Anda di halaman 1dari 17

Mata Pelajaran : Seni Budaya

Kelas/Semester : X/1
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Rupa

Media berkarya seni rupa yang tepat digunakan untuk membuat gambar still life adalah ….
a. tanah liat
b. bubur kertas
c. manik-manik
d. kertas dan pensil
e. air dan cat minyak

Seorang perupa (seniman) mengolah unsur-unsur seni rupa fisik dan nonfisik sesuai dengan
keterampilan dan kepekaan yang dimilikinya dalam mewujudkan sebuah karya seni rupa. Unsur ruang
semu (khayal) yang ditampilkan pada karya dua dimensi menggunakan teknik ….
a. garis
b. warna
c. ritme
d. perspektif
e. keseimbangan

Unsur fisik yang dapat dilihat secara langsung pada karya seni rupa adalah….
a. Proporsi
b. Kesatuan
c. Penekanan
d. Keselarasan
e. Gelap terang

Karya seni rupa dua dimensi dengan objek benda mati, disebut ….
a. Arca
b. Still life
c. Drawing
d. Dinamisme
e. Kontemporer

Unsur non fisik dari karya seni rupa adalah….


a. Titik
b. Ruang
c. Warna
d. Tekstur
e. Keseimbangan

Unsur yang membedakan antara karya seni rupa dua dan tiga dimensi adalah ….
a. Unsur irama
b. Unsur ruang
c. Unsur utama
d. Unsur warna
e. Unsur waktu

Teknik berkarya seni rupa yang dapat digunakan untuk membuat karya seni lukis dengan media cat air
adalah
a. Coil
b. Plakat
c. Fresko
d. Anyam
e. Finger painting

Kegiatan disamping ini


merupakan kegiatan
menggambar motif dengan cara ….
a. Melukis
b. Menjahit
c. Mentenun
d. Menggabar
e. Rintang warna

Teknik cor dalam berkarya seni rupa tepat digunakan untuk membuat karya dibawah ini:
a. kayu
b. logam
c. lukisan
d. tanah liat
e. bubur kertas

Fungsi canting dalam kegiatan membatik adalah sebagai ….


a. alat untuk menggambar
b. alat untuk menghias pinggiran kain
c. alat untuk melorodkan lilin pada kain
d. alat untuk memeberi warna pada batik
e. alat untuk menorehkan cairan malam pada kain

Berdasarkan bentuknya, karya seni rupa terbagi menjadi ….


a. Pure art dan Fine art
b. Seni murni, kriya, dan desain
c. Seni rupa terapan dan seni rupa murni
d. Karya dua dimensi dan karya tiga dimensi
e. Seni rupa, seni music, seni tari, dan seni drama

Berdasarkan fungsinya, karya seni rupa terbagi menjadi ….


a. Pure art dan Fine art
b. Seni murni, kriya, dan desain
c. Seni rupa terapan dan seni rupa murni
d. Karya dua dimensi dan karya tiga dimensi
e. Seni rupa, seni music, seni tari, dan seni drama

Pada proses/tahapan berkarya seni rupa pada umumnya dimulai dengan adanya ….
a. pameran karya
b. apresiasi karya
c. proses produksi
d. motivasi untuk berkarya
e. eksplorasi karya sebelumnya

Perhatikan gambar karya seni rupa dua dimensi di samping ini, simbol wujud yang terinspirasi dari
jejeran pegunungan seribu di pesisir selatan Pulau Jawa yang terinspirasi dari barisan tebing ini
bermakna ….
a. Kelemah-lembutan dan perilaku yang halus
b. Keberanian manusia dalam memerangi kejahatan
c. Kehati-hatian dan pengendalian diri sebagai raja
d. Sebagai penolak bala (azimat) yang merupakan personifikasi
penjaga kampung
e. Mendapatkan kelancaran dalam perjalanan menuju Kehadirat
Tuhan Yang Maha Esa.

Sumber ide/gagasan dalam berkarya dapat bersumber dari ….


a. evaluasi
b. produksi
c. apresiasi
d. intervensi
e. pengalaman

Perhatikan gambar karya seni rupa tiga dimensi di samping ini, simbol
wujud yang menyeramkan yang terlihat dari karya tersebut makna ….
a. Sebagai sarana hiburan bagi anak-anak
b. Penjaga pintu di pesta pernikahan adat Betawi
c. Melestarikan kebudayaan jampang (jagoan) dari Betawi
d. Untuk menakut-nakuti anak yang tidak menurut dengan orang tua
e. Sebagai penolak bala (azimat) yang merupakan personifikasi penjaga kampung

Karikatur merupakan jenis karya seni rupa dua dimensi yang menitik beratkan pada kualitas ….
a. Kerapihan bentuk garis
b. Bentuk gambar dan warna
c. Karakter tokoh yang dibuat
d. Keaslian bentuk dan arsiran
e. Kemiripan dengan wajah asli

Batik merupakan jenis karya seni rupa dua dimensi yang menitik beratkan pada kualitas ….
a. Stilasi bentuk alam
b. Motif hias dan warna
c. Sapuan kuas dan palet
d. Tektur dan gelap terang
e. Perubahan bentuk menjadi realis

Nilai estetis dalam karya seni rupa tidak hanya terdapat pada unsur-unsur fisik yang diserap oleh mata
secara visual, tetapi ditentukan juga oleh….
a. Lokasi pembuatan karya
b. Harga dan kualitas media yang digunakan
c. Terkenl atau tidak seniman yang membuat
d. Tingkat kebutuhan terhadap karya tersebut
e. Selera penikmatnya atau orang yang melihatnya

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : XII/1
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Rupa

Karya di samping berjudul “All Ears”, Elephants karya Sinclair


Stratton, merupakan lukisan cat air. Jika diamati lebih jelas,
unsur seni rupa yang paling ditunjukan oleh Sinclair Stratton
adalah ….
a. Simbol dan makna
b. Garis dan tekstur
c. Bentuk dan warna
d. Konsep dan garis
e. Warna dan titk

Perhatikan gambar poster di samping. Tujuan dari poster tersebut


adalah ….
a. Pendidikan
b. Kampanye
c. Publikasi kegiatan
d. Promosi penjualan
e. Layanan masyarakat
Isilah gaya/aliran yang tepat untuk patung dibawah ini !

a. ………………….

b. …………………….

c. …………………………

d. ……………………………….

e. ………………………………..

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : XI/1
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Musik
Nilai estetis yang terdapat dalam suatu penyajian karya music yang harmonis, bukan hanya sekedar
rangkaian nada-nada saja, tetapi terkandung juga dari iramanya, yaitu….
a. Keras lembutnya suara yang dikeluarkan serta cepat dan lambatnya sebuah musik dimainkan
b. Ekspresi perasaan, harapan, aspirasi, dan cita-cita, yang merepresentasikan pandangan hidup.
c. Panjang pendeknya (nilai) dan kuat-lemahnya pukulan atau tekanan dari nada-nada tersebut
d. Suatu rangkaian nada-nada, serta nada-nada dari melodi membentuk suatu ide musikal yang
komplit
e. Susunan rangkaian nada (bunyi dengan getaran teratur) yang terdengar berurutan serta berirama
dan mengungkapkan suatu

Sebelum mendalami bagaimana mengubah lagu, hal yang harus dipahami adalah dasar seseorang untuk
dapat menciptakan atau mengubah music. Urutan hal yang harus dimulai untuk dapat menciptakan atau
mengubah musi yaitu dengan ….
a. Membaca, menulis, dan mendengarkan
b. Mendengarkan, membaca, dan menulis
c. Mendengarkan, menulis, dan membaca
d. Membaca, mendengarkan, dan menulis
e. Menulis, mendengarkan, dan membaca

Tujuan umum dari penyajikan music adalah mengembangkan kepekaan terhadap bunyi yang indah
(estetis) sedangkan bagi yang memiliki kepekaan bunyi music yang disertai dengan pengetahuan serta
keterampilan, bertujuan untuk ….
a. Menuangkan ekspresi dalam bentuk gubahan music
b. Membangun pengetahuan, keterampilan, dan kreatifitas
c. Agar karya music dapat dinikmati oleh pendengar (apresiator)
d. Menunjukan sikap mengahargai karya seni dan ikut melestarikan
e. Membedakan aspek-aspek (nada, ritme, harmoni) dalam karya gubahannya

Berlatih music perlu persiapan. Adapun hal-hal pokok yang perlu dipersiapkan sebelum latihan adalah
….
a. Jadwal latihan, materi latihan, dan peralatan yang diperlukan
b. Materi latihan, jadwal latihan, dan peralatan yang diperlukan
c. Materi latihan, peralatan yang diperlukan, dan jadwal latihan
d. Peralatan yang diperlukan, jadwal latihan, dan materi latihan
e. Peralatan yang diperlukan, materi latihan, dan jadwal latihan

Tujuan umum dari penyajikan music adalah mengembangkan kepekaan terhadap bunyi yang indah
(estetis) selain itu jua bertujuan untuk ….
a. Menuangkan ekspresi dalam bentuk gubahan music
b. Membangun pengetahuan, keterampilan, dan kreatifitas
c. Agar karya music dapat dinikmati oleh pendengar (apresiator)
d. Menunjukan sikap mengahargai karya seni dan ikut melestarikan
e. Membedakan aspek-aspek (nada, ritme, harmoni) dalam karya gubahannya

Nilai estetis yang terdapat dalam suatu penyajian karya music yang harmonis, bukan hanya sekedar
rangkaian nada-nada saja, tetapi terkandung juga dari liriknya, yaitu….
a. Keras lembutnya suara yang dikeluarkan serta cepat dan lambatnya sebuah musik dimainkan
b. Panjang pendeknya (nilai) dan kuat-lemahnya pukulan atau tekanan dari nada-nada tersebut
c. Suatu rangkaian nada-nada, serta nada-nada dari melodi membentuk suatu ide musikal yang
komplit
d. Ekspresi perasaan, harapan, aspirasi, dan cita-cita, yang merepresentasikan pandangan hidup dan
semangat zamannya
e. Susunan rangkaian nada (bunyi dengan getaran teratur) yang terdengar berurutan serta berirama
dan mengungkapkan suatu

Jika kita amati, suatu penyajian karya music dan vocal yang disajikan oleh seorang penyanyi, maka
perbedaan yang paling mendasar pada penyajian karya music antara versi rekaman dengan konser
terletak pada ….
a. Unsur melodi pada versi konser lebih teratur
b. Tempo pada versi konser lebih lambat dari versi rekaman
c. Pada konser penyanyi sulit berkreasi dengan unsur-unsur music
d. Iringan pada versi konser lebih sederhama disbanding versi rekaman
e. Lirik pada versi konser tidak bisa di ubah sesuai dengan kondisi lokasi dan penonton

Salah satu alat music dari daerah Sunda yang pemainnya memainkan alat music tersebut dengan
memegang satu alat dan menghasilkan satu nada dan pemain music lainnya bisa memainkan alat music
tersebut dengan satu set alat dan menghasilkan banyak nada di sebut ….
a. Calung
b. Kohkol
c. Arumba
d. Angklung
e. Karinding

Ada beberapa langkah yang dilakukan oleh penggubah dalam mewujudkan karya musiknya. Langkah
pertama yang merupakan tahapan umum dalam mengaransmen karya music adalah….
a. Membuat rhythm section (iringannya) beserta akornya
b. Mengembangkan melodi untuk memperkaya aransmen
c. Pempelajari lagu yang akan diaransmen terlebih dahulu
d. Menentukan format dan isntrumen music yang akan digunakan
e. Melakukan evaluasi agar konsep sesuai dengan rancangan awal

Pada pengembangan melodi untuk menyanyikan sebuah lagu, dapat dilakukan dengan menambahkan
melodi diluar melodi pokok. Pengembangan ini dapat berupa penambahan melodi pendek di tempat-
tempat yang dianggap kosong atau sepi, atau disebut dengan istilah ….
a. Fill-in
b. Dead spot
c. Melodic filler
d. Counter melody
e. Melodic variation

Pada pengembangan melodi untuk menyanyikan sebuah lagu, dapat dilakukan dengan menambahkan
melodi diluar melodi pokok. Hal tersebut di sebut sebagai ….
a. Fill-in
b. Dead spot
c. Melodic filler
d. Counter melody
e. Melodic variation

Ada beberapa langkah yang dilakukan oleh penggubah dalam mewujudkan karya musiknya. Langkah
terakhir yang merupakan tahapan umum dalam mengaransmen karya music adalah….
a. Membuat rhythm section (iringannya) beserta akornya
b. Mengembangkan melodi untuk memperkaya aransmen
c. Pempelajari lagu yang akan diaransmen terlebih dahulu
d. Menentukan format dan isntrumen music yang akan digunakan
e. Melakukan evaluasi agar konsep sesuai dengan rancangan awal

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : XII/2
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Musik

Perhatikan lirik lagu Yamko Rambe Yamko dari daerah Papua dibawah ini!
Hee yamko rambe yamko a ro na wa kom be
Hee yamko rambe yamko a ro na wa kom be
Tee mi noki be ku ba no ko bombeko yu ma no bungo a we a de
Tee mi noki be ku ba no ko bombeko yu ma no bungo a wea de hongkehong
ke hongkeri o hongkejom be jombe ri ro hongkehong
ke hongkeri o hongkejom be jombe ri ro

Cara menyanyikan lagu tersebut terkesan ….


a. Energik dan menyenangkan
b. Sedih dan perlahan
c. Lambat dan memperhatikan intonasi
d. Terputus-putus dan meledak-ledak
e. Penuh penjiwaan

Makna dari lagu tersebut adalah ….


a. Kearifan budaya Papua
b. Kisah cinta antar remaja
c. Keindahan alam indoensia
d. Semangat berburu makanan
e. Perjuangan dalam peperangan

Kemampuan tubuh terutama dalam pengendalian berolah/berkreasi music dalam pesifes disebut ….
a. Sosial
b. Fisikal
c. Inovasi
d. Perseptual
e. Emosional

Dalam menampilkan music kreasi, factor utama yang diperlukan adalah aspek….
a. Keinginan menciptakan music
b. Kreativitas membuat aransmen
c. Kemampuan dasar seni (pekisef)
d. Kepemilikan alat-alat untuk bermusik
e. Kepekaan terhadap ragam nada dan irama

Perhatikan music yang saat ini sedang popoler dikalangan masyarakat. Jenis music tersebut terkesan
enak di dengar dengan lirik yang mudah di cerna dan terkenal di tahu 1950-an. Jenis music tersebut
adalah …
a. Musik Pop
b. Musik Klasik
c. Regea
d. Jazz
e. Dangdut

Jenis music yang sering dimainkan dengan synthesizer, theremin, dan computer adalah….
a. Blues
b. Klasik
c. Country
d. Hip Hop
e. Electronic

Pekisef merupakan kemampuan dasar seni music yang harus dikuasai. Salah satunya adalah
kemampuan menanggapi hasil pengamatan dalam kegiatan bermusik dan mengembangkan aspek
kreativitas, yang disebut sebagai….
a. Sosial
b. Fisikal
c. Inovasi
d. Perseptual
e. Emosional

Kemampuan pengendalian emosi mengenai ketekunan, kesabaran, rasa aman dalam kegiatan bermusik,
disebut kemampuan….
a. Estetik
b. Emosional
c. Kreativitas
d. Intelektual
e. Keterampilan

Jenis music yang banyak dipengaruhi oleh jazz America dan R&B dan menggabungkan beberapa unsur
music adalah….
a. Blues
b. Regae
c. Country
d. Hip Hop
e. Electronic

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : X/2
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Tari
Prosedur dalam melakukan ragam gerak tangan pada sikap gibang dari gerak dasar tari Betawi
adalah….
a. Kedua tangan diayun ke samping kanan sehingga tangan kiri berada di depan dada, kedua telapak
tangan menghadap ke samping kanan, jari-jari mengarah ke atas
b. Posisi tangan di tekuk depan dada jari tangan mengarah kedepan telapak tangan samping kiri,
tangan kiri ditekuk sejajar pinggang jari-jari ke depan telapak tangan ke bawah (berganti posisi
tangan kanan dan kiri setiap 8 hitungan)
c. Posisi tangan kanan ditekuk depan dada jari tangan mengarah kedepan telapak tangan samping
kiri, tangan kiri ditekuk sejajar pinggang jari-jari ke depan telapak tangan ke bawah
d. Tangan kiri di pinggang, tangan kanan ditekuk jari telunjuk menyentuh pundak kanan
e. Tangan kanan ditekuk sehingga jari-jari menyentuh pundak. Tangan kiri tetap

Tujuan dari melakukan teknik dalam menirukan ragam gerak dasar tari adalah ….
a. Apresiasi karya tari
b. Eksplorasi gerak tari
c. Berkreasi dengan karya tari
d. Mengkomunikasikan gerak tari
e. Melakukan pementasan seni tari

Sebelum melakukan ragam gerak dasar tari, hal yang harus dilakukan adalah ….
a. Mengidentifikasi ragam gerak dasar tari
b. Menyajikan ragam gerak dasar tari dengan iringan
c. Menyajikan ragam gerak dasar tari dengan hitungan
d. Mengkomunikasikan ragam gerak dasar tari secara lisan
e. Menyajikan garam gerak dasar tadi berdasarkan hasil eksplorasi

Tari Cokek Ondel-Ondel menampilkan gerakan-gerakan lucu dan lincah. Symbol dari gerak yang riang
tersebut bermakan….
a. Permainan khas Betawi
b. Bentuk tarian tradisional
c. Menggambarkan tentang anak-anak
d. Mengiringi pertunjukan Ondel-Ondel
e. Menceritakan tentang kehidupan penari Cokek

Wiraga merupakan dasar keterampilan seorang penari dalam menyalurkan ekspresi batin, bentuk
penyaluran tersebut dalam bentuk gerak ….
a. Anggota tubuh
b. Karakter tarian
c. Ketukan dan aksen
d. Ekspresi raut wajah
e. Warna busana dan tata rias

Dalam menyajikan ragam gerak dasar tari, yang pertama kali dilakukan sebelum melakukan latihan
gerak dasar dengan iringan adalah menirukan ragam gerak dasar tari dengan ….
a. Kostum
b. Make up
c. Iringan/music
d. Eksplorasi gerakan
e. Di saksikan penonton

Prosedur dalam melakukan ragam gerak tangan pada sikap gojingan dari gerak dasar tari Betawi
adalah….
a. Kedua tangan diayun ke samping kanan sehingga tangan kiri berada di depan dada, kedua telapak
tangan menghadap ke samping kanan, jari-jari mengarah ke atas
b. Posisi tangan di tekuk depan dada jari tangan mengarah kedepan telapak tangan samping kiri,
tangan kiri ditekuk sejajar pinggang jari-jari ke depan telapak tangan ke bawah (berganti posisi
tangan kanan dan kiri setiap 8 hitungan)
c. Posisi tangan kanan ditekuk depan dada jari tangan mengarah kedepan telapak tangan samping
kiri, tangan kiri ditekuk sejajar pinggang jari-jari ke depan telapak tangan ke bawah
d. Tangan kiri di pinggang, tangan kanan ditekuk jari telunjuk menyentuh pundak kanan
e. Tangan kanan ditekuk sehingga jari-jari menyentuh pundak. Tangan kiri tetap

Amatilah gerak ragam gerak dasar di bawah ini!

Urutan nama gerak yang tepat adalah ….


a. Gebek, gejug, engkyek, dan lenggang
b. Gejug, gebek, engkyek, dan pakblang
c. Gejug, gebek, ngerayung, dan lenggang
d. Gebek, gejug, ngerayung, dan pakblang
e. Entrag, engkyek, ngarung, dan pakblang

Nilai estetika dalam sebuah gerak tari salah satunya adalah keindahan wirama, penerapan wirama
dalam sebuah gerak tari terdapat pada ….
a. Karakter tarian
b. Anggota tubuh
c. Ketukan dan aksen
d. Ekspresi raut wajah
e. Warna busana dan tata rias

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : XI/1
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Tari
Setiap tari tradisional memiliki gerak berbeda, tetapi memiliki persamaan, yaitu ….
a. Waktu, tempo, dan tenaga
b. Tenaga, tempo, dan irama
c. Ruang, waktu, dan tenaga
d. Ritme, iringan, dan waktu
e. Tempo, dinamika, dan ruang

Ragam gerak dibawah ini yang bukan termasuk kedalam ragam gerak dasar Tari Betawi adalah ….
a. Pakblang
b. Agem
c. Gibang
d. Kewer
e. Gonjingan

Nyeledet dalam gerak Tari Bali yang menjadi ciri khasnya artinya ….
a. Gerakan tangan
b. Gerakan badan
c. Gerakan kaki
d. Gerakan mata
e. Gerakan kepala

Pengembangan gerak untuk tenaga yang dilakukan oleh penari adalah …


a. Lemah ke kuat
b. Lambat ke cepat
c. Lembut ke keras
d. Cepat ke lambat
e. Maju ke mundur

Dalam gerak tari, ruang terbagi menjadi 2 bagian, yaitu ….


a. Nyata dan semu
b. Eksteren dan intermediet
c. Halus dan Kasar
d. Tiga dimensi dan dua dimensi
e. Eketernal dan internal

Ruang yang terjadi sebagai space yang dibutuhkan oleh penari disebut sebagai ….
a. Eksternal
b. Ekstrim
c. Internal
d. Intermedia
e. Primer

Tempo dalam gerak dasar tari berhubungan dengan ….


a. Tenaga
b. Waktu
c. Ruang
d. Gerak
e. Keindahan

Properti yang dipegang oleh seorang penari pada tarian yang berasal dari Kalimantan terbuat dari ….
a. Bulu-bulu angsa putih
b. Daun-daun kering
c. Bulu-bulu ekor burung Enggang
d. Anyaman bamboo
e. Kain yang ditenun

Tari Jaipong berasal dari ….


a. Betawi
b. Jawa Tengah
c. Jawa Timur
d. Jawa Barat
e. Kalimantan

Dibawah ini yang bukan merupakan gerak dasar tari Jawa Barat, yaitu ….
a. Adeg-adeg
b. Cindek
c. Tumpang tali
d. Keupat tumpang siku
e. Goyang plastik dan gonjingan

Berdasarkan fungsinya, tari-tarian tradisional di Indonesia memiliki berbagai fungsi, yaitu sebagai ….
a. Sarana hiburan
b. Sarana terapi
c. Sarana transpotasi
d. Sarana ibadah
e. Sarana umum

Gerak anggota tubuh dalam gerak tari dapat mengalami perubahan, tergantung ….
a. Perasaan
b. Keindahan
c. Keinginan
d. Kebutuhan
e. kesatuan

Gerak berasal dari pengolahan hasil perubahan dan melahirkan dua jenis gerak, yaitu ….
a. Gerak statis dan gerak dinamis
b. Gerak ekspresi dan gerak tradisi
c. Gerak beraturan dan gerak ekplorasi
d. Gerak simbolik dan gerak bebas
e. Gerak maknawi dan gerak murni

Nilai estetis pada gerak tari dapat dirasakan karena adanya ….


a. Dukungan dari semua pihak
b. Perasaan suka dari orang yang menari
c. Keinginan untuk menari tarian tersebut
d. Permintaan jenis tarian dan kostum tari
e. Tanggapan perasaan dari pengamat

Jenis tari beradasarkan penyajiannya, terbagi menjadi ….


a. Tari primitive, tari rakyat, dan klasik
b. Tari tradisional dan tari kreasi
c. Gerak maknawi dan gerak ragawi
d. Tari barat dan tari timur
e. Tari kreasi dan tari modern

Tujuan dari menggunakan hitungan pada latihan gerak tari adalah ….


a. Untuk nementukan iramanya
b. Mengetahui bagaimana teknik dan proses gerak
c. Mengetahui jenis dan bentuk gerakannya
d. Membantu dalam proses pengkreasian pola lantai
e. Membuat penari cepat hafal gerakannya

Dalam proses melakukan gerak tari dapat dilakukan dengan ….


a. Sendiri dan Individu
b. Berpasangan dan berkelompok
c. Individu dan Perorang
d. Perorang dan berpasangan
e. Hanya berkelompok

Hoyog dalam gerak badan memiliki pengertian ….


a. Gerakan badan dicondongkan ke kiri atau ke kanan, dengan sikap tangan lurus ke samping
b. Menggerakkan pundak ke depan dan belakang
c. Menghentakkan badan kenbawah berkali-kali, seolah-olah badan mengeper
d. Gerak badan dicondongkan ke samping kanan atau kiri
e. Gerakan arah pandangan

Dibawah ini merupakan tarian yang memiliki fungsi sebagai sarana hiburan adalah ….
a. Tari Pendet dari Bali
b. Tari Gantar dari Kalimantan
c. Tari Jaipong dari Jawa Barat
d. Tari Saman dan Aceh
e. Tari Reog dari Ponorogo

Hal yang perlu dipahami dalam mengamati karya tari adalah ….


a. Faktor subjektif dan internal
b. Faktor ekternal dan dari luar
c. Faktor subjektif dan objektif
d. Faktor objektif dan ekrtenal
e. Faktor internal dan ekternal

Ciri-ciri dari tari yang memiliki fungsi sebagai hiburan ….


a. Dipertunjukan pada waktu terpilih
b. Tempat terpilih
c. Penari terpilih
d. Disertai sesajian
e. Gerakannya spontan
Gerak tari memanah dalam Tari Beksa Panah dari Kalimantan Selatan. Gerak ini memiliki kesamaan
gerak dengan ….
a. Gerak burung merak
b. Gerak angin
c. Gerak burung terbang
d. Gerak menunggang kuda
e. Gerak memanah

Ragam gerak tangan, tumpang tali di tunjukan pada gambar ….

a. d.

b. e.

c.

Tarian di samping dalam prosesnya termasuk kedalam tarian ….


a. Berkelompok
b. Berpasangan
c. Individu
d. Perorangan
e. Kreasi

Gerak kanan agem pada gambar, ditunjukan oleh nomor ….


a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

Contoh iringan yang berasal dari internal penari adalah ….


a. Kaset
b. Alat music tradisional
c. CD
d. Tepuk tangan
e. Alat music modern

Iringan ekternal adalah ….


a. Iringan yang terjadi karena gerak tari
b. Iringan yang berasal dari suara yang dihasilkan dari alat music/alat bantu
c. Iringan yang berasal dari tubuh penari
d. Iringan yang terbuat dari pakaian yang di kenakan penari
e. Iringan yang tidak membutuhkan listrik

Untuk menyelaskan antara iringan dengan gerak tari, maka penari bisa membuat ….
a. Ruang khusus
b. Pola lantai
c. Hitungan
d. Gambar kerja
e. Symbol gerak

Gerak kepala menunduk, lalu gerakkan dan bayangkan kamu membuat angka 8 dengan dahi ….
a. Gilek
b. Ngelir
c. Sonteng kanan
d. Lontang kembar
e. Gedheg
Pola lantai yang umum digunakan untuk tari saman adalah ….

Ilustrasi yang tepat untuk pola lantai yang menggambarkan 3 orang masuk dari arah kiri dan 3 orang
yang lain masuk dari arahkanan lalu berjajar satu syaf menghadap depan panggung adalah ….

Ciri-ciri dari tari tradisional klasik adalah ….


a. Tari yang hidup di lingkungan kerakyat
b. Gerak-gerak tarinya memiliki pakem
c. Ruang, tenaga, dan waktu mengikuti standar tradisi setempat
d. Tidak diketahui penciptanya
e. Terkadang memiliki kekuatan magis ritus tertentu

Tarian dibawah ini yang termasuk kedalam tari tradisional kerakyatan adalah ….
a. Tari Serimpi
b. Tari Pakarena
c. Tari Sintren
d. Tari Bedhaya
e. Tari Beksan Lawung

Tari Ronggeng Gunung dari Ciamis diselenggarakan untuk ….


a. Upacara kelahiran anak
b. Upacara pernikahan anak pertama
c. Upacara kesuburan desa
d. Upacara kematian
e. Upacara permohonan hujan

Tarian tradisional dari Jawa Timur yang ditarikan hanya oleh satu orang penari, adalah ….
a. Tari Ngremo
b. Tari Kancet
c. Taari Saman
d. Tari Serimpi Pandelori
e. Tari Serampang Dua Belas

Pengertian dari tari berpasangan adalah ….


a. Tarian yang ditampilkan oleh seorang penari
b. Tarian yang dibawakan oleh dua orang penari yang gerakannya sama
c. Tarian yang ditarikan oleh dua orang penari yang gerakannya saling isi mengisi
d. Tarian yang ditarikan secara berkelompok
e. Tarian yang ditariakn oelh dua orang penari dan penarinya harus laki-laki dan perempuan
Tarian sufi yang gerakannya berputar-putar adalah ….
a. Tari Saman
b. Tari Sambava
c. Tari Darwis
d. Tari Kecak
e. Tari Zapin

Kesan yang ditampilkan oelh seorang penari dalam penggunaan kostum disebut ….
a. Status harga diri
b. Status display
c. Status palsu
d. Status sosial
e. Status keyakinan

Tempat berlangsungnya sebuah pertunjukan tari dimana pertunjukan ditampilkan di hadapan penonton,
disebut ….
a. Podium
b. Display
c. Indoor
d. Panggung
e. Kostum

Sarung yang digunakan oleh seorang penari laki-laki dibuat dengan cara ….
a. Disulam
b. Dirajut
c. Dibatik
d. Ditenun
e. Dililit

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : XI/2
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Teater

Salah satu jenis kesenian pertunjukan khas rakyat yang berasal dari Jawa Timur berbentuk sandiwara
yang dipertontonkan melalui tarian dan nyanyian yang dipentaskan dengan keunikan semua pemain
adalah pria, disebut ….
a. Reog
b. Lenong
c. Ludruk
d. Randai
e. Ketoprak

Wawasan seni merupakan sikap dan cara pandang yang berbeda menghadapi kesenian secara umum
dan pendidikan kesenian secara khusus. Ekspresi bentuk kesenian yang menggunakan media lakon dan
suara disebut ….
a. Seni tari
b. Seni sastra
c. Seni gerak
d. Seni teater
e. Seni ekspresi

Pengertian dari teater adalah ….


a. Pertunjukan tanpa naskah dan tidak tertulis
b. Seni tari dengan scenario dan tata panggung
c. Permainan gerak dan tarian dalam sebuah pertunjukan yang spontan
d. Peran yang tidak ditampilkan untuk dipertunjukan di masyarakat umum
e. Sebuah drama (perjalanan hidup seseorang yang dipertunjukan diatas pentas)
Proses terjadinya atau munculnya teater di Indonesia sangat bervariasi antara satu daerah dengan
daerah lainnya. Jenis pertunjukan teater di Indonesia yang berasal dari pulau Jawa dan kisahnya
diambil dari seputar cerita Mahabarata dan Ramayana adalah….
a. Reog
b. Lenong
c. Ludruk
d. Ketoprak
e. Wayang orang

Opera Peking merupakan jenis teater yang berasal dari ….

a. India
b. China
c. Eropa
d. Jepang
e. Vietnam

Theater Kabuki merupakan jenis teater yang berasal dari ….

a. India
b. China
c. Eropa
d. Jepang
e. Vietnam

Jenis pertunjukan sandiwara yang berasal dari Betawi (Jakarta) yang dipentaskan dengan iringan
gambang kromong adalah….
a. Reog
b. Lenong
c. Ludruk
d. Ketoprak
e. Wayang orang

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester : XII/1
Kurikulum : Kurikulum 2013
Bidang Seni : Seni Teater

Perhatikan penggalan naskah drama dibawah ini!


Neneng : “Ir, kamu sudah dengar belum mengenai rencana kenaikan SPP di sekolah kita?”
Irma : ”Iya sih dengar dengar dari siswa kelas Sebelas kemarin katanya pihak OSIS sudah
diajak
berbicara tapi kurang tau juga karena kepala sekolah kan belum memberi
pengumuman secara resmi”.
Neneng : ”Kamu setju tidak dengan rencana tersebut?”
Irma : ”Ya, bagaimana baiknya sajalah soalnya kan sekolah juga mungkin sudah
emikirkan rencana dengan matang”
Neneng : ”Kalo aku sih kurang setuju Ir soalnya saat ini kan orang tua kita sedang mumet
dengan masalah kenaikan BBM, masa sekarang kita memberatkan mereka dengan
masalah kenaikan SPP juga, itumah keterlaluan namanya, bisa bisa aku di cap anak
durhaka pada orang tua ha..ha..ha..

Tema yang tepat untuk naskah diatas adalah ….


a. Persahabatan
b. Anak sekolah
c. Cinta
d. Remaja
e. Religi

Latar belakang lokasi cerita tersebut berada di ….


a. Rumah
b. Taman bermain
c. Sekolah
d. Kamar
e. Perkantoran

Siapa tokoh yang dapat dijadikan sebagai pemeran utama dalam naskah tersebut?
a. Siswa
b. Orang tua
c. Satpam
d. Penjaga kantin
e. Petugas kebersihan

Setelah membaca dan memahami sepenggal naskah drama diatas, kesan dan interpretasi yang tepat
dalam memaknai naskah tersebut adalah….
a. Memberi pesan moral
b. Memberi pesan social
c. Memberi pesan agama
d. Memberi pesan budaya
e. Memberi pesan ekonomi

Pada saat melakukan penyusunan naskah drama yang harus diperhatikan adalah struktur cerita. Hal itu
harus dipertimbangkan agar ….
a. Agar pementasan berjalan sesuai scenario
b. Agar ide atau gagasan sampai kepada penonton
c. Agar pendukung pementasan tidak terlalu banyak
d. Agar ada kejelasan karakter watak dalam penokohan
e. Agar terwujudnya sebuah struktur dramatic yang menarik

Teknik pengungkapan gagasan-gagasan dalam teater banyak tertumpu pada pemain, karena pemain
merupakan….
a. Unsur seni tari dan musik
b. Unsur pokok dalam teater
c. Unsur hiburan dalam peran
d. Unsur penunjang terselenggaranya teater
e. Unsur pendukung untuk memperkuat pertunjukan

Karya seni teater berawal dari sebuah konsep berupa gagasan-gagasan yang dikomunikasikan kepada
penonton. Hal yang menjadi target capaian dalam proses karya cipta seni teater adalah ….
a. Keutuhan, orisinalitas, dan keunikan
b. Pemeran pertunjukan menjadi terkenal
c. Dapat mengulang kesuksesan penampilan sebelumnya
d. Kesan, banyaknya penonton, dan tiket yang terjual habis
e. Sampainya gagasan dan ide kepada penonton secara tepat

Teknik yang tepat dalam mengungkapkan gagasan yang orisinal dan unik pada sebuah pertunjukan
teater adalah dengan memiliki….
a. Kemampuan menganalisis karya teater
b. Kemampuan membuat resume paergelaran teater
c. Kemampuan teknis mengkomunikasikan gagasan dan ide
d. Kemampuan mempresentasikan hasil kreativitas dalam pagelaran
e. Kemampuan tata bahasa yang indah dalam menyusun naskah teater

Tujuan dari melakukan presentasi dari naskah yang akan dipentaskan oleh seorang siswa di hadapan
guru adalah sebagai….
a. Proses kurasi
b. Tidak memiliki arti
c. Sebagai sarana untuk evaluasi
d. Bahan untuk kritik dan saran
e. Langkah pertama sebelum pementasan

Dalam sebuah produksi teater perlu diawali dengan menghimpun orang-orang yang berminat untuk
bekerjasama dan berkarya. Hal pertaman yang dapat dilakukan oleh seorang sutradara pada
pendahuluan berkarya berupa rapat kerja adalah….
a. Memilih pemain
b. Memilih tim produksi
c. Mengarahkan pemain
d. Membuat tata panggung dan tata suara
e. Mengemukanan gagasannya tentang pementasan

Tugas pokok seorang sutradara sebagai pemegang tugas yang paling berat adalah mengatur laku
pemain, karena ….
a. Memilih tim artistic adalah tugas pemain
b. Melalui pemain gagasan-gagasan sutradara dapat dikomunikasikan
c. Melalui pemain maka penyusunan naskah dapat dikerjakan dengan cepat
d. Pemain berhak memilih siapa lawan main dan penentu karakter penokohan
e. Pemain bertugas menghimpun orang-orang yang berminat untuk diajak bekerjasama

Hal terakhir yang harus diperhatikan dalam penyusunan naskah drama adalah perlengkapan.
Perlengkapan yang digunakan dalam pertunjukan drama mencakup….
a. Perlengkapan sebagai tugas dari seksi perlengkapan
b. Perlengkapan untuk penggung dan perlengkapan tata ruang latihan
c. Perlengkapan yang digunakan pemain dan perlengkapan untuk panggung
d. Perlengkapan untuk panggung dan perlengkapan yang dibutuhkan sutradara
e. Perlengkapan yang digunakan pemain dan perlengkapan dari kebutuhan tim produksi

Anda mungkin juga menyukai