Anda di halaman 1dari 4

PENANGANAN PASIEN GAWAT

DARURAT
No.Dokumen :044/ /UKP / IV/ 2018
No. Revisi :
SOP Tgl.Terbit : 03 April 2017
Halaman : 1/2 halaman

UPT PUSKESMAS
KRAGILAN dr. Elisabeth Br sihotang.
KECAMATAN NIP :197112212002122003
KRAGILAN

1. Pengertian Penanganan pasien gawat darurat adalah upaya mengatasi keadaan gawat darurat
agar pasien tidak meninggal, memburuk keadaannya, atau mencegah dan
mengurangi kecacatan.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memberikan pelayanan segera,


tepat dan cepat setiap saat kepada pasien gawat-darurat, menderita penyakit akut,
atau mengalami kecelakaan.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Kecamatan Kragilan Nomor


051/KAPUS/SK/IV/2017 Tentang Penanganan Pasien Gawat Darurat Dan Beresiko
Tinggi

4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.001 tahun 2012 Tentang
Sistem Rujukan Pelayanan Kesehatan Perorangan

5. Alat dan bahan 1. ATK


2. Obat – Obatan
3. Ambulance

6. Langkah- 1. Petugas UGD menetapkan Triase


2. Petugas UGD mengelola sesuai Protap Resusitasi, bila disertai henti
langkah
jantung dan/atau Paru dilanjutkan melakukan penanganan RJP
3. Petugas UGD memantau kegawatan (kesadaran) pasien sesuai Prosedur
4. (Petugas menilai jalan nafas (airway) pasien)
5. (Petugas melakukan metode ektensi kepala dan mengangkat dagu agar
jalan nafas tetap terbuka pada pasien dengan gangguan jalan nafas)
6. Petugas membebaskan jalan nafas dengan memasang Guedel dan
melakukan suction
7. Petugas menilai pernafasan (breathing) pasien, apakah bisa bernafas
dengan spontan, frekuensi, keteraturan, kualitas dan pola pernafasan
8. Petugas memonitor agar keadaan tidak memburuk pada pasien yang
bias bernafas normal
9. Petugas memberikan oksigen 5-6 l/menit melalui kanul binasal pada
pasien dengan nafas terganggu, terengah –engah,frekuensi tinggi atau

UPT Puskesmas Kecamatan Kragilan


rendah
10. Petugas melakukan nafas buatan dengan bag valve mask pada pasien
dengan henti nafas, atau memberikan nafas buatan dari mulut ke mulut
sebanyak 2 kali tiupan diselingi ekshalasi
11. Petugas menilai sirkulasi darah pasien, dengan cara menekan vena
jugularis dengan dua jari
12. Petugas UGD melakukan anamnesa (Auto/ Allo Anamnese) dan
pemeriksaan pada pasien
13. Petugas UGD melakukan pengobatan pada pasien
14. Petugas UGD melakukan rujukan untuk dilakukan pemeriksaan
penunjang bila diperlukan
15. Petugas UGD memberikan informasi kepada pasien serta keluarga pasien
mengenai:
a. Penyakit pasien;
b. Tindakan medik yang akan dilakukan;
c. Kemungkinan penyulit tindakan tersebut ;
d. Alternatif terapi lainnya;
e. Prognosanya;
16. Petugas UGD segera merujuk pasien ke Rumah Sakit bila tidak mampu
menangani pasien
7. Unit terkait 1. UGD Umum
2. Poned
8. Diagram Alir
Memantau
Menetapka kegawatan pasien anamnesa
n triase sesuai Prosedur
dan melaksanakan
sesuai protap

Melakukan
pengobatan

pemeriksaan
Rujuk pasien bila memberikan penunjang bila
tidak mampu informasi diperlukan
ditangani kepada pasien

9. Dokumen terkait 1. Rekam medis


2. Surat rujukan
3. Register rujukan
4. Informed consent
10. Rekaman historis perubahan
NO Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

UPT Puskesmas Kecamatan Kragilan


PENANGANAN PASIEN GAWAT
DARURAT

No.Dokumen : 440/033/UKP/
VII/DT/2017
DAFTAR
No. Revisi :
TILIK
Tgl.Terbit : 03 April 2017
Halaman : 1/1 halaman
UPT PUSKESMAS dr. Elisabeth Br sihotang.
KRAGILAN NIP :197112212002122003

No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB


1 Apakah petugas UGD menetapkan Triase ?

2 Apakah petugas UGD mengelola sesuai Protap Resusitasi ,


bila disertai henti jantung dan/atau Paru dilanjutkan
melakukan penanganan RJP ?
3 Apakah petugas UGD memantau kegawatan pasien sesuai
Prosedur ?
4 Apakah petugas UGD melakukan anamnesa (Auto/ Allo
Anamnese) dan pemeriksaan pada pasien ?
5 Apakah petugas UGD melakukan pengobatan pada pasien ?
6 Apakah petugas UGD melakukan rujukan untuk dilakukan
pemeriksaan penunjang bila diperlukan ?
7 Apakah petugas UGD memberikan informasi kepada
pasien ?
8 Apakah petugas UGD segera merujuk pasien ke Rumah
Sakit bila tidak mampu menangani pasien ?
Jumlah

Compliance rate (CR) : ……………………………….%


………………………………..,…….
Pelaksana / Auditor

(…………………………….)

UPT Puskesmas Kecamatan Kragilan


Standar Operasional Prosedure (SOP)
Penanganan Pasien Gawat Darurat

Nomor : 440/033/UKP/VII/SOP/2017
Revisi Ke :
Berlaku Tgl : 03 April 2017

Ditetapkan
Kepala UPT Puskesmas Kragilan

dr. Elisabeth Br sihotang.


NIP :197112212002122003

PEMERINTAH KABUPATEN SERANG


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KRAGILAN
JL. Raya Jakarta – Serang KM. 27 Kragilan, Serang Banten
Kode Pos 42186 Telp (0254) 401837

UPT Puskesmas Kecamatan Kragilan

Anda mungkin juga menyukai