Anda di halaman 1dari 4

Merangkum “Multimedia Alat Untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing”

Kelompok
Nama Anggota :
Fendi Kurniawan 16.11.0085
Listyaningrum Eka Wulandari 16.11.0188
Intan Febriani 16.11.0294
Rizky Firdaus 16.11.0192
Ahmad Subahan

BAB I
Keunggulan bersaing dan definisi multimedia

1.1 Persaingan dan keunggulan bersaing perusahaan

Dalam industr manapun, apakah industri dosmestik atau internasional, apakah menghasilkan
barang atua jasa, aturan persaingan tercakup dalam lima factor, yaitu masukanya pendatang baru,
ancaman produk subsitusi, daya tawar-menawar pembeli, daya tawar-menawar pemasok dan
pesaing diantara para pesaing yang ada.

1.2 Strategi keunggulan biaya


Keunggulan biaya dapat berasal dari berbagai macam sumber, antara lain system distribusi
fisik berbiaya rendah, proses perakitan yang sangat efisiensi, atau pemanfaatan wiraniaga yang
unggul. Keunggulan biaya menonjolkan harga yang lebih rendah dari pesaing. Amazon.com
menggunakan strategi ini untuk bersaing dengan barnes&nobles

1.3 Strategi diferensi

Strategi diferensi menonjolkan perbedaan yang mencolok mereknya dengan merek pesaing.
Diferensi terdiri dari diferensi produk, diferensi pelayanan, diferensi personal, diferensi saluran
dan diferensi citra. Diferensi produk dapat berasal dari berbagai factor, antara lain kualitas
produk, keistimewaan produk, daya tahan, kendalan, desain produk yang istimewa, kehandalan,
mudah diperbaiki dan gaya.

1.4 Strategi fokus

Strategi focus dapat melakukan fokus keuggulan biaya atau diferensiasi. Armstrong
rubber memfokuskan diri dalam pembuatan ban kualitas terbaik. Sejak dikenalkan 30 tahun
yang lalu. Visine menjadi merek obat tetes mata nomor satu dan sinonim dengan
pemeliharaan mata.

1.5 Strategi positioning

Strategi bersaing yang lain adalah strategi positioning. Konsep positioning sebagi dasar
dari strategi pemasaran yang dikemukakan oleh jack trout dan Al Ries pada awal tahun 70-
an. Gagasan umum dari postioning adalah menempatkan sebuah produk untuk mendapatkan
posisi yang baik dalam benah konsumen.

1.6 Multimedia membantu mningkatkan keunggulan bersaing


Keunggulan bersaing perusahaan, sesungguhnya adalah keunggulan komunikasi sehingga
masalah dalam bersaing adalah masalah dalam berkomunikasi.
Postingan merupakan konsep yang mengubah keaslian iklan, konsep yang sederhana yang
membuat orang menghadap kesulitan dalam memahami kemudahnnya. Positionimg adalah
sesuatu yang anda lakukan terhadap pikiran calon konsumen, yaitu menempatkan produk itu
pada pikiran calon konsumen. Oleh karena itu adalah merupakan kesalahan jika menyebut
konsep ini sebagai “positioning produk”. Positioning juga merupakan tubuh pemikiran yang
pertama yang dirancang untuk memegang permasalahaan dalam mendengarkan masyarakat
kita yang kebanjiran informasi. Oleh sebab itu pendekatan terbaik yang akan diambil
seseorang dalam masyarakat adalah pesan yang sederhana. Anda harus mempertajam
pesanan agar masuk dipikran konsumen. Multimedia dapat membantu mempertajam pesan
tersebut, karena kelebihan multimedia adalah menarik indra dan menarik minat, karena
merupakan gabungan antara pandangan, suara dan gerakan. Dengan demikan multimedia
dapat membantu meningkatkan keunggulan bersaing perusahan.

1.7 Sejarah Multimedia


Istilah multimedia berawal dari teater, bukan komputer. Pertunjukan yang memanfaatkan
lebih dari satu medium sering kali disebut pertunjukan multimedia. System multimedia
dimulai pada akhir 80-an dengan diperkenalkanya hypercard oleh apple pada tahun 1987,
pada tahun 1989 mengenai perangkat lunak audio visual connection(avc) dan video adapter
card bagi ps/2. Pada 1994, diperkirakan ada lebih 700 produk dan system multimedia
dipasaran.
Citra visual dapat di masukan kedalam system dari paket perangkat lunak yang menyangkut
digital, dan dari kamera video, pita dan piringan video dan scanner optic.
Output visual dapat di tampilkan di layer computer dan di monitor televisi yang tersambung.
Output audio dapat di sediakan oleh alat output suara, speaker, stereo, dan handset.
Output multimedia ini sekarang kita jumpai dimana-mana, antara lain di cover majalah, CD-
ROM, video game dan film. Multimedia di gunakan sebagai alat untuk mengiklankan.
1.8 Definisi Multimedia
Dalam industry elektronika, multimedia adalah kombinasi dari computer dan video ( Rosch-
1996) atau secara umum merupakan kobinasi 3 elemen yaitu suara, gambar dan text
(McCormick.1996) atau multimedia adalah kombinasi dari paling sedikit dua media input
atau output dari data (Turban dkk, 2002). Atau multimedia merupakan alat yang dapat
menciptakan presentasi yang dinamis dan interaktif yang mengkombinasikan text, grafik,
animasi, audio, dan gmbar video (Robin dan Londa, 2001).
1.9 Pentingnya Multimedia
Mengapa multimedia penting? Karna salahsatunya di pakai sebagai alat untuk bersaing
perusahaan. Pada abad 21 inimultimedia segera menjadi keterampilan dasar yang sama
pentingnya dengan keterampilan membaca. Multimedia menjadikan kegiatan membaca itu
dinamis dengan memberi dimensi baru pada kata – kata. Dalam hala penyimpanan makna,
kata-kata dalam aplikasi multimedia bias menjadi pemicu yang dapat digunakan memperluas
cangkupan texs untuk memeriksa suatu topik tertentu secara lebih luas hal ini bukan hanya
dengan menyediakan lebih banyak texs melainkan juga menghidupkan texs dengan
menyertakan bunyi, gambar, music, animasi dan video.
Kelebihan multimedia adalah menarik indra dan minat, karna merupakan gabungan antara
pandangan, suara, dan gerakan. Lembaga riset dan penerbit computer (CTR), menyatakan
bahwa orang hanya mampu mengingat 20% darai yang di lihat dan 3o% dari yang didengar
tetapi orang dapat mengingat 50% dari yang dilihat dan di dengar dan 80% yang di lihat,
didengar dan dilakukan sekaligus. Maka multimedia sangatlah efektif dan menjadi tool yang
ampuh untuk pengajaran dan Pendidikan serta untuk meraih keunggulan perusahaan.
1.10 Perkembangan Multimedia
Morgan Stanley menyebutkan bahwa untuk mencapai 50 jt penduduk amerika radio
membutuhkan waktu 38th, televisi membutuhkan waktu 13th, tv kabel membutuhkan waktu
10th dan internet membutuhkan waktu 5th. Perkembangan multimedia meliputi perkembangan
internet, maka multimedia merupakan pasar yang pertumbuhanya tercepat di dunia saat ini.
Pada ahir abad 20 hampir dua-pertiga rumah tangga di amerika telah memiliki computer.
Dengan melihat pertumbuhan internet di sekuruh dunia, riset dari perusahaan eMarketer
memperkirakan populasi keseluruhan internet akan meningkat hingga 350 juta pemakai pada
tahun 2003, atau meningkat 267% dari 95 juta pemakai pada ahir tahun 1998. Pada tahun
2003 juga di perkirakan aplikasi multimedia termasuk virtual reality dan system management
dokumen akan meningkat secara nyata (Turban dkk, 2002). Layanan multimedia Online
sedang mengalami boming pada ahir abad 20, Cisco Sytem memperkirakan insfrastruktur
online akan menghasilkan pendapatan 115 miliyar dollar pertahun serta membuka 372.462
lapangan kerja teknologi tinggi.
1.11 Multimedia Bergerak
Munculnya teknologi computer, elektronik dan komunikasi menciptakan struktur multimedia
yang baru untuk decade yang akan datang. Bersatunya teknologi multimedia dengan industry
telekomunikasi menjadikan telephon dan televisi dapat di kombinasikan, yang menghasilkan
peralatan komunikasi yang semakin kaya sehingga mampu untuk melakukan belanja di
rumah, belajar jarak jauh, mendengarkan lagu, nonton film, menabung, membayar telephone
listrik, dan berinteraksi ke seluruh dunia.
1.12 Jaringan Internet dan Exstranet
Internet adalah jaringan milik suatu perusahaan yang menerapkan teknologi dan arsitektur
internet. Internet juga menggunakan TCP/IP protocol ini memungkinkan satu computer
mengirim dan memberi alamat data ke computer lain sekaligus memastikan pengirim data
sampai tujuan dengan selamat.

Anda mungkin juga menyukai