Anda di halaman 1dari 1

BAB IV

EVALUASI

1. Evaluasi Struktur
a. Mahasiswa sudah membuat laporan hasil kegiatan kunjungan bimbingan rumah
(home visite) dan sudah berkonsultasi dengan pembimbing.
b. Mahasiswa sudah membuat surat izin pelaksanaan sebelum pelaksanaan sebelum
pelaksanaan kunjungan rumah (home visite).
c. Mahasiswa mencari secara mandiri semua alamat yang akan dituju seperti
kesbangpol, puskesmas, kantor kelurahan, rumah ketua RT, dan rumah klien
dengan cara bertanya dengan warga sekitar.
d. Mahasiswa mengalami sedikit kesulitan dalam mencari rumah ketua RT dan
rumah klien karena mahasiswa tidak tahu daerah tempat tinggal klien.
2. Evaluasi Proses
1. Saat pelaksaaan kunjungan rumah (home visite), mahasiswa diterima dengan
oleh keluarga Ny. S
2. Selama pelaksanaan kegiatan kunjungan rumah (home visite), keluarga Ny.S
bersedia memberikan informasi yang diketahui tentang klien
3. Keluarga Ny.S antusias dalam mendengarka penjelasan tentang kondisi klien
4. Pelaksanaan kunjungan rumah berlangsung selama ± 2 jam

3. Evaluasi Hasil
a. Keluarga mengerti dengan penjelasan yang diberikan oleh mahasiswa

b. Keluarga bersedia menjelaskan kondisi klien sebelum masuk Rumah Sakit Jiwa
Daerah Sambang Lihum dan alasan klien masuk Rumah Sakir Jiwa Daerah
Sambang Lihum.

c. Keluarga menerima dan memahami cara perawatan klien dengan harga diri
rendah. Keluarga menerima keadaan pasien dan bersedia memberikan motivasi
kepada klien.

17

Anda mungkin juga menyukai