2018 yang berlangsung dari 26 April di Melbourne. Sepanjang film, para pelakunya bertutur
terutama orang-orang Indonesia di Melbourne yang hingga 2 Mei 2018. Tema tahun ini adalah Spectrum of dalam bahasa Jawa. Bahkan film ini memperlihatkan
masih penasaran dengan euforia film ini, begitu Narratives. Selain Pengabdi Setan, tiga film yang diputar betapa kayanya bahasa Jawa, karena setiap
bersemangat ketika panitia IFF 2018 mengikutsertakan berbicara soal timur Indonesia yang dari dulu jarang tingkatan punya tata bahasa tersendiri.
Pengabdi Setan dalam festival dan bahkan menjadi tersentuh. Isu yang diangkat pun terbilang beragam,
24 pembuka. meski sama-sama fokus di area timur. Di antaranya film
Sensasi Apa Kata Mereka – Pengabdi Setan
Menonton
Hasil Restorasi Alvin Basuki
Keseluruhan filmnya menarik. Jump scare-nya
bagus dan menurut saya elemen-elemen
Satu film penting milik Indonesia horornya cukup berhasil. Saya memang suka
dari tahun 1954 dan disebut- film horor, dan ini film horor Indonesia paling
sebut jadi film terbaik Inonesia seram menurut saya.
sepanjang masa yang telah
berhasil direstorasi, Lewat Djam
Malam (After The Curfew),
juga mampir ke Melbourne. Fenny
Menurut pengamatan Buset, Saya memang sudah lama penasaran ingin
film ini seharusnya mendapat nonton Pengabdi Setan, karena saya lihat
porsi penjelasan lebih baik lagi, ratingnya pun tinggi dan berhasil mendapat
mengingat banyak yang salah banyak penonton. Menurut saya sih seram
Ayu Laksmi berbincang memahami film ini. Banyak yang dan sesuai ekspektasi.
dengan Peter Krausz
mengira film ini dibuat ulang
(remake). Berkat IFF Australia 2018,
publik Melbourne mendapat kesempatan menonton versi asli film karya Usmar Ismail yang sudah
direstorasi alias dikembalikan ke kondisi semula. Tetap hitam putih dan tetap dibintangi oleh bintang-
bintang aslinya. Film ini dibuat tahun 1954 tapi memuat kompleksitas cerita yang dalam dan masih Apa Kata Mereka – Banda
relevan hingga sekarang. Pantas menyandang julukan film klasik Indonesia!
Konsul Jenderal RI untuk Melbourne, Spica

Butuh Banyak Tutuhatunewa


Film dokumenter ini bagus sekali untuk
Penonton Lokal ditonton. Seberapapun pahitnya, kita harus
jujur dengan sejarah bangsa sendiri.
Dalam sesi konferensi pers yang berlangsung di KJRI Melbourne 28 April 2018, ada beberapa
pertanyaan bagus dari tamu yang hadir. Salah satunya adalah, dimana sebenarnya Hollywood-nya
Indonesia? Indonesia memang tidak memiliki lokasi khusus layaknya Amerika Serikat, India, bahkan
Korea Selatan dengan Busan-nya. Namun kini ada beberapa lokasi yang menjadi populer karena
film, salah satunya Yogyakarta yang disebut dalam konferensi pers.
Apa Kata Mereka – IFF Australia 2018
Pendanaan dari pemerintah juga menjadi highlight pertanyaan hari itu. Apalagi panelis yang
hadir, seperti Jay Subyakto (Banda) dan B.W. Purba Negara (Ziarah) banyak bergerak di pusaran
Diana Pratiwi
independen. Artinya, lebih banyak melakukan pendanaan sendiri. Namun, Lintang Gitomartoyo dari
Walau Festival ini sudah berusia 13 tahun,
Haji Usmar Film Center (PPHUI) yang datang mewakili film Lewat Djam Malam menegaskan bahwa
tapi harus selalu meningkatkan diri. Saya lihat
biasanya proyek film sudah mendapatkan pendanaan secara mandiri, tanpa campur tangan
tiap tahun targetnya lebih condong ke orang
pemerintah. Yang dibutuhkan adalah sistem dari pemerintah agar perfilman nasional tetap bergulir,
Indonesia yang tinggal di Melbourne. Oke-oke
berproduksi, dan berdaya saing.
saja, tidak ada masalah, saya sendiri senang
Salah satu PR yang perlu menjadi perhatian untuk perhelatan IFF di tahun – tahun mendatang
menonton film-film yang disuguhkan. Tapi
adalah harus semakin gencar mewartakan festival film Indonesia ini lebih luas lagi ke publik
ada baiknya mulai dipikirkan untuk menarik
Melbourne. Tak hanya ke komunitas masyarakat Indonesia yang bermukim di Victoria tapi juga
audiens lebih besar dan banyak lagi. Ada
masyarakat Victoria khususnya Melbourne. Sungguh sayang jika festival ini hanya jadi ajang
baiknya meningkatkan promosi tak hanya ke warga Indonesia,
penawar rindu bagi masyarakat Indonesia di Melbourne, tapi lupa menjadikannya jembatan untuk
tapi warga Australia secara keseluruhan. Bisa saja iklannya masuk
memperkenalkan Indonesia ke audiens lokal. Media-media asing perlu dilibatkan aktif. Gerilya
ke koran-koran seperti The Age atau Herald Sun. Dan tak hanya
informasi pun juga harus rajin disosialisasi lewat berbagai kanal. Semoga saja IFF bisa terus menjadi
iklan, kalau bisa ada artikel feature di koran-koran Melbourne.
perekat - tak hanya untuk mempertemukan penonton dengan film-film Indonesia, tapi bagi berbagai
pengetahuan tentang Indonesia - yang mungkin sebelumnya tak pernah terekspos.

Berusaha Mendobrak
Lewat 4th Wall
Bagi para pecinta film tentu familiar dengan konsep “breaking the 4th wall”.
Saat menonton film, diibaratkan bahwa dinding keempat adalah dinding yang
memisahkan antara penonton dengan pemain dalam film. Nah, meruntuhkan
dinding keempat ini biasanya dilakukan dengan cara, tokoh dalam film seolah-
olah berinteraksi dengan penonton di dunia nyata. Entah itu berbicara sambil
menghadap ke kamera, seakan-akan sedang berbicara dengan kita - sang
penonton - atau mengungkapkan isi hatinya dengan diri sendiri.

Konsep atau gaya inilah yang sepertinya berusaha diadopsi oleh IFF. Ini adalah
kali kedua mereka mengadakan talkshow dan diberi judul 4th Wall. Tahun ini
bintang yang dihadirkan dalam acara bincang-bincang santai di antaranya, memberi keseimbangan, tapi sekarang ini situasinya sedang menyedihkan di
Jay Subyakto, Ayu Laksmi, dan Karina Salim. Acaranya terbilang fun karena Indonesia,” ungkapnya.
diselingi berbagai games dan alunan musik, termasuk kehadiran MC yang juga
www.buset-online.com

bernyanyi, memandu acara, dan melawak. Begitu juga dengan Ayu Laksmi yang Geliat para pekerja film independen Indonesia tak hanya disinggung saat
unjuk kebolehan menyanyi. Meski begitu bukan berarti acara ini tidak berusaha konferensi pers, tapi juga dalam acara 4th Wall yang dilangsungkan di Carlton
“mendobrak” bahasan-bahasan yang lebih serius. Jay Subyakto misalnya, yang pada 27 April 2018 lalu tersebut. Film independen yang biasanya menyentuh
sudah malang melintang di industri kreatif dan jagat hiburan Indonesia, prihatin berbagai isu yang bisa dibilang tabu dan menyentil - bahkan kerap dilarang
terhadap urusan sensor. Bukan sensor yang dilakukan oleh pemerintah atau tayang di bioskop besar - memiliki tempat tersendiri di antara bioskop dan
lembaga sensor, tapi ormas-ormas tertentu yang tidak suka jika Indonesia lebih komunitas independen yang mulai bertumbuh.
beragam.
Semoga publik Australia semakin familiar dengan film-film karya anak
Salah satu penonton yang setia mengikuti acara dari awal hingga akhir, Diana bangsa dan begitu pula sebaliknya, semoga anak muda Indonesia terus
Pratiwi, mengungkapkan bahwa keresahan yang diutarakan Jay seharusnya bergerilya menghasilkan karya dan menembus kancah internasional. Karena
jadi perhatian bersama. “Mas Jay kan bilang, bahwa keragaman sesungguhnya bagaimanapun, wajah film nasional adalah wajah Indonesia.

25
Deste
buset imigrasi

Pengertian 2 Tahun Sekolah di Australia


CRICOS Registered – 92 Minggu
Peraturan dua tahun sekolah di Australia diberlakukan Contoh:
untuk mengakui bahwa ada nilai tambah yang • Jika suatu kursus terdaftar dalam CRICOS
diperoleh pelajar dari kualifikasi dari Australia dimana untuk 138 minggu (3 tahun) dan mempunyai
perkenalan dengan budaya dan masyarakat di 24 subjects, 100% fulltime enrolment
Australia selama mereka belajar dapat membantu adalah 4 unit (mata kuliah) per semester
mereka nantinya untuk mendapatkan pekerjaan dan atau 8 matakuliah per tahun. Jadi pelajar
tinggal di Australia. harus menyelesaikan 16 matakuliah untuk
memenuhi 2 tahun akademik. Artinya jika
Untuk memenuhi 2 tahun sekolah di Australia, pelajar seorang pelajar bisa mendapatkan kredit
harus menyelesaikan satu atau lebih degree, master untuk prior learning sampai 8 matakuliah
atau doctoral dari institusi pendidikan dari Australia dan masih menyelesaikan masa dua tahun
sebagai hasil dari satu kursus/sekolah atau lebih yang: akademik.
1. Terdaftar dalam Commonwealth Register of • Jika suatu kursus terdaftar dalam CRICOS
Institutions and Courses for Overseas Student untuk 92 minggu (2 tahun) dan mempunyai
(CRICOS) 12 subjects, 100% fulltime enrolment adalah
2. Diselesaikan dari hasil sekolah dengan 3 unit (matakuliah) per semester atau
menggunakan Bahasa Inggris minimum 6 matakuliah per tahun. Pelajar harus
2 tahun akademik (92 minggu) dan menyelesaikan semua 12 subjects untuk
diselesaikan dalam waktu yang tidak kurang memenuhi persyaratan dua tahun kuliah.
dari 16 bulan. Pelajar yang mengambil kursus yang seperti
3. Ketika pelajar sekolah di Australia, mereka ini dan diberikan kredit untuk prior learning
mempunyai visa yang memperbolehkan tidak akan menyelesaikan dua tahun sekolah
sekolah dan semua bahasa pengantar dan mungkin harus menyelesaikan sebuah
membuktikan bahwa mereka telah menyelesaikan
sekolah dalam Bahasa Inggris. degree, diploma atau kualifikasi trade
ekuivalen dari 2 tahun sekolah pada 100% full time
4. Berhubungan dekat dengan nominasi tambahan untuk memenuhi persyaratan dua
load. Jika mereka, diberikan kredit dari prior learning,
pekerjaan Anda jika Anda memasukkan tahun kuliah.
ini akan mengurangi lama sekolah yang telah mereka
aplikasi visa untuk Temporary Graduate
selesaikan.
Visa – Graduate Work Stream. Untuk visa ini
Yapit Japoetra (MARN 0213101)
Anda juga bisa menghitung periode sekolah YNJ Migration Consultants
DIBP akan berpedoman pada CRICOS untuk
diploma atau kualifikasi trade. (03) 9650 0895 / email yapit@tpg.com.au
mementukan standar dari durasi sekolah. Kursus yang
Artikel ini ditulis hanya sebagai informasi umum dan bukan sebagai
terdaftar dengan durasi minimum 92 minggu dalam pengganti nasihat keimigrasian bersadarkan informasi yang ada sampai
Untuk membuktikan bahwa Anda telah sekolah 16 Mei 2018. Jika Anda membutuhkan informasi yang akurat tentang
CRICOS diputuskan memenuhi syarat sekolah dua
2 tahun akademik di Australia, pelajar harus bisa kemungkinan mendapatkan TR/PR Australia, Anda bisa menghubungi
tahun di Australia untuk keperluan imigrasi. Yapit Japoetra atau agen-agen imigrasi terdaftar lainnya.
BUSET VOL. 13-165 JUNI 2018

26
hangat dari tanah air

Isu Gaji Pejabat Ratusan Juta


Jadi Bahan Perbincangan Hangat
Kritik demi kritik ditujukan kepada pemerintah
(dari kiri): Yudi Latif (Ketua BPIP), Wishnu Tenaya,
mengenai lembaga yang satu ini. Presiden RI Joko Said Aqil Siradj, Try Sutrisno, Ma’ruf Amin, Megawati
Sukarnoputri, Mahfud MD, Andreas Yewangoe,
Widodo pada 23 Mei 2018 menekan kenaikan gaji Sudhamek dan Ahmad Syafii Maarif

para personil Badan Pembinaan Ideologi Pancasila


(foto: setkab.go.id)

(BPIP) yang dituangkan dalam Peraturan Presiden


No. 42 Tahun 2018 yang mengatur hak keuangan
dan fasilitas lainnya bagi pimpinan, pejabat dan
pegawai BPIP.

Mantan Presiden RI Megawati Soekarnoputri selaku


Ketua Dewan Pengarah mendapatkan gaji sebesar
Rp112.548.000 per bulannya, sedangkan anggota
dewan pengarah lainnya mendapatkan gaji
Rp100.811.000. Untuk Dewan Pelaksana, yakni Ketua
BPIP Yudi Latif setiap bulannya tidak kurang dari Rp
76.500.000.
Megawati Soekarnoputri; Try Sutrisno (mantan Wakil yang mengatakan pengeluaran gaji tersebut tidak
Jumlah gaji ini lantas menuai kontraversi politisi dari Presiden), Ahmad Syafii Maarif, Said Aqil, Ma’ruf akan membuat APBN anjlok.
berbagai macam partai yang marak diberitakan Amin, Mahfud MD, Sudhamek, Andreas Yewangoe
di media, walau ada juga beberapa pihak yang dan Wishnu Tenaya. Perbandingan Gaji
menyatakan dukungannya.
Di awal tahun ini, tepatnya pada 2 Februari Presiden Jokowi tidak bergeming terkait kontraversi
Jadi apa sih sebenarnya BPIP? Awalnya BPIP 2018, pemerintah melakukan penyempurnaan yang hangat diperbincangkan sejak akhir Mei ini.
bernamakan Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi tugas dan fungsi UKP-PIP dan mengganti nama Sebab menurut ketentuan yang berlaku, hitungan
Pancasila (UKP-PIP) yang disahkan pada 7 Juni 2017 menjadi BPIP yang kita kenal sekarang ini. Secara dan analisa dipastikan sudah dilakukan oleh pihak
melalui Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2017 dan organisasi, BPIP ini terdiri dari dewan pengarah dan kementrian yang terkait yakni Kementerian Aparatur
merupakan lembaga yang berada di bawah dan dewan pelaksana. Dewan pengarah merupakan Negara dan Reformasi Birokrasi, dan Kementrian
bertanggungjawab langsung kepada Presiden. gabungan antara perwakilan komunitas, Keuangan.
tokoh agama, tokoh kenegaraan, akademisi,
Mengutip dari Perpres No. 24 Tahun 2017 Bab III purnawirawan TNI/Kepolisian dan pensiunan Sebagai perbandingan, Presiden Jokowi menerima
yang mengatur tentang tugas dan fungsi UKP-PIP pegawai negeri sipil (pns). Sedangkan dewan gaji perbulannya sebesar Rp 62.740.030 dan Wakil
antara lain membantu Presiden dalam merumuskan pelaksana bertugas menjalankan kebijakan Presiden Jusuf Kalla mendapatkan Rp 42.160.000 per
arah kebijakan umum pembinaan ideologi pembinaan ideologi Pancasila. bulannya. Sedangkan para Menteri mendapatkan
Pancasila dan melaksanakan koordinasi, sinkronisasi, gaji dan tunjangan dalam sebulan sebesar Rp
dan pengendalian pembinaan ideologi Pancasila Menyangkut jumlah rupiah yang didapatkan 18.648.000. Adapun gaji dari Gurbernur BI memang
secara menyeluruh dan berkelanjutan. Selanjutnya, pejabat BPIP, Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon adalah jauh lebih tinggi yakni sebesar Rp 194.000.000 dalam
fungsi lain dari lembaga tersebut adalah untuk salah satu yang mempertanyakan perihal ini secara sebulan.
menyusun garis-garis besar haluan ideologi terang-terangan. Dalam akun Twitter-nya, Fadli
Pancasila dan memantau, mengevaluasi, serta
mengusulkan langkah strategis untuk memperlancar
mempertanyakan penghasilan eksekutif (pelaksana)
BPIP yang jauh di bawah ketua dewan pengarah,
Komposisi Gaji
pelaksanaan pembinaan ideologi Pancasila serta padahal beban kerja ada di pihak eksekutif.
Menteri Keuangan Sri Mulyani sempat angkat
membina kerjasama dan hubungan antar-lembaga.
bicara menanggapi gunjang ganjing di tengah
Selain merupakan lembaga non-struktural, BPIP juga
masyarakat. Beliau menjelaskan bahwa jumlah
Di hadapan khalayak umum pada kesempatan bukan BUMN, namun memiliki gaji yang fantastis.
tersebut merupakan komposisi dari gaji, tunjangan,
perayaan Hari Lahir Pancasila tahun lalu (1 Juni Politisi Demokrat Edhie Baskoro (Ibas) menyatakan
asuransi dan dana operasional.
2017), Presiden Jokowi mengungkapkan bahwa lebih baik mengalokasikan dana ke program lain
lembaga tersebut berguna untuk memperkuat yang lebih bermanfaat. Dan politikus PPP Achmad
Gaji pokoknya disamakan dengan pejabat negara
pengamanan Pancasila yang menjadi bagian Baidawi pula mempertanyakan kemampuan
yang lain, yakni sebesar Rp 5 juta dengan tunjangan
integral dari pembangunan ekonomi, sosial, politik negara untuk membayar gaji tersebut.
jabatan yang relatif lebih rendah (Rp. 13 juta)
dan kebudayaan bangsa.
dibandingkan pejabat lainnya. Jadi Perpres yang
Di lain pihak, Johnny Plate dari Partai
ditandatangani Presiden Jokowi mengatur tentang
Yang tercatat sebagai anggota dari UKP-PIP adalah Nasdem menyatakan BPIP memiliki tugas dan
hak keuangannya saja.
tokoh-tokoh yang namanya sudah tidak asing lagi di tanggungjawab yang penting dalam membina dan
telinga masyarakat Indonesia. Sebut saja, Presiden mensosialisasikan Pancasila. Pendapat senada juga
Salah seorang anggota dewan pengarahan yang
RI ke-5 yang juga ialah putri dari Presiden pertama, turut disampaikan Ketua DPR Bambang Soesaty
juga mantan Ketua Mahkamah Konstitusi, Mahfud
MD menyatakan bahwa gaji yang ditetapkan
oleh Presiden Jokowi tersebut sebenarnya sudah
termasuk gaji pokok, uang transpor dan uang
operasional lainnya. Ia dan anggota BPIP tidak
pernah meminta gaji kepada pemerintah dan
selama setahun terakhir semenjak dibentuknya
lembaga tersebut belum pernah menerima gaji
dan pengeluaran operasional menggunakan uang
sendiri.
www.buset-online.com

Bukan tidak mungkin, ada pihak-pihak yang


sengaja mengedepankan isu perihal gaji BPIP untuk
melemahkan kredibilitas lembaga yang baru ini.
Paling tidak, inilah yang diutarakan Moeldoko selaku
Kepala Staf Presiden kepada beberapa media
di Tanah Air. Dan justru, peran BPIP ini sangatlah
penting untuk mengatasi radikalisme.

Berbagai sumber

27
Pojok Belajar Bahasa Indonesia BBBIVT – BUSET
(Untuk kelas 10, 11, 12 dan lanjutan)

Tata Bahasa Indonesia


Fokus: imbuhan me_i dan me_kan Affixation me_i and me_kan
Untuk tingkat umum Indonesian grammar for general level

Bagian satu
Part one

Salam Bahasa.

Dalam edisi kali ini, kita akan membahas tentang beberapa bentuk imbuhan, terutama imbuhan me_i dan me_kan.
Imbuhan-imbuhan ini termasuk yang paling sering digunakan dalam Bahasa Indonesia baku, baik itu tertulis maupun lisan.
Selain penjelasan singkat tentang imbuhan-imbuhan tersebut, kami juga menyediakan beberapa latihan.

In this edition, we are studying some types of prefix, especially affixation me_i and me_kan. They are probably the most commonly used affixation in formal written and oral Indonesian.
Besides, we provide you with some exercises to help you understand better.

Selamat belajar!

Bacaan [Reading text]

Tetangga yang baik


BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

A good neighbor
Pak Lukas adalah seorang pemilik toko kecil. Di toko kecil itu, Pak Lukas menjual Ketika mereka melangkah masuk ke tokonya, Pak Lukas tidak pernah lupa
barang-barang kebutuhan sehari-hari seperti gula, tepung, minyak goreng dan menyalami mereka satu per satu dan menanyai tentang keadaan mereka. Jika ada
beras. Juga, dia menjual barang-barang lain yang sering digunakan dalam tetangga yang sakit, Pak Lukas mengunjunginya dan mengirimi mereka barang yang
kehidupan sehari-hari. mereka perlukan.

Usaha dagang yang dimilikinya itu cukup maju. Para tetangga mengakui bahwa Pak Lukas tidak pernah menyakiti hati para pelanggan dan tetangganya. Itulah
usaha dagang Pak Lukas adalah yang paling laris di Kampung Harapan Baru. Pak sebabnya semua orang menyukai dan menghormati Pak Lukas. Mereka menjadi
Lukas selalu melayani para pelanggannya dengan ramah dan cekatan. Tidak ada pelanggan setia toko Pak Lukas dan itu membuat usaha dagang Pak Lukas maju.
satu orang pelanggan pun yang merasa diabaikan oleh Pak Lukas ketika berada di
28 tokonya.
Kata-kata baru

Pemilik – owner (n.) Melayani – to serve (v.) Menanyai – to ask (v.) Menyukai – to like (v.)

Kebutuhan sehari-hari – daily needs (n.) Pelanggan – customer (n.) Tetangga – neigbour (n.) Menghormati – to admire, to respect (v.)

Usaha dagang – business (n.) Cekatan – to be swift, to be quick (adj.) Mengunjungi – to visit (v.) Setia – loyal (adj.)

Mengakui – to admit (v.) Diabaikan – to be ignored (v. passive) Mengirimi – to send (v.) Maju – advanced (adj.)

Laris – popular, in demand (adj.) Menyalami – to greet (v.) Menyakiti – to hurt (v.)

The use of the suffix _i is a common feature in Indonesian and normally in close conjunction with the prefix me_ (for the active voice, e.g. mengakui, melayani) and the prefix
di_ (for the passive voice, e.g. dimiliki, disukai).

The suffix _i also serves as a transitive verb maker. The suffix _i is needed because in Bahasa Indonesia, a noun or an adjective cannot be used as a verb unless affixation is
applied to them.

Beberapa contoh [Some examples]

Masuk ke – to go into (v. intransitive) Datang – to come to (v. intransitive)

Para penampung memasuki pesawat terbang (same as Para penumpang Pak Sanusi mendatangi direktur bank (the same as Pak Sanusi datang ke
masuk ke dalam pesawat terbang). direktur bank itu).
The passengers got into the plane. Pak Sanusi visited the director of the bank.

Catatan [Note]
1. An independent / intransitive verb normally requires a preposition when used in the sentence (e.g. masuk ke, datang ke). When treated by the suffix -i (e.g. memasuki,
mendatangi) however, these prepositions are omitted.
2. To get a transitive verb, the suffix -i can also be applied to an adjective or rather to an intransitive verb derived from that adjective. See some examples below:

adjective Derived vi. With me_ vi. with _i


Dekat (near) Mendekat (to come close) Mendekati (to approach)
Jauh (far) Menjauh (to go a distance) Menjauhi (to avoid)
Panas (hot) Memanas (to become hot) Memanasi (to heat)
Kotor (dirty) Mengotor ( to become dirty) Mengotori (to litter)

Latihan-latihan [exercises]
Latihan A Latihan B

Give the verbal phrases printed in bold in the me_i form – the first one has been Give the correct forms to the verbs in brackets:
done as an example;
1. Saya sudah (naik) anak tangga ini berkali-kali.
1. Orang-tuanya tidak pernah bosan memberi nasehat kepada Iwan. Saya sudah menaiki anak tangga ini berkali-kali.
Orang tuanya tidak pernah bosan menasehati Iwan.
2. Perawat (obat) Ibu Rohmad yang sedang sakit.
2. Pak Lukas tidak pernah lupa memberi salam kepada para pelanggan
tokonya. 3. Maaf, Bapak ingin (temu) siapa?

3. Ibu Midah selalu bertanya kepada anak-anaknya tentang sekolah mereka. 4. Sudah berapa tahun mereka (tinggal) rumah itu?

4. Noni sangat suka kepada Budi karena Budi ramah. 5. Kapal “Bahtera” mulai (dekat) Pelabuhan Belawan.

5. Pak Guru marah kepada anak-anak karena mereka sangat nakal hari ini. 6. Apakah kamu bisa (nasehat) adikmu?

6. Kata-kata dalam surat itu membuat hati saya sakit. 7. Anak-anak nakal (tulis) dinding rumah saya.

7. Siapa yang membuat lantai ruang an ini kotor? 8. Kapan kamu akan (kunjung) dia?

8. Susanah mengirim surat kepada pacarnya. 9. Karena marah, Pak Zaenal (tendang) perabotan rumah.

9. Pak Santosa tidak pernah lupa memberi hadiah kepada keluarganya setiap 10. Siapa yang (ikut) kamu di pasar tadi?
Natal

The purposes of the BBBIVT, or as it is popularly known, the ‘Balai Bahasa’, are, amongst others, to promote a multifaceted image
of Indonesia to Australia, to promote access to instruction in Bahasa Indonesia, and to foster Indonesian culture and society.
The BBBIVT also promotes multinational cultural and educational cooperation and strengthens the position of the Indonesian
language within the diversity of languages taught in schools and universities.
The Balai Bahasa Melbourne in collaboration with schools in Victoria has successfully hosted and facilitated the Kuliah Kerja Nyata
(KKN) Program with the Universitas Pendidikan Indonesia in Bandung, Indonesia. This has been a strategy designed build bridges
that cross cultural, ideological and political borders, to give a valuable opportunity to young Indonesians to experience the
different education systems and ways of life of their neighbouring nation.
As we also foster cooperation between members of the Melbourne-based BBBIVT and and other BBBIVT and like minded
organisations, we present this special column of ‘Pojok Belajar Bahasa Indonesia’ with Buset Magazine, which also shares the
same spirit of promoting a multifaceted image of Indonesia to Australia.

Salam,
www.buset-online.com

BBBIVT
Kunci Jawaban (Answering Key) hal. 39

29
buset ngeliput

SENSASI INDOMIE
DI AUSTRALIA Indomie terus mengepakkan
sayapnya di Negeri Kangguru.
“Seingat saya, sudah lebih dari 10 tahun saya mengonsumsi produk tersebut,”
ujarnya ketika dijumpai Buset. Mahasiswi tahun kedua Deakin University ini
Berkat usaha yang dilakukan pihak mengatakan lebih memilih Indomie daripada produk mie instan negara Asia
produsen, bukan tidak mungkin lainnya karena kelezatan dan harga dari produk tersebut. “Harga Indomie sangat
produk yang masih dikenal sebagai terjangkau, tidak seperti produk mie dari Tiongkok atau Korea yang dijual terpisah
“Mi Goreng” oleh sebagian warga dengan harga $5 per kemasan.”
Australia ini dapat menjadi salah
satu ikon produk makanan terbesar Tidak hanya warga Australia saja yang rajin mengonsumsi produk yang juga
di perantauan. didistribusikan ke Afrika, Selandia Baru, Amerika Serikat, Kanada, Asia, hingga Timur
Tengah tersebut. Satu dari sekian ribu penggemar Indomie berdarah Indonesia
William Ho, Regional Manager di Melbourne, Janice Sebastian, mengatakan rutin menyantap Indomie karena
Indofood di Australia, menegaskan menurutnya praktis dan mengenyangkan. “Kalau pagi, apalagi kalau mau kerja,
mimpi dari perusahaan Tanah Air malas bangun pagi demi masak makanan yang ribet. Jadi paling enak dan praktis,
yang sudah berdiri setengah abad ya buat Indomie, deh!” Janice menjawab dengan antusias.
tersebut. “Harapan kita adalah agar
Indomie menjadi produk nomor Wanita yang paling doyan Indomie rasa rendang tersebut berharap agar produk
satu di pasar Australia. Kita mau Tanah Air ini dapat bersaing dengan produk ramen Korea yang juga laku di pasar
Regional Manager Indofood menjadi salah satu ikon, seperti Australia. “Indomie harus bisa bersaing dengan ramen Korea agar tidak hanya
di Australia, William Ho
misalnya Coca Cola, yang bukan mereka yang terkenal, tapi agar Indonesia juga bisa terkenal lewat instant noodle
perusahaan Australia, tapi sudah Indomie-nya.” ujar Janice.
menjadi ikon di Australia. Itulah
ultimate goal kita,” ujar William. Kenyataannya, mie goreng milik Indomie ternyata sudah masyhur di Australia.
William mengatakan bahwa produk tersebut bahkan sudah menempati peringkat
Tidak dapat dipungkiri lagi, produk mie instan ini memang sudah luas dikonsumsi nomor satu. “Meski Meiji (Jepang) atau house brand seperti Coles atau Woolworths
publik Australia dari berbagai kalangan. Adelyn Tiong, warga negara Australia punya brand sendiri, mereka belum bisa menyaingi sales Indomie.” Meski demikian,
berumur 20 tahun, mengaku sudah mengonsumsi Indomie sejak masih usia belia. William tetap fokus menyiapkan taktik untuk bersaing. “Kalau sebagai total

Tenda Indomie ramai dikunjungi penonton


Formula 1 Rolex Australian Grand Prix
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

30
brand, Indomie masih nomor dua. Karena Indomie at the moment
mengandalkan mie goreng. Dan hopefully from this year, kita mau
mendorong produk supnya untuk bersaing. Kita akan meluncurkan
Beef dan Soto Mie flavour,” jelasnya.

Terkait pengejaran peringkat, tidak dapat disangkal bahwa upaya


pemasaran mie instan tahun ini lebih marak dari sebelumnya. Pada
Maret dan Mei 2018, wajah Indomie berhasil muncul di beberapa
acara akbar Melbourne seperti pertandingan balap Formula 1 Rolex
Australian Grand Prix dan Mi Goreng World Record di Food Truck
Festival. Sesuai harapan, kedua acara ini membuahkan hasil positif
bagi pemasaran nama Indomie. Keberadaan tim Indomie untuk
membagikan mie instan cuma-cuma di F1, misalnya, telah menarik
perhatian beberapa perusahaan ternama untuk berkolaborasi
dengan brand tersebut.

“F1 kemarin hasilnya oke sekali. Setelah event F1, ada beberapa
perusahaan yang mau kolaborasi. NRL Touch Football mau kontak
supaya kita bisa sponsori mereka juga, terus ada dari Supercars.
Lumayan ada beberapa, jadi it’s good,” papar William bangga.

Kelancaran pemasaran produk asli Indonesia di ladang Australia


merupakan kabar baik karena dapat sekaligus membuka pintu
bagi pengenalan kebudayaan negeri. William mengatakan untuk
bersaing dengan perusahaan mie instan lainnya di Australia,
Indofood akan bekerjasama dengan KJRI Melbourne dan Sydney
dalam mengadakan acara makan malam dimana kuliner dan
budaya Indonesia dapat diperkenalkan kepada pengusaha-
pengusaha di Australia.

Berdasarkan survei oleh Indofood Australia, saat ini 65% warga


Australia mengenal produk Indomie sebagai “Mi Goreng” atau
produk berkemasan merah dan putih. “Jadi tujuan kita dengan
muncul di event besar Melbourne adalah supaya orang lebih
mengenal Indomie, sehingga kalau mereka next time mau beli
produknya bukan bilang “Kita mau Mi Goreng”, tapi “kita cari
Indomie”.“ tutup William.

Nasa

www.buset-online.com

31
buset ngeliput
buset ngeliput
Juara I basket - Tim RMIT University
Harry Utomo, Ricky Satyadi Techrisna, Dafflin Harrison Hansen,
Kennardi Sebastian, Eddy Tjandra, Davin Saib, Samuel Prathama
Himawan, Abdurrahman Faris, Bobby Subagyo Putro, Reinaldy
Mokaliran

Victoria Cup 2018

Berjuang dan
Saling Memotivasi
dan pendukung terbilang cukup tinggi. Tercatat
sejumlah 200 peserta turut berpartisipasi pada tahun
ini, termasuk didalamnya adalah 10 tim basket dan
8 tim futsal. Sedangkan cabang badminton diikuti 9
tim. Selain para olaragawan yang terbilang cukup
kompetitif, para pendukung pun tak kalah semangat
dalam memberikan seruan-seruan lantang kepada
masing-masing jagoan mereka.

Buset sempat berbincang dengan Harry Utomo selaku


Ketua Acara Victoria Cup 2018 yang mengatakan
tema tahun ini terinspirasi dari pengalamannya
bermain basket. “Tema kita tahun ini adalah ‘Inspirit’
yang artinya adalah to give courage to others, to
empower them, yang simply untuk memotivasi kita
terus dalam berolahraga. Hal ini saya ambil karena
mengingatkan saya kepada memori saya dahulu
yang ketika bermain basket, ada momen-momen
tertentu yang membuat saya ingin terus bermain
basket dan berolahraga lainnya. Seperti, motivasi
dari coach, semangat dari teman, atau ketinggalan
Juara II basket - Tim Monash University A
score, ketika free throw, dapat found, ketika berhasil
Richard Owen, Kevin Reynaldo Yonathan, Michael Andianto,
Joshua Winson, Steve Dee Francin, Rayhan Risyad, Kevin
memasukkan bola, dan masih banyak hal lain.
Kurniawan, Aditara Madjid, Hans Anastasius

D
i Bulan Juni ini mahasiswa akan
dipertemukan kembali dengan hal yang
akan selalu menegangkan setiap akhir
semester. Apalagi kalau bukan ujian atau
2018

berbagai macam tes yang diselenggarakan setiap


JUNI2018

universitas. Tentunya, ini tidaklah mudah. Rupanya


PPIA Victoria melihat kebutuhan untuk rehat sejenak
13-165 MEI

sebelum menghadapi masa serius. Ya, pada


pertengahan Mei silam, PPIA Victoria telah berhasil
BUSET VOL. 13-155

menyelenggarakan acara tahunan mereka bertajuk


‘Victoria Cup 2018: Inspirit’. Bertempat di Monash
Sport Hall Clayton, acara yang berlangsung dari pukul
8 pagi hingga 7 malam tersebut berlangsung sportif
dan meriah.

Tidak beda dari tahun-tahun sebelumnya, Victoria


Cup 2018 kembali mempertandingkan tiga cabang
Juara III basket - Tim Melbourne University
olahraga, yakni basket, badminton (ganda campuran Randy Prathama, Don Joshua, Rafi Biagi Sjarif, Steven Prawidjaja,
Richard Aldrich Siem, Daffa Wardhana, Kenley Kolosidhi, Doinus
32 dan ganda pria) dan futsal. Antusias baik dari peserta Hilarius Hot Girsang,Jeremy Amos Elisa, Nikolas
Juara I futsal - Tim Monash Univesity A
Muhammad Alwi Uswananda Wijaya, Adam Bahfen, Ngurah
Erlangga Linggih, Ikra Putra, Delson Soekamto, Haekal Irsananda,
Momen inilah yang membuat saya tetap semangat, Raihan Akil, Dax Gifano Oenardi

energetik, dan beradrenalin,” ujarnya. Harry juga


mengungkapkan harapannya agar para peserta yang
berpartisipasi dalam Victoria Cup 2018 dapat terus
bermain dan berolahraga dengan baik.

Persiapan Victoria Cup 2018 sendiri terbilang cukup


lama. Harry yang sudah terlibat di acara yang sama
tahun sebelumnya, berkaca dengan pengalaman.
“Mulai dari booking venue hingga mempersiapkan
semua barang yang akan dibutuhkan, sudah dari jauh-
jauh hari kami persiapkan semuanya,” tutur mahasiswa
semester akhir jurusan Bachelor of Computer Science
RMIT University ini.

Kedepannya, Harry berharap mahasiwa Indonesia


yang ada di Melbourne dapat menjaga tali silaturahmi
dan persahabatan antar sesama. “Ini sudah menjadi
tradisi di Melbourne, saya harap tradisi ini bisa dijaga
untuk kedepannya,” tutup Harry.

Hasil pertandingan pun akhirnya masuk ke redaksi BUSET


sesaat usai pertandingan. Tim basket dari RMIT University
berhasil menyabet juara pertama, disusul dengan tim
Monash University A dan tim Melbourne University A di
posisi kedua dan ketiga.
Dan pada badminton, nama Brian Wongso dari Deakin Selamat untuk para pemenang! Sampai jumpa di
Monash Univesity A berhasil membawa piala juara University dan Pieter Tandu dari Melbourne University Victoria Cup tahun depan ya!
pertama untuk cabang olahraga futsal. Titel juara II muncul sebagai pemenang kategori ganda pria. Juara
kategori ganda campuran berhasil diraih oleh Stanley Alifia
dan III diduduki oleh tim RMIT University B dan Deakin
dan Vanessa dari Melbourne University. Foto: PPIA VIC
University B.

Juara II futsal - Tim RMIT University B Juara III futsal - Tim Deakin University B
Divyo, Krisna (Swinburne), Evans (Monash), Andrew, Audie, Kevin, Kenny Cassidy Deandra Padma, Khalid Naim, Muhammad Nur Farih, Kenny Kurniawan
Lauw, Gilang Zofpan Tizar, Randitia Putrabagus, Michael Hartanto,Alvin
Chandra, Ronald Sadha

Apa Kata Mereka


Khansa Kauthar Alwi Wijaya Clara Jeanifer
Bachelor of Aviation Bachelor of Business Monash Bachelor of Biomedicine
Swinburne Univesity University Melbourne University
Acaranya seru banget, Saya mewakili salah satu Saya bersyukur sebagai
penontonnnya banyak, tim dari Monash University panitia, tahun ini lebih
walaupun tidak banyak di cabang olahraga futsal. banyak pemainnya.
pemain putri, tapi tetap Kebetulan Monash mengirimkan Tahun ini, kita bisa
seru. Aku awalnya 3 tim futsal dan 2 tim basket. menggapai semua
diajak oleh teman untuk Sejauh ini menurut saya target dengan baik,
dukung tim basketnya acaranya seru, dan acaranya lebih prepare, dan
www.buset-online.com

dia, dan ternyata dari dulu bisa membuat lebih teratur semuanya.
tidak menyesal untuk semua mahasiswa yang ada Dan semoga, apapun
datang karena ternyata di Melbourne bisa datang dan yang terjadi di Victoria
menyenangkan. Semoga kedepannya pemainnya berkumpul kembali. Dan rata-rata yang saya tahu, pemain Cup tahun lalu bisa diperbaiki di tahun ini. Semua
bisa lebih semangat agar bisa menyalurkan rasa yang ikut bergabung tahun ini sangat semangat lantaran kepositifan yang terjadi di tahun lalu juga bisa
semangat ke penonton, dan bisa jadi lebih seru lagi bisa membawa nama universitas masing-masing dengan dijadikan encouragement di tahun ini, dan kita
nonton pertandingannya! proud kan. Itu merupakan kebanggaan tersendiri saja bagi berharap juga semua pemain bisa puas dengan
masing-masing individu. semua peraturan dan hadiah yang telah kita siapkan.
Kedepannya, keep it up saja, terus adain acara ini, apalagi
rundown-nya panitia berhasil menyusunnya dengan jelas
terkait jamnya, semua tepat waktu. Dan ada bagusnya bisa
ditambah lagi cabang olahraganya, lebih variatif, seperti
berenang.
33
Oakleigh Office
19 Station Street, Oakleigh, VIC 3166
P 03 9017 5881

Visit www.xynergyoakleigh.com.au or email at info.oakleigh@xynergy.com.au

1110-1112 Dandenong Rd, Carnegie Artist Impression

Beautifully crafted 2-3 bedroom townhouses located within


one of Melbourne's most established suburbs.
• Koornang Rd & Carnegie Central Shopping Centre - 2 mins
• Carnegie Train Station - 3 mins
• Chadstone Shopping Centre - 4 mins
• Monash University - 4 mins
• Melbourne CBD - 20 mins

Visit Our Display Suite


1110-111 Dandenong Rd, Carnegie

Enquire today! Idamo Lee 0424 222 168


idamo.lee@xynergy.com.au

Developed by: Exclusive agent:


South Yarra Office
25 Malcolm Street, South Yarra, VIC 3141
P 1300 884 168

Visit www.xynergy.com.au or email at info@xynergy.com.au

Property Sales Consultant Property Sales Consultant Property Sales Consultant Property Sales Consultant Property Sales Consultant Property Sales Consultant
George Manolas Joshua Nicotera Jhoon Law William Wang Lisa Suryawan Angie Gao
0451 141 168 0430 228 168 0449 004 168 0410 515 168 0450 540 168 0478 194 168

206/ 31 Malcolm
23/ St, South
570 Glenferrie RoadYarra 331/3523/
Malcolm St, South
570 Glenferrie RoadYarra 818/ 35 Malcolm
23/ St, South
570 Glenferrie RoadYarra
1 1 2 Hawthorn
1 Hawthorn
1
1
Joshua Nicotera 0430 228 168 Lisa Suryawan 0450 540 168
George Manolas 0451 141 168
William Wang 0410 515 168 Joshua Nicotera 0430 228 168

Artist Impression

1216/ 35
23/Malcolm St, South
570 Glenferrie Road Yarra 1 & 23/
2/ 94
570Helene St, Road
Glenferrie Bulleen 601/55 Jeffcott St, West Road
23/ 570 Glenferrie Melbourne
1 1 4 3 2 2 1 1
Lisa Suryawan 0450 540 168 Lisa Suryawan 0450 540 168
Angie Gao 0478 194 168
Joshua Nicotera 0430 228 168 William Wang 0410 515 168

7 Gosse
23/ 570Cres, Brookfield
Glenferrie Road 115/ 31323/
Waverley Rd, Malvern
570 Glenferrie Road East 104/ 23/
6 Kokaribb Rd, Carnegie
570 Glenferrie Road
4 Hawthorn
2 1 2 1 1
2
Lisa Suryawan 0450 540 168
George Manolas 0451 141 168 George Manolas 0451 141 168
William Wang 0410 515 168

711/ 38 Mt
23/Alexander Rd,Road
570 Glenferrie Travancore 2205/ 33 MacKenzie
23/ St, Road
570 Glenferrie Melbourne 205/23/
152570
Sturt St, Southbank
Glenferrie Road
2 1 1 2 1 1 1 1
Lisa Suryawan 0450 540 168
William Wang 0410 515 168 Joshua Nicotera 0430 228 168
William Wang 0410 515 168
profil buset

Karina Soerbakti
BISNIS & SENI
13-165 JUNI 2018
BUSET VOL. 13-156

36
Komunitas seni Peqho

Di tengah banyaknya masalah dan konflik yang terjadi di Tanah Air, ada banyak
cara yang dilakukan oleh generasi muda untuk tetap menyatukan Indonesia
dengan segala macam kegiatan dan karya. Salah satu sosok generasi muda yang
kali ini Buset temui adalah Karina Soerbakti.

Diwawancarai di wilayah Pejaten, Pasar Minggu, Karina yang adalah anak bungsu
dari tiga bersaudara sempat mengemban pendidikan Strata 1 dan Strata 2 di
Melbourne, Australia. Jurusan dan mata kuliah yang diambil Karina memang
beragam, yakni Bachelor of Arts and Media Communication. Karina mengambil
kelas sosiologi hingga kelas seni peran dan juga film, bahkan Karina juga pernah
mengambil kelas marketing. “Waktu itu kelasnya memang bisa dicampur-campur,
tapi main core aku memang di media communication sama sosiologi,” jelasnya.

Mengambil jurusan yang berhubungan dengan seni dan komunikasi adalah


hal yang unik bagi seorang Karina, mengapa? Karena latar belakang keluarga
Karina yang memiliki perusahaan transportasi berpusat di Ibu Kota bernama Karina dan Aji

Lorena, banyak orang mengira bahwa Karina akan mengambil jurusan bisnis atau
semacamnya. diapresiasi baik masyarakat Indonesia maupun dunia. “Pemerintah sudah mulai
mendukung, sih, tapi they need to do more,” katanya lagi.
“I am an artsy person. Aku memang peduli banget sama yang namanya creative
industry, menurut aku kalau we pay more attention to the creative industry di Karina telah memulai kegiatan di Peqho dengan bantuan Aji dan pengajar-
Indonesia, itu bisa banget menembus our economy, and not a lot of people know pengajar profesional lainnya. Kegiatan yang sudah dilakukan salah satunya
that,” cerita Karina. Menggunakan kesukaannya inilah gadis berambut panjang itu adalah kelas seni peran yang dilakukan bersamaan dengan kelas seni tari dan
membuat komunitas seni dengan nama Peqho at Kasoer’s Place untuk mengajak juga kelas tarik suara.
anak-anak muda, bahkan seluruh kalangan masyarakat untuk lebih sadar akan
dunia seni. Nama Peqho yang adalah sebuah akronim dari 4 kata yaitu Personality, Quality,
Humanis, dan Organize diharapkan bukan hanya menjadi tempat untuk mengasah
“Aku dan rekanku, Aji, akhirnya berpikir untuk membuat sesuatu yang bisa kita minat dan bakat, namun juga untuk membentuk karakter setiap individu yang
lakuin mengenai seni dan industri kreatif itu, it starts from ourselves,” tambah Karina. bergabung di dalamnya.

Perkembangan dunia seni atau industri kreatif di Indonesia yang sudah semakin Disamping dunia seni, kegiatan yang dilakukan Karina masih bersinggungan
baik namun masih kekurangan exposure merupakan alasan lain dari pembuatan dengan bisnis. Dirinya sekarang sedang merencanakan bisnis hotel dan prorperti.
www.buset-online.com

Peqho sendiri. “Film-film Indonesia sudah banyak yang masuk ke festival-festival di Terkenal sebagai pengusaha muda, Karina pun memberikan pesan bahwa setiap
luar negeri, cuma masih kurang terekspos. Orang-orang di Bali contohnya banyak orang harus berani menghadapi tantangan dalam melakukan segala sesuatu.
yang artsy dan menghasilkan karya, cuma mungkin marketingnya yang kalah
sama negara-negara lain, kayak Korea dengan K-Popnya,” jelas Karina. “Take a risk, stay true to yourself, believe in yourself. Menurut aku, in order to be
successful mereka harus suka dengan apa yang mereka lakukan. Find your passion,
Selain kurangnya publikasi bagi dunia seni di Indonesia, kurangnya lembaga atau if you don’t have one then keep looking until you find one, dan jangan takut untuk
wadah untuk praktik seni dan juga kurangnya dukungan pemerintah bagi pelaku mencoba!” ajak Karina.
seni serta merta menjadi alasan lain bagi Karina dan Aji untuk membangun Peqho
Adbm
agar menjadi komunitas yang nantinya menghasilkan karya-karya yang dapat Foto: rr

37
RAYHAN SUDRAJAD buset ngeliput

NALURI BERMUSIK
MENGHIDUPKAN BUDAYA
Udara dingin malam itu diiringi alunan tangga
nada musik Kolombia berpadu dengan suara musik
tradisional Indonesia. Lantunan tersebut berasal dari
Evelyn Hotel di bilangan Brunswick Street, Fitzroy.
Terdapat lorong kecil di bar yang bila ditelusuri dapat
membawa kita menuju ruangan dengan beberapa
kursi tertata menghadap panggung bersorotan
lampu warna merah dan biru. Di sana terlihat
seorang pria sedang menghayati permainan gitarnya
dan sesekali menyumbang vokal pada mikrofon
didepannya.

Ia adalah Rayhan Sudrajat, seorang vokalis,


komposer, dan multi-instrumentalis asal Bandung.
Malam itu Rayhan tampil dalam sebuah acara
bertajuk “Global Flow” yang menghadirkan seniman
musik dari Australia, Kolombia, Peru, dan Polandia.

Rayhan berbagi panggung dengan Oscar Jimenez


asal Kolumbia untuk membawakan hiburan musik
selama kurang lebih satu jam. Melalui lagu-lagu
Kolombia ciptaan Oscar, Rayhan yang sedang
mengambil Master of Research Ethnomusicology di
Monash University mengekspresikan kebolehannya Oscar, Rayhan (1 & 2 dari kiri) bersama para musisi
dari berbagai negara lainnya.
pada musik tradisional. “Musik di penampilan
kami tadi beberapa memang dari Kolombia, tapi
“Saya ingin berkolaborasi lebih lagi dan mendekatkan dalam pencarian identitas diri. Selain itu, saat dibawa
beberapa saya masukkan unsur Kalimantan Tengah
kedua budaya ini. Banyak sekali hal yang dapat kita ke luar negeri, justru musik tradisional lebih mampu
dan beberapa juga dari Sunda Tua,” paparnya.
lakukan di kota seperti Melbourne, sebuah tempat membuka ruang baru yang tidak bisa didapatkan
dengan banyak orang dari negara yang berbeda. dari musik modern.
Uniknya, meski tidak sepenuhnya mengerti arti lirik
Kebanyakan masyarakat di sini belum mengenal
yang dikumandangkan teman kolaborasinya malam
budaya satu sama lain, dan saya pikir mereka perlu,” Usaha semacam ini tentu patut diacungkan
itu, pria yang semasa di Indonesia bekerja sebagai
kata pria yang sudah malang melintang di bidang jempol. Di saat masyarakat Indonesia sendiri kurang
pemusik penuh waktu ini tetap tahu kapan harus
musik Australia selama 20 tahun tersebut. mengapresiasi instrumen kampung yang kerap
menyumbang suara. “Ketika Oscar nyanyi, kita bisa
disebut kuno dan jadul (jaman dulu), pria yang
analisa dari liriknya, dari beberapa ritme. Seperti misal
dari nadanya ada beberapa yang sedih, beberapa Identitas Budaya baru berusia 28 tahun itu pun memperjuangkannya
dengan tulus dan penuh harap.
yang ceria, karena buat saya nada itu berbicara,”
jelas Rayhan. Rayhan berharap agar penonton yang hadir
mengerti bahwa inti dari penampilan panggungnya Rayhan meyakini bahwa dengan generasi muda
malam itu adalah bukan tentang seberapa indah yang semakin inovatif dan berani bersuara, musik
“Waktu main musik, saya dan Oscar tidak harus buat
musik yang dimainkan, tapi untuk menunjukkan tradisional Indonesia memiliki masa depan yang
janji untuk main begini atau begitu. Kita ketemu, main
pentingnya sebuah kolaborasi. Menurutnya, “musik cerah. “Hanya mungkin jaringannya yang perlu
musik, dan langsung nyambung. Dan mungkin tidak
itu hanya bonus. Kalau untuk pengunjung, teman- diperkuat,” ucapnya.
semua orang langsung klik di awal, hanya beberapa,
tapi sama Oscar saya langsung klik,” lanjutnya. teman yang hadir tadi, saya ingin agar mereka sadar
bahwa, ‘Oh, ternyata orang Kolombia yang tadinya Sebelum menutup wawancara bersama Buset,
musiknya cuma begitu, Indonesia begitu, ternyata Rayhan berpesan agar teman-teman pemusik
Oscar pun kagum terhadap talenta yang dimiliki
bisa digabungkan’.” ataupun penikmat musik dapat terus membawa
Rayhan. “Ritme Kolombia sangatlah berbaur dengan
nilai budaya khas bangsa dalam kolaborasi dengan
musik Indonesia. Saya merasa bahwa kami benar-
Walau tidak datang dari latar belakang musik kebudayaan lain, terlebih lagi dibantu adanya
benar terhubung satu sama lain. Cara Rayhan
tradisional, alumni Universitas Padjadjaran jurusan kemudahan fasilitas yang sudah disiapkan kota
bermain gitar dan bernyanyi membuat saya berpikir:
literatur Inggris tersebut tengah mengeksplorasi multikultural semacam Melbourne ini.
wow!” ungkap pria yang juga tergabung di sebuah
band bernama Amaru Tribe ini. instrumen turunan leluhur. Ia menilai banyak hal
Nasa
relevan yang bisa dipelajari, termasuk salah satunya

HEATHER DIGBY MEITTY CURTAIN


Property Manager Wiraswasta
13-165 JUNI 2018

I knew this event from my friend, she lets me know any Indonesian Saya dan teman-teman senang ada
events in Melbourne. I studied Indonesian when I was 10, so I kind perpaduan beberapa kebudayaan dari
of just keep in contact with the community a little bit to see what’s South America dan Indonesia. Benar-
going on. Gives me chance to practice or to just hear the language. benar kekinian dan “jaman now”. Jadi
BUSET VOL. 13-156

bisa masuk kalangan manapun, anak-


I thought the performance was really great, it’s just really great to anak  muda, mau pun kita yang sudah
hear music from many different cultures, it’s just really fun, and just middle age crisis ini tetap happy.
kind of nice to dance to, and it’s free form as well, so people can express themselves a bit more. I
really enjoyed it! Feedback untuk acara ini mungkin digital social marketing-nya harus
jalan biar lebih banyak. Harus dihubungi ke PPIA karena student kan
Please do more of them and collaborate with more different artists. I think there’s definitely a suka kayak gini. Untuk ke depannya sih kalau aku bilang go with the
potential for Indonesian music because it is really interesting and quite complex. The traditional flow, ya pokoknya ikutin saja arus kemana saja pergi.
music has a lot of beautiful instruments with the different orchestras and drumming, flutes, so I
38 really enjoyed it.
Kunci Jawaban
Pojok Belajar Bahasa Indonesia
(hal. 29)
Pramugari dan Penumpang
Latihan A Latihan B
Seorang pramugari melihat penumpang membawa bagasi terlalu berat
Give the verbal phrases printed in bold Give the correct forms to the verbs in sedang mencoba memasukkan bagasinya tersebut di ruang penyimpanan di
in the me_i form – the first one has been brackets:
done as an example; atas tempat duduk. Sang pramugari harus menjelaskan kepada penumpang
1. Saya sudah (naik) anak itu bahwa ia harus memeriksa ulang ukuran bagasinya.
tangga ini berkali-kali.
Saya sudah menaiki anak Penumpang tersebut lantas menjadi kesal. Ia mengatakan, “ketika saya
2. Pak Lukas tidak pernah lupa memberi tangga ini berkali-kali.
salam kepada para pelanggan I have put my step on the terbang dengan maskapai lain, saya tidak punya masalah seperti ini.”
tokonya. staircase for many times.
Pramugari menjawab dengan senyum sinis, “bila Anda terbang dengan
Pak Lukas tidak pernah lupa 2. Perawat (obat) Ibu Rohmad maskapai lain, saya juga tidak perlu menghadapi masalah seperti ini”.
menyalami para pelanggan tokonya. yang sedang sakit.
Pak Lukas never forgets to greet his Perawat mengobati Ibu
shop customers. Rohmad yang sakit.
The nurse gave the sick Ibu
Rohmad some remedy.
3. Ibu Midah selalu bertanya kepada
anak-anaknya tentang sekolah 3. Maaf, Bapak ingin (temu)
mereka. siapa?
Maaf, Bapak ingin menemui
Ibu Midah selalu menanyai anak- siapa?.
anaknya tentang sekolah mereka. Excuse me, who do you
Ibu Midah always asks her children want to see?
about their school.
4. Sudah berapa tahun
mereka (tinggal) rumah itu?
4. Noni sangat suka kepada Budi karena Sudah berapa tahun
Budi ramah. mereka meninggali rumah
itu?
Noni sangat menyukai Budi karena How many years have they
Budi ramah. been dwelling in the house?
Noni likes Budi very much because he
is friendly. 5. Kapal “Bahtera” mulai LOAKAN FREE ADVERTISEMENT - REGISTER ONLINE @
(dekat) Pelabuhan
Belawan. Dicari Delivery Driver Scooter & Delivery Driver Mobil
5. Pak Guru marah kepada anak-anak Kapal “Bahtera” mulai
Punya kendaraan sendiri.
karena mereka sangat nakal mendekati Pelabuhan
hari ini. Belawan. Hubungi 0406 52 8585 / nyratnacatering@gmail.com
The “Bahtera” boat is
Pak Guru memarahi anak-anak starting to approach AKOMODASI
karena mereka sangat nakal hari ini. Belawan seaport.
The teacher told the children off Kamar disewakan di daerah West Footscray - Melbourne
because they were very naughty 6. Apakah kamu bisa Disewakan untuk pengunjung Melbourne (Non Smoker) dengan
today. (nasehat) adikmu?
harga murah (Daily / Weekly)
Apakah kamu bisa
6. Kata-kata dalam surat itu membuat menasehati adikmu? Cocok untuk family atau teman yang mau berlibur (tinggal
hati saya sakit. Can you advise your little sementara) di Melbourne.
brother? Fasilitas:
Kata-kata dalam surat itu meyakiti
1. Ke city ONLY sekitar 15 menit
hati saya. 7. Anak-anak nakal (tulis)
The words in the letter hurt me (hurt dinding rumah saya. 2. Kamar besar dengan ensuite
my feeling). Anak-anak nakal menulisi 3. Queen Bed dengan lantai karpet
dinding rumah saya. 4. Lingkungan nyaman dan bersih.
The naughty kids wrote
5. Dekat dengan Bus Stop
7. Siapa yang membuat lantai ruangan graffiti on the walls of my
ini kotor? house. 6. Dekat dengan Stasiun Kereta Api
7. Dekat dengan convenience store dan ATM
Siapa yang mengotori lantai ruangan 8. Kapan kamu akan (kunjung) 8. Dekat dengan Asian Restaurant
ini? dia?
9. Dekat dengan KMart, Coles, Post Office, Banks
Who made the floor of this room dirty? Kapan kamu akan
mengunjungi dia? 10. Ada tempat parkir mobil
When will you visit him? 11. Rumah bangunan baru
8. Susanah mengirim surat kepada Untuk info selanjutnya, hubungi 0433 432 937
pacarnya. 9. Karena marah, Pak Zaenal
(tendang) perabotan
Susanah mengirimi surat pacarnya. rumah. 2 rooms available for rent at Southbank. The apartment is only 5
Or Karena marah, Pak Zaenal minutes walk to Flinders Street station.
Susanah mengirimi pacarnya surat. menendangi perabotan And tram 55 stop is just a minute walk. The apartment has 3
Susanah sent a letter to her boyfriend. rumahnya.
bedrooms & 2 bathrooms.
Because he was angry, Pak
Zaenal kicked his home Will be sharing utilities bills and internet NBN bills.
9. Pak Santosa tidak pernah lupa furniture. Cost       $350 per week
memberi hadiah kepada keluarganya Call         Helly on 0413 901 905
setiap Natal. 10. Siapa yang (ikut) kamu di
pasar tadi?
Pak Santosa tidak pernah lupa Siapa yang mengikuti kamu Ingin pasang iklan di BUSET?
menghadiahi keluarganya setiap di pasar tadi? Hubungi 03 9012 7764 atau email ke ads@buset-online.com Iklan Gratis LOAKAN
Natal. Who followed you in the disediakan khusus untuk iklan non-komersial saja.
www.buset-online.com

Pak santosa never forgets to give market place?


presents to his family every Christmas.

39
buset ngeliput

20 TAHUN KERUSUHAN MEI ‘98

Sesi pertama diskusi terbuka mengangkat tema


“Kerusuhan Mei 1998 Sebuah Hutang Politik” dan
dimoderatori oleh Siauw Tiong Djin, PhD, Chairman
Herb Feith Foundation. Narasumber yang turut
menuangkan opininya seputar topik ini antara lain
peneliti sosial politik Indonesia, Dr Jemma Purdey dan
Soe Tjen Marching, PhD - pengajar, penulis, penggiat
sosial dan akademisi yang kerap mengedepankan
isu-isu seputar gender, politik, dan agama. Karena
sedang berada di London, Soe Tjen brmengajak
hadirin untuk menolak apatisme ketidaksadaran politik
yang secara tidak langsung sudah melukai bangsa
Indonesia terlalu lama dan dalam.

Rasa peduli dan ingin tahu tentang keadaan negara


sendiri merupakan tahap awal dan utama yang
dapat dilakukan warganya untuk menuju kondisi
politik yang transparan sehingga nantinya dapat
menuntut jawaban dari pemerintah soal keadilan.
Pada kenyataannya, kekeruhan informasi mengenai
Mei’98 justru telah berdampak membuat peristiwa ini
terasa jauh. Maka, para pakar merekomendasikan
untuk menggiatkan dialog sehat dimana kesaksian
dapat diteruskan secara personal, sedianya

T
Moderator dan narasumber (dari kiri): Yacinta Kurniasih, Rani Pramesti, Dewi Anggraeni, Siauw Tiong Djin, Bela Kusumah Kasim, Ken Setiawan, Putu Laxman Pandit

kesubjektivitasan nara sumber masing-masing dapat


epat dua puluh tahun yang lalu Indonesia memberikan sudut pandang baru yang berbeda,
mencatat sejarah penting reformasi yang membuka wawasan kita lebih luas akan eksistensi
ditandai dengan turunnya Soeharto dari dimensi-dimensi lain dari peristiwa ini.
jabatannya sebagai Presiden Republik
Indonesia. Selama itu pula peristiwa 13 Penulis dan peneliti di University of Melbourne Asia
– 15 Mei 1998 hingga sekarang masih dikelilingi Institute yang memfokuskan risetnya pada bidang
tanda tanya akan siapa yang bertanggungjawab, politik dan sosial kontemporer Indonesia, khususnya
mengapa, dan bentuk keadilan apa yang sudah mengenai hak asasi manusia, keadilan, dan
ditegakkan. rekonsiliasi sejarah, Dr Ken Setiawan menjelaskan
bahwa kerusuhan Mei’98 bukan hanya dilandasi isu
Peringatan 20 tahun ini kembali menorehkan luka politik, namun sudah mencakup pelecehan ham.
yang mendalam ketika belasan jiwa dicabut paksa
akibat bom bunuh diri yang dilakukan suami-istri “Dengan menyambung hukum dengan ingatan sosial
dan empat anak mereka di Surabaya, tepat pada dan pengetahuan sosial, interpretasi, dan penerapan
13 Mei 2018. Keesokan harinya, aksi yang sama hukum, akan menyumbang ke masa depan yang
dilakukan oleh lima orang yang berboncengan dua lebih cerah dan adil bagi kita semua,” ujar Dr Ken
sepeda motor. Diketahui salah satu dari kelimanya yang turut berbagi kisah yang dirasakan ia dan
adalah bocah berusia 8 tahun yang harus menjalani orangtuanya bahkan sejak pergulingan politik orde
perawatan intensif, empat lainnya meninggal akibat lama ke orde baru pada tahun 1965.
menghadirkan pembicara serta mediator dari
ledakan bom.
berbagai lini profesi untuk ikut memperingati 20 Dengan cara yang berbeda, sebagai seorang
tahun kerusuhan Mei 1998 di kampus Monash pada seniman, Rani Pramesti menolak lupa melalui kreasi
Forum Masyarakat Indonesia di Australia (FMIA)
19 Mei lalu. Peringatan ini merupakan upaya untuk artistiknya. Rani melahirkan sebuah karya instalasi
bersama dengan School of Languages, Literatures,
membangun kepedulian masyarakat terhadap bertajuk The Chinese Whispers yang terinspirasi
Cultures and Linguistics (LLCL) Universitas Monash
sejarah dan keadaan politik Indonesia meski jauh dari pengalaman pribadi sebagai anak keturunan
bergabung untuk menolak lupa dengan
secara jarak. Tionghoa dan Jawa pada masa kerusuhan Mei’98.
13-165 JUNI 2018
BUSET VOL. 13-156

40
Pameran karya seni oleh Dadang Christianto dan Elina Simbolon yang
terinspirasi dari peristiwa tragis 20 tahun silam
Kumpulan berita dan foto kerusuhan Mei’98

The Chinese Whispers merupakan novel grafik yang yang dinyatakan sebagai tahanan politik ini juga Pembicara terakhir yang tak kalah menarik adalah
dapat diakses online secara gratis untuk menargetkan dituangkan dalam buku ‘Siauw Giok Thjan, Bicultural Christianto Wibisono, penggagas majalah TEMPO
kesadaran publik yang giat online pada era digital ini Leader in Emerging Indonesia’. Tidak mudah untuk sekaligus pendiri dan Komisaris Utama Pusat Data
akan apa yang pernah terjadi di negara kita. bisa membela Indonesia, terlebih lagi sebagai politisi. Bisnis Indonesia. Lewat video call, pria 73 tahun itu
menceritakan pengalamannya ketika memutuskan
“We cannot heal what we will not face”. “Tidak Penulis senior yang juga ialah koresponden untuk pindah ke Negeri Paman Sam bersama
mungkin memulihkan luka yang tidak mau kita akui,” majalah TEMPO di Australia, Dewi Anggraeni, turut keluarganya akibat kerusuhan Mei’98. Ia baru kembali
merupakan inti dari The Chinese Whispers, karya yang menyumbangkan suaranya. Dewi menekankan ke Tanah Air tahun 2006 silam.
sesungguhnya terlahir dari cinta. Cinta untuk Tanah Air bahwa kelalaian untuk menyadari dan menghadapi
Indonesia, cinta untuk seni, dan cinta untuk generasi kenyataan pahit dan memilih untuk lupa hanya Christianto berharap konflik kenegaraan dapat
muda, khususnya generasi muda Indonesia. Rani memberikan implikasi bahwa peristiwa ini dapat terselesaikan tanpa memicu hal yang bersifat sara.
percaya bahwa bercerita (storytelling) merupakan terjadi lagi. Menurutnya, musuh asli Indonesia adalah kemiskinan
cara krusial untuk menyampaikan sejarah kepada dan penderitaan masyarakat yang seharusnya
generasi muda. Kisah pribadi ini akan lebih efisien Dewi menambahkan, ketakutan yang mendarah diperangi bersama-sama sebagai bangsa.
dalam menghasilkan rekognisi dan koneksi lebih daging akan perbedaan bukanlah fondasi
dalam yang lantas diharapkan dapat menimbulkan kesatuan bangsa besar yang kokoh. Ini justru dapat Setiap topik dialog Indonesia Menolak Lupa
solidaritas dan kebersamaan. menimbulkan bangsa yang tidak berpendirian hanya mengundang pertanyaan dan testimoni menarik dari
karena takut menjadi sasaran. hadirin yang datang. Ini merupakan bukti kepedulian
Menghapus Etnis masyarakat yang penuh harap akan suatu
Edukasi Teknologi perubahan. Pada akhirnya, demi menggapai tingkat
Meski tabu untuk dibicarakan, namun sulit untuk kehidupan yang lebih baik, manusia perlu melakukan
dipungkiri adanya ikatan benang halus antara Pada era global seperti sekarang dimana arus ide penilaian ke dalam, merencanakan ke depan, dan
setiap peristiwa besar dengan krisis kepercayaan dan informasi dapat mengalir secara deras, tidak melakukan kebaikan yang ikhlas.
dan kesenjangan sosial yang mengacu pada jarang kita temui hoax atau pemberitaan palsu yang
Asa
sikap rasisme. Dialog ini seakan menjadi pengingat harus dapat ditanggapi dengan bijak. Ini menjadi
bahwa mencintai Indonesia tidak sama dengan tantangan tersendiri tatkala erat kaitannya dengan
menghilangkan etnis atau budaya yang ada pendewasaan pikiran serta tingkat pendidikan warga
didalamnya. Justru kebalikannya, sebagai bentuk yang membaca berita-berita hoax tersebut.
nasionalisme yang baik, sejatinya warga Indonesia
dapat saling mengesahkan segala keragaman Di sesi terakhir, diskusi dimoderatori Putu Laxman
etnisitas untuk melawan arus kebencian dan Pendit, PhD antara narasumber Bonnie Triyana,
kehancuran. Pimpinan Redaksi Majalah Historia dan Bela Kusumah
Kasim, wartawan dan produser SBS Radio Indonesian
Menurut Siauw Tiong Djin, ledakan rasisme bukan Program di Melbourne dan juga pendiri Aliansi Jurnalis
terjadi tanpa pemberitahuan, melainkan sudah Independen Indonesia cabang Melbourne. Dialog
berkembang biak dari benih-benih yang ditanamkan seru tersebut mengupas pandangan hoax sejarah
sejak lama. Paling tidak inilah yang ia rasakan sendiri. dalam kaitannya dengan memori kolektif Bangsa
Pengalaman hidupnya ketika harus menerima Indonesia serta perjuangan kebebasan pers di
kenyataan saat harus berpisah dengan sang ayah Indonesia.

APA KATA MEREKA


Felicia Hanna Santi Whiteside Gerardus Suhardjono
Sebagai anak yang lahir pada Menurut saya acara Kerusuhan memang tak
tahun 1998, ini pertama kali ini bagus sekali, terlupakan. Momentum
saya diceritakan tentang mengingatkan saya penyelenggaraan
segala sesuatu yang terjadi dan akan kejadian ini. seminar ini sangat
akhirnya terbuka mata mengenai Saat kejadian ini saya memberi masukan buat
peristiwa ini. Ini membuat saya sedang hamil delapan kita untuk ikut serta
www.buset-online.com

menghargai apa yang Indonesia bulan. Setelah adanya dalam pembentukan


sudah perjuangkan, untungnya berita kerusuhan pemerintahan NKRI yang
sudah banyak yang berubah sejak saat itu. Saya dimana-mana, suami saya mendapatkan tetap Bhinneka Tunggal Ika berdasarkan
sangat bersyukur dengan adanya pejuang-pejuang bantuan evakuasi dari tempat kerjanya. Pancasila. Apalagi dengan adanya kasus-
yang sadar akan masalah ini. Saya juga menjadi Namun, dengan kondisi kehamilan saya kasus terorisme. Isu sara masih tetap rawan
sadar akan pentingnya edukasi, dimana semakin kita menolak dan berkata, “if I die, it’s okay, I’ll digunakan untuk kepentingan kelompok
pintar semakin kita akan sadar tentang apa yang die here.” Saya merasa sedih sekali, acara tertentu yang haus kekuasaan, dan
salah dan benar, dan apa yang harus diperbaiki ini sangat brings back memory. Semoga penjarahan kekayaan alam kita. Jadi kita
dan diperjuangkan. Saya menjadi sangat termotivasi peristiwa seperti ini tidak akan lagi terulang harus ikut aktif, antara lain, ikut pemilu dan
untuk berjuang dan belajar untuk membangun di Indonesia. memilih tokoh yang bisa mengubah mental
negara untuk lebih baik lagi kedepannya. dan karakter rakyat Indonesia.

41
buset ngeliput

BUKBER KJRI MELBOURNE

BERBUKA
BERIBADAH
BERSAMA
Buka puasa bersama di Bulan Suci Ramadan memang tak asing lagi, apalagi di manis seperti kolak dan gorengan-gorengan khas Indonesia untuk menghilangi rasa
2018
MEI 2018

Indonesia. Tradisi kaum Muslim ini sudah dilakukan dari sejak dulu untuk mempererat rindu akan atmosfir Ramadan di Tanah Air.
tali silaturami, baik antara keluarga maupun teman-teman. Bahkan, tidak jarang
13-165 JUNI

buka puasa bersama dijadikan waktu untuk berkumpul dengan teman-teman yang Tidak dapat disangkal, dinginnya Kota Melbourne pada bulan Ramadan tahun
sudah lama tidak bertemu, yang mana merupakan salah satu bentuk ibadah dan ini merupakan salah satu berkah sekaligus tantangan tersendiri. Selain itu,
keindahan pada Ramadan itu tersendiri. keberagaman orang Indonesia di Melbourne juga memberikan pengalaman yang
BUSET VOL. 13-156
13-155

unik. Sebagai contoh, bila kita terbiasa buka puasa bersama kerabat terdekat saja,
Jika Ramadan di kampung halaman seringkali disibukkan oleh jadwal buka bersama di sini bisa bercengkerama dengan kenalan baru yang berasal dari berbagai latar
(bukber) yang padat, misalnya saja bukber di sekolah, kantor, dan komunitas- belakang.
komunitas masyarakat, di Melbourne pun situasinya tidak jauh berbeda. Umat Muslim
Indonesia di Victoria turut menggelar bukber yang diawali oleh KJRI Melbourne. Bukber KJRI juga dihadiri oleh masyarakat beragama lain untuk bersilaturahmi. Ini
serta merta memperlihatkan persatuan yang tak tergoyahkan pasca peristiwa bom
Pada Jumat, 18 Mei kemarin, tak kurang dari 200 Umat Muslim hadir untuk beribadah di beberapa lokasi gereja di Surabaya yang terjadi tiga hari sebelum memasuki
di kantor perwakilan RI tersebut. Meski dihampiri hujan rintik-rintik, Bukber KJRI Bulan Ramadan. “Berbeda-beda tapi tetap satu”, tema inilah yang kemudian
berlangsung lancar tanpa hambatan yang berarti. Para tamu kemudian disuguhi ta’jil diangkat pada ceramah sholat tarawih.
42
Disampaikan bahwa Islam memerintahkan penganutnya untuk saling menghormati dan menghargai kaum
lainnya. Bulan Ramadan ini juga merupakan salah satu kesempatan bagi masyarakat Indonesia untuk Ajeng Arfianti |
mempererat tali persaudaraan sebagai saudara sebangsa. Pelajar
Saya baru saja
Dengan demikian, aktivitas buka puasa bersama melahirkan makna dan fungsi yang teramat penting, yakni tahun ini datang
untuk meningkatkan iman dan secara bersamaan memajukan bangsa. Sejalan dengan semboyan Bhinneka ke Melbourne,
Tunggal Ika, serta dengan keyakinan akan pentingnya sikap toleransi perbedaan tanpa pandang bulu, jadi ini merupakan
Ramadan sedianya menjadi bulan yang penuh keindahan dan kedamaian inklusif untuk semua kalangan. Ramadan
pertama saya
Asa
disini, begitu pula
untuk hadir di
buka bersama
dari KJRI. Bedanya
Ramadan disini
itu lebih dingin, tapi juga waktu puasanya
lebih cepat, cuma sebelas jam. Untuk atmosfir
Ramadan disini sebenarnya tidak terlalu
berbeda dengan di Indonesia, apalagi karena
sering kumpul-kumpul dengan teman-teman
dari Indonesia.

Binti Mahmuda |
Pelajar
Acara ini bagus
sekali, saya
senang bisa
bertemu dengan
teman-teman.
Saya berharap di
Ramadan ini akan
semakin damai.
Apalagi kemarin
ada kejadian di
Indonesia yang
membuat kita semua sedih. Saya disini hanya
bisa berdoa saja melihat berita-berita tersebut,
saya tidak habis pikir dan benar-benar sedih
melihat saudara-saudara kita di Indonesia
mengalami hal seperti itu, apalagi terjadinya
berdekatan dengan Bulan Ramadan.

www.buset-online.com

43
info buset

Pelankan Ritme
Yuk Berlibur
Bersama Orangtua
Sewaktu kecil hingga beranjak besar, Anda tentu sering diajak berpergian oleh dan Hobart. Kami pun lengkap menyusuri jalur darat, laut, dan udara. Ini adalah
orangtua. Nah, akan ada masanya, giliran Anda yang mengajak orangtua berlibur. kali pertama saya menjadi tour guide bagi mereka di luar negeri. Dari perjalanan
Fase inilah yang mulai saya hadapi. Alangkah menyenangkan berwisata bersama tersebut, saya belajar banyak hal.
orangtua, tapi saya menyadari ada tantangan tersendiri (jika tidak ingin dikatakan
stres) yang datang menghampiri. Percayalah, berpetualang bersama orangtua punya keseruan tersendiri. Nah, bagi
Anda yang hendak melakoni petualangan bersama orangtua (atau bisa saja nenek,
Baru-baru ini, saya menghabiskan dua minggu berlibur bersama kedua orangtua kakek, atau kerabat Anda yang tak lagi muda), simak beberapa tips yang berhasil
yang tak lagi muda dan segesit dulu keliling tiga kota di Australia, Melbourne, Sydney, saya catat sepanjang perjalanan.

Pilih destinasi yang Jangan lupa, tanyakan apa


tidak menguras terlalu yang mereka inginkan
Maksudnya, sasaran berlibur setiap orang
banyak energi tentu berbeda-beda. Penting untuk
Jika Anda mengajak orangtua mengetahui apa yang orangtua inginkan
Anda berlibur di Melbourne, lupakan sebelum menyusun agenda perjalanan.
destinasi macam hiking di Grampians. Misalnya saja dalam kasus orangtua saya,
Sesuaikan dengan kemampuan. Jika ayah saya suka sekali mengunjungi galeri
memang sudah mulai sulit berjalan seni, museum dan taman. Sedangkan
jauh, pilih saja objek wisata seperti ibu saya suka berbelanja dan senang
museum, piknik di taman, menonton ngobrol jika sudah kumpul keluarga. Saya
pertunjukan balet dan drama musikal pun mengombinasi agenda perjalanan,
atau sekadar duduk-duduk di kafe antara berkunjung ke objek wisata dan
sambil menikmati suasana. Jangan menyelipkan agenda belanja. Salah satu
terlalu memforsir diri, jika memang kombinasi sempurna untuk kebutuhan kedua
harus melakukan banyak perhentian orangtua saya rupanya adalah piknik di taman. Tamannya memuaskan hati ayah,
untuk beristirahat, lakukan saja. piknik sembari ngobrol dan masak-masak juga menyenangkan hati ibu.

Bawa bekal makanan Fleksibel saja,


dan minuman yang tidak perlu ambisius
Jangan terlalu ambisius menyusun
cukup (juga obat!) agenda perjalanan dalam sehari. Jika
Namanya liburan, biasanya
Anda masih remaja dan terbilang muda,
kita menghabiskan nyaris
mungkin saja Anda bisa beraktivitas
satu hari di luar penginapan.
dari pagi hari hingga malam non-stop.
Artinya, Anda harus membawa
Tapi jangan samakan dengan orangtua
perbekalan yang cukup, paling
Anda yang mulai mudah lelah dan
tidak makanan ringan untuk
kecapaian. Maksimal dua destinasi
mengganjal perut. Ingatkan pula orangtua Anda untuk membawa serta obat
wisata sehari rasa-rasanya sudah cukup
yang memang harus diminum. Ingatkan mereka untuk memakai alas kaki yang
untuk mereka. Itu pula yang saya lakukan
nyaman. Anda juga perlu mencatat nomor telepon untuk keadaan darurat
saat menyusun agenda perjalanan. Anda juga harus terbuka dengan segala
seperti rumah sakit, ambulance, dan dokter.
perubahan yang terjadi.
13-156 JUNI 2018

Bersiap menjadi penasihat gadget


Siapa bilang hanya “kids zaman now” yang bertanya password wifi, orangtua pun
begitu. Mungkin bedanya, mereka akan meminta Anda untuk mengaktifkan moda
BUSET VOL. 13-165

wifi. Atau mereka akan kerap bertanya mengapa tidak bisa mengirim Whatsapp,
memasang nomor lokal, dan lain-lain. Untuk urusan ini mungkin saja Anda akan
sangat gemas meladeni pertanyaan yang terbilang remeh-temeh. Tabungan
kesabaran haruslah besar! Saya yakin mereka pun juga berusaha mengerti seluk
beluk teknologi baru, tapi tak mungkin bisa menyamai anak-anak muda karena
sudah bukan era mereka, jadi bersabar dan bantu mereka.

44
Berikan porsi waktu untuk diri sendiri
Saya sempat membaca sebuah artikel tentang pentingnya memberi waktu
untuk diri sendiri setelah bersosialisasi, salah satunya disebutkan saat menjadi
pemandu wisata untuk keluarga. Ternyata benar juga, disadari atau tidak,
energi Anda banyak terkuras setelah berperan sebagai tour guide, navigator
(Anda harus bersiap membaca arah via aplikasi atau peta), penerjemah,
penasihat gadget (baca poin di atas), dan mengurusi ini itu. Anda butuh
waktu untuk menyendiri, paling tidak saat orangtua Anda istirahat, Anda bisa
berjalan-jalan sejenak sendiri, mengunjungi tempat yang memang Anda
inginkan, memotret sesuka hati, atau sekadar duduk-duduk sambil menyeruput
kopi. Anda akan kaget, betapa hal-hal sederhana tersebut bisa memulihkan
kembali energi Anda.

Siapkan anggaran ekstra


Anda tidak mungkin mengajak mereka menginap di hostel
atau naik turun tangga untuk berganti moda transportasi terlau
sering. Ada kalanya Anda harus memesan taksi atau uber,
daripada harus naik turun kereta. Selain itu daripada berjalan
jauh karena tak tahu arah, mengapa tidak menggunakan jasa
city tour untuk mempersingkat waktu dan tenaga. Bonusnya,
Anda akan mendapatkan penjelasan dari pemandu wisata
profesional. Itu pula yang saya lakukan untuk destinasi di luar
kota Melbourne. Begitu pula saat berada di Hobart tanpa ada
relasi yang tinggal di sana, saya memesan city tour satu hari
untuk mengeksplor sisi-sisi kota.

Destinasi Ramah Lansia


di Melbourne
Boleh dikata Melbourne adalah kota yang beberapa mural karya para seniman
nyaman untuk berlibur bersama orangtua. yang terselip di antara gang sempit.
Kotanya tertata rapi dan mudah diingat,
transportasi publiknya nyaman dan jelas, begitu • Spot Belanja
pula dengan pejalan kaki yang dimanja dengan Untuk berbelanja oleh-oleh, Queen
trotoar yang lebar dan landai. Kursi-kursi pun Victoria Market masih jadi andalan.
banyak tersedia untuk diduduki setiap kali butuh Jika belum puas dan masih berhasrat
beristirahat. Belum lagi jika Anda menginap di untuk belanja, bisa pula menyambangi
pusat kota, Anda bisa menikmati zona tram Melbourne Central (termasuk
gratis. Berikut rekomendasi tempat wisata bangunan bersejarah karena
yang bisa dikunjungi saat menyambangi kota masih membiarkan shot tower yang
yang mendapat predikat sebagai “Kota Paling dibangun tahun 1888 tetap berdiri),
Nyaman untuk Ditinggali di Dunia” selama tujuh Emporium, pusat perbelanjaan di
tahun beruturut-turut. Bourke Street dan Collin Street, hingga
jajaran factory outlet di daerah South
• Museum Warf dan Southern Cross.
Ada beberapa museum dan galeri
di Melbourne yang wajib dikunjugi. • Ke luar kota Melbourne
Gedung bersejarah Melbourne Exhibition
Misalnya saja; Melbourne Museum, Bosan dengan keriuhan kota
National Gallery of Victoria (NGV), Melbourne, Anda bisa mengajak
• Bangunan bersejarah
ACMI, dan Shrine of Remembrance orangtua menuju Pantai Saint Kilda
Apa sajakah? Ada Parliament House,
(di dalamnya ada museum untuk atau Brighton. Agak menjauh
St. Patrick Cathedral, Flinders Station,
mengenang para korban perang). dari kota, ada banyak destinasi
Federation Square, hingga Royal
yang cocok juga ditempuh,
Exhibition Building.
• Taman misalnya saja “mencari”
Taman mudah ditemukan di tiap sudut emas di Ballarat, melihat
• Kafe dan Restoran
kota (dan juga area suburb). Anda parade penguin kecil di
Melbourne terkenal dengan kedai kopi
wajib mengajak orangtua Anda ke Phillip Island, jalan santai
yang sangat nikmat bertebaran di
Royal Botanical Garden (meski harus di Dandenong National
www.buset-online.com

sudut kota hingga gang terkecil. Begitu


perhitungkan jarak tempuhnya karena Park, atau sedikit lebih
pula dengan area restoran termasyur
taman satu ini sangat luas), Fitzroy jauh melakukan road
seperti di Degraves Street dan di
Garden, Flagstaff Garden, Carlton trip ke Great Oceans
pinggir Sungai Yarra di area Southbank.
Garden, dan Birrarung Marr. Road.
Jangan lupa juga untuk menunjukkan

Deste

45
bisnis buset
info buset

Hadiah untuk rujukan


Anda dapat meningkatkan kemungkinan pelanggan akan menyebarkan kabar baik
tentang bisnis Anda dengan memberikan hadiah atau insentif - seperti barang gratis
atau potongan harga pada pembelian berikutnya untuk memberikan peninjauan di
situs Yelp atau Angie’s List.

Cobalah aplikasi seperti Wufoo untuk membuat formulir rujukan sederhana di situs
web Anda. Buatlah cara mudah untuk menyampaikan e-newsletter Anda kepada
lebih banyak pelanggan potensial dengan sistem rujukan berbasis web yang telah
mengotomatisasi prosesnya.

Jangan melewatkan kesempatan


Ingatlah untuk bertanya kepada orang-orang yang memuji produk dan layanan
pelanggan Anda bahwa Anda menginginkan testimonial untuk situs web Anda, atau
sharing di media sosial. Testimonial ini dapat memberikan dampak positif bagi para
calon pelanggan baru dan menunjukan bahwa bisnis Anda telah berusaha dengan
keras memberikan layanan yang maksimal bagi klien.
Dalam artikel kali ini, kita akan membahas pentingnya referensi dari mulut ke mulut
terhadap berkembangnya suatu bisnis. Tentunya kita sering merekomendasikan Sebagai catatan, penting untuk melacak apa yang orang katakan tentang merek
kepada keluarga ataupun teman mengenai pengalaman berbelanja kita yang Anda secara online, tidak perduli apakah pembicaraan itu positif atau negatif.
menyenangkan, namun di sisi lain kita juga sering berbagi pengalaman belanja Pastikan juga meluangkan waktu untuk mengucapkan terimakasih kepada
yang buruk kepada mereka. pelanggan atas ucapan baik yang telah mereka berikan. Sebagai bonus tambahan,
Jika Anda ragu terhadap fakta bahwa referensi yang berasal dari word of mouth membalas tinjauan bisnis positif dapat membantu memberi dorongan di hasil
itu penting, silakan pertimbangkan statistik terbaru ini: pencarian online terhadap bisnis Anda.
• Menurut Neilsen, sekitar 92% pembeli mempercayai rekomendasi dari
teman dan keluarga lebih daripada informasi iklan tradisional Pastikan juga menanggapi ulasan negatif dengan baik dan benar. Pertimbangkan
• 20% sampai 50% pembelian oleh konsumen dilakukan karena untuk menjadikan tinjauan yang buruk menjadi suatu kesempatan untuk memperbaiki
rekomendasi dari mulut ke mulut keadaan bukan malah sebaliknya. Jauh lebih baik untuk mengetahui apa yang
• 81% pembeli dipengaruhi oleh posting media sosial teman mereka. orang katakan dan tanggapi daripada membiarkan masalah memburuk tak
tertangani.
Jadi, bagaimana Anda bisa mendorong kata positif dari mulut ke mulut untuk

TIPS
bisnis kecil Anda?
Cobalah tiga strategi ini di bawah ini:
Ketika Anda melakukan upaya untuk meningkatkan word of mouth untuk bisnis

Tawarkan layanan pelanggan Anda, ingatlah: apakah ada unsur kejutan yang benar-benar membuat orang
membicarakan perusahaan Anda. Pikirkan bagaimana Anda bisa melakukan lebih

yang luar biasa setiap saat dari sekadar memenuhi harapan pelanggan Anda, tapi secara dramatis melebihi
harapan mereka kepada Anda. Mereka tidak hanya akan memberitahu teman
mereka tentang Anda-tetapi mereka akan kembali lagi pada Anda.
Tidak ada jalan lain: kata positif dari mulut ke mulut harus diperoleh.
Sayangnya sangat sulit untuk mencegah kata-kata negatif yang tersebar.
Kebanyakan orang lebih cenderung berbagi pengalaman buruk daripada Virda Ersan
SEA Accountants
membagi pengalaman menyenangkan yang dialami mereka (penelitian m: 0434 378 718
The Materials are provided for general information purposes only and are not intended as professional advice and
menunjukkan bahwa 95% konsumen akan menyebarkan pengalaman buruk yang should not be substituted for, or replace, such professional advice.
mereka hadapi dengan perusahaan tertentu dan lebih dari setengahnya akan
menyebarkan berita tersebut kepada setidaknya lima orang lainnya).

Cara terbaik untuk mendapatkan rujukan positif adalah membuat pelanggan


merasa istimewa setiap kali mereka berhubungan dengan Anda dan merek
Anda.
2018
JUNI2018

Berikut ini adalah beberapa cara sederhana untuk memenangkan hati


pelanggan Anda:
13-165 MEI

• Bersikap ramah dan mudah didekati baik secara langsung atau online
• Kenali pelanggan Anda secara pribadi
BUSET VOL. 13-155

• Pastikan pelanggan disapa dengan sopan dan jangan biarkan mereka


menunggu terlalu lama untuk menyelesaikan transaksi
• Ucapkan rasa terima kasih untuk semua kegiatan transaksi yang sedang
berlangsung
• Tawarkan fasilitas dan kemudahan untuk mendapatkan kesetiaan
mereka
• Perhatikan detail
• Selalu jujur
• Jika ada yang tidak beres, lakukan langkah antisipasi dengan segera

46 untuk menyelesaikan masalah demi kepuasan pelanggan.


47
www.buset-online.com
properti buset

Menyewa properti di Australia khususnya, seringkali memiliki tantangan tersendiri. tersebut kepada agen adalah sebuah cara yang bagus untuk menunjukkan minat
Berbeda dengan di Indonesia; faktor usia, peraturan pemerintahan yang ketat serta dan komitmen Anda.”
terkadang ditambah dengan tidak adanya pengalaman menyewa sebelumnya bisa
membawa Anda semakin jauh dari mendapatkan properti sewaan tersebut.
Kesalahan sederhana pada
aplikasi sewa bisa membawa
Seperti telah diketahui banyak orang, proses menyewa properti untuk pertama kali
bisa menjadi sangat rumit. Di suburb-suburb Melbourne yang populer, jadwal inspeksi
sebuah properti sering kali sangat penuh didatangi oleh para calon penyewa yang
juga berani menawar harga sewa lebih tinggi. Kedua hal ini sudah secara instan
menurunkan kemungkinan Anda untuk mendapatkan properti tersebut.
kegagalan
Bila Anda berpikir bahwa
Jye Yih Lee, salah satu property manager di Xynergy Realty telah membagikan tips-
kesalahan sederhana saat
tips berguna bagi para penyewa baru untuk mendapatkan properti sewaan impian:
melengkapi aplikasi tidak

Pastikan properti yang Anda


akan mempengaruhi sebuah
keputusan, justru sebaliknya,
kesalahan sederhana

inginkan cocok dengan terkadang bisa menjadi faktor


yang memutuskan kesuksesan

kebutuhan Anda
aplikasi tersebut.
Para calon penyewa harus
memastikan informasi
Langkah pertama yang seperti identitas diri, jumlah
direkomendasikan Jye penghuni dan pendapatan gaji sudah benar. Hal ini sangat penting untuk dicek
Yih untuk dilakukan para dua kali oleh para calon penyewa untuk meningkatkan tingkat keberhasilan mereka
calon penyewa adalah mendapatkan tempat sewa yang mereka inginkan. Memberi para agen properti
mempelajari informasi alasan untuk harus menelepon para calon penyewa akibat adanya informasi yang
tentang properti tersebut, kurang atau ada bagian yang tidak diisi akan memberi dampak negatif dalam
mulai dari lokasi, harga, proses aplikasi.
tanggal ketersediaan dan
fasilitas-fasilitas properti “Kesalahan sederhana akan memperlambat proses aplikasi, maka agen properti
tersebut. mungkin melewati aplikasi tersebut untuk memproses aplikasi berbeda yang memiliki
“Sebuah properti mungkin informasi yang lebih tepat dan benar untuk menghemat waktu proses aplikas,”
memiliki harga sewa yang ungkap Jye Yih.
murah tetapi tidak berada
di dekat transportasi
umum. Jika si penyewa tidak memiliki mobil, maka hal itu dapat menjadi biaya
Riwayat sewa itu penting, tetapi
bukanlah satu-satunya faktor
tambahan yang harus mereka pikirkan saat menggunakan alternatif transportasi
lainnya ketika tinggal di properti tersebut. Jumlah pengeluaran ini mungkin bisa lebih
banyak dari pada tinggal di tempat yang sedikit lebih mahal namun berada di dekat
transportasi umum.” Selain referensi sewa dari agen properti
Anda sebelumnya, hal-hal berikut juga

Tinggalkan kesan yang baik dapat membantu Anda mendapatkan


properti tersebut:
1. Laporan transaksi bank adalah
Jye Yih menyarankan
langkah pertama untuk menunjukkan
untuk memakai “pakaian
kemampuan Anda membayar
yang pantas” saat
sewa dan dapat menjadikan Anda
menginspeksi properti
kandidat yang layak dan menarik.
tersebut. Pemahaman
2. Calon penyewa juga dapat
setiap orang akan
menyerahkan surat pernyaatan tertulis
“pakaian yang pantas”
baik dari diri sendiri atau guarantor bahwa mereka akan bertanggung jawab
memang terkadang sulit
untuk tetap membayar sewa dalam situasi dimana sang penyewa tidak bisa.
disama-artikan. Orang-
3. Menulis cover letter singkat akan membantu agen properti membedakan Anda
orang memiliki gaya
dari calon penyewa yang lain dikarenakan informasi lebih lanjut seperti alasan
yang berbeda-beda
mengapa Anda ingin menyewa properti tersebut.
untuk terlihat terpercaya,
profesional atau menonjol
saat menampilkan
diri mereka. Tentunya,
BUSET VOL. 13-156 JUNI 2018

memakai pakaian formal untuk mendatangi open for inspection seperti hendak Alain Warisadi,
CEA (REIV), CA (MFAA), TAA, CIT (M), CPS (RE), Dipl FMBM, B. Ec (Fin), FIML
berpesta tidaklah diperlukan, namun yang terpenting adalah pakaian Anda harus Property Writer/ Property Consultant
Finance Consultant (Mortgage Broker)
sopan dan rapi. Licensed Estate Agent
Harvard University Scholar
(e.) a.warisadi@xynergy.com.au
Meskipun cara berpakaian bukanlah kriteria untuk mendaftar sebuah properti, tetapi
Tanya Tjahjosarwono, B.Bus (MKT), M. ADV MKT.
layaknya seorang manusia biasa, terkadang para properti agen mengkategorikan Co-property Writer
calon penyewa properti tanpa disadari dan dapat berdampak terhadap proses Marketing Communications Officer
(e.) tanya.tj@xynergy.com.au
aplikasi. Maka dari itu, janganlah memberikan mereka alasan untuk melakukan hal
tersebut. Selain memakai “pakaian yang pantas”, menanyakan pertanyaan yang
Artikel ini ditulis berdasarkan wawancara langsung dengan Jye Yih Lee, property manager di Xynergy Realty,
terkait dengan properti tersebut akan membuat sebuah calon penyewa untuk agen properti berbasis di Melbourne.
menonjol dibandingkan dengan calon lain. Informasi di atas adalah panduan dan gambaran umum dalam bidang investasi properti, dan tidak
untuk digunakan secara generalisasi. Xynergy Realty memberikan konsultasi individual untuk wealth
creation strategy, property investment, property management dan home/ commercial loan yang khusus
“Banyak orang yang memilih untuk pergi setelah mereka selesai menginspeksi didedikasikan bagi calon investor dan pembeli properti. Xynergy Realty tidak bekerja sama dalam bentuk
apapun dengan perusahan-perusahaan / brand-brand yang disebutkan dalam artikel di atas. Xynergy
properti tersebut, tetapi mengajukan pertanyaan lebih detail mengenai properti
48
Realty tidak bertanggung jawab atas kehilangan, kerugian yang pembaca derita dalam bentuk apapun.
Thinking of

Buying,
Selling,
or Leasing ?

Visit vpre.com.au
for all your real estate needs

Contact: Jono 0417 142 683 | Michael 0403 203 343 | 307/2 Queen Street Melbourne VIC 3000 | P: 03 96200307 F: 03 8677 2952
buset desain

4 Alasan yang Membuat Introver Bisa


Sukses Jalankan Usaha di Bidang Desain
penulis Alvin Hermanto ↓ ↓

Kesuksesan Silicon Valley serta beberapa TV Tipikal rapat pada umumnya, semua kritis juga berarti Anda sepenuhnya sadar
show lainnya, yang mengangkat sosok geek dan orang melempar ide, pendapat, dan akan apa yang dikuasai dan apa yang
introver di dunia bisnis, membuat pandangan menginginkan sesuatu yang berbeda. tidak. Jika Anda dapat menyalurkan
banyak orang berubah. Introver itu keren dan Berusaha memilah dan menggabungkannya kemampuan dan kualitas diri secara positif,
dunia ada di dalam genggaman mereka. jadi satu tentu saja berhasil membuat kepala itu artinya Anda ahli dalam personal growth,
Tapi tentu saja itu tidak berlaku untuk semua. jadi pusing, terutama jika Anda lebih banyak yaitu memahami perkembangan diri sesuai
Ada masa dimana seorang introver tidak ingin bicara di sepanjang pertemuan. dengan potensi yang dimiliki. Itu merupakan
terlihat sebagai introver sebab cap itu seringkali ciri khas dari orang-orang yang sukses.
Saya menyadari hal itu dan mulai berpikir
merupakan bahan ejekan.
bahwa saya akan berhasil jika duduk, Demi hasil akhir yang lebih sempurna, saya
Saya kurang tahu apakah begini cara anak-anak mendengarkan, serta mencatat setiap —seperti orang kreatif lainnya— berusaha
Asia dibesarkan, selalu menghindar dan diam, masukan dari semua orang. Saya pun menciptakan karya yang lebih ideal,
tapi saya selalu berusaha untuk tidak menonjol mempraktikan ketrampilan mendengarkan sehingga deadline yang diberikan agak
dan membuat masalah. Sebab menjadi pusat ini bersama tim saya, hingga akhirnya kami mundur. Sekarang saya paham kalau hasil
perhatian dapat membuat Anda dilihat oleh berhasil merancang solusi yang dapat kerja yang terbaik datangnya dari sudut
banyak pasang mata. Saya selalu berpikir, lebih menguntungkan semua orang. pandang yang berbeda-beda.
baik menjadi orang yang tidak menarik perhatian
Introver memiliki kemampuan luar biasa Kini saya lebih senang berkolaborasi
daripada melakukan kesalahan dan terlihat bodoh.
untuk mendengarkan dan mengamati, yang dengan klien dan berusaha melihat
membuat proses penyelesaian masalah dari sudut pandang mereka. Hal ini
Menciptakan kepribadian ganda jadi lebih mudah karena kami memahami sekaligus membantu memangkas waktu
Saat berusia 10 tahun, saya menemukan sebuah masalah secara menyeluruh. yang dulu banyak saya gunakan untuk
trik untuk membuat saya berani tampil di depan bergulat dengan pikiran sendiri demi
d Kami sangat menghargai hubungan pribadi
umum. Saya berhasil membuat sakelar "on" dan u menyempurnakan pekerjaan.
a
"off" yang bisa digunakan untuk mengendalikan Karena pemalu dan penyendiri, orang
persona saya di depan umum, contohnya saya introver cenderung sulit dekat dengan orang Saya tahu betapa seramnya memulai sebuah
akan dengan sukarela menjadi yang pertama lain dan tidak punya banyak teman. Kalau bisnis untuk orang yang introver, terutama bisnis
maju ketika diharuskan untuk bicara dalam pun ada itu hanya segelintir, namun memiliki yang membutuhkan banyak jaringan, penjualan,
sebuah kelompok. Setelah dilakukan berkali-kali, ikatan yang solid dan dapat diandalkan. dan kolaborasi dengan pihak lain. Bisa saja Anda
saya bisa menjadi Alvin yang sosial dan blak- Kebanyakan hubungan ini adalah hasil dari merasa cepat putus asa atau diabaikan karena
blakan atau Alvin yang sebenarnya, yang lebih hubungan yang dipupuk sejak dini. Inilah terlalu diam. Tapi itu bukan masalah.
memilih sendirian dan jauh dari orang-orang. salah satu alasan kenapa saya, sebagai
Gunakan energi tersebut sebagai motivasi
seorang introver, sangat menghargai
Saya pikir karakter itu tidak akan hilang dari untuk membuktikan kepada orang lain bahwa
percakapan empat mata dan pendapat
seorang introver. Tapi saya bisa dengan mudah penilaian mereka terhadap Anda itu salah.
pribadi setiap orang.
mendorong diri sendiri untuk keluar dari zona Menurut saya jika dikumpulkan, maka jumlah
nyaman hanya dengan menjentikan “sakelar” saya. Dalam bidang pekerjaan yang saya geluti orang-orang introver dapat memenuhi lebih dari
ini saya telah bertemu dengan banyak setengah bumi, dan banyak di antaranya sudah
Karakteristik yang membantu introver macam kepribadian orang. Biasanya sukses melakukan hal-hal yang luar biasa dengan
ketika bertemu untuk rapat, saya berusaha kualitas dirinya masing-masing. Itu artinya Anda
bersinar dalam bisnis
menyempurnakan komunikasi saya untuk juga bisa, lho. Lalu kenapa Anda tidak berani
Dalam 5 tahun terakhir, sejak saya memulai Relab, melengkapi kepribadian mereka. maju dan mengambil kesempatan? Jadi, kini
biro desain digital di Melbourne, Australia, saya Anda tidak perlu menahan diri lagi.
Konsep saya adalah untuk membangun
sudah menyalakan tombol "on" dalam kurun
sinergi alami dalam setiap pertemuan,
waktu yang terlama selama hidup saya.
sehingga orang lain akan merasa nyaman
ketika berbicara dengan saya.
Sebab dalam bisnis ini,
segalanya fokus pada t Kami sangat berempati
i
koneksi dan siapa yang g
Salah satu kelemahan introver adalah sifat
a
Anda kenal. yang sangat sensitif dan cenderung terlalu
banyak berpikir. Introver bisa tertekan
Selama ini saya harus memaksa diri dan hanya karena masalah kecil. Sebuah
menguras energi untuk membangun jaringan, senyuman saja bisa membuat orang introver
melakukan presentasi, dan fokus pada semua mempertanyakan motif di baliknya. Tapi
pembicaraan. Sesudahnya, setengah jiwa saya keuntungannya, kami jadi mudah berempati
melayang pergi karena kelelahan menjadi versi kepada orang lain.
terbaik dari diri saya di sepanjang acara.
Saya sudah melakukan banyak proyek
Tapi, kini saya sudah bisa merangkul sisi introver berskala besar yang melibatkan banyak
dalam diri saya dan paham akan alasan apa saja penyedia layanan dan kontraktor,
yang membuat para pengusaha yang introver dengan tanggung jawab dan sasaran
jadi sukses dalam dunia bisnis. yang berbeda. Pendekatan terbaik saya
adalah selalu memikirkan pihak lain, dan Alvin Hermanto adalah principal Relab
s Kami adalah pendengar yang baik itu membantu saya dalam merencanakan Studios, sebuah digital design agency di
a
t gambaran besar, meramalkan risiko, dan Melbourne. Dia juga merupakan inisiator
Tuhan menciptakan dua telinga dan satu
u Spektrum Podcast, yakni podcast channel
meminimalisir masalah bagi seluruh tim
mulut dengan maksud supaya manusia lebih
Saya selalu bertanya, "Bagaimana kita bisa berbahasa Indonesia yang membahas
banyak mendengarkan daripada berbicara,
membuat tugas yang lainnya menjadi lebih mengenai dunia desain untuk komunitas
dan itu seperti pengambaran kepribadian
mudah dan efisien, sehingga kita semua bisa masyarakat Indonesia di Melbourne
orang introver. Sebagai sosok yang pemalu
sukses dalam proyek ini?" (tersedia di iTunes dan Soundcloud).
dan kurang gemar berbicara, para introver
cenderung jadi pendengar yang baik, jauh e Kami adalah kritikus terbaik untuk diri sendiri
lebih baik dibandingkan tipe orang ekstrover.
m alvin@relab.com.au
p
a Introver sering merasa insecure dan kritis @relabstudios | @spektrumpodcast
t terhadap dirinya sendiri. Namun, bersikap relab.com.au
03 9697 8888
micm.com.au

1 1 1 2 1 1 3 2 2

2 1 1 1 1 1 1 1 1

ST KILDA ROAD SOUTHBANK MELBOURNE DOCKLANDS POINT COOK buy | sell | rent
buset eksklusif

INTAN KIEFLIE & STUART SIMPSON

MENYATUKAN IDE
BUSET VOL. 13-165 JUNI 2018

52
DALAM FILM
Di tengah kerumunan massa Under The Stars - salah satu program acara Indonesian Stuart sendiri dikenal sebagai produser, penulis naskah, serta fotografer handal yang
Film Festival (IFF) Australia yang ke-13 - terlihat wajah akrab seorang aktris sekaligus telah malang melintang di dunia perfilman Australia sejak lebih dari 20 tahun yang lalu.
produser Tanah Air sedang mengantri masuk ke dalam sebuah ruangan tempat film Salah satu karya agungnya adalah film berjudul “Chocolate Strawberry Vanilla” tahun
“Galih dan Ratna” diputar. 2014 yang sudah keliling festival film di berbagai negara.

Duduk bersebelahan dengan seorang pria Australia di barisan terdepan, Intan “Kami baru saja menyelesaikan sebuah serial web yang direkam di Indonesia, dan
Kieflie membalas sapaan kru Buset dengan ramah. Tanpa ragu dan berpanjang pengalaman itu merupakan pengalaman pertama membuat film di Jakarta yang
lebar, wanita berparas cantic itu pun memberikan kode bahwa dirinya telah siap sangat menyenangkan. Sangat tidak sabar ingin membuat film yang selanjutnya,”
diwawancarai. Intan mengawali pembicaraan dengan menceritakan kekagumannya tutur Stuart antusias.
pada IFF Australia hingga mampu membuatnya jatuh cinta pada Melbourne.
Menjelaskan seputar kerjasamanya dengan sang pendiri rumah produksi Anak Negeri
“Semua filmmaker di Indonesia itu bangga untuk jadi bagian dari IFF dan jadi bahan Films Indonesia, tanpa ragu Stuart mengatakan pihaknya yakin proyek ini dapat
omongan di Indonesia… karena tidak semua festival bisa tayang bertahun-tahun memberikan sumbangsih yang signifikan bagi kedua negara. “Saya lahir di Melbourne,
seperti IFF sendiri yang setiap tahunnya berkembang terus dan beda…. IFF bahkan jadi saya berharap dapat menunjukkan sisi lain dari Indonesia yang mungkin tidak
membuat saya bermimpi untuk bikin film di sini,” papar sosok yang telah sukses diketahui masyarakat di kota saya. Intinya, kami ingin membuat sebuah film komedi
memproduksi tiga judul film papan atas Indonesia, sebut saja Balada Anak Negeri yang menyenangkan untuk ditonton,” jelasnya.
(2015), Hati ke Hati (2011), dan 7 Hati 7 Cinta 7 Wanita (2010).
Proyek ini tidak akan pernah terwujud tanpa pertemuannya dengan Intan di
Mimpi yang terus dikejar itu pun akhirnya membuahkan hasil. Intan bersama Stuart Melbourne International Film Festival (MIFF) beberapa tahun silam. “Sebenarnya semua
Simpson, yang juga turut hadir malam di acara Under The Stars sedang dalam proses hanya kebetulan. Kami hanya bertemu, mulai ngobrol, cocok, dan Intan lah yang
menulis sebuah film yang menceritakan hubungan antara dua kota asal mereka, memiliki ide untuk membuat film di Melbourne.” terang Stuart kepada Buset.
Jakarta dan Melbourne. Syuting film yang belum dikonfirmasi judulnya itu dijadwalkan
mulai pertengahan tahun ini. Di akhir wawancara, Intan yang juga gemar melakukan aktivitas martial arts
merencanakan proyek film bersama Stuart akan tayang tahun depan.
Ditanya mengenai perkembangan film di Tanah Air seturut dengan pengalamannya
Nasa
sebagai produser film selama delapan tahun, Intan menilai adanya peningkatan
kualitas filmmaker dan storyline yang signifikan. Dan seiring dengan kemajuan
teknologi, Intan pun semakin mengerti apa yang dikehendaki oleh ratusan juta
penikmat film di Indonesia.

Dalam karirnya, meski sudah terkenal sebagai aktris, wanita kelahiran Bukittinggi,
Sumatera Barat ini tetap condong menekuni profesi seorang produser. “Kalau jadi
produser, bisa mewujudkan lebih banyak hal yang ada di pikiran. Tidak sama dengan
hanya menjadi aktor. Sebagai aktor saya hanya bisa menerima apa yang dikatakan
kepada saya,” katanya jujur. “Saya senang karena produser wanita atau sutradara
wanita malah lebih di-appreciate kalau di Indonesia. Kita dikasih kesempatan untuk
berkembang, dikasih tempat, dan tidak dianggap remeh,” lanjutnya.

www.buset-online.com

53
buset refleksi kristiani

Selalu Berdoa
Begitu banyak permasalahan dan pergumulan yang kita hadapi di dunia ini. - Doa memohon pertolongan dari kesulitan
Bagaimana kita menyikapi hal-hal tersebut? Untuk bisa menghadapinya kita perlu Permohonan pertolongan ketika berada dalam masa kesulitan menjadi salah satu
berkomunikasi dengan Sang Pencipta untuk mengutarakan isi hati kita, kepada Tuhan tipe doa favorit. Tuhan mengajak kita untuk berdoa seperti Mazmur 130 ketika kita
yang berdaulat atas hidup kita semua. Namun pada kenyataannya, tidak semua berada di masa sulit dan situasi mengancam, dan memohon keselamatan. Ini
orang bisa atau mau berdoa dengan sungguh-sungguh. adalah salah-satu cara Tuhan mengajar kita untuk selalu mengandalkanNya.
- Doa pengakuan dosa
Menurut buku Side by Side* karangan Edward T. Welch, khususnya di bab 5: Say “Tuhan, ampunilah aku” adalah salah satu doa yang penting di dalam Alkitab.
Help to the Lord, ada beberapa penyebab orang tidak berdoa atau menolak untuk Pengampunan dosa merupakan hal yang penting bagi manusia dan kita perlu
berdoa, yaitu karena: mengakui dosa-dosa kita di hadapan Tuhan. Apabila kita mengaku dosa dan
1. Anxiety. Rasa cemas atau was-was adalah naluri alamiah setiap manusia. mengenal belas kasihan Tuhan, maka kita akan merasakan kedamaian.
Alkitab mengajarkan kita untuk berdoa daripada merasa kuatir (Filipi - Doa untuk mengenal Tuhan lebih baik
4:6 “Janganlah hendaknya kamu kuatir tentang apapun juga, tetapi Siapakah Tuhan yang penuh kasih dan pemaaf ini? Kita perlu mengenal Tuhan
nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan lebih jauh, karena ketika kita berada didalam masa yang sulit, iblis akan mencoba
permohonan dengan ucapan syukur”) mengelabui pikiran kita dengan mempertanyakan mengenai karakter Tuhan atau
2. Our inclination to live self-sufficient lives. Ketika ada masalah atau mengatakan bahwa Tuhan tidak berpihak pada kita. Apabila pengetahuan kita
pergumulan, secara tidak sadar yang pertama kali kita lakukan adalah lemah akan karakter Tuhan itu, maka hal ini akan merugikan kita. Dan kita akan
memikirkan cara mengatasi permasalahan atau pergumulan tersebut, baru mudah sekali merasakan kekecewaan apabila apa yang kita terima tidak sesuai
setelah itu kita merasa cemas, seperti tidak ada orang lain yang peduli atau dengan apa yang kita harapkan.
mau mendengarkan kita.
3. Kita mengacuhkan Tuhan karena Dia tidak memberikan apa yang kita Jalan keluar dari segala kesulitan berdoa ini adalah terus berdoa. Dengan membaca
harapkan. Padahal sebagai orang Kristen, kita harus bersandar pada Allah Alkitab, hal ini akan membentuk cara kita berdoa. Kita dapat menjadikan segala
apapun keadaannya. sesuatu dari Alkitab menjadi sebuah doa. Contohnya di dalam Mazmur 62 mengenai
4. We cherish sins in our private world. bersandar kepada Tuhan yang dapat kita jadikan sebuah doa “Bapa, ini yang aku
13-165 JUNI 2018

inginkan, hanya pada Engkau saja kiranya aku tenang. Tolonglah ajar aku bahwa
Meratapi sebuah pergumulan ketika kita berada di tempat tidur adalah hal yang hanya Engkaulah gunung batuku dan keselamatanku, bukan kemampuanku untuk
mudah dan alami. Namun, mencurahkan isi hati kita kepada Allah adalah suatu hal mengatasi sesuatu.”
spiritual yang juga merupakan hal paling manusiawi yang dapat kita lakukan. Hidup
yang sesungguhnya dimulai dengan “Tolonglah, saya membutuhkan Yesus”. Jadi mulailah berdoa dengan kata yang sederhana “Tolong” kepada Allah. Lalu
BUSET VOL. 13-156

Sebagai orang Kristen, sebenarnya kita tidak punya alasan untuk menolak berdoa akan tercipta sebuah komunikasi dimana setiap tangisan hati kita akan dibentuk
kepada Tuhan. Merendahkan hati di hadapan Allah Bapa, penolong kita dan oleh Alkitab. Dan ketika hati kita menangis di dalam doa, Tuhan menyatakan diriNya
penghibur kita, serta keterbukaan dan kebebasan untuk berbicara tentang apa yang kepada kita, lalu kita belajar mengenalNya dan berbicara lebih banyak, dan Dia
ada di hati kita kepada Yesus Kristus, adalah dasar-dasar spiritual kita. akan semakin menyatakan diriNya, kemudian kita bersyukur, begitu seterusnya.
Manusia membutuhkan komunikasi seperti ini, dan kita perlu berdoa bersama-sama
Doa-doa di Alkitab seperti ini.
Sebagai titik awal dari merendahkan diri, kita dapat meniru murid-murid Yesus yang SOLI DEO GLORIA
berkata kepada Yesus: Tuhan, ajarlah kami berdoa, sama seperti diajarkan Yohanes
*Welch, Edward T. (2015) Side By Side: Walking With Others In Wisdom and Love. Illinois, Crossway.
kepada murid-muridnya (Lukas 11:1). Lalu kita bisa melihat contoh-contoh doa yang
54
Dirangkum oleh Yohanes Halomoan S.IP, M.BIS.
lain yang ada di Alkitab. www.griimelbourne.org
buset ngeliput

Seminar “Genesis and The Gospel:


Going Where The Evidence Leads”
Sungguh sebuah kesukacitaan bagi Gereja Reformed Injili Indonesia
Melbourne dapat menyelenggarakan sebuah seminar yang diberi judul
“It’s All About Jesus” dengan sub tema “Genesis and The Gospel: Going
Where The Evidence Leads”. Seminar yang diadakan pada Sabtu tanggal
28 April 2018 ini bertempat di International Reformed Evangelical Church
(GRII Melbourne) di 552 City Road, South Melbourne.

Pembicara tunggal pada seminar ini adalah DR. Mark Harwood, seorang
pembicara internasional dan perancang satelit di Australia. Namun
dalam seminar ini, beliau mewakili Creation Ministries International. Sekitar
150 peserta seminar bersama-sama diajak untuk mengerti pentingnya
bagi umat Kristen di zaman ini untuk mengerti bagaimana menjawab
pertanyaan-pertanyaan yang diajukan oleh sains. Acara ini dibagi
menjadi dua sesi dengan tema yang berbeda.
Sesi yang pertama dijudulkan “It’s all about Jesus”, dan pada sesi ini Dr.
Harwood mengajarkan betapa pentingnya kebenaran (authenticity) dari
kitab Kejadian, terutama pasal pertama dan kedua dari kitab tersebut.
Pasal-pasal ini menceritakan bagaimana Tuhan menciptakan dunia
dan segala ciptaan lainnya termasuk manusia. Pasal setelahnya pun
menjelaskan bagaimana manusia jatuh ke dalam dosa. Dr. Harwood
berargumen bahwa jika kita tidak menyatakan kebenaran kitab Kejadian,
termasuk bagaimana Tuhan menciptakan dunia, maka kita kehilangan
makna bagian-bagian Alkitab lainnya. Ini pun termasuk kematian dan
kebangkitan Kristus, jadi tidak bisa dikatakan bahwa permasalahan
evolusi maupun cara dunia diciptakan adalah suatu “side issue”.

Sesi kedua yang diberi judul “Going Where the Evidence Leads”,
dimana Dr. Harwood menunjukkan bahwa banyak fenomena alam juga
menceritakan kebenaran Alkitab. Dari formasi geologis yang tersebar
di seluruh dunia, sampai ke kompleksitas protein dalam tubuh manusia,
segala hal ini menyaksikan kejadian-kejadian dalam Alkitab ataupun
kebijaksanaan Tuhan. Pada sesi ini juga disampaikan pernyataan yang
dapat membantu kita melawan argumen penganut evolusi, seperti
susahnya “natural selection” untuk menghasilkan struktur yang lebih
kompleks. Hal ini semua disampaikan Dr. Mark Harwood karena dia dan
Creation Ministries International ingin agar lebih banyak orang Kristen bisa
menjawab pertanyaan ilmuwan akan kebenaran Alkitab, menunjukkan
bahwa posisi Kristen bukan sesuatu yang mengkompromikan sains tetapi
justru Tuhan dapat dipermuliakan dalam bidang ini.

Selain mengisi seminar yang diadakan, beberapa rekan-rekan Creation


Ministries International juga menawarkan buku-buku dan DVD untuk
dijual yang dapat membantu investigasi sains dalam keKristenan. Kami
hanya bisa berterima kasih kepada Dr. Harwood dan rekan-rekannya
dari Creation Ministries International untuk datang dan membagikan apa
yang mereka ketahui untuk bersama-sama membangun iman saudara-
saudari di dalam Kristus demi kemuliaan Tuhan. Untuk informasi lebih lanjut
silahkan mengunjungi situs resmi Creation Ministries International: creation.
com.

Joshua Timothyus Yudistira


www.griimelbourne.org
www.buset-online.com

SUNDAY SERVICE & CHILDERN CHURCH


www.shekinahmelbourne.org
55
buset ngeliput

TARHIB RAMADAN 1439H MADANIA FOUNDATION

Mempersiapkan Diri
Menuju Kebaikan
di Bulan Suci

Ketua panitia acara Erwin Renaldi bersama para panitia

Tahun ini Ramadan datang di Australia pada musim gugur menjelang dingin. Tradisi-tradisi yang
biasanya dilakukan oleh kaum Muslim Indonesia yang menetap di Melbourne pada bulan suci ini Imam Fadil dan Sheikh Alaa El Zokm

pun mau tidak mau harus disesuaikan. Rasa rindu untuk menjalani ibadah sebulan penuh bersama
keluarga besar juga tidak bisa dipungkiri. Untungnya, kehadiran komunitas-komunitas Muslim
Indonesia di Melbourne seperti Madania Foundation turut menemani kita untuk menjalani bulan
Ramadan bersama dengan acara-acara yang seru dan bermanfaat.

Tarhib Ramadan 1439H yang digelar oleh Madania Foundation dan didukung oleh IMCV untuk
menyambut Ramadan kali ini bertemakan “A call to seize the opportunity of Ramadan”, dimana
di bulan inilah saatnya kita bersama-sama memetik keberkahan dan keindahan Ramadan
dengan melaksanakan segala ibadah dengan tulus. Diadakan di Konsulat Jenderal Republik
Indonesia pada pertengahan Mei lalu, Tarhib Ramadan kali ini diramaikan oleh hiburan-hiburan
Islami menarik, bazaar makanan, dan ceramah dari Imam Fadil Fachni dan Sheikh Alaa El Zokm.

Penampilan nasyid anak-anak Tahsin Madania


13-165 JUNI 2018
BUSET VOL. 13-156

56
Tarhib Ramadan oleh Madania Foundation kali ini
melibatkan aktivitas dan penampilan dari anak-anak
yang sangat seru dan menginspirasi, selain juga dari
golongan dewasa dan remaja. Banyak sekali anak
dari balita hingga yang sudah masuk usia sekolah turut
bermain dan belajar bersama mengenai indahnya
Bulan Ramadan.

Anak-anak juga mendominasi panggung hiburan,


sebut saja penampilan-penampilan nasyid,
pembacaan Al-Quran, menonton bersama video
“Halal Masterchef” yang sangat lucu, hingga drama
musikal yang mendidik dan menghibur. Mereka rutin
mengikuti kegiatan tahsin di Madania Foundation
yang memiliki program bermain dan belajar Al-Quran
menggunakan metode yang friendly dan kekinian.

Ketua acara Erwin Renaldi menjelaskan bahwa


Madania Foundation sengaja menjadikan Tarhib
Ramadan sebagai acara silaturahmi yang ramah
keluarga. “Penting sekali untuk kita membiasakan
kepada anak-anak tradisi Islam yaitu menyambut
Bulan Ramadan ini,” papar Erwin.

Pembacaan ayat Al-Quran Drama musikal yang mengundang decak kagum para orang tua

Ceramah yang dibawakan oleh Imam Fadil Fachni merantau jauh dari Indonesia, tidak ada lagi alasan
pun sukses menarik partisipasi anak-anak dimana untuk merasa jauh, baik antara keluarga maupun
Imam Fadil kerap melontarkan pertanyaan seputar dengan teman, hanya karena perbedaan waktu
Islam dan Bulan Ramadan yang terus dijawab dengan dan lokasi. Dengan bantuan teknologi, siapapun bisa
sangat antusias. Begitu pula sebaliknya, anak-anak menghubungi sanak saudara untuk saling bermaaf-
secara polos bertanya mengenai apa saja yang maafan.
ada di otak mereka pada saat itu. Interaksi tersebut
pun disimak secara khusyuk oleh yang kaum dewasa Dalam khotbahnya, Sheikh Alaa El Zokm mengulas
sambil mengikuti isi dari ceramah Imam Fadil. bagaimana kita sebagai manusia harus menyiapkan
hati dan diri untuk Bulan Ramadan dengan beribadah
“Kami harap dengan adanya acara seperti ini, bisa secara tulus agar dapat membangun fondasi iman
lebih banyak orang yang tertarik untuk beribadah lebih yang tangguh.
serius bersama-sama dengan komunitas-komunitas
Islam yang ada di sini,” ujar Imam Fadil Fachni yang Acara hari itu dilengkapi dengan bazaar makanan
dalam kesempatan tersebut juga mengajarkan cara yang menggugah selera, nasyid dan pembacaan
menghafal doa dengan mudah. Al-Quran dari Young Indonesian Muslim Student
Association (YIMSA), serta permainan seru seputar
Keseluruhan rangkaian acara dilengkapi dengan ceramah dengan hadiah-hadiah yang sangat
ceramah oleh Sheikh Alaa El Zokm yang mengingatkan menarik.
Jemaah akan pentingnya tali kekeluargaan, terlebih
Asa
lagi di Bulan Ramadan. Terkhusus untuk yang

APA KATA MEREKA


NUR FAUZAN INDAH
Ramadan tahun ini agak Setiap Ramadan selalu Ramadan di
sedikit berbeda dengan menarik bagi saya karena Melbourne mungkin
tahun sebelumnya. tantangannya selalu cuma kurang meriah
Tahun ini, Ramadanku berbeda-beda. Tapi saja. Biasanya kalau
akan lebih challenging, menjalankan Ramadan di di Indonesia saat
apalagi aku di sini kuliah. Melbourne tantangannya kita sahur terdengar
Yang menariknya, tahun pasti jauh berbeda dengan dari masjid ada
ini aku sudah semakin di Indonesia. Di sini situasinya yang bangunin,
banyak networking seperti hari-hari biasanya terlebih lagi tidak
dengan komunitas- karena kita di sini merupakan bisa mudik karena
komunitas di sini, jadi Ramadannya akan sangat minoritas, jadi kita harus beradaptasi untuk mengikuti pola terlalu jauh. Karena di sini tidak ada libur Lebaran
terasa berbeda karena kita melakukan ibadahnya mereka seperti di kantor atau kuliah. Tapi di sini puasanya seperti di Indonesia, tahun lalu pun saya Lebaran
bareng-bareng. Iftar pun bisa lebih menarik. lebih cepet, dan lebih adem. Di dekat tempat tinggal masih memikirkan tugas-tugas kuliah. Jadi, saya
Acara kali ini sangat menarik banget, karena semua saya juga ada masjid dan komunitas Islam Indonesia berharap Lebaran tahun ini saya dan keluarga bisa
golongan di-embrace. Anak-anak mendapatkan untuk terawih tiap malam, jadi tidak terlalu meninggalkan merayakannya dengan lebih meriah dan lebih
entertainment, sedangkan yang dewasa atmosfir Ramadan. Waktu-waktu seperti Ramadan inilah bareng-bareng dengan keluarga dan teman-
mendapatkan lecture yang sangat menarik. yang bisa membuat kita lebih dekat dengan teman- teman sekalian.
teman dan keluarga.
www.buset-online.com

57
buset spesial ramadan

MENGENAL
RAMADAN BANGSA LAIN
DI MELBOURNE
Bulan suci Ramadan yang selalu membawa berkah dan kebaikan tentunya selalu ditunggu-tunggu seluruh penganut Islam di belahan dunia manapun. Sebagai negara
dengan populasi umat Muslim terbanyak di dunia, Indonesia selalu menjadi saksi terhadap segala bentuk persiapan menjelang Ramadan. Beberapa tradisi yang selalu ada
antara lain suara sirine yang menandakan waktu buka puasa telah tiba, jajanan pasar dan ta’jil yang terpampang di hampir setiap ruas jalan, serta lantunan takbir menjelang
Idul Fitri.

Acara buka puasa bersama jamak dilakukan sebagian besar masyarakat di Tanah Air menjadikan Ramadan sebagai momen kebersamaan yang berharga. Tak pelak, tradisi
ini pun terbawa hingga sampai ke Australia. Berbagai organisasi kemasyarakatan menyelenggarakan buka puasa bersama dalam berbagai skala.

Bagaimana tradisi negara lain dalam merayakan kehadiran Ramadan ini? Yuk simak ulasan Buset berikut ini!

Malaysia
Setidaknya 60 persen populasi di Negeri Jiran ini merupakan umat Muslim. Tentu
tidak mengherankan jika Ramadan tiba, nuansa Kuala Lumpur dan kota-kota
lainnya tidak bisa jauh-jauh dari Ramadan itu sendiri. Di Melbourne, komunitas
Malaysia pun terbilang cukup banyak. Sebanyak 34 persen dari total warga
Malaysia yang bertandang ke Australia memilih untuk menetap di Melbourne.

Setiap tahunnya, anggota MHRC (Malaysia Hall Resident Club) mengadakan Bazaar
Ramadhan. Bertempat di Malaysia Hall, Windsor, acara ini terbuka untuk umum
dan biasanya diselenggarakan sekali seminggu selama Bulan Ramadan. Di sini
pengunjung dapat menjumpai masakan khas Malaysia seperti nasi lemak, kuih jala,
teh tarik, dan lain sebagainya.

Bagi pembaca setia Buset yang ingin mampir dan bersilaturahmi dengan
“tetangga”, silakan berkunjung Malaysia Hall yang beralamatkan di K4, High Street,
Windsor pada tanggal 2 dan 9 Juni pukul 14:30 hingga 18:30 petang.

Sri Lanka
Meski penduduk Sri Lanka didominasi pemeluk agama Budha, akan tetapi populasi
umat Muslim terbilang cukup banyak. Di Melbourne, komunitas Muslim Sri Lanka
menamai dirinya sebagai USMAA (United Sri Lankan Muslim Association of Australia).
13-165 JUNI 2018

Bertempat di Mulgrave Community Centre, USMAA menjadwalkan Iftar pada tanggal


9 Juni dan Santap Malam Idul Fitri pada 23 Juni. Jadi bagi Anda yang berminat
menambah jaringan pertemanan dalam satu iman, yuk datang ke acara ini. Informasi
lengkapnya dapat dilihat di laman Facebook USMAA.
BUSET VOL. 13-156

58
Turki
Komunitas Muslim asal Turki di Benua Kangguru ini bernamakan Islamic Community kembali mengenai pentingnya arti Ramadan. Acara ini digelar setiap Rabu pk 19 di
Mili Gorus Australia atau disingkat sebagai ICMG. Seperti layaknya IMCV bagi Ladies Café, Mesjid Meadow Heights.
masyarakat Indonesia, ICMG membawahi beberapa organisasi kerohanian seperti
IMCG Youth Australia, IMCG Sareera Youth, dan Mili Gorus Kadinlar Teskilati. Di cabang organisasi lainnya, IMCG Youth Australia juga menyelenggarakan
program tarawih yang mengkhususkan anak muda untuk berceramah singkat
Menyambut Ramadan 1439H, program tahunan Street Iftar 2018 diselenggarakan sebelum shalat tarawih, hingga itikaf (berdiam diri dalam mesjid dan melakukan
pada tanggal 2 Juni 2018 mulai pk. 16 sore. Acara akbar yang telah memasuki ibadah) serta shalat qiyamul lail (shalat di 10 terakhir Ramadan).
tahun ke-9 ini diadakan di 15 Hudson Circuit, Meadow Heights, dan merupakan Iftar
terbesar di kawasan Victoria. Pada kesempatan ini, selain buka puasa bersama, para IMCG Youth Australia tahun ini juga menggagas acara baru, yakni Father and Son
Jemaah juga diundang untuk berdialog membahas berbagai isu terkini yang terjadi Iftar di Mesjid Emir Sultan, Dandenong, pada pertengahan Mei kemarin. Seperti
di tengah masyarakat. judulnya, Iftar ini bertujuan untuk mengakrabkan hubungan antara ayah dan anak
laki-lakinya.
Selain itu, IMCG Sareera Youth yang merupakan organisasi khusus Muslimah
mengadakan diskusi bertajuk Really Raw Ramadan Reminders untuk mengingatkan

Palestina Mesir
Lain Turki, lain pula dengan Palestina. Di Melbourne,
komunitas Palestinian Community Association of Victoria
telah merencanakan acara gathering di bilangan Bundoora
yang cocok untuk segala usia. Seperti pada tahun-tahun
sebelumnya, kegiatan akan meliputi permainan anak, aktivitas
olaraga, dan beberapa food stall.

Negara yang terkenal dengan piramidanya ini menjadikan agama sebagai faktor
penting dalam penentuan kehidupan sehari-hari. Seperti contohnya, adzan - panggilan
shalat untuk umat Islam - dijadikan penentu kegiatan dan aktivitas masyarakat yang
www.buset-online.com

sembilan puluh persen penduduknya menganut agama Islam tersebut.

Menyambut bulan Ramadan, acara tahunan komunitas Mesir, Egyptian Unity Annual
Ramadan Iftar 2018, kembali digelar di Coburg Town Hall pada tanggal 26 Mei 2018.

Alifia
Berbagai sumber

59
buset spesial ramadan

Marhaban ya Ramadan

RESTORAN HALAL
DI MELBOURNE
Berbeda dengan di Indonesia yang memiliki restoran halal di hampir setiap ruas jalan, penduduk mayoritas Melbourne bukan beragama Islam. Kendatipun, rumah makan
halal di Melbourne masih lebih mudah ditemukan ketimbang di negara-negara Eropa pada umumnya. Buset telah mengumpulkan beberapa restoran yang bisa dicoba untuk
berpuka puasa bersama sanak saudara dan teman-teman.

RESTORAN INDONESIA
Tak bisa dipungkiri, Melbourne memiliki banyak peminat kulinari Indonesia. Mungkin karena merupakan negara tetangga dan banyaknya pertukaran pelajar, atau karena
harga yang tergolong terjangkau.

Beragam menu khas Tanah Air yang dapat dijumpai di bermacam restoran Indonesia di Melbourne, antara lain Ayam Bakar Cabe Hijau, Mie Goreng Jawa, Rendang, Iga
Penyet, dan masih banyak lagi. Semua ini diracik secara spesial hingga kelezatannya tidak kalah dengan apa yang biasa dijumpai di kampung halaman. Menu halal tersebut
juga seringkali dilengkapi dengan hidangan manis yang dapat menemani kita berpuka puasa; Bubur Ketan Hitam, Kacang Merah, Kolak, Es Campur, segaaaarrrrr!

Ini dia beberapa restoran Indonesia halal yang dapat dijumpai di Melbourne:

Ayam Penyet Ria


248 Clarendon Street, South Melbourne

Blok M Express
380 Lt Bourke Street, Melbourne

Jokamz
164 Cardigan Street, Carlton

Nelayan Indonesian Restaurant


265 Swanston Street, Melbourne
768 Glenferrie Road, Melbourne

Pondok Rempah
487 Elizabeth Street, Melbourne
13-165 JUNI 2018
BUSET VOL. 13-156

60
RESTORAN CEPAT SAJI
Bagi penggemar restoran cepat saji, atau sekedar ngidam sama menu ayam dan burger skala
internasional, KFC dan McDonald’s halal juga ada di kota Melbourne.

Burger Edge Roxburgh Park


1550 Pascoe Vale Road, Coolaroo

KFC Flemington
230-242 Racecourse Road, Flemington

KFC Fawkner
1293 Sydney Road, Fawkner

McDonald’s Roxburgh Park


Cnr Somerton Road & David Munroe Drive, Roxburgh Park

McDonald’s Preston
Cnr Bell Street & St Georges Road, Preston

Lord of The Fries


www.lordofthefries.com.au
Di Victoria, ada 9 gerai yang tersebar di Melbourne CBD (Flinders St, Elizabeth St, Melbourne Central, Southern Cross Station, Swanston St) dan suburb (Hawthorn, Fitzroy,
Windsor, Chadstone Shopping Centre). Restoran waralaba yang dimulai dari food truck di Melbourne tahun 2004 ini menyatakan dengan lantang; “The Lord is Vegan, Kosher
and Halal; she is inclusive as can be and loves everyone”.

RESTORAN MANCANEGARA
Gazi
2 Exhibition Street, Melbourne

Restoran ini menyajikan menu asli Yunani yang eksotik dan terkenal lezatnya. Nuansa
ruangan yang syahdu dan pelayanan yang ramah bisa menjadi nilai tambah restoran
yang buka setiap hari hingga pukul 21:30 (Jumat dan Sabtu tutup pk 22).

Rumi
116 Lygon Street, East Brunswick

Kulinari Timur Tengah memiliki keunikan tersendiri, terutama dari


rempah-rempah yang dibakar bersama adonan daging yang
pekat. Rumi menghadirkan Chicken Wings, King Prawns, dan
Quail Kebab yang jarang bisa ditemukan di tempat lain!
www.buset-online.com

The Meat & Wine Co


Themeatandwineco.com

Dari segi nama mungkin Anda akan heran, apakah ini 100% halal? Ya, memang restoran ini masih
menyediakan wine, berbagai macam variasi minuman alkohol, hingga makanan yang berbahan dari babi.
Namun, steak dapat diorder halal seperti yang tercantum pada situsnya;
“A selection of Monte Beef products are Halal certified from our supplier and precautions are taken in the
cooking methods of our dishes, however our restaurant kitchen environment is not certified by the A.F.I.C. We
clean tongs, boards and pans when preparing these dishes mentioned within the parameters of above.”
61
BUSET DIRECTORY
RESTORAN / KATERING SUPERMARKET TRAVEL MESJID GEREJA

AYAM PENYET RIA HARVEST ASIAN GROCERY EXTRAGREEN HOLIDAYS MELBOURNE UNIVERSITY GARAM MINISTRY
248 Clarendon St 23 Malcom St City: 260-262 Swanston St 1st floor Frank Tate Builing 33 Windorah Dr, Point Cook - 5:00PM
South Melbourne VIC 3205 South Yarra VIC 3141 p: 03 9623 9900 off Swanston St Gate 5 Saturday, 17:00
P: 03 8579 0321 Glen Waverley: Shop 3, 53 Kingsway m. 040 7755 332
BLOK M EXPRESS p: 03 9561 0311 MONASH CAULFIELD
380 Lt. Bourke St LAGUNA ORIENTAL SUPERMARKET Box Hill: 537 Station St Lvl 1, Bldg B, Cnr Sir John Monash Dr & GEREJA INDONESIA ANGLICAN
Melbourne, VIC 3000 Level 3, 1-11 Jane Bell Lane p: 03 9899 2788 Queens Ave, Caulfield 466 Glenferrie Road Kooyong Vic.3122
p: 03 9600 2534 QV Precinct w: www.extragreen.com.au Church Service & Sunday School
e: blokm_express@hotmail.com Melbourne, VIC 3000 MONASH CLAYTON hari Minggu jam 12 siang
p: 03 9639 2788 KAINUS 16 Beddoe Ave, Clayton VIC Setelah kebaktian, beramah tamah
DAPUR INDO Consolidated branch level 7, 246 dan makan siang bersama.
41 Dunstan St Bourke St, Melbourne VIC 3000 WESTALL Reverend Kuncoro Rusman
Clayton, VIC 3168 Contact: 130 Rosebank Av ph: 0408570967
m: 0423 0760 12 Sita Ismet 0450902558 Westall, VIC e: kuncoro@rusman.com.au
p: 03 9562 6225 PROPERTY & HOME LOAN Antomei Kainus 0414473723
www.kainustravel.com.au PENGAJIAN AIDA GEREJA REFORMED INJILI INDONESIA
GAIJIN JAPANESE FUSION 43 Chambers Rd, 552 City Road,
135 Commercial Rd IG FINANCE NETFARE TRAVEL Altona North VIC South Melbourne-VIC 3205
South Yarra, VIC Tasmin Mustopo Ifah Shop 28, Tivoli Arcade, Setiap hari Rabu & Kamis Sunday Service: 10am
e: gaijinmelbourne@gmail.com m: 0451 984 358 235 Bourke St, t: 6.30pm (Interpretation provided)
www.gaijinmelbourne.com e: tasmin@igfinance.com.au Melbourne VIC, 3000 p: 03 9399 2728 English Service: 4pm
www.igfinance.com.au p: 03 9012 3346 (starts: March 5, 2017)
INDOSARI 187 Anzac Pde Sunday School: 10am
1165 Glenhuntly Rd iPROPERTY MELBOURNE Kensington, NSW 2033 Persekutuan Doa: Rabu 7pm
Glenhuntly VIC 3163 Suite 307 / 227 Collins St, Melbourne Sydney: 02 8012 5397 Persekutuan Pemuda: Sabtu 2pm
p: 03 9563 6718 VIC 3000 Toll free (within Australia) - 1300 66 99 69 PENGIRIMAN BARANG Persekutuan Dewasa Muda: Week1&3
m: 0430 888 838 www.netfare.com.au 4.30PM
JOKAMZ MELBOURNE p: 03 9639 9280 Pdt. Budy Setiawan, M.Div 0433 944 584
164 Cardigan St ALLTRANS INDO CARGO www.griimelbourne.org
Carlton, VIC 3053 VANTAGE POINT REALTY
19 Cresswell Avenue
p: 0403 264 237 307 / 2 Queens St, Melbourne, VIC 3000 GKRI SHEKINAH MELBOURNE
Williams Landing, VIC 3027
e: jokamzmelbourne@gmail.com p: 03 9667 0222 Chadstone
m: 0401 586 721,
www.jokamz.com.au f: 03 9640 0870 147 Waverley Rd, Chadstone VIC
0408 334 418
e: info@vpre.com.au Sunday 16:30
p: 03 83609848
KAKI LIMA www.vpre.com.au cp: Rio 0431 185 587
e: info@alltransindocargo.com.au
1 Stewart St
Melbourne VIC 3000 XYNERGY REALTY GROUP Hoppers Crossing
UNIAIR CARGO MELBOURNE
p: 03 9995 4655 25 Malcom St, South Yarra VIC 3141 1/9 Motto Court, Hoppers Crossing VIC
Contact: Inge
www.kakilima.com.au 19 Station St, Oakleigh VIC 3166 Sunday 10:00
p: 02 8068 5200
p: 1300 884 168 cp: David 0416 044 752
m: 0402 689 100
KEDAI SATAY e: info@xynergy.com.au
e: melbourne@uniaircargo.com.au
186 King St www.xynergy.com.au GPDI MELBOURNE
Melbourne VIC 3000 Sunday Service 11 AM
p: 03 9640 0371 Rainbow Room, Multicultural Hub
506 Elizabeth street
MEETBOWL FAST RESTO PENDIDIKAN & KARIR Melbourne 3000
95 York St
South Melbourne, VIC 3205 Saturday Service 7.30 PM
MASIRATNA STUDY ABROAD
p: 03 9696 4412 Calvary Worship Centre
602/125 Swanston St
Melbourne VIC 3000 KESEHATAN Shop 20, 806 Heatherton Road
NELAYAN INDONESIAN RESTAURANT Springvale South, Victoria 3172
Kelana Jaya 0402 850 720
City:
e: kelana@masiratna.com REMEDIAL THERAPY MASSAGE BY SUNU
265-267 Swansron St CP: Ps Krisno Wibowo 0404152588
www.masiratna.com m: 0434 417 999 / 0413 461 770
Melbourne VIC 3000 www.facebook.com/gpdimelbourne
p: 03 9663 5886
PROGRESS STUDY CONSULTANCY
Suite 121, Level 1, 530 Lt. Collins St GLEN WAVERLEY UNITING CHURCH
Hawhtorn: Kebaktian berbahasa Indonesia
Melbourne, VIC 3000
768-770 Glenferrie Rd Cnr. Bogong Ave & Kingsway,
p: 03 9620 3883
Hawthorn VIC 3122 ACCOUNTING / BOOKKEPING Glen Waverley 3150
p: 03 9819 3115 PENGACARA / JASA MIGRASI f: 03 9620 1838
Sunday 13:00
e: progress_melbourne@ymail.com
www.progress-study.com S.E.A ACCOUNTANTS cp: Lucky 0417 352 755
NUSANTARA KABO LAWYERS & MIGRATION
Caulfield: 17/31 Queen St
Level 23, 360 Collins St SUPERSTAR EDUCATION Melbourne VIC 3000 INDONESIAN CHRISTIAN CHURCH
19 Derby Rd Melbourne, VIC 3000 Jemaat Indonesia Scots’ Presbyterian
801 / 365 Lt. Collins St (with appointment only)
Caulfield East p: 03 9663 3337 Church
Melbourne VIC 3000 p: 03 9689 8895
p: 03 9571 5402 f: 03 9663 3334 Kebaktian Umum & Sekolah Minggu:
Tina 045 200 9999 m: 0434 378 718 (Virda)
e: info@kabolawyers.com Johan 0433 66 2002 e: virdaersan@seaaccountants.com.au Minggu jam 10.30 pagi
NY.RATNA KITCHEN www.kabolawyers.com Persekutuan Doa: Rabu jam 6-7 malam
Jennifer 0450 765 645 www.seaaccountants.com.au
531 Warrigal Rd, Ashwood VIC 3147 Pemuda/Pekerja:
Nadella 0449 261 693
1/133 Chesterville Rd, Highett VIC 3190 ML&K LEGAL Sabtu jam 4.30-6.30 sore
e: melbourne@ super-star.com.au
Level 19, QV Tower www.super-star.com.au Werner Brodbeck (Assembly) Hall,
CAFE KEYIF by NY.RATNA KITCHEN 180 Lonsdale St, Melbourne VIC 3000 Scots’ Church
1/550 Finders St, Melbourne VIC 3000 p: 03 9623 2210
PARABOLA / SATELITE 156 Collins Street
m: 0406 52 8585 m: 0433 214 330 Rev Christian Tirtha
www.nyratnakiitchen.com.au e: contact@mlklegal.com.au m. 0405 459 054
INDO SATELITE MELBOURNE
www.mlklegal.com.au m: 0402 116 749 info@icc-melbourne.org
PONDOK REMPAH www.icc-melbourne.org
e: indosatellite@yahoo.com
487 Elizabeth St, NEW HORIZON facebook.com/iccmelbourne
Melbourne VIC 3000 Suite 10.03, Level 10, 258 Lt Bourke St
p: 03 9078 3838 Melbourne, VIC 3000 MUDIKA (Muda Mudi Katolik)
www.pondokrempah.com.au p: 03 8394 9678 MELBOURNE Misa Mudika:
m: 0451 002 428 MEDIA CETAK / TV / RADIO Sabtu pertama setiap bulan ,12 pm
SALERO KITO PADANG RESTAURANT e: visa@nhme.com.au MAKANAN Monastery Hall - St Francis Church
Tivoli Arcade www.nhme.com.au Cnr Londale St and Elizabeth St,
Shop 18/235-251 Bourke St 3ZZZ - RADIO KITA
Gelombang: 92.3FM Melbourne - VIC 3000
Melbourne VIC SOLA GRACIA MIGRATION INDOFOOD www.mudikamelbourne.com
p: 03 9639 7268 International Operations Department Setiap Jumat
Level 3, 257 Collins St, pk. 20.00 - 21.00 p: Antonio Tjakra 0433 660 169
e: salerokito@gmail.com Melbourne VIC 3000 William HO - Regional Manager e: publicrelations@mudikamelbourne.com
www.salerokito.com.au p: 03 8375 9668 p: 0412 039 394
e: william.ho@icbp.indofood.co.id LOVE & HATE - 3WBC
m: 0423 093 668 Gelombang 94.1 FM REPLIQUE MINISTRY
SHUKUFUKU JAPANESE BENTO e: solagracia@ozemail.com.au INDONESIAN CHURCH
126 Lygon St Setiap Rabu
www.solagraciamigration.com.au pk. 20.00 - 22.00 Basement, 58 Franklin St
Carlton VIC 3053 Melbourne - VIC 3000
p: 03 9078 4819 YNJ MIGRATION CONSULTANTS Sunday Service & Sunday School:
e: info@shukufuku.com.au NUSANTARA TV C-31
Suite 905, Level 9 Setiap Minggu 10.30 pagi
www.shukufuku.com.au 227 Collins St Indonesian Campus Ministries -
pk. 08.00 -09.00
Melbourne VIC 3000 Melbourne Uni
p: 03 9650 0895 BUSET Sucipto Prakoso +61 413 019 374
m: 0430 588 899 P.O. Box 121, Hawthorn Business Centre www.repliqueministry.org
e: yapit@tpg.com.au Hawthorn, VIC 3122 info@repliqueministry.org
www.ynjmigration.com.au m: 0438 01 21 83
p: 03 9012 7764 UNITING CHURCH IN AUSTRALIA
www.buset-online.com ST ANDREW’S GARDINER
(New Home of MUC-IC)
1560 Malvern Rd, Glen Iris VIC
Sunday Services:

BUSET
10am Indonesian (translation provided)
10am English Service at Parish Hall
Sunday School (toddlers to teens):
10am

SEKOLAH MENGEMUDI Saturday Fellowship (Indonesian)

ONLINE
5pm - Senior Fellowship at Wesley Hall
5pm - Youth Fellowship at Parish Hall
www.buset-online.com

INDOZ DRIVING SCHOOL Rev. Ajub Jahja


Contact: Budy enquiry@saguc.org.au
m: 0421 164 238 www.saguc.org.au
p: 03 9357 2443
w: www.indozds.com

WWW.BUSET-ONLINE.COM

HANDPHONE

FONESTER On QV
Shop 24 QV Building
Red Cape Lane
Melbourne VIC 3000
p: 03 9663 9221
f: 03 9663 9225

63
BURGLARY – TOORAK

Police are seeking to identify two men after a Toorak burglary on Monday,
12 February 2018. Between 12pm and 3pm, a man allegedly broke into a
Toorak Road home, stealing a laptop, mobile phone and a credit card from
inside. It’s alleged the stolen credit card was later used by two men at several
convenience stores in Windsor and Malvern to purchase alcohol, cigarettes and
a TattsLotto ticket.

Police have released CCTV images of two men whom they believe may be
able to assist in their inquiries. The first man is perceived to be Caucasian in
appearance and aged in his 40’s to 50’s. He was wearing a dark coloured
jacket, light blue shirt and a black cap. The second man is perceived to be
Caucasian in appearance and aged in his 40’s to 50’s. He was wearing a dark
coloured shirt, black cap and was carrying a black backpack.
SEXUAL ASSAULT – NARRE WARREN
(Reference number: CSV2705)
Police are searching for a man after a woman was sexually assaulted at Narre
Warren railway station on Sunday, 17 December 2017. At around 12:50pm, a
man arrived at Pakenham station on a V/Line service where he boarded a City
bound metro train to Narre warren. The man exited at Narre Warren station and
whilst the victim was boarding the train, the man touched her inappropriately.

Police have released CCTV images of a man whom they believe may be able
to assist in their inquiries. The man is perceived to be Asian in appearance, aged
in his 50’s or 60’s and had a receding hairline. He was wearing a yellow coloured
shirt, black pants and was carrying a green backpack.

(Reference number: CSV2622)

ASSAULT – BRUNSWICK BURGLARY – MELBOURNE

Police are seeking to identify three men after an assault Police are seeking to identify three men
in Brunswick on Friday, 22 December 2017. At around after a burglary in Melbourne’s CBD on
10:50pm, three men attended a Sydney Road hotel. One Sunday, 31 December 2017. At around
of the men allegedly approached another man and 12am, three men gained access to a Rose
began arguing with him before he punched and shoved Lane apartment. Once inside, the three
the victim to the ground. The other two men allegedly then men allegedly took swipe cards and keys
assaulted the victim’s friends. The victim sustained a broken from mailboxes before using them to enter
eye socket as well as various abrasions and lacerations to apartments. The three men allegedly took
his face and head. electrical and personal items belonging to
residents.
Police have released CCTV images of three men whom
they believe may be able to assist in their inquiries. The first Police have released CCTV images of three
man is perceived to be Caucasian in appearance with men whom they believe may be able
a medium build and aged between 35-40 years old. He to assist in their inquiries. The first man is
was wearing a blue coloured ‘Midnight Oil’ t-shirt, baseball perceived to be Caucasian in appearance
cap, tan coloured pants and had a sleeve tattoo on his and aged in his 50’s with greying hair. He
right arm. was wearing a dark coloured t-shirt with a
vest over the top.
The second man is perceived to be Pacific Islander in
appearance with a solid build and aged in his mid-30’s. The second man is perceived to be
He had a sleeve tattoo on his upper left arm and a tattoo Caucasian in appearance, aged in his 50’s
behind his ear. and has tanned skin and was bald.
The third man is perceived to be Caucasian
The third man is perceived to be Caucasian in appearance with a solid build, dark beard in appearance, aged in his late teens to
and had tattoos on his left arm. He was wearing a white t-shirt and jeans and walked with early 20’s with light coloured hair.
a severe limp.
(Reference number: CSV2673)
(Reference number: CSV2701)

Courtney Jayne SMITH Robert VO


DATE OF BIRTH: 24 August 1987 DATE OF BIRTH: 24 March 1994
HEIGHT: 170cm HEIGHT: 165cm
BUILD: Medium BUILD: Thin
EYES: Blue EYES: Brown
HAIR: Brown HAIR: Black
COMPLEXION: Fair COMPLEXION: Fair

Courtney Jayne SMITH failed to appear at the Bendigo and Heidelberg Robert VO failed to appear at the Dandenong Magistrates’ Court on January 8, 2018
Magistrates’ Courts for allegedly possessing drugs in February 2016 and several for allegedly breaching an intervention order and driving whilst disqualified. Four
alleged traffic offences in June 2017. Four warrants have been issued for the warrants have been issued for the arrest of the 24-year-old.
arrest of the 30-year-old. VO is known to frequent the Hampton Park and Springvale areas.
SMITH is known to frequent the Frankston and Heidelberg areas. (Reference number: WTD1469)

(Reference number: WTD1450)


65
www.buset-online.com
advertorial

B
anyak kota di Eropa yang dapat kita nikmati
di musim semi ini; Colosseum, Menara Eiffel di
Huisman, atau Wind Molen, penggilingan rempah-
rempah sepertinya wajib dikunjungi oleh orang-
Kartu Transportasi GVB Pass
Perancis atau Metropolis seperti London. Untuk orang Indonesia, selain tentu saja tidak melewatkan dan OV-Chipkaart
edisi kali ini, mari menjelajahi kota Amsterdam kesempatan mampir ke Volendam! Di sini kita dapat Harganya sekitar 57 Euro untuk dipakai seharian apalagi
yang memiliki bangunan-bangunan kuno yang klasik di berfoto mengenakan kostum tradisional lengkap dengan unlimited usage untuk atraksi wisata yang menawarkan
atas puluhan kanal yang membelah kota sehingga setiap bakiak (klompen) a la Belanda dengan latar belakang free entry, seperti canal cruise, museum-museum dan
sudut jalan terlihat indah dan eksotik. pemandangan kota pelabuhan yang atraksi rakyat. Kalau mau jalan-jalan ke Zaanse Schans,
tetap mempertahankan bangunan-
Wisata Bandara Canal cruise
bangunan tradisional yang
Volendam dan pabrik keju Edam, maka kartu transportasi
Amsterdam dan Region Travel Ticket ini yang paling
atapnya berbentuk segitiga.
Schiphol Amsterdam Budaya dan sejarah yang
cocok karena harganya yang ekonomis dan jangkauan
yang efisien. Contohnya tiket satu hari 18,5 Euro, dua
hari 26 Euro, tiga hari harganya 33,5 Euro. Dan kartu
Serunya berjalan-jalan di salah satu
transportasinya berlaku dari pukul 00:00 hari pertama
bandara terbesar di Eropa ini karena
sampai jam 04:00 hari berikutnya. Yang terbaru adalah
Schiphol adalah satu-satunya bandara Windmolen
OV-Chipkaart yang dapat dibeli di stasiun, kondektur
di dunia yang menawarkan tur “behind
tram dan dapat dipakai untuk semua moda
the scene” selama kira-kira satu setengah
transportasi umum di Belanda.
jam dan harus dipesan beberapa waktu
sebelumnya karena selalu terisi penuh. Tahun
2013 Bandara Schiphol dinobatkan sebagai
Pasar Keju
Taman Tulip

bandara terbaik di dunia karena selain teratur, seru Keukenhof


Edam
dengan berbagai toko yang buka tujuh hari dalam
seminggu, perpustakaan, museum, pusat kesehatan, Untuk para
Kids Forest yang dipenuhi dengan dunia fantasi anak- kuno, klasik namun eksotik adalah penggemar
anak selain tentunya, restoran dan beragam makanan gambaran yang paling pas untuk kota pizza, yang
yang sangat akrab dengan lidah orang Indonesia. Jika Amsterdam. bisa kita
tidak terburu-buru, bisa juga ikutan City Tour Amsterdam: rekomendasikan
mengunjungi Spot Kanal, “IAMsterdam’’, belanja cokelat, Keukenhof, Negeri adalah La Casa Di
stroopwaffels, Royal Palace dan de Dam. Atau pilihan
Kembang Tulip
Michael, harganya
lainnya berfoto busana tradisional Amsterdam lengkap sekitar 10 Euro atau sekitar
dengan bakiaknya dan mengelilingi kompleks kincir angin AUD$16.00. Enak, murah dan porsinya besar. Makanan
di Zaandam. Kalau mau jalan-jalan, tram, bus dan metro train halal juga ada dimana-mana di Belanda, apalagi
dioperasikan oleh GVB dengan tiket seperti kartu
Itinerary untuk Memanfaatkan absen yang bisa diceklok, kuno seperti jaman dahulu,
tastenya pas untuk lidah orang Indonesia. Dan jangan
sampai lupa mampir ke Edam, jika doyan mencicipi
namanya strippenkaart, berisi 15 strip dengan harga
Waktu Transit kira-kira Euro 7, jika belum paham tarif yang pas ketika
cheese atau istilah kekiniannya ‘emas kuning Belanda’.
Salah satu tempat yang populer adalah Pasar Keju di
menjelah beberapa tempat wisata, cukup serahkan kartu Edam yang diselenggrakan pada bulan Juli dan Agustus
Jam 08:00 dijemput di bandara Schipol untuk distempel oleh kondektur. Apabila ingin menuju mulai dari pukul 10:30 pagi sampai 12:30 siang dan pasar
Jam 09:00 - 10:30 Zaanse Schans Keukenhof lewat bandara Schiphol, lalu naik shuttle bus malam pada setiap Sabtu dari jam 20:30 sampai 22:30.
Jam 11:00 - 13:00 Volendam dan lunch khusus nomor 58 yang setiap lima belas menit membawa Ini dapat ditempuh hanya sekitar setengah jam dari
Jam 14:00 tiba kembali di Schiphol turis-turis menuju kebun bunga tulip Belanda dari Amsterdam.
pertengahan Maret hingga akhir Mei, yang dipamerkan
Sebagai negara yang 26% wilayahnya terletak di bahwah di rumah kaca di Taman Bunga Keukenhof, produk Selama berabad-abad, keju atau kaas (bahasa
permukaan air, kita bisa masuk dan melihat mekanisme holtikultura andalan yang dapat mengubah sebagian Belanda), adalah komoditas penting dalam dalam
kerja kincir angin tradisional Belanda di Zaanse Schans. besar Belanda dengan mosaik hamparan bunga yang perekonomian Negeri Kincir Angin tersebut. Secara
Selain itu, ketika Belanda mengusai Indonesia selama beraneka warna dan merupakan salah satu taman tradisional, kaas berbentuk bulat, berwarna kuning terang
lebih dari tiga setengah abad, Specerijienmolen De musim semi terindah di dunia. dan dibungkus dengan paraffin berwarna merah. Dibuat
dari susu skim/low fat, keju Edam memiliki memiliki rasa
yang sangat lembut dan cenderung seperti kacang.
Baunya juga tidak menyengat karena kandungan
lemaknya yang rendah yaitu hanya sekitar 28%. Keju
Edam banyak dipakai untuk membuat kastengel atau
cheese stick. Produk keju terbuat dari susu dan bahan
tambahan lainnya seperti kultur bakteri, enzim dan zat
pewarna.

Menyingkat cerita, kalau jalan-jalan ke Amsterdam


dan ingin ‘berbahasa Belanda’ yang singkat, padat,
dan berisi, cukup ingat-ingat, Schipol, Zaanse Schans,
www.buset-online.com

Volendam dan Edammer Kaas, dijamin tidak kesasar dan


sampai tujuan.

67
Untitled-4 1 5/12/2018 7:09:11 PM

Anda mungkin juga menyukai