Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

PUSKESMAS PASRUJAMBE
Jl.Rangga Nomor23Telp( 0334 ) 6191009
email : puskesmas.pasrujambe@gmail.com
LUMAJANG – 67361

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PASRUJAMBE


NOMOR :

TENTANG

PENANGGUNG JAWAB PELAYANAN OBAT DI PUSKESMAS PASRUJAMBE


KEPALA PUSKESMAS PASRUJAMBE

Menimbang : a. bahwa untuk maksud tersebut di atas, perlu menetapkan


dengan Keputusan Kepala Puskesmas Pasrujambe Kabupaten
Lumajang;
b. bahwa untuk menunjang penanggung jawab pelayanan obat
yang baik di Puskesmas Pasrujambe diperlukan adanya
kebijakan tentang penanggung jawab pelayanan obat di
puskesmas pasrujambe;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b, perlu
menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Pasrujambe tentang
Penanggung jawab pelayanan obat di puskesmas Pasrujambe.

Mengingat : 1. Undang – undang Nomor 36 tahun 2009, tentang Kesehatan.


2. Permenkes Nomor 367 tahun 2009 tentang Petunjuk Teknis
Jabatan Fungsional Asisten Apoteker.
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 30
tahun 2014 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di
Puskesmas.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PASRUJAMBE


TENTANG PENANGGUNG JAWAB PELAYANAN OBAT DI
PUSKESMAS PASRUJAMBE.

KESATU : Memutuskan Jabatan Asisten Apoteker Pelaksana


Sebagai Penanggung jawab Pelayanan Obat di Puskesmas
Pasrujambe;

KEDUA : Penanggung Jawab Pelayanan Obat sebagai mana dimaksud


dalam diktum PERTAMA keputusan ini, memiliki tugas
sebagaimana terlampir;
KETIGA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka
akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : LUMAJANG
Pada tanggal :
Kepala Puskesmas Pasrujambe

Indra Alfiyani
NIP.19840123 200903 2 006

Anda mungkin juga menyukai