Anda di halaman 1dari 11

KUESIONER PERAWAT PELAKSANA

DI RUANG RAWAT INAP BEDAH


RSUD H. HANAFIE MUARA BUNGO
TAHUN 2018

Petunjuk Pengisian

1. Beri tanda (X) salah satu jawaban yang bapak / ibu anggap paling benar
2. Jawablah pertanyaan ini dengan jujur dan tepat karena jawaban bapak / ibu terjaga
kerahasiaannya dan tidak dipengaruhi kedudukan bapak / ibu sebagai perawat
3. Partisipasi bapak / ibu dalam pengisian kuisioner ini sangat bermanfaat guna
menggali permasalahan yang berkaitan dengan kinerja kita sebagai perawat.
4. Tujuan penyebaran kuisioner ini bersifat akademis.

Tujuan

1. Untuk mengetahui sejauh mana tindakan keperwatan dilakukan berdasarkan rencana


keperawatan .
2. Untuk mengetahui teknik komunikasi yang dilakukan perawat pelaksana
3. Untuk mengetahui kesesuaian tindakan kalaborasi terhadap tim medis lainnya.

PEDOMAN OBSERVASI PERAWATAN PELAKSANA

Inisial :
Hari / tgl :
Observer :

No. Pernyataan Ada Tidak


1. Membina hubungan terapeutik dengan klien/
keluarga
2. Apakah saat perawat menerima klien baru
memberikan informasi berdasarkan format
orientasi klien / keluarga.
3. Apakah perawat melakukan tindakan
keperawatan pada kliennya berdasarkan
renpra.
4. Apakah perawat membaca renpra yang telah
ditetapkan katim / pj shift ?
5. Apakah perawat mengkomunikasikan kepada
pp / pj dinas bila menemukan masalah yang
perlu diselesaikan
6. Apakah perawat berperan serta dalam
memberikan pendidikan kesehatan pada klien
/ keluarga
7. Apakah perawat mengikuti visite dokter bila
katim tidak di tempat?
8. Apakah perawat menyiapkan klien untuk
pemeriksaan diagnostic, laboratorium,
pengobatan dan tindakan?
9. Apakah perawat melakukan evaluasi terhadap
tindakan yang telah dilakukan dan
mendokumentasikannya pada format yang
tersedia?
10. Apakah perawat membuat laporan pergantian
dinas dan setelah selesai paraf?
11. Apakah perawat memeriksa kerapian dan
kelengkapan status keperawatan?
12. Apakah perawat melakukan inventarisasi
fasilitas yang tersedia?

PEDOMAN OBSERVASI PERAWAT PELAKSANA

Inisial :
Hari / tgl :
Observer :

No . Pernyataan Ada Tidak

1. Setelah pre dan pos konfren dilakukan


sebelum dan sesudah melaksanakan
asuhan keperawatan pada klien.
2. Timbang terima dilakukan pada setiap
pasien baru dan pasien yang memeiliki
permasalahan yang belum dapat teratasi
serta pasien yang membutuhkan
observasi lanjut
3. Catatan pasien digunakan untuk
membantu pelayanan kesehatan yang di
berikan kepada pasien dan kompetensi
tenaga yang memberikan pelayanan
tersebut
4. Saat dilakukan timbang terima perawat
mengkaji secara penuh terhadap
masalah keperawatan, kebutuhan, dan
tindakan yang telah atau belum
dilaksanakan serta hal hal penting
lainyna selama perawatan
5. Konfrens keperawatan dilakukan pada
saat pergantain shift dianas (pagi, sore,
malam)
6. Dalam melakukan pencatatan, perawat
mencantumkan waktu dan tanggal
pencatatan
7. Setiap implementasi keperawatan yang
dilakukan segera dicatat
8. Perawat melakukan evaluasi
keperawatan secara terus menerus

Muara Bungo , ..........................2018

( )
MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN
No. Pernyataan Tdk Jarang Sering Selalu
pernah (1) (2) (3) (4)

1. Perawat mengetahui tentang


cara penilaian resiko dekubitus
2. Perawat melakuakan penilaian
pada pasien resiko dekubitus

3. Perawat mendokumentasikan
hasil penilaian pasien resiko
dekobitus
4. Perawat mengetahui tentang
cara penilaian pasien plebitis
5. Perawat melakuakan penilaian
tentang pasien plebitis
6. Perawat mendokumentasikan
hasil penilaian plebitis
7. Perawat melakukan perawatan
khusus pada pasien plebitis
8. Perawat memberiakn rasa
nyaman kepada pasien
9. Perawat melakuakn cuci
tangan sebelum dan sesudah
tindakan keperawatan
10. Perawat menggunakan
handscoon dan skor dalam
setiap tindakan keperawatan
11. Perawat memperhatiakan
keamanan dan tempat tidur
setiap tindakan keperwatan
12. Perawat selalu memasang
pengaman (side therill) tempat
tidur pasien.
13. Perawat memperhatikan
prinsip 6 benar dalam
pemberian obat
14. Perawat mengetahui tentang
cara penilaian skala nyeri pada
pasien
15. Perawat melakukan penilaian
pada pasien nyeri
16. Perawat mendokumetasikan
hasil penilaian dan penata
laksanaan nyeri
17. Perawat melakukan
pemenuhan kebutuhan
perawatan diri pasien
18. Perawat mengetahui tingkat
kemandirian pasien
19. Perawat melakukan
pendokumentasian setiap
perawatan diri pasien
20. Perawat mengetahui tentang
cara penilaian kecemasan pada
pasien
21. Perawat melakuakan penilaian
pada pasien yang cemas
22. Perawat mendokumentasikan
hasil penilaian dan penata
laksanaan cemas
23. Perawat memberikan
pengetahuan kepada pasien
tentang penyakitnya dan
perawatannya
24. Perawat melakukan
pencegahan terhadap infeksi
nasokomial

KUISIONER UNTUK KATIM DI RUANGAN BEDAH


RSUD H. HANAFIE MUARA BUNGO
TAHUN 2018

DATA UMUM
1. No. Responden : ......................................................
2. Umur : ......................................................
3. Jenis kelamin : a. Laki- laki b. Perempuan
4. Jabatan :
a. Karu b. Katim c. Perawat pelaksana
5. Pendidikan terakhir keperawatan :
a. DIII c. S I keperawatan
Lulusan tahun...... lulusan tahun........
b. S I Ners d. S 2 Keperawatan
Lulusan tahun....... lulusan tahun.......
6. Lama kerja di rumah sakit : .................... tahun ................ bulan
7. Lama dinas di ruangan ini : .................... tahun ................. bulan
8. Status kepegawaian : a. Kontrak b. Tetap / PNS
9. Pelatihan keperwatan yang pernah di ikuti dalam 5 tahun teakhir
- ................................................................................................
- ................................................................................................
- ................................................................................................
- ................................................................................................
- ................................................................................................
- ...............................................................................................

LEMBAR OBSERVASI KETUA TIM

Inisial :
Hari / tgl / jam :
Observer :

No. KEGIATAN ADA TIDAK


1. Melakuakn serah terima
2. Membagi tugas kepada pp sesuai tingkat
ketergantungan klien
3. Menyusun rencana tindakan keperawatan
4. Mendelegasi proses askep pada pp
5. Mengikuti visite dokter
6. Berdiskusi dengan PP masalah yang ada
7. Menyiapkan peralatan
8. Mengatur waktu istirahat untuk PP

9. Mendokumentasikan dari hasil yang telah di


lakukan
10. Membuat laporan tentang keadaan pasien dan
askep yang lengkap
11. Melaksanakan kerja sama dengan PP yang lain
12. Memberikan pengarahan pada PP
13. Memberikan pujian pada PP

14. Mengawasi PP dalam melaksanakan tindakan


15. Katim datang dan pulang tepat waktu
16. Katim melakukan pre conference dan post
conference setiap pergantian shif

Muara Bungo, ....................2018

( )
PETUNJUK PENGISIAN
1. Beri tanda (X) salah satu jawaban yang bapak / ibu anggap paling benar
2. Jawablah pertanyaan ini dengan jujur dan tepat karena jawaban bapak / ibu terjaga
kerahasiaannya dan tidak dipengaruhi kedudukan bapak / ibu sebagai perawat
3. Partisipasi bapak / ibu dalam pengisian kuisioner ini sangat bermanfaat guna
menggali permasalahan yang berkaitan dengan kinerja kita sebagai perawat.
4. Tujuan penyebaran kuisioner ini bersifat akademis.
A. Perencanaan
1. Apakah katim melakukan pengkajian terhadap klien baru ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apa saja yang mencakup dalam pengkajian ......................................

........................................................................................................................

2. Apakah katim menetapkan renpra berdasarkan analisis standar renpra sesuai


dengan hasil pengkajian ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, menurut anda bagaimana analisis standar renpra tersebut .................

..........................................................................................................................

3. Apakah katim membuat perencanaan pulang ?


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apakah perencanaan pulang untuk pasien yang diberikan sesuai
dengan diagnosa dan apa saja hal hal yang harus di persiapkan untuk pasien
pulang ............................................................................................................
........................................................................................................................

B. Pengorganisasian
1. Apakah katim membuat daftar pasien bersama kepala ruangan?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apakah daftar pasien sesuai dengan tingkat ketergantungan pasien

......................................................................................................................

2. Apakah katim menetapkan PP yang bertanggung jawab pada setiap klien ?


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apakah pembagian PP mengacu pada tingkat ketergantungan klien

.......................................................................................................................

3. Apakah katim menjelaskan renpra yang sudah di tetapkan kepada PP di bawah


tanggung jawabnya sesuai klien yang di rawat (pre conference)
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apakah katim mengevaluasi kembali renpra yang telah dilaksanakan
oleh PP ...........................................................................................................

.........................................................................................................................

C. Pengarahan
1. Apakah katim memimpin kegiatan pre dan post conference ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, metode apa yang di gunakan untuk memimpin pre dan post
conference .....................................................................................................

........................................................................................................................

2. Apakah katim memberikan pengarahan pada perawat pelaksana masing


masing secara individual ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apakah pengarahan tersebut lebih efektif di bandingkan pengarahan


secara berkelompok .....................................................................................

......................................................................................................................

3. Apakah katim memberi motifasi kepada PP ( terutama perawat dalam


timnya)?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, motivasi apa yang di berikan .........................................................

.....................................................................................................................

4. Apakah katim mendelegasiakan tugas kepada PP secara jelas ?


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, apakah ada kendala pada ............................................................

...................................................................................................................

D. Hubungan prifesional
1. Apakah katim memimpin konfrensi kasus ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, metode apa untuk memimpin conference kasus ..........................

...................................................................................................................

2. Apakah katim mendampingi dokter visite klien di bawah tanggung jawabnya?


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, hal apa yang di lakukan katim selama mendampingi visite dokter

....................................................................................................................

Asuhan Keperawatan
Menguasai asuhan keperawatan
1. Apakah katim melakukan kontrak dengan klien / keluarga pada awal masuk
ruangan sehingga tercipta hubungan terapeutik ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, bagai mana cara katim untuk memulai kontrak tersebut .................

.......................................................................................................................

2. Apakah katim melakuakn bimbingan dan evaluasi PP dalam melakuakn


tindakan keperawatan, sesuai dengan SOP ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, bagai mana katim melakukan bimbingan dan evaluasi terhadap
tindakan yang di lakukan oleh PP ...............................................................

......................................................................................................................
3. Apakah aktim memonitor dokumentasi yang di lakukan oleh PP ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, bagai mana cara katim memonitor dokumentasi ...........................

......................................................................................................................

4. Apakah katim membantu dan memfasilitasi terlaksananya kegiatan PP?


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, bentuk bantuan dan fasilitas apa saja yang di sediakan katim

....................................................................................................................

5. Apakah katim melakuakn tindakan keperawatan yang bersifat terapi


keperwatan dan tindakan keperawatan yang tidak dapat di lakukan oleh PP?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, bentuk tindakan apa yang di lakukan oleh katim ...........................

......................................................................................................................

6. Apakah katim mengatur pelaksanaan konsul dan pemeriksaan laboratorium


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, pemeriksaan laboratorium ..............................................................

7. Apakah katim melakukan kegiatan serah terima klien di bawah tanggung


jawabnya bersama dengan PP?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, bagai mana proses kegiatan serah terima yang di lakukan oleh katim

.......................................................................................................................

8. Apakah katim elakuakn evaluasi askep dan membuat catatan perkembangan


klien setiap hari ?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, dalam bentuk apa .........................................................................

9. Apakah katim melakukan pertemuan dengan klien / keluarga minimal setiap 2


hari untuk membahas kondisi keperawatan klien (bergantung pada kondisi
klien )?
a. Ada
b. Tidak

Jika ya, kapan pertemuan itu di lakukan dan dengan durasi berapa lama

........................................................................................................................

10. Apakah katim memberikan pendidikan keehatan kepada klien / keluarga ?


a. Ada
b. Tidak

Jika ya, metode apa yang di beriakan pendidikan kesehatan

.......................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai