Anda di halaman 1dari 42

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI

1. HOME
2. PAKET LELANG
3. BERITA
4. REGISTRASI
5. KONTAK
6. RESET PASSWORD

MODUL REKANAN
1. REGISTRASI
2. DATA PERUSAHAAN
3. REGISTRASI PAKET
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ....................................................................................................................................................................... I


DAFTAR GAMBAR ........................................................................................................................................................ III
BAB 1. PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI ........................................................................................................... 1
1.1 HOME............................................................................................................................. ................................. 1
1.2 PAKET LELANG ............................................................................................................................. .................. 2
1.3 BERITA ............................................................................................................................................................ 2
1.4 REGISTRASI ............................................................................................................................. ....................... 3
1.5 KONTAK ............................................................................................................................................ .............. 4
1.6 RESET PASSWORD ......................................................................................................................................... 4
BAB 2. MODUL REKANAN ............................................................................................................................................ 6
2.2 REGISTRASI .................................................................................................................................................... 6
2.1.1 Registrasi identitas perusahaan ............................................................................................. ............ 6
2.1.2 Informasi Registrasi Perusahaan........................................................................................................ 7
2.2 DATA PERUSAHAAN ...................................................................................................................... .................. 7
2.2.1 Data Administrasi ........................................................................................................... ...................... 8
3.2.1.1 Umum ............................................................................................................................................. 8
3.2.1.2 Ijin Usaha ........................................................................................................................................ 9
3.2.1.3 Landasan Hukum ......................................................................................................................... 10
3.2.1.4 Pengurus Perusahaan ................................................................................................................. 11
3.2.1.5 Kepemilikan Saham ..................................................................................................................... 12
3.2.1.6 Sertifikat Badan Usaha ................................................................................................................ 13
2.2.2 Data Keuangan ............................................................................................................... ................... 15
3.2.2.1 Rekening koran ............................................................................................................................ 15
2.2.3 Data Perpajakan ................................................................................................................................ 16
3.2.3.1 PKP ............................................................................................................................................... 16
3.2.3.2 SPT Tahunan ................................................................................................................. .............. 17
3.2.3.3 Laporan pajak bulanan ................................................................................................................ 18
3.2.3.4 Neraca ...................................................................................................................... .................... 19
2.2.4 Data Teknis ...................................................................................................................... .................. 20
3.2.4.1 Tenaga Ahli .................................................................................................................................. 21
3.2.4.2 Pengalaman ................................................................................................................................. 22
3.2.4.3 Peralatan ...................................................................................................................................... 23
3.2.4.4 Sertifikat lain ............................................................................................................................. .... 24
2.3 REGISTRASI PAKET ..................................................................................................... .................................. 25

i|Page
2.3.1 Daftar paket.................................................................................................................................. 27
2.3.2 Syarat Pendaftaran ...................................................................................................................... 27
2.3.3 Entri Data Kualifikasi .................................................................................................................... 28
2.3.4 Proses Aanwijzing ........................................................................................................................ 29
2.3.5 Entri Dokumen Penawaran .......................................................................................................... 32
2.3.5.1 Item Penawaran & Bill of Quantity .......................................................................................... 32
2.3.5.2 Dokumen Penawaran ............................................................................................................. 32
2.3.5.3 Kirim Penawaran..................................................................................................................... 33
2.3.6 Upload Password Dokumen Penawaran...................................................................................... 34
2.3.7 Pembukaan Penawaran ............................................................................................................... 34
2.3.8 Negosiasi ..................................................................................................................................... 35
2.3.9 Bidding ......................................................................................................................................... 35

ii | P a g e
DAFTAR GAMBAR

GAMBAR 1. Halaman utama e-procurement .......................................................................................................... 1


GAMBAR 2. Tampilan menu home aplikasi e-procurement.................................................................................... 2
GAMBAR 3. Tampilan form user login .................................................................................................................... 2
GAMBAR 4. Tampilan menu paket lelang aplikasi e-procurement ......................................................................... 2
GAMBAR 5. Tampilan menu berita aplikasi e-procurement.................................................................................... 3
GAMBAR 6. Tampilan menu registrasi aplikasi e-procurement .............................................................................. 3
GAMBAR 7. Tampilan menu kontak aplikasi e-procurement .................................................................................. 4
GAMBAR 8. Tampilan menu reset password aplikasi e-procurement .................................................................... 5
GAMBAR 9. Flowchart pendaftaran DRP ............................................................................................................... 6
GAMBAR 10. Entri registrasi................................................................................................................................... 7
GAMBAR 11. Informasi registrasi perusahaan ....................................................................................................... 7
GAMBAR 12. Data administrasi .............................................................................................................................. 8
GAMBAR 13. Sub menu data administrasi umum .................................................................................................. 8
GAMBAR 14. Form data administrasi umum .......................................................................................................... 9
GAMBAR 15. Sub menu data administrasi ijin usaha ............................................................................................. 9
GAMBAR 16. Form data administrasi ijin usaha ................................................................................................... 10
GAMBAR 17. Popup data bidang usaha............................................................................................................... 10
GAMBAR 18. Data administrasi landasan hukum................................................................................................. 11
GAMBAR 19. Form landasan hukum .................................................................................................................... 11
GAMBAR 20. Data administrasi pengurus perusahaan ........................................................................................ 12
GAMBAR 21. Form pengurus perusahaan ........................................................................................................... 12
GAMBAR 22. Data administrasi kepemilikan saham ............................................................................................ 13
GAMBAR 23. Form data kepemilikan saham........................................................................................................ 13
GAMBAR 24. Data administrasi sertifikat badan usaha ........................................................................................ 14
GAMBAR 25. Form sertifikat badan usaha ........................................................................................................... 14
GAMBAR 26. Popu bidang usaha sertifikat badan usaha..................................................................................... 15
GAMBAR 27. Data keuangan ............................................................................................................................... 15
GAMBAR 28. Data rekening koran ....................................................................................................................... 15
GAMBAR 29. Form data rekening koran .............................................................................................................. 16
GAMBAR 30. Data perpajakan ............................................................................................................................. 16
GAMBAR 31. Data PKP ........................................................................................................................................ 17
GAMBAR 32. Form data PKP ............................................................................................................................... 17
GAMBAR 33. Data SPT Tahunan ......................................................................................................................... 18
GAMBAR 34. Form data SPT Tahunan ................................................................................................................ 18

iii | P a g e
GAMBAR 35. Data laporan pajak bulanan ............................................................................................................ 19
GAMBAR 36. Form data laporan pajak bulanan ................................................................................................... 19
GAMBAR 37. Data neraca .................................................................................................................................... 20
GAMBAR 38. Form data neraca ........................................................................................................................... 20
GAMBAR 39. Data teknis...................................................................................................................................... 21
GAMBAR 40. Data tenaga ahli ............................................................................................................................. 21
GAMBAR 41. Form data tenaga ahli..................................................................................................................... 22
GAMBAR 42. Entri data pendidikan ...................................................................................................................... 22
GAMBAR 43. Data pengalaman ........................................................................................................................... 22
GAMBAR 44. Form data pengalaman pekerjaan selesai...................................................................................... 23
GAMBAR 45. Form laporan progress ................................................................................................................... 23
GAMBAR 46. Data peralatan ................................................................................................................................ 24
GAMBAR 47. Form data peralatan ....................................................................................................................... 24
GAMBAR 48. Data sertifikat lain ........................................................................................................................... 25
GAMBAR 49. Form data sertifikat lain .................................................................................................................. 25
GAMBAR 50. Flowchart pendaftaran paket .......................................................................................................... 26
GAMBAR 51. Menu daftar paket lelang ................................................................................................................ 27
GAMBAR 52. Syarat pendaftaran ......................................................................................................................... 27
GAMBAR 53. Form kelengkapan data syarat pendaftaran ................................................................................... 27
GAMBAR 54. Informasi registrasi paket ............................................................................................................... 28
GAMBAR 55. Halaman awal entri data kualifikasi ................................................................................................ 28
GAMBAR 56. Entri pakta integritas ....................................................................................................................... 29
GAMBAR 57. Entri surat pernyataan minat........................................................................................................... 29
GAMBAR 58. Popup data kualifikasi teknis sertifikat lain ..................................................................................... 29
GAMBAR 59. Halaman awal aanwijzing ............................................................................................................... 30
GAMBAR 60. Halaman awal materi aanwijzing rekanan ...................................................................................... 30
GAMBAR 61. Form tanya/jawab per halaman rekanan ........................................................................................ 30
GAMBAR 62. Form Diskusi umum rekanan .......................................................................................................... 31
GAMBAR 63. Notifikasi data aanwijzing rekanan ................................................................................................. 31
GAMBAR 64. Notifikasi konfirmasi isi buku .......................................................................................................... 31
GAMBAR 65. Entri item penawaran & bill of quatity ............................................................................................. 32
GAMBAR 66. Dokumen penawaran rekanan........................................................................................................ 32
GAMBAR 67. Dokumen penawaran setelah upload ............................................................................................. 33
GAMBAR 68. Notifikasi kirim email dokumen penawaran .................................................................................... 33
GAMBAR 69. Kirim penawaran............................................................................................................................. 33
GAMBAR 70. Upload Password Dokumen Penawaran ........................................................................................ 34
GAMBAR 71. Halaman pembukaan penawaran rekanan ..................................................................................... 34

iv | P a g e
GAMBAR 72. Cetak berita acara pembukaan penawaran .................................................................................... 34
GAMBAR 73. Negosiasi rekanan .......................................................................................................................... 35
GAMBAR 74. Chatting negosiasi rekanan ............................................................................................................ 35
GAMBAR 75. Bidding rekanan.............................................................................................................................. 36

v|Page
BAB 1. PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI

Untuk memulai aplikasi, pengguna aplikasi dapat menggunakan aplikasi browser seperti Mozilla Firefox
atau Google Chrome untuk membuka aplikasi. Terdapat beberapa menu pada aplikasi e-procurement antara lain
:

1. Home
2. Paket Lelang
3. Berita
4. Registrasi
5. Kontak
6. Reset Password

GAMBAR 1. Halaman utama e-procurement

1.1 Home
Menu home ini digunakan untuk menampilkan halaman awal dari aplikasi e-procurement. Di dalam
tampilan home terdapat beberapa informasi yaitu daftar paket lelang yang terpulish, berita dan form untuk login
ke dalam aplikasi. Tampilan home seperti berikut.

1|Page
GAMBAR 2. Tampilan menu home aplikasi e-procurement

Pada menu home ini juga terdapat form user login, dengan memasukkan username dan password sesuai
yang sudah terdaftar. Berikut merupakan form user login aplikasi e-procurement

GAMBAR 3. Tampilan form user login

1.2 Paket Lelang


Pada menu paket lelang ini terdapat daftar-daftar paket yang terpublish dan sedang diadakan.

GAMBAR 4. Tampilan menu paket lelang aplikasi e-procurement

1.3 Berita
Menu berita pada aplikasi e-procurement ini merupakan berita informasi yang berisi terkait dengan aplikasi
e-procurement.

2|Page
GAMBAR 5. Tampilan menu berita aplikasi e-procurement

1.4 Registrasi
Menu registrasi ini berfungsi untuk pendaftaran rekanan, sehingga rekanan akan terdaftar pada aplikasi e-
procurement. Terdapat form yang ada beberapa field yang harus di lengkapi untuk bisa melakukan proses
pendaftaran rekanan / registrasi. Menu registrasi relanan sebagai berikut.

GAMBAR 6. Tampilan menu registrasi aplikasi e-procurement

3|Page
1.5 Kontak
Terdapat menu kontak pada aplikasi e-procurement yang berfungsi untuk mengirim pesan atau
memberikan kritik dan saran. Berikut tampilan menu kontak.

GAMBAR 7. Tampilan menu kontak aplikasi e-procurement

1.6 Reset Password


Reset password ini digunakan untuk mengganti password apabila diperlukan oleh user demi menjaga
keamanan. Menu reset password ini muncul ketika user telah login pada aplikasi e-procurement. Berikut
tampilan menu reset password.

4|Page
GAMBAR 8. Tampilan menu reset password aplikasi e-procurement

5|Page
BAB 2. MODUL REKANAN

Modul Rekanan adalah fasilitas yang disediakan aplikasi e-Procurement untuk dipergunakan oleh
Penyedia barang dan jasa untuk mendaftar menjadi DRP (Daftar Rekanan Perusahaan) dan mengikuti proses
pengadaan secara online. Berikut alur proses pendaftaran rekanan.

GAMBAR 9. Flowchart pendaftaran DRP

2.2 Registrasi
Menu registrasi ini ini berfungsi untuk menambakan data rekanan yang baru.

2.1.1 Registrasi identitas perusahaan


Registrasi identitas perusahaan ini digunakan untuk entri data identitas perusahaan yang baru. Berikut
form entri registrasi identitas perusahaan.

6|Page
GAMBAR 10. Entri registrasi

Pada form data registrasi identitas perusahaan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada

dengan benar, ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

memastikan data perusahaan yang akan di daftarkan lalu tekan tombol untuk pendaftaran
perusahaan.

2.1.2 Informasi Registrasi Perusahaan


Berikut meruupakan informasi yang di dapatkan perusahaan setelah registrasi perusahan.

GAMBAR 11. Informasi registrasi perusahaan

Pada saat menu tersebut muncul, perusahaan juga menerima email notifikasi registrasi perusahaan.

2.2 Data Perusahaan


Data perusahan ini berfungsi untuk melengkapi data-data perusahaan yang diisikan oleh rekanan.

7|Page
2.2.1 Data Administrasi
Menu data administrasi ini digunakan untuk melengkapi administrasi perusahaan rekanan yang
meliputi data umum, ijin usaha, landasan hukum, pengurus perusahaan, kepemilikan saham, sertifikat badan
usaha. Berikut tampilan menu data administrasi dan akan dijelaskan secara detil.

GAMBAR 12. Data administrasi

3.2.1.1 Umum
Sub menu umum berfungsi untuk menampilkan dan dapat mengubah data profil
perusahaan. Berikut tampilan untuk sub menu umum.

GAMBAR 13. Sub menu data administrasi umum

Pada sub menu umum terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk mengubah data profil

perusahaan. Untuk proses ubah data pada sub menu umum tekan tombol , maka akan
muncul form data administrasi umum sebagai berikut.

8|Page
GAMBAR 14. Form data administrasi umum

Pada form data administrasi umum ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada,

ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.1.2 Ijin Usaha


Sub menu ijin usaha ini berfungsi untuk mengelola data ijin usaha perusahaan meliputi ijin
SIUP, ijin SIUJK dan ijin Lain-lain. Berikut tampilan untuk sub menu ijin usaha.

GAMBAR 15. Sub menu data administrasi ijin usaha

Pada sub menu ijin usaha terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah dan
mengubah data ijin usaha. Untuk proses tambah pada sub menu ijin usaha tekan tombol

, untuk ubah data pada sub menu umum tekan tombol , maka
akan muncul form ijin usaha sebagai berikut.

9|Page
GAMBAR 16. Form data administrasi ijin usaha

Pada form ijin usaha ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Terdapat field

bidang usaha pada entrian ijin usaha untuk memilih daftar ijin usaha tekan tombol , maka
akan muncul form sebagai berikut.

GAMBAR 17. Popup data bidang usaha

Untuk upload file data ijin usaha tekan tombol ketika sudah di entrikan dengan lengkap

user rekanan dapat menekan tombol untuk menyimpan data dan tombol untuk
membatalkan perubahan data.

3.2.1.3 Landasan Hukum


Sub menu landasan hukum berfungsi untuk mengelola data landasan hukum yang meliputi
akta pendirian dan akta perubahan. Berikut tampilan sub menu landasan hukum.

10 | P a g e
GAMBAR 18. Data administrasi landasan hukum

Pada sub menu landasan hukum terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah dan
mengubah data landasan hukum. Untuk proses tambah pada sub menu landasan hukum tekan

tombol , untuk ubah data pada sub menu landasan hukum tekan tombol ,
maka akan muncul form landasan hukum sebagai berikut.

GAMBAR 19. Form landasan hukum

Pada form landasan hukum ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Ketika

sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.1.4 Pengurus Perusahaan


Sub menu pengurus perusahaan berfungsi untuk mengelola data pengurus perusahaan
yang meliputi data komisaris dan direksi. Berikut tampilan sub menu pengurus perusahaan.

11 | P a g e
GAMBAR 20. Data administrasi pengurus perusahaan

Pada sub menu pengurus perusahaan terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah,
mengubah dan menghapus data pengurus perusahaan. Untuk proses tambah pada sub menu

pengurus perusahaan tekan tombol , untuk ubah data pada sub menu pengurus

perusahaan tekan tombol , dan untuk menghapus tekan tombol . Untuk menambah dan
mengubah data akan muncul form pengurus perusahaan sebagai berikut.

GAMBAR 21. Form pengurus perusahaan

Pada form pengurus perusahaan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.1.5 Kepemilikan Saham


Sub menu kepemilikan saham berfungsi untuk mengelola data pemilik saham perusahaan.
Berikut tampilan sub menu kepemilikan saham.

12 | P a g e
GAMBAR 22. Data administrasi kepemilikan saham

Pada sub menu kepemilikan saham terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah,
mengubah dan menghapus data kepemilikan saham. Untuk proses tambah pada sub menu

kepemilikan saham tekan tombol , untuk ubah data pada sub menu kepemilikan saham

tekan tombol , dan untuk menghapus tekan tombol . Untuk menambah dan mengubah data
akan muncul form kepemilikan saham sebagai berikut.

GAMBAR 23. Form data kepemilikan saham

Pada form kepemilikan saham ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.1.6 Sertifikat Badan Usaha


Sub menu sertifikat badan usaha berfungsi untuk mengelola data sertifikat badan usaha.
Berikut tampilan sub menu sertifikat badan usaha.

13 | P a g e
GAMBAR 24. Data administrasi sertifikat badan usaha

Pada sub menu sertifikat badan usaha terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah
dan mengubah. Untuk proses tambah pada sub menu sertifikat badan usaha tekan tombol

, untuk ubah data pada sub menu sertifikat badan usaha tekan tombol .
Untuk menambah dan mengubah data akan muncul form sertifikat badan usaha sebagai berikut.

GAMBAR 25. Form sertifikat badan usaha

Pada form sertifikat badan usaha ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.
Terdapat field bidang usaha pada entrian sertifikat badan usaha untuk memilih daftar sertifikat badan
usaha tekan tombol , maka akan muncul form sebagai berikut.

14 | P a g e
GAMBAR 26. Popu bidang usaha sertifikat badan usaha

Untuk upload file data sertifikat badan usaha tekan tombol ketika sudah di

entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk menyimpan data

dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

2.2.2 Data Keuangan


Menu data keuangan ini digunakan untuk melengkapi data keuangan perusahaan yang meliputi
rekening koran. Berikut tampilan menu data rekening koran dan akan dijelaskan secara detil.

GAMBAR 27. Data keuangan

3.2.2.1 Rekening koran


Sub menu rekening koran berfungsi untuk menampilkan dan dapat mengubah data rekening
perusahaan. Berikut tampilan untuk sub menu rekening koran.

GAMBAR 28. Data rekening koran

15 | P a g e
Pada sub menu rekening koran terdapat fitur tambah,ubah, dan hapus yang berfungsi
untuk mengelola data rekening koran. Terdapan filter tahun untuk melihat histori data rekening koran,

pilih tombol untuk memilih tahun rekening koran. Untuk proses tembah,

ubah, dan hapus data pada sub menu rekening koran tekan tombol , ubah data tekan

tombol , dan hapus data tekan tombol maka akan muncul form data rekening koran sebagai
berikut.

GAMBAR 29. Form data rekening koran

Pada form rekening koran ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Ketika

sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

2.2.3 Data Perpajakan


Menu data perpajakan ini digunakan untuk melengkapi data perpajakan perusahaan yang meliputi
data PKP, SPT Tahunan, Laporan pajak Bulanan(PPH/PPN), dan Neraca. Berikut tampilan menu data
perpajakan dan akan dijelaskan secara detil.

GAMBAR 30. Data perpajakan

3.2.3.1 PKP
Sub menu PKP ini berfungsi untuk mengelola data PKP. Berikut tampilan untuk sub menu
data PKP.

16 | P a g e
GAMBAR 31. Data PKP

Pada sub menu PKP terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk mengelola data PKP. Tekan

tombol untuk mengubah data , maka akan muncul form seperti dibawah ini.

GAMBAR 32. Form data PKP

Pada form PKP ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Ketika sudah di

entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk menyimpan data

dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.3.2 SPT Tahunan


Sub menu SPT Tahunan ini berfungsi untuk mengelola data SPT Tahunan. Berikut tampilan
untuk sub menu data SPT Tahunan.

17 | P a g e
GAMBAR 33. Data SPT Tahunan

Pada sub menu SPT Tahunan terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah,
mengubah dan menghapus data SPT Tahunan. Untuk proses tambah pada sub menu SPT Tahunan

tekan tombol , untuk ubah data pada sub menu SPT Tahunan tekan tombol , dan

untuk menghapus tekan tombol . Untuk menambah dan mengubah data akan muncul form SPT
Tahunan sebagai berikut.

GAMBAR 34. Form data SPT Tahunan

Pada form SPT Tahunan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Ketika

sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.3.3 Laporan pajak bulanan


Sub menu laporan pajak bulanan ini berfungsi untuk mengelola data pajak bulanan yang
meliputi PPH / PPN. Berikut tampilan untuk sub menu data laporan pajak bulanan.

18 | P a g e
GAMBAR 35. Data laporan pajak bulanan

Pada sub menu laporan pajak bulanan terdapat fitur tambah,ubah yang berfungsi untuk
mengelola data laporan pajak bulanan. Terdapan filter tahun untuk melihat histori laporan pajak

bulanan, pilih tombol untuk memilih tahun laporan pajak bulanan. Untuk

proses tembah, ubah data pada sub menu laporan pajak bulanan tekan tombol , maka
akan muncul form data laporan pajak bulanan sebagai berikut.

GAMBAR 36. Form data laporan pajak bulanan

Pada form laporan pajak bulanan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.3.4 Neraca
Sub menu neraca ini berfungsi untuk mengelola data neraca. Berikut tampilan untuk sub
menu data neraca.

19 | P a g e
GAMBAR 37. Data neraca

Pada sub menu neraca terdapat fitur tambah,ubah yang berfungsi untuk mengelola data

neraca. Terdapan filter tahun untuk melihat histori neraca, pilih tombol
untuk memilih tahun neraca. Untuk proses tembah, ubah data pada sub menu neraca tekan tombol
, maka akan muncul form data neraca sebagai berikut.

GAMBAR 38. Form data neraca

Pada form neraca ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Ketika sudah di

entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk menyimpan data

dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

2.2.4 Data Teknis


Menu data teknis ini digunakan untuk melengkapi data perpajakan perusahaan yang meliputi data
tenaga ahli, pengalaman, peralatan, sertifikat lain. Berikut tampilan menu data teknis dan akan dijelaskan
secara detil.

20 | P a g e
GAMBAR 39. Data teknis

3.2.4.1 Tenaga Ahli


Sub menu tenaga ahli ini berfungsi untuk mengelola data tenaga ahli perusahaan. Berikut
tampilan untuk sub menu data tenaga ahli.

GAMBAR 40. Data tenaga ahli

Pada sub menu tenaga ahli terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah,
mengubah dan menghapus data tenaga ahli. Untuk proses tambah pada sub menu tenaga ahli tekan

tombol , untuk ubah data pada sub menu tenaga ahli tekan tombol , dan untuk

menghapus tekan tombol . Untuk menambah dan mengubah data akan muncul form tenaga ahli
sebagai berikut.

21 | P a g e
GAMBAR 41. Form data tenaga ahli

Pada form tenaga ahli ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada. Terdapat
entrian data pendidikan, pengalaman , dan sertifikat lain untuk menamahkan data tersebut tekan
tombol , maka akan muncul sebagai berikut.

GAMBAR 42. Entri data pendidikan

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol

untuk menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.4.2 Pengalaman
Sub menu pengalaman ini berfungsi untuk mengelola data pengalaman perusahaan.
Pengalaman ini dibagi menjadi 2 yaitu pengalaman pekerjaan selesai dan pengalaman pekerjaan yang
masih dalam tahap progres. Berikut tampilan untuk sub menu data pengalaman.

GAMBAR 43. Data pengalaman

22 | P a g e
Pada sub menu pengalaman terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah,
mengubah dan menghapus data pengalaman. Untuk proses tambah pada sub menu pengalaman

tekan tombol , untuk ubah data pada sub menu pengalaman tekan tombol , dan

untuk menghapus tekan tombol . Untuk menambah dan mengubah data akan muncul form
pengalaman sebagai berikut.

GAMBAR 44. Form data pengalaman pekerjaan selesai

Jika yang dientrikan merupakan pengalaman pekerjaan progress maka yang terdapat pada
form entrian pengalaman adalah sebagai berikut.

GAMBAR 45. Form laporan progress

Pada form pengalaman pekerjaan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.4.3 Peralatan
Sub menu peralatan ini berfungsi untuk mengelola data peralatan perusahaan. Berikut
tampilan untuk sub menu data peralatan.

23 | P a g e
GAMBAR 46. Data peralatan

Pada sub menu peralatan terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah, mengubah
dan menghapus data peralatan. Untuk proses tambah pada sub menu peralatan tekan tombol

, untuk ubah data pada sub menu peralatan tekan tombol , dan untuk menghapus

tekan tombol . Untuk menambah dan mengubah data akan muncul form peralatan sebagai berikut.

GAMBAR 47. Form data peralatan

Pada form peralatan pekerjaan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

3.2.4.4 Sertifikat lain


Sub menu sertifikat lain ini berfungsi untuk mengelola data sertifikat lain perusahaan. Berikut
tampilan untuk sub menu data sertifikat lain.

24 | P a g e
GAMBAR 48. Data sertifikat lain

Pada sub menu sertifikat lain terdapat fitur ubah yang berfungsi untuk menambah,
mengubah dan menghapus data sertifikat lain. Untuk proses tambah pada sub menu sertifikat lain

tekan tombol , untuk ubah data pada sub menu sertifikat lain tekan tombol , dan

untuk menghapus tekan tombol . Untuk menambah dan mengubah data akan muncul form
sertifikat lain sebagai berikut.

GAMBAR 49. Form data sertifikat lain

Pada form sertifikat lain pekerjaan ini user rekanan mengisikan data sesuai form yang ada.

Ketika sudah di entrikan dengan lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk

menyimpan data dan tombol untuk membatalkan perubahan data.

2.3 Registrasi Paket


Registrasi paket ini ini berfungsi untuk mendaftar paket yang sedang berlangsung. Alur proses pendaftaran
paket digambarkan dengan flowchart seperti dibawah ini.

25 | P a g e
GAMBAR 50. Flowchart pendaftaran paket

26 | P a g e
2.3.1 Daftar paket
Untuk daftar paket user rekanan melihat pada menu paket lelang, menu paket lelang tersebut seperti
berikut.

GAMBAR 51. Menu daftar paket lelang

Tekan tombol untuk mendaftar paket.

2.3.2 Syarat Pendaftaran


Setelah mendaftar paket, user rekanan akan melengkapi syarat pendaftaran. Seperti berikut tampilan
sayarat pendaftaran yang harus dilengkapi oleh user rekanan.

GAMBAR 52. Syarat pendaftaran

Untuk melengkapi syarat pendaftaran tekan tombol maka akan muncul popup form
sesuai yang telah dipilih. Tampilan popup form seperti berikut.

GAMBAR 53. Form kelengkapan data syarat pendaftaran

27 | P a g e
Pada form kelengkapan data ini isikan data sesuai form yang ada, ketika sudah di entrikan dengan

lengkap user rekanan dapat menekan tombol untuk melakukan proses pendaftaran selanjutnya.
Setelah mendaftar paket maka akan muncul informasi sebagai berikut.

GAMBAR 54. Informasi registrasi paket

Informasi diatas merupakan informasi apabila rekanan telah mendaftar paket, dan menunggu
verifikasi pendaftaran dari panitia.

2.3.3 Entri Data Kualifikasi


Berkut merupakan tampilan awal entri data kualifikasi.

GAMBAR 55. Halaman awal entri data kualifikasi

Entrikan data kualifikasi tersebut sesuai field-field yang dibutuhkan tekan tombol untuk
melengkapi pakta intgritas dan surat pernyataan minat, akan popup sebagai berikut.

28 | P a g e
GAMBAR 56. Entri pakta integritas

Centang semua pakta integritas lalu tekan untuk menyimpan data.

GAMBAR 57. Entri surat pernyataan minat

Entrikan surat pernyataan minat dengan benar sesuai field yang ada. Setelah selesai entri centang

tombol lalu tekan tombol untuk menyimpan data. Untuk entri data kualifikasi yang lainnya

tekan tombol untuk menambahkan entrian data, tekan tombol untuk popup data yang akan
dimasukkan, berikut tampilan popup data yang akan dientrikan.

GAMBAR 58. Popup data kualifikasi teknis sertifikat lain

Untuk memilih data denngan cara double-click pada data yang dipilih, maka data akan muncul di entrian

data kualifikasi. Setelah itu tekan tombol untuk menyimpan data kualifikasi.

2.3.4 Proses Aanwijzing


Berikut merupakan halaman awal aanwijzing.

29 | P a g e
GAMBAR 59. Halaman awal aanwijzing

Untuk melakukan proses aanwijzing double click pada buku materi aanwijzing, maka akan muncul
seperti berikut.

GAMBAR 60. Halaman awal materi aanwijzing rekanan

Terdapat 3 proses saat aanwijzing yaitu tanya/jawab perhalaman, diskusi umum, dan notifikasi. Untuk
tampilan tanya/jawab perhalaman entrikan pembicaraan pada field yang tersedia kemudian tekan tombol

tampilan sebagai berikut.

GAMBAR 61. Form tanya/jawab per halaman rekanan

Untuk diskusi umum entrikan pembicaraan pada field yang tersedia kemudian tekan tombol
tampilan sebagai berikut.

30 | P a g e
GAMBAR 62. Form Diskusi umum rekanan

Untuk notifikasi merupakan informasi yang telah dilakukan pada saat proses aanwijzing. Untuk tombol

merupakan informasi bahwa data aanwijzing telah di setujui dan tombol belum di setujui.
Berikut merupakan tampilan notifikasi proses data aanwijzing.

GAMBAR 63. Notifikasi data aanwijzing rekanan

Untuk konfirmasi jika sudah memahami isi buku tekan tombol , maka akan muncul
notifikasi seperti berikut.

GAMBAR 64. Notifikasi konfirmasi isi buku

31 | P a g e
Tekan tombol untuk konfirmasi notifikasi pada halaman yang telah dipilih.

2.3.5 Entri Dokumen Penawaran


Entri dokumen penawaran meliputi 3 yaitu entri item penawaran & bill quantity, dokumen penawaran,
term and condition

2.3.5.1 Item Penawaran & Bill of Quantity


Item penawaran ini berfungsi untuk entri unit price harga penawaran tiap rincian. Berikut
tampilan item penawaran & bill of quantity.

GAMBAR 65. Entri item penawaran & bill of quatity

Entrikan unit price dengan sesuai dan benar, tekan tombol untuk menyimpan

data item penawaran.setelah selesai tekan tombol untuk proses ke tahap selanjutnya.

2.3.5.2 Dokumen Penawaran


Berikut adalah tampilan untuk upload dokumen penawaran.

GAMBAR 66. Dokumen penawaran rekanan

Untuk upload dokumen penawaran tekan tombol , jika sudah di entrikan


maka akan tampil seperti berikut.

32 | P a g e
GAMBAR 67. Dokumen penawaran setelah upload

Setelah dokumen penawaran diupload, dokumen tersebut akan otomatis ter password.

Tekan tombol , maka akan muncul . Untuk merubah dokumen penawaran tekan tombol .

Apabila sudah selesai upload dokumen penawaran tekan tombol untuk melakukan
proses selanjutnya, maka akan muncul notifikasi seperti berikut.

GAMBAR 68. Notifikasi kirim email dokumen penawaran

Rekanan mendapatkan notifikasi via email dan kode verifikasi untuk kirim penawaran.

2.3.5.3 Kirim Penawaran


Berikut adalah tampilan awal kirim penawaran.

GAMBAR 69. Kirim penawaran

Centang terms and condition untuk mengirim penawaran, setelah itu masukkan 5 digit

kode verifikasi yang telah didapatkan di notifikasi email rekanan . Tekan tombol
untuk mengirim penawaran.

33 | P a g e
2.3.6 Upload Password Dokumen Penawaran
Setelah entri dokumen penawaran, rekanan melakukan upload password dokumen penawaran
password tersebut didapatka dari notifikasi email saat entri dokumen penawaran. Berikut halaman awal
upload password dokumen penawaran.

GAMBAR 70. Upload Password Dokumen Penawaran

Tekan tombol browse untuk memilih file password yang akan diupload , lalu tekan
untuk upload data password dokumen penawaran.

2.3.7 Pembukaan Penawaran


Berikut merupakan tampilan dokumen pembukaan penawaran.

GAMBAR 71. Halaman pembukaan penawaran rekanan

Pada tahap pembukaan penawaran ini rekanan dapat download surat penawaran tekan tombol

untuk download surat penawaran. Tekan tombol untuk cetak berita acara pembukaan
penawaran, jika dicetak akan tampil cetakan seperti berikut.

GAMBAR 72. Cetak berita acara pembukaan penawaran

34 | P a g e
2.3.8 Negosiasi
Berikut merupakan tampilan awal negosiasi rekanan

GAMBAR 73. Negosiasi rekanan

Dalam proses negosiasi rekanan ini terdapat beberapa proses chatting, dan cetak. Untuk proses

chatting tekan tombol , maka akan muncul.

GAMBAR 74. Chatting negosiasi rekanan

Pada proses chatting negosiasi rekanan, terdapat informasi harga negosiasi yang di entrikan

oleh panitia. Setelah itu rekanan dapat menyetujui negosiasi dengan menekan tombol . Untuk memulai

chatting dengan panitia Entrikan pesan lalu tekan tombol . Untuk

menutup popup chatting tekan tombol .setelah rekanan menyetujui negosiasi maka terdapat

tombol . Setelah itu cetak berita acara negosiasi tekan tombol .

2.3.9 Bidding
Berikut merupakan tampilan awal bidding rekanan

35 | P a g e
GAMBAR 75. Bidding rekanan

Penjelasan proses bidding pada rekanan :

1 Informasi waktu bidding yang diberikan oleh panitia untuk rekanan mengajukan penawaran.

2 Informasi jumlah peserta yang mengikuti bidding

3 Informasi jumlah penawaran terakhir yang diajukan oleh rekanan.

4 Entri penurunan jumlah penawaran yang diajukan oleh rekanan.

5 Informasi bahwa harga yang diajukan oleh rekanan merupakan penawaran terendah

6 Halaman percakapan rekanan dengan panitia.

36 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai