Anda di halaman 1dari 1

STUDI KASUS

Rumah sakit Selamat Sentosa merupakan Rumah Sakit Khusus Jiwa yang terletak di sebuah
Kabupaten di Jawa Timur. Rumah sakit tersebut mulai mempersiapkan akreditasi RS dan mulai
melakukan pengumpulan indikator mutu sesuai dengan yang diminta di PMKP 3.1 PMKP 3.2 dan
PMKP 3.3.

Untuk melaksanakan kebijakan tersebut maka untuk ditetapkan Indikator Area Klinik baru yaitu
asesmen keperawatan lengkap paling lama 24 jam pada pasien rawat inap. Data mulai dikumpulkan
pada bulan Juni 2015, pada bulan tersebut ada 150 pasien baru , dan yang dilakukan asesmen
lengkap 24 jam 65 %

Apakah data tersebut perlu di validasi ?, bila tidak, apa alasannya dan bila ya apa alasannya ?

Bila seandainya data tersebut setelah di validasi didapatkan data asesmen awal 50 % kesimpulan
saudara ? Apakah capaian indikator bulan juli diganti menjadi 50 %, jelaskan alasannya.

Pada bulan Juli didapatkan data asesmen keperawatan awal 24 jam sebesar 80 % apakah data
tersebut perlu di validasi, bila ya sebutkan alasannya, bila tidak sebutkan alasannya.

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai