Isi Metoris

Anda mungkin juga menyukai

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 3

Dalam perancangan sebuah bangunan, bentuk dan fasad memiliki peran yang sangat penting.

Karakteristik yang muncul dari desain bentuk dan fasad sebuah bangunan akan membentuk citra dari
bangunan terlebih citra dari sebuah kawasan. Terbangunnya citra kawasan ,identik nya suatu kawasan
sehingga terbentuk identitas/citra sangat dipengaruhi oleh fasad bangunan yang serupa, sejenis dan
mudah dikenali . Karakteristik kawasan akan menjadi kuat apabila bangunan-bangunan yang sudah ada
bisa dijaga terlebih bangunan tersebut kebanyakan bangunan konservasi kemudian bangunan baru
dapat dan harus bisa mengadopsi ciri bangunan lama .

Jalan pemuda sejak jaman dahulu merupakan daerah perdagangan dan pusat pemerintahan.
Pada jaman Belanda jalan ini dikenal dengan nama jalan bojong ,yang merupakan jalan menghubungkan
antara kota Benteng atau yang sekarang lebih dikenal dengan sebutan Kota Lama yang berada di timur
laut, dengan Wilhelmina Plein yang sekarang lebih dikenal dengan sebutan Tugu Muda. Jalan Bojong
mulai berkembang setelah Pemerintah Kolonial Belanda meruntuhkan benteng yang mengelilingi
kawasan kota lama pada tahun 1824. Jalan Bojong dahulu yang begitu indah dibanding dengan Bojong
sekarang. Jalan Bojong selain merupakan kawasan perdagangan dan perkantoran, juga sebagai tempat
tinggal bagi para petinggi Pemerintah Belanda atau para pengusaha Belanda yang ternama. Tempat
tinggal mereka berupa gedung-gedung yang besar dan halaman depan yang luas, ditanami pepohonan
yang rindang. Menurut Amin Budiman pencipta lagu “Semarang riwayatmu dulu”, bahwa Jalan Pemuda
atau Bojong pada masa Belanda tidak mengalami perubahan sama sekali pada tahun 1950, sehingga
Kawasan Bojong sangatlah penting di samping sebagai pusat pemerintahan juga sebagai pusat
perdagangan di Kota Semarang.Sehingga pelestarian bangunan juga pelestarian kawasan sangatlah
penting ,karena Tidak sedikit bangunan yang diterlantarkan dan bahkan ironisnya satu persatu mulai
hilang, diganti dengan bangunan baru yang modern dan megah, contoh bangunan yang hilang antara
lain Restoran Smabers diganti dengan Sri Ratu.Perkampungan kota tertua di jalan bojong yaitu kampung
sekayu juga sudah mulai tergusur keberadaannya oleh bangunan baru mall paragon, padahal banyak
bangunan yang masih bergaya kolonial, menggunakan atap jenis limasan, ventilasi berbentuk panah,
dan bahan bangunan menggunakan kayu jati .Memang tidak dapat dipungkiri bahwa keberadaan
bangunan cagar budaya sangat rawan berubah, bahkan rawan tergusur. Kawasan-kawasan yang
awalnya dipertahankan sebagai kawasan budaya tak lepas dari pengaruh kekuatan komersial.

Peran pemerintah sebagai pemangku kebijakan dalam mengimplementasikan kebijaknya demi


menjaga bangunan cagar budaya sangatlah diharapkan ketegasannya .Peran masyarakat yang memiliki
asset bangunan cagar budaya juga diharapkan mampu menjaga dan melestarika bangunan cagar budaya
terebut dengan segala kesadarannya . Untuk mencegah pelanggaran-pelanggaran dikemudian
,pemerintah daerah dapat membuat perda yang lebih ketat untuk menjaga kawsasan cagar budaya
tersebut.

Kawasan jalan Pemuda merupakan bagian yang tak terpisahkan dalam perjalanan
berkembangnya suatu kota karena di dalamnya terdapat hal-hal yang selalu menarik untuk diamati dan
dicermati. Kawasan jalan pemuda juga menjadi cikal bakal tumbuh pesatnya perekonomian sebuah
kota. Dinamika sosial dan budaya menjadi awal timbulnya pergeseran peran dan fungsi kawasan Kota
Lama. Banyak faktor dan permasalahan yang menjadikan peran dan fungsi Kota Lama tidak lagi seperti
dahulu. Minimnya produk guna melestarikan keberadaan Kota Lama menjadi salah satu faktor
terbengkalainya manajemen Kota Lama, khususnya di Indonesia.

Penelitian ini mengambil jalan pemuda semarang sebagai obyek studi mengingat bahawa pemuda
merupakan segita emas kota Semarang ,Dengan banyak banguna colonial masih berdiri tegak dan
seharusnya mampu mebuentuk karakter/citra kawasan.Namun sayangnya,penerapan estetika pada
bentuk dan fasad bangunan baru tidak kontekstual dengan bangunan-bangunan yang sudah ada.

Kemudian sasaran dari penelitian ini adalah membentuk suatu masukan desain baru juga regulasi-
regulasi baru berkaitan dengan bentuk dan tampilan bangunan supaya lebih beradaptasi dengan
bangunan kolonial yang ada ,regulasi ini khusus di kawasan jalan pemuda semarang.

Penelitian ini mengambil bangunan landmark Kebayoran Baru sebagai obyek studi mengingat fungsi
landmark yang seharusnya membentuk suatu ciri khas. Namun sayangnya, penerapan estetika pada
bentuk bangunan landmark di kebayoran baru saat ini kurang indah dan tidak kontekstual sehingga
bangunan landmark yang akan dibangun nantinya haruslah memiliki keindahan yang kontekstual
terhadap kawasannya. Selain itu, mengamati fenomena semakin sedikitnya rumah gaya jengki di
Kebayoran Baru sebagai karya arsitektur dikhawatirkan bersalin rupa menjadi bentuk yang berbeda dan
akan hilang. Dengan bertolak dari dasar pemikiran mengenai pentingnya pengolahan fasad bagi sebuah
bangunan maka Penelitian ini memiliki memiliki pertanyaan: “Bagaimana bentuk fasade yang sesuai
untuk pada bangunan landmark Kebayoran Baru ditinjau dari irama dan proporsi?” Tujuan penulisan
laporan ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengolahan fasad pada bangunan bangunan Gapura
Prima Plaza, Poins Square, Seasons City, Senayan City dan Cinere Bellevue sehingga dapat memberikan
nilai arsitektural yang lebih spesifik. Metode yang digunakan dalam penyusunan

2.1 Fasad

2.1.1. Definisi Fasad

Akar kata "fasad" (facade) diambil dari kata latin "facies" yang merupakan sinonim

dari "face" dan "appearance" (penampilan). Fasad adalah bagian depan yang

menghadap jalan. Fasad merupakan representasi atau ekspresi dari berbagai aspek

yang muncul dan dapat diamati secara visual.

2.1.2. Elemen Visual Fasad


Elemen visual fasad terdiri dari bukaan udara dan cahaya meliputi bukaan pintu dan

bukaan jendela, Dinding meliputi dinding partisi, dinding pembatas, dinding penahan,

dinding struktural, dan dinding non structural serta sun shading meliputi sun shading

vertikal, sun shading horizontal, dan sun shading eggcrate.

Anda mungkin juga menyukai