Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA


BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT/ ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh

Data Diri Dokter Muda


Nama Dokter Roziyanti
Muda
NIM/Email/HP 1307101030147/yanti.rozi@yahoo.co.id/081362259038

Stase di Bagian ILMU KESEHATAN MASYARAKAT


Tanggal Stase 11 April 2016-21 Mei 2016

Soal CBT Comprhehensive


Soal No 1
Vignette Dalam perkembangan epidemiologi penyakit menular, terdapat penyakit baru yang
belum pernah terjadi sebelumnya, atau penyakit yang diketahui meningkat serta
terancam meningkat dalam sebaran insiden/geografis.

Pertanyaan Berdasarkan pernyataan diatas, manakah yang sesuai dengan pernyataan diatas?

Pilihan A. Re-emerging infection disease


Jawaban B. Communicable disease
C. Non-Communicable disease
D. Emerging infection disease

Kunci Jawaban D.Emerging infection disease


Referensi
Candra B. 2009. Ilmu Kedokteran Pencegahan dan Komunitas. EGC. Jakarta.
Literature

Disetujui, Mengetahui
Pembimbing Kepala Bagian IKM/IKK

dr. Liza Salawati, M.Kes


Dr. Hendra Kurniawan., M.Sc NIP. 19661013 199903 2 001
NIP.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT/ ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
Data Diri Dokter Muda
NamaDokter Muda Roziyanti

NIM/Email/HP 1407101030147 /yanti.rozi@yahoo.co.id/081362259038

Stase di Bagian ILMU KESEHATAN MASYARAKAT

TanggalStase 11 April 2016-21 Mei 2016

Data DiriPasien
NamaPasien Tn. BK

JenisKelamin Laki-laki

Umur 38 tahun

No. CM 1-08-46-91

Soal2 Pasien laki-laki usia 38 tahundatangdengankeluhanbatukberdahak berwarna


kehijauan sejak 1 bulan yang lalu.
Pasienjugamengeluhpenurunannapsumakansejakbeberapabulanterakhir.
Pasienjugamengeluhterjadinyapenurunanberatbadan sebanyak 20 kg dalam
6 bulandanberkeringatmalam. Dari anamnesis
lebihlanjutdiketahuibahwapasiensudah minum OAT 6 bulan dan sudah
dinyatakan sembuh.Padapemeriksaantanda vital didapatkan TD: 110/70
mmHg, N: 86 x/menit, RR: 20 x/menit, T: 36,20C. Padapemeriksaanfisik
thorax didapatkanstatis (simetris) dandinamis (simetris), stem
fremituskanandankirisama, pada perkusididapatkan sonor pada lapangan
parukanan dan kiri, dan pada auskultasididapatkan suara napas vesikuler
(+/+), rhonki (-/-),wheezing (-/-). Sputum BTA SPS didapatkan (+ + +).
Fotothoraksdidapatkangambaran TB lama aktif.
Pertanyaan Apakah diagnosis danterapi yang tepat?

Pilihan Jawaban A. TB Paru kasus baru, OAT kategori 1


B.TB Paru kasus gagal pengobatan, OAT kategori 1
C. TB Paru kasus gagal pengobatan, OAT kategori 2
D.TB Paru kasus kambuh, OAT kategori 2
E. Sindrom Obstuktif Pasca Tuberculosis

KunciJawaban D

Referensi Literature PerhimpunanDokterParu Indonesia. 2011. Pedoman Diagnosis


DanPenatalaksanaan di Indonesia. Jakarta: PDPI.

Mengetahui Mengetahui
Koordinator Pendidikan Dokter Penanggung Jawab Pasien

dr. Nurrahmah Yusuf, M. Ked (Paru) Sp.P dr. Maimunah, Sp. P(K)
NIP. 19780620 200504 2 001 NIP. 19580208 198412 2 001
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT/ ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
Data DiriDokterMuda
NamaDokter Muda Loura Ningsih

NIM/Email/HP 1407101030133 /louraningsih@yahoo.com/085276717404

Stase di Bagian PULMONOLOGI

TanggalStase 7 Maret 2016-10 April 2016

Data DiriPasien
NamaPasien Tn. AB

JenisKelamin Laki-laki

Umur 87tahun

No. CM 0-87-52-18

Soal3 Pasienlaki-laki usia 87 tahun datangdengankeluhansesak napas sejak 3


tahun, namun sesak memberat sejak 2 hari lalu.Sesak bertambah berat
apabila pasien beraktifitas. Sesak tidak dipengaruhi oleh cuaca.
Pasienmerupakanseorang perokokaktif ± 40 tahun,20batang/hari.
Pemeriksaanfisik: TD: 110/70 mmHg,HR: 86x/menit, RR: 26 x/menit, T:
36,60C. Pada pemeriksaanfisik thorax didapatkanstatis (simetris)
dandinamis (simetris), stem fremituskanandankirisama, pada
perkusididapatkan sonor pada lapangan parukanan dan kiri, dan pada
auskultasididapatkan suara napas ekspirasi memanjang (+/+), wheezing
(+/+), ronkhi (-/-).
Pertanyaan Apakah diagnosa untuk kasus diatas?

Pilihan Jawaban A. Bronchitis


B. Bronkiektasis
C. PPOK eksaserbasiakut
D. Asmabronkiale
E. Atelektasis
KunciJawaban C

Referensi Literature PerhimpunanDokterParu Indonesia. 2011. Pedoman Diagnosis


DanPenatalaksanaan di Indonesia. Jakarta: PDPI.

Mengetahui Mengetahui
Koordinator Pendidikan Dokter Penanggung Jawab Pasien

dr. Nurrahmah Yusuf, M. Ked (Paru) Sp.P dr. Maimunah, Sp. P(K)
NIP. 19780620 200504 2 001 NIP. 19580208 198412 2 001
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT/ ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
Data DiriDokterMuda
NamaDokter Muda Loura Ningsih

NIM/Email/HP 1407101030133 /louraningsih@yahoo.com/085276717404

Stase di Bagian PULMONOLOGI

TanggalStase 7 Maret 2016-10 April 2016

Data DiriPasien
NamaPasien Tn.YM

JenisKelamin Laki-laki

Umur 74tahun

No. CM 1-08-46-93

Soal4 Pasien laki-laki usia 74 tahundatingdengankeluhanbatuksejak 3 bulan yang


lalu.
Pasienjugamengeluhpenurunannapsumakansejakbeberapabulanterakhir.
Pasienjugamengeluhterjadinyapenurunanberatbadan sebanyak 15 kg dalam
3 bulandanberkeringatmalam. Padapemeriksaantanda vital didapatkan TD:
130/80 mmHg, N: 80x/menit, RR: 20 x/menit, T: 36,20C.
Padapemeriksaanfisik thorax didapatkanstatis (simetris) dandinamis
(simetris), stem fremituskanandankirisama, pada perkusididapatkan sonor
pada lapangan parukanan dan kiri, dan pada auskultasididapatkan suara
napas vesikuler (+/+), rhonki (-/-),wheezing (-/-).
Pertanyaan Apakah pemeriksaan penunjang yang tepat untuk menegakkan diagnosis
pada kasus diatas?

Pilihan Jawaban A. Spirometri


B. Pewarnaan BTA
C. Kultur darah
D. Pemeriksaan darah rutin
E. UGS thorax
KunciJawaban B

Referensi Literature PerhimpunanDokterParu Indonesia. 2011. Pedoman Diagnosis


DanPenatalaksanaan di Indonesia. Jakarta: PDPI.
Mengetahui Mengetahui
Koordinator Pendidikan Dokter Penanggung Jawab Pasien

dr. Nurrahmah Yusuf, M. Ked (Paru), Sp.P dr. Nurrahmah Yusuf, M. Ked (Paru), Sp.P
NIP. 19780620 200504 2 001 NIP. 19780620 200504 2 001
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT/ ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
Data DiriDokterMuda
NamaDokter Muda Loura Ningsih

NIM/Email/HP 1407101030133/louraningsih@yahoo.com/085276717404

Stase di Bagian PULMONOLOGI

TanggalStase 7 Maret 2016-10 April 2016

Data DiriPasien
NamaPasien Tn.AB

JenisKelamin Laki-laki

Umur 56tahun

No. CM 1-08-46-93

Soal5 Pasien laki-laki usia 56 tahundatingdengankeluhansesak napas sejak 1 tahun


yang lalu. Sesak dikeluhkan apabila pasien melakukan aktivitas seperti
berjalan jauh dan naik tangga. Sesak tidak dipengaruhi oleh aktivitas.
Pasienjugamengeluhbatuk berdahak berwarna putih sejak 1 tahun lalu.
Batuk dikeluhkan hilang timbul dan lebih sering pada pagi hari. Pasien
merupakan seorang perokok aktif selama 30 tahun sebanyak 12 batang
sehari. Padapemeriksaantanda vital didapatkan TD: 130/90 mmHg, N:
88x/menit, RR: 24x/menit, T: 36,60C. Padapemeriksaanfisik thorax
didapatkanstatis (simetris) dandinamis (simetris), stem
fremituskanandankirisama, pada perkusididapatkan sonor pada lapangan
parukanan dan kiri, dan pada auskultasididapatkan suara napas vesikuler
(+/+), rhonki (-/-),wheezing (-/-).
Pertanyaan Apakah diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?

Pilihan Jawaban A. TB paru


B. Asma bronkial
C. PPOK
D. Efusi pleura
E. Tumor paru
KunciJawaban C

Referensi Literature PerhimpunanDokterParu Indonesia. 2011. Pedoman Diagnosis


DanPenatalaksanaan di Indonesia. Jakarta: PDPI.

Mengetahui Mengetahui
Koordinator Pendidikan Dokter Penanggung Jawab Pasien

dr. Nurrahmah Yusuf, M. Ked (Paru), Sp.P dr. Nurrahmah Yusuf, M. Ked (Paru), Sp.P
NIP. 19780620 200504 2 001 NIP. 19780620 200504 2 001

Anda mungkin juga menyukai