Anda di halaman 1dari 5

Pengawasan TPS

1. Masuk ke website, lalu tekan Login SISLO PILKADA 2018

2. Masukan user login yang sudah dimiliki

 Buku Petunjuk Pengawasan TPS ‐ 1 
 
Pengawasan TPS
3. Pada halaman awal, tekan sisi kiri-atas untuk membuka daftar menu. Pilih
menu Pengawas TPS, lalu pilih formulir yang ingin diproses.

4. Pada tampilan, tekan tombol [+] untuk mulai mengisi formulir isian.

 Buku Petunjuk Pengawasan TPS ‐ 2 
 
Pengawasan TPS
5. Untuk pemilihan area pengawasan agar dilakukan dari Propinsi, kabupaten, kecamatan,
lalu kelurahan. Pastikan pengisian data pengawas sudah sesuai

6. Setelah pengisian data pengawas, tekan tombol Pertanyaan untuk membuka pertanyaan

 Buku Petunjuk Pengawasan TPS ‐ 3 
 
Pengawasan TPS
7. Setelah kolom Pertanyaan terbuka, lakukan pengisian sesuai dengan keadaan lapangan.

8. Pada bagian bawah, ada tombol Pilih untuk upload file foto. Setelah menyelesaikan
pertanyaan, tekan tombol Tambah

 Buku Petunjuk Pengawasan TPS ‐ 4 
 
Pengawasan TPS
9. Data akan kembali tampil untuk diperiksa sebelum disimpan dalam sistem

10. Jika data sudah sesuai tekan tombol Konfirmasi atau Batal jika ingin mengoreksi.

 Buku Petunjuk Pengawasan TPS ‐ 5 
 

Anda mungkin juga menyukai