Anda di halaman 1dari 1

Dasar hukum kegiatan usaha perikanan tangkap ialah Peraraturan Menteri Kelautan dan

Perikanan (Permen KP) Nomor 57 tahun 2014 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan

Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 30 tahun 2012 tentang Usaha Perikanan Tangkap

Di Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia.

Di dalam Permen KP tersebut yang dimaksud usaha perikanan adalah kegiatan yang

dilaksanakan dengan sistem bisnis perikanan yang meliputi praproduksi, produksi,

pengolahan, dan pemasaran. Sedangkan usaha perikanan tangkap adalah usaha perikanan

yang berbasis pada kegiatan penangkapan ikan dan/atau kegiatan pengangkutan ikan.

Anda mungkin juga menyukai