Anda di halaman 1dari 3

Wudhu

Berwudu adalah menurut bahasa artinya bersih dan indah,sedangkan menurut


syara’artinya membersihkan anggota wudhu untuk menghilangkan hadas kecil.
Orang yang hendak melaksanakan sholat,wajib lebih dahulu berwudhu,karna
berwudhu adalah menjadi syarat sah nya sholat.

Firman Allah SWT:


“hai orang-orang yang beriman apabila kamu hendak mengerjakan sholat,maka
basuhlah muka mu dan tangan mu sampai dengan siku,dan sapu lah kepala mu
dan(basuh)kakimu sampai kedua mata kaki”(Al-Maidah:6).

SYARAT-SYARAT WUDHU
1.Islam
2.Mumaiyiz,karena wudhu ‘itu ibadat yang wajib berniat sedang orang yang tidak
beragama islam dan orang yang belum mumaiyiz tidak di beri niat.
3.Tidak berhadast besar
4.Dengan air yang suci menyucikan
5.Tidak ada yang menghalangi sampai air nya ke kulit:seperti getah dan sebagai
nya yang melekat diatas kulit anggota wudhu’.

FARDHU(RUKUN)WUDHU’.
1.Niat.
Sabda Rasulullah s.a.w:
“Sesungguhnya segala amal itu hendaklah dengan niat”. Riwayat Bukhury dan
muslim.
2.Membasuh muka.
3.Membasuh kedua tangan sampai siku.

3
4.Menyapu sebagian muka sampai leher.
5.Membasuh kedua tapak kai sampai kedua mata kaki.
6.Menertibkan rukun-rukun di atas.

BEBERAPA SUNAT WUDHU:


1.Membasuh”bismillah”.
Sabda Rasulullah s.a.w:
“Berwudhulah kamu dengan membaca nama Allah”. Riwayat Abu Daud.
2.Membasuh kedua kedua telapak tangan sampai pada pergelanagan,sebelum
berkumur-kumur.
3.Berkumur-kumur.
4.Memasukan air ke hidung.
5.Menyapu seluruh kepala.
6.Menyapu kedua telinga luar dan dalam.

7.Menyilang-nyilangi kedua tangan.


Sabda Rasulullah s.a.w:
“Apabila engkau berwudhu’ hendaklah engkau silangi anak-anak jari kedua
tangan mu dan anak jari kaki mu”. Riwayat Tarmizi.

8.Mendahulukan anggota kanan dari kiri.


Saabda Rasulullah s.a.w:
Dari ‘Aisyah,kata nya:Rasulullah s.a.w. suka mendahulukan anggota kanan dalam
memakai sandal,bersisir,bersuci dan dalam segala hal.Riwayat Bukhury dan
Muslim.

4
9.Membasuh setiap anggota badan 3x
10.Berturut-turut antara anggota
11.Jangan meminta pertolongan kepada orang lain,kecuali bila terpaksa.
12.Tidak di seka kecuali bila ada hajat
13.Menggosok anggota wudhu agar menjadi lebih bersih
14.Menjaga agar percikan air itu jangan kembali ke badan
15.Jangan bercakap-cakap ketika wudhu
16.Bersiwak (sersugi atau menggosok gigi)dengan benda yang kesat.
Disunatkan juga bersugi pada tiap-tiap keadaan yang lebih diingini daripada
segala pekerjaan lain yaitu:
a. Tatkala berubah bau mulut karena lapar atau lama dim tiada berkata-kata
dan sebagai nya.
b. B. Tatkala bangun dari tidur,karena orang bangun tidur itu biasanya
berubah bau mulutnya.
c. C. Tatkala akan sembahyang.
Sabda Rasulullah s.a.w.:
“Sugi itu membersihkan mulut,meredhakan Tuhan:. Riwayat Baihaqi dan Nasai.
17.Membaca kedua kalimat sahadat dan menghadap kiblat
18.Berdoa sesudah selesai wudhu
19.Membaca 2 kalimat sahadat ketika selesai wudhu.

HAL-HAL YANG MEMBATALKAN WUDHU


1.Keluar sesuatu dari kedua pintu atau salah satu kedua nya.
Sabda rasulullah s.a.w:
“Tidak diterima Allah sembahyang seseorang apabila ia berhadast,sebelum ia
berwudhu
2.Hilang akal
3.Bersuntuhan kulit antara laki dan perempuan
4.Menyentuh kemaluan atau pintu dubur dengan telapak tangan

Anda mungkin juga menyukai