Anda di halaman 1dari 7

BAB V

PENUTUP
1.1 Kesimpulan
Kerja praktek merupakan suatu kegiatan yang berguna untuk meningkatkan
dan mempersiapkan mahasiswa untuk berinteraksi dengan dunia kerja. Selama
melaksanakan Kerja Praktek di PT. Telkom Akses Sumatera, maka penulis dapat
mengambil beberapa kesimpulan sebagai berikut:
1. PT. Telkom Akses (PTTA) merupakan anak perusahaan PT.
Telekomunikasi Indonesia, Tbk (Telkom) yang sahamnya dimiliki
sepenuhnya oleh Telkom
2. Dengan melakukan praktek mahasiswa telah mendapatkan pengalaman
kerja yang nantinya akan menjadi bekal di dunia kerja yang sesungguhnya.
3. Produk terbaru dari PT.Telkom adalah Indihome yang merupakan layanan
tripleplay, dimana kita dapat menonton Tvsecara kabel, mendapatkan akses
internet dan melakukan panggilan melalui jaringan telepon.
4. PT. Telkom Akses bergerak di bidang konstruksi pembangunandan manage
service pengelolaan infrastruktur jaringan.
5. PT. Telkom Akses menargetkan untuk mengganti semua jaringan kabel
tembaga menjadi kabel fiber optik sampai tahun 2020.

1.2 Saran
Adapun saran – saran yang ditujukan adalah sebagai berikut:
1. Universitas Sumatera Utara khususnya Departemen Teknik Elektro
melakukan kerjasama yang baik dengan PT. Telkom Akses agar dapat
memudahkan mahasiswa yang ingin melaksanakan Kerja Praktek dan
penelitian tugas akhir.
2. PT. Telkom agar dapat membagi atau mengatur waktu antara kerja praktek
dikantor dan dilapanga supaya mahasiswa dapat mengenali perangkat yang
sebenarnya.

32
DAFTAR PUSTAKA

[1] Bagus, Yan Arief.2015. “Laporan Geladi PT. Telkom Akses” (Laporan
Geladi). Jakarta: Telkom University.

[2] Lubis, Nur Adilah. 2013. “Laporan Geladi PT. Telkom Akses Regional I”
(Laporan Geladi). Medan: Universitas Sumatera Utara.

[3] Hidajat, Saiful. 2015. “Pedoman Instalasi Kabel Distribusi Jaringan Fiber
Optik Terpadu (i-odn)”. Bandung : PT. Telekomunikasi Indonesia
Tbk
[4] Musta’in, Arief. 2015. “Pedoman Desain Jaringan Distribusi Fiber Optik
Terpadu (Desain i-odn)”. Bandung : PT. Telekomunikasi Indonesia
Tbk

33
LAMPIRAN I
DAFTAR KEGIATAN KERJA PRAKTEK

Berikut adalah kegiatan yang dilakukan selama Kerja Praktek pada seperti
ditunjukkan pada Tabel berikut:

Tabel 3 Daftar kegiatan kerja praktek di PT. Telkom Akses Regional Sumatera.

Tanggal Hari Kegiatan

01/08/2017 Selasa  Perkenalan tentang Telkom


 Melakukan pemeriksaan redaman dan pengaruh
patchord di rooftop PT. Bank Mandiri di
daerah Glugur barat.
 Melakukan pemeriksaan kabel serat optik yang
terputus akibat drainase (pengairan) di depan
kantor polda Sumut.

02/08/2017 Rabu  Pembekalan materi dimulai dari sentral fiber


optik hingga BTS.
 Mempelajari mengenai teknologi fiber terbaru
yaitu GPON (Gigabit Passive Optical
Network).
 Melakukan perbaikan pada masalah
(troubleshotting) untuk redaman yang terlalu
tinggi pada PT. Musimas di Jl. KL. Yos
Sudarso.

03/08/2017 Kamis  Belajar menggunakan alat splicer untuk fiber


optik
 Pengenalan alat-alat yang digunakan untuk
perbaikan fiber optik.
 Menyambungkan fiber optik yang terputus dan
melihat hasil penyambungan pada alat splicer.

34
04/08/2017 Jum’at  Melakukan pengecekan redaman untuk FTTB.
Di pabrik PT DHS sebesar 27 dB. Dan
memperbaiki redaman tersebut pada UDP
yang terdapat di jalan kweni.
 Melakukan perbaikan daya redaman yang
tinggi pada BTS sebesar 23 dB (max 18 dB)
di PT. Agung Mas Prima Sempurna (industri
belawan) sehingga dilakukan konfigurasi
ganti ONT

07/08/2017 Senin  Pengenalan terhadap server yang digunakan


untuk mengetahui titik dan lokasi jaringan
fiber yang bermasalah di kota medan. Server
berpusat di bandung
 Melakukan pengecekan secara real time apakah
jaringan berjalan dengan baik atau tidak dan
melihat apa saja yang perlu diperbaiki. Serta
melihat redaman pada saat itu. Dilakukan dan
di cek melalui server.
 Melakukan pemeliharaan GCU di kawasan
Belawan.

08/08/2017 Selasa  Melakukan pemeriksaan pada PT. Daya Mitra


Telekomunikasi di Datuk Pasar 3 kecamatan
Percut Sei Tuan dan terjadi kerusakan splitter.
Sehingga, tidak ada redaman
 Dilakukan pemeriksaan UDP di depan Gg
Bersama 7.

09/08/2017 Rabu  Melakukan pengecekan BTS pada PT. Armindo


Catur Pratama di daerah Lubuk Pakam
karena terjadi kerusakan power yang
mengalir ke ONT.

35
 Melakukan pengecekan BTS pada PT. Gajah
Mulia Sentosa, PT. Inti Penada Nusantara,
dan PT. Prastiwahyu Tunas Engineering
(gabungan) karena power tidak ada sehingga
redaman balik tidak ada.

11/08/2017 Jum’at  Melakukan pemeriksaan ODP karena terjadi


redaman tinggi di Jl. Setia Budi Gg. Inpres
kel. Tanjung sari kecamatan medan selayang
sehingga splitter diperiksa.

14/08/2017 Senin  Melakukan pengecekan Loss di UDP (terdapat


kabel yang putus), lalu menyambung kabel
yang terputus tersebut. Di Jl. Bahagia, Jl.
Gatot Subroto, dan Gaperta Ujung.
 Pembekalan materi mengenai penggunaan
OTDR, Visual Fault Locator atau langkah-
langkah menggunakan OTDR.

15/08/2017 Selasa  Pemasangan ONT (Optical Network Terminal)


di sekitar Sutomo-2 di Jalan Deli Indah 4 No.
6 Medan.
 Penyambungan kabel patchcord dengan
dropcord menggunakan splicer dan penarikan
kabel dari setiap titik UDP (terkoneksi).

16/08/2017 Rabu  Penggantian ONT (optical network terminal)


pada BTS PT. Seka Makmur Cemerlang di
daerah Muliorejo Diski.
 Penggantian ONT (optical network terminal)
pada BTS Dayamitra Telekomunikasi di Jl.
Utama 1 Gang Biro Dusun II Desa Kolam
kec. Percut sei Tuan
 Penggantian ONT (optical network terminal)

36
pada BTS PT. Dwipilar desa sena batang kuis
di Jl. Tanjung morawa- Batangkuis dusun II
desa sena kecamatan batang kuis.
 Penggantian ONT (optical network terminal)
pada BTS PT. Dwipilar di batang kuis V di Jl.
Tanjung Morawa Batang kuis pasar V
kecamatan Tanjung morawa Kabupaten Deli
Serdang.

18/08/2017 Jum’at  Pemasangan GPON serta pemeriksaan jaringan


yang terputus di Jalan Kuali Tepatnya di BTS
Jl. Kuali Ayahanda

21/08/2017 Senin  Pemeriksaan terhadap gangguan yang terjadi di


ODP, masalah terhadap portnya di Jl. Setia
Budi
 Pemeriksaan dan perbaikan gangguan yang
terjadi pada ODP di Jl. Pukat III masalahnya
yaitu tidak adanya redaman (indikasi : adaptor
di ODP Rusak karena cuaca).
 Penggantian ONT pada BTS di jalan medan-
lubuk pakam km 17,5 Tanjung, Tanjung
morawa.
 Penggantian ONT di site Sarang burung di desa
sarang burung pantai labu.

23/08/2017 Rabu  Melakukan pemeriksaan ODC dan ODP di


jalan Negara No. 69 (Jl. Wahidin) Perbaikan
redaman.

24/08/2017 Kamis  Melakukan pemeriksaan, troubleshotting di


ruang transmisi (transmission room) STO
(sentral telepon otomatis) pada kantor Telkom
cabang krakatau.

37
28/08/2017 Senin  Melakukan pemeriksaan ODP dan MSAN di
perumahan lalang green land 1. Karena terjadi
pemutusan kabel di Jl. Pulo Raja Kel. Sei
Sema, Mencirim.

29/08/2017 Selasa  Melakukan penggantian ONT di daerah Binjai


dan Stabat.

30/08/2017 Rabu  Melakukan Pengecekan redaman tinggi di Jl.


Abd. Hakim dan melakukan pemasangan
kabel baru. Karena terjadi pemutusan kabel
dari site ke ODP.

31/08/2017 Kamis  Pembekalan materi mengenai struktur jaringan


serat optik dan tuntunan laporan selama kerja
praktek.

38

Anda mungkin juga menyukai