Anda di halaman 1dari 65

SOAL KESKER KELAS A

SOAL-SOAL K3 PENGAWASAN BAHAN KIMIA

1. Untuk menghindari bahaya dan mengurangi risiko keamanan dalam penggunaan bahan
kimia, terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan dari setiap produk atau barang yang
digunakan :
1. Bahan kimia harus selalu diberi label yang jelas
2. Bahan kimia harus selalu disimpan di tempat yang tepat
3. Periksa material safety data sheet (MSDS) sebelum menggunakannya.
4. Selalu memakai pelindung saat menangani bahan kimia
Dari pernyataan di atas nomor berapa pernyataan yang benar…
a. 1 dan 3
b. 2 dan 4
c. 1,2, dan 3
d. 1 dan 4
e. Benar semua

2. dasar hukum yang membahas tentang bahan kimia berbahaya bagi keselamatan kerja adalah

a. Undang-Undang RI No. 1 Tahun 1970 dan Kepmenakertrans No. Kep-
187/Men/1999
b. Undang-Undang RI No. 11 Tahun 1970 dan Kepmenakertrans No. Kep-188/Men/1999
c. Undang-Undang RI No. 12 Tahun 1970 dan Kepmenakertrans No. Kep-187/Men/1999
d. Undang-Undang RI No. 1 Tahun 1970 dan Kepmenakertrans No. Kep-190/Men/1999
e. Undang-Undang RI No. 1 Tahun 1980 dan Kepmenakertrans No. Kep-187/Men/2000

3.
Apa arti tanda di atas …
a. Toxic
b. Very Toxic
c. Mudah Terbakar
d. Korosif
e. Mudah Meledak

4.

Apa arti tanda di atas…


a. Toxic
b. Very Toxic
c. Explosive
d. Mudah Meledak
e. Mudah Terbakar

5. Bahan kimia apa saja yang ada di tempat kerja?


a. Bahan Beracun
b. Bahan Mudah Terbakar
c. Bahan Mudah Meledak
d. Bahan Reaktif dan Oksidatif
e. Benar Semua
6. Salah satu bentuk pengendalian bahan kimia berbahaya sesuai Kepmenaker
No.187/Men/1999 tentang pengendalian bahan kimia berbahaya di tempat kerja
adalah.....
a. Penetapan Nilai Ambang Kuantitas
b. Penyediaan lembar data keselamatan bahan dan label
c. Penetapan kategori potensi bahaya perusahaan
d. Penetapan Nilai Ambang Batas
e. Identifikasi bahaya

7. Masuknya bahan kimia ke dalam tubuh manusia sebagian besar melalui...


a. Makanan
b. Kulit
c. Pernafasan
d. Mulut
e. Semua benar

8. Dibawah ini merupakan faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat bahaya bahan kimia
dalam tubuh, kecuali..
a. Promosi kesehatan
b. Konsentrasi dan lama paparan
c. Efek kombinasi bahan kimia
d. Cara masuk bahan kimia ke dalam tubuh
e. Daya racun satuan LD 50 atau LC 50

9. Pengaruh bahan kimia terhadap kesehatan tergantung pada konsentrasi dan lamanya
paparan dapat menyebabkan...
a. Iritasi, korosif, sulit bernafas
b. Alergi, keracunan sistematik
c. Iritasi, menimbulkan alergi
d. Kanker, kerusakan/kelainan janin, pneomokoniosis, efek huis
e. Keracunan sitematik, alergi, sulit bernafas

10. Yang termasuk kedalam klasifikasi umum bahan kimia berbahaya adalah jenis bahan
yang mempunyai sifat..
a. Oksidator, toxic, mudah meledak, mudah menyala atau terbakar
b. Memancarkan radiasi, racun, korosif, iritasi
c. Karsinogenik, sensitisasi, teratogenik, miutagenik
d. Radiasi, sensitisasi, miutagenik
e. Karsinogenik, teratogenik, miutagenik
11. Berikut yang termasuk tugas dan kewajiban petugas K3 kimia adalah...
a. Melakukan identifikasi bahaya
b. Melaksanakan prosedur kerja aman
c. Melaksanakan prosedur penanggualangan keadaan darurat
d. Mengembangkan pengetahuan K3 bidang Kimia
e. Benar semua

12. Suatu bahan dapat dikatakan bahan mudah meledak apabila, kecuali...
a. Menghasilkan gas dalam jumlahyang besar dan tekanan yang tinggi dalam reaksinya
b. Sensitif terhadap panas, dan goncangan
c. Sifatnya tidak stabil
d. Sebagian besar berbentuk gas
e. Sifatnya stabil

13. Lethal Dose untuk bahan sangat beracun dalam pemajanan melalui mulut adalah...
a. LD50≤ 20 mg/kg berat badan
b. LD50≤ 25 mg/kg berat badan
c. LD50≤ 40 mg/kg berat badan
d. LD50≤ 30 mg/kg berat badan
e. LD50≤ 35 mg/kg berat badan
14. Bahan reaktif adalah bahan yang bereaksi dengan air, mengeluarkan panas dan gas
yang mudah terbakar, atau Bereaksi dengan asam, mengeluarkan panas dan gas yang
mudah terbakar, beracun dan korosif. Berikut contoh dari bahan reaktif adalah...
a. Logam alkali dan alkali tanah
b. CaO
c. CaC2
d. Oksida-oksida logam
e. Benar semua
15. Contoh bahan mudah meledak adalah...
a. Amonium nitrat
b. Nitro gliserin
c. Campuran antara oksidator dan reduktor
d. A B C Benar
e. A B C Salah
16. Untuk dapat ditunjuk sebagai Petugas K3 Kimia maka ...
a. Bekerja pada perusahaan yang tidak bersangkutan
b. Sedang dalam masa percobaan
c. Hubungan kerja tidak berdasarkan PKWT
d. Tidak Pernah mengikuti kursus Petugas K3 Kimia
f. Tidak mengajukan permohonan kepada Menakertrans atau pejabat yang ditunjuk
17. Yang benar mengenai Tugas dan Kewajiban petugas K3 Kimia adalah...
a. Melakukan identifikasi bahaya
b. Melaksanakan prosedur kerja aman
c. Melaksanakan prosedur penanggualangan keadaan darurat
d. Mengembangkan pengetahuan K3 bidang Kimia
e. Semua Benar
18. Agar memudahkan kita untuk mengidentifikasi bahan kimia yang terdapat dalam
produk yang digunakan maka sebaiknya bahan kimia...
a. Diberi bungkus yang cantik
b. Diberi label yang jelas
c. Diberi nama yang menarik
d. Diberi pewangi
f. Diberi aksesoris

19. Lethal Dose untuk bahan beracun dalam pemajanan melalui kulit
adalah...
a. LD50≥20 atau ≤ 200) mg/kg berat badan
b. LD50≥30 atau ≤ 200) mg/kg berat badan
c. LD50≥40 atau ≤ 400) mg/kg berat badan
d. LD 50 (≥ 25 atau ≤ 400) mg/kg brt badan
e. LD50≥35 atau≤ 400) mg/kg berat badan
20. Berikut ada bahan yang mudah terbakar yaitu :
1. Mudah terbakar pada suhu kamar
2. Dapat terbakar bila dipanaskan
3. Mempunyai titik nyala di bawah suhu kamar
4. Mempunyai titik nyala di atas suhu kamar
Dari pernyataan di atas nomor berapa pernyataan yang benar…
a. 1 dan 3
b. 2 dan 4
c. 1,2, dan 3
d. 1 dan 4
e. Benar semua
21. Lethal Dose untuk bahan beracun dalam pemajanan melalui mulut
adalah...
a. LD50≥20 atau ≤ 200) mg/kg berat badan
b. LD50≥30 atau ≤ 200) mg/kg berat badan
c. LD 50 (≥ 25 atau ≤ 200) mg/kg brt badan
d. LD50≥40 atau ≤ 400) mg/kg berat badan
e. LD50≥35 atau≤ 400) mg/kg berat badan
22. Untuk dapat ditunjuk sebagai Petugas K3 Kimia maka harus…
a. Bekerja pada perusahaan yang bersangkutan
b. Tidak dalam masa percobaan
c. Hubungan kerja tidak berdasarkan PKWT
d. Telah mengikuti kursus Petugas K3 Kimia
e. Semua Benar
23. Jenis bahaya flammable dibagi menjadi dua yaitu...
a. Extremely flammable dan low flammable
b. Highly flammable dan medium flammable
c. medium flammable dan low flammable
d. Extremely flammable dan medium flammable
e. Extremely flammable dan Highly flammable
24.
Bahan kimia diatas menunjukan bahan tersebut bersifat..
a. Korosif
b. Explosive
c. Flammable
d. Toxic
e. Dangerous for environtmental
25. Frase- R untuk bahan yang bersifat mudah meledak yaitu....
a. R1, R2, R3
b. R7, R8, R9
c. R34, R35
d. R20, R21, R22
e. R50,R51,R52,R53

26. Kepmenakertrans No. Kep- 187/Men/1999 Tentang Pengendalian Bahan Kimia


Berbahaya Di Tempat Kerrja Berisi tentang....
a. Lembar data keselamatan bahan (LDKB) dan Label Klasifikasi bahan kimia
berbahaya
b. Bahan mudah Terbakar
c. Sifatnya stabil
d. Mencegah dan mengurangi kecelakaan
e. Mencegah dan mengurangi bahaya peledakan

27. Salah satu sifat dari bahan oksidator adalah.....


a. Sensitif terhadap panas dan goncangan
b. Reaksi bersifat eksotermis
c. Bereaksi dengan air
d. Mudah terbakar pada suhu kamar
e. Mempunyai titik nyala diatas suhu kamar

28. Salah satu contoh bahan mudah meledak kecuali....


a. Amonium nitrat
b. Nitro gliserin
c. TNT
d. Campuran antara oksidator dan reduktor
e. Logam alkali

29. Tujuan dari diberi label jelas pada bahan kimia ialah...
a. Untuk mengidentifikasi bahan kimia yang terdapat dalam produk yang
digunakan
b. Mendapat informasi penggunaan bahan kimia
c. Untuk menghindari ledakan
d. Untuk mengidentifikasi bahan yang mudah terbakar
e. Menghindari iritasi kulit

30. Yag merupakan cara penanggulan bahaya dan mengruangi resiko dalam
penggunaan bahan kimia adalah...
a. Selalu periksa material safety data sheet sebelum menggunakannya
b. Selalu memakai pelindung saat mengenai bahan kimia
c. Tempat penyimpanan yang baik
d. Bahan kimia harus diberi label
e. Hubungan kerja tidak berdasarkan PKWT
1. Bahan kimia yang memiliki sifat reaktif dan atau sensitif terhadap perubahan/kondisi
lingkungan yang dengan sifatnya tersebut dapat menimbulkan bahaya bagi
lingkungannya adalah pengertian dari....
a. Bahan kimia berbahaya
b. Bahan Beracun
c. Bahan mudah meledak
d. Bahan mudah terbakar
e. Bahan biologi

2. Jenis bahaya flammable dibagi menjadi dua yaitu...


a. Extremely flammable dan low flammable
b. Highly flammable dan medium flammable
c. medium flammable dan low flammable
d. Extremely flammable dan medium flammable
e. Extremely flammable dan Highly flammable

3. Contoh dari senyawa yang bersifat toxic atau beracun antara lain...
a. butane, propane
b. arsen triklorida, merkuri klorida
c. hidrogen peroksida, kalium perklorat
d. ammonium nitrat, nitroselulosa
e. ammonia dan benzyl klorida

4. Bahan kimia berbahaya dapat berbentuk padat, cairan, uap, gas, debu, asap atau kabut
dan dapat masuk ke dalam tubuh melalui tiga cara utama antara lain...
a. Pernafasan
b. Pencernaan
c. Kulit
d. A,B, C benar
e. A,B, C salah

5. Nilai Ambang Kuantitas (NAK) bahan kimia ditetapkan berdasarkan peraturan....


a. KEP/150/MEN/1999
b. KEP/187/MEN/1997
c. KEP/187/MEN/1999
d. KEP/150/MEN/1997
e. KEP/187/MEN/1969

6. Apa saja yang termasuk bahan kimia...


a. Asam, basa, logam berat, pelarut, partikulat, asap, bahan kimia reaktif, api,
ledakan
b. Asam, basa, logam berat, pestisida
c. Pestisida, asam, asap, pelarut.
d. Basa, partikulat, ledakan, api
e. Kebisingan, debu.
7.

Gambar diatas menunjukan bahan kimia yang bersifat...


a. Explosive (mudah meledak)
b. Oxidizing ( mudah meguap)
c. Flammable ( mudah terbakar)
d. Toxic ( beracun)
e. Corosif ( korosif)

8. NAK bahan kimia di suatu perusahaan berdasar KEP/187/MEN/1999 mengenai bahan


kimia kriteria beracun adalah ….. ton
a. 1 ton
b. 10 ton
c. 100 ton
d. 1000 ton
e. 10000 ton

9. Hal yang harus tertera di MSDS adalah ...


a. Produk dan Identitas Perusahaan
b. Formulasi Kimia/ Komposisi
c. Pengenalan Bahaya
d. Tata cara penolongan pertama
e. Semua benar

10. Yang berhak melakukan identifikassi bahaya serta membuat prosedur kehrja yang aman
dan penanggulang keadaan darurat untuk bahan kimia adalah...
a. Ahli K3
b. Petugas Lab
c. Petugas k3 kimia dan ahli k3 kimia
d. Manager
e. Semua Benar

11. Jenis bahaya yang menyebabkan kerusakan kesehatan akut atau kronis dan bahkan
kematian pada konsenrasi sangat tinggi jika masuk ke tubuh melalui inhalasi, melalui
mulut (ingstion), atau kontak dengan kulit disebut...
a. Flammable
b. Explosive
c. Extremely Flammable
d. Harmful Irritant
e. Toxic

12. Bahan kimia berbahaya dapat masuk kedalam tubuh melalui tiga cara yaitu...
a. Inhalasi, pencernaan dan penyerapan
b. Suntikan, makanan, mulut
c. Pencernaan, kontak langsung, minuman
d. Inhalasi, suntikan, dan penyerapan
e. Mulut, hidung, pembuluh darah

13. Kode yang digunakan untuk menyatakan bahan tidak korosif tetapi dapat menyebabkan
inflamsi jika kontak dengan kulit/ selaput lendir yaitu...
a. Kode Xi
b. Kode Xn
c. Kode R20
d. Kode R21
e. Kode R22

14. Salah satu bahan kimia yang mempunyai dampak risiko jangka panjang pada kesehatan
adalah faktor kimia. Pernyataan tersebut menurut...
a. Joseph Proush, 1800
b. International Labour Organization (ILO)
c. Irfan Anshory (2000: 3)
d. Agung Nugroho Catur Saputro & Irwan Nugraha, ( 2008)
e. Brady ( 1994 : 3 )

15. Perusahaan atau industri yang mempergunakan bahan kimia berbahaya dengan kuantitas
melebihi NAK dikategorikan sebagai perusahaan yang mempunyai potensi bahaya besar.
Yang wajib perusahaan lakukan kecuali....
a. Mempekerjakan petugas K3 Kimia dengan ketentuan apabila dipekerjakan dengan
sistem kerja nonshift sekurang-kurangnya 2 orang
b. Mempekerjakan Ahli K3 Kimia sekurang-kurangnya 1 orang
c. Membuat dokumen pengendalian potensi bahaya besar
d. Melakukan pemeriksaan kesehatan tenaga kerja sekurang-kurangnya 1
tahun sekali.
e. Melakukan pemeriksaan dan pengujian instalasi yang ada di tempat kerja
sekurang-kurangnya 5 tahun sekali

16. Contoh dari bahan kimia Dangerous for Enviromental yaitu...


a. butane, propane
b. arsen triklorida, merkuri klorida
c. tributil timah klorida, tetraklorometan, petroleum bensin
d. ammonia dan benzyl klorida
e. klor, belerang dioksida

17. Dalam melakukan pelabelan bahan kimia meliputi beberapa keterangan mengenai,
kecuali....
a. Nama produk
b. Identifikasi bahaya
c. Tanda bahaya dan artinya
d. Uraian risiko dan penanggulangannya
e. Tindakan pengawasan

18. Kriteria tempat penyimpanan yang baik untuk menyimpan bahan kimia...
a. Mempunyai ventilasi yang baik
b. Permukaan padat dan tahan air
c. Dinding kokoh dan atap untuk melindungi angin dan hujan
d. Lemari untuk meyimpan barang-barang tidak boleh disimpan bersama-sama
e. Semua benar

19. Dengan bernapas melalui mulut atau hidung zat beracun dapat masuk kedalam paru-paru.
Dari pernyataan tersebut bahan kimia masuk melalui cara.....
a. Pencernaan
b. Penyerapan
c. Inhalasi
d. Absorpsi
e. Pembuluh darah

20. Frase- R untuk bahan yang bersifat mudah meledak yaitu....


a. R1, R2, R3
b. R7, R8, R9
c. R34, R35
d. R20, R21, R22
e. R50,R51,R52,R53

21. Berikut ini merupakan kegiatan pencegahan risiko bahan kimia yaitu ....
a. Pelabelan
b. Lembar data keselamatan (LDK)
c. Pelatihan pekerja tentang penanganan bahan kimia
d. Penunjukan petugas K3 kimia dan ahli K3 kimia
e. Semua Benar
22. Tindakan keamanan untuk bahan kimia yang memiliki sifat korosif yaitu.....
a. hindari benturan, gesekan, loncatan api, dan panas
b. hindari panas serta bahan mudah terbakar dan reduktor
c. hindari campuran dengan udara dan hindari sumber api
d. hindari terhirup pernapasan, kontak dengan kulit dan mata
e. hindari pembuangan langsung ke lingkungan

23. Tindakan keamanan dengan cara menghindari campuran dengan udara dan sumber api
merupakan tindakan pencegahan risiko untuk bahan kimia yang memiliki sifat ......
a. korosif
b. flammable
c. dangerous for enviromental
d. toxic
e. explosive

24. Kewajiban petugas K3 kimia seperti disebutkan dibawah ini, kecuali ......
a. melakukan identifikasi bahaya kimia
b. melaksanakan prosedur kerja aman
c. menyediakan bahan kimia
d. mengembangkan pengetahuan K3 bidang kimia
e. melaksanakan prosedur penanggulangan keadaan darurat

25.

Gambar diatas menunjukkan bahan kimia yang bersifat


a. korosif
b. flammable
c. dangerous for enviromental
d. toxic
e. explosive

26. Kegiatan pencegahan risiko bahan kimia dengan pemberian tanda berupa
gambar/simbol, huruf/tulisan, kombinasi keduanya atau bentuk pernyataan lain yang
disertakan pada bahan berbahaya, dimasukkan ke dalam, ditempelkan sering kita kenal
dengan …….
a. Pengecapan
b. LDK (Lembar Data Keselamatan)
c. Pelabelan
d. Penandaan
e. Pemberitahuan

27. Bahan kimia harus disimpan ditempat yang baik dengan kriteria sebagai berikut, kecuali
.......
a. Ventilasi yang baik (ventilasi di dinding, langit-langit, atau jendela yang terbuka)
b. Rak atau lemari untuk menyimpan barang-barang yang tidak boleh disimpan bersama-
sama
c. Terdapat kain dan spons (absorbent) untuk membersihkan apabila terjadi tumpahan
d. Dinding kokoh dan atap untuk melindungi angin dan hujan
e. Terdapat pasokan air yang sedikit dan selang yang jauh untuk membersihkan
apabila terjadi tumpahan

28. Untuk Bahan dan formulasi yang ditandai dengan kode Xn memiliki resiko merusak
kesehatan sedangkan jika masuk ke tubuh melalui inhalasi, melalui mulut (ingestion),
atau kontak dengan kulit. Contohnya ……
a. Ammonia
b. Peridin
c. Benzyl klorida
d. Klor
e. Belerang dioksida

29. Ahli K3 kimia mempunyai kewajiban sebagai berikut, kecuali…….


a. Melakukan identifikasi, penilaian dan pengendalian jika dibutuhkan
b. Menyusun program kerja pengendalian bahan kimia berbahaya di tempat kerja
c. Memberikan laporan kepada Menteri atau pejabat yang ditunjuk mengenai hasil
pelaksanaan tugasnya
d. Merahasiakan segala keterangan yang berkaitan dengan rahasia perusahaan atau
instansi yang didapat karena jabatannya
e. Membantu mengawasi pelaksanaan praturan perundang-undangan K3 bahan kimia
berbahaya

30. Urutkanlah keterangan ke tiga gambar ini dengan benar…..


a. Beracun, Korosif, dan Mudah meledak
b. Bahan berbahaya bagi lingkungan, Korosif, dan Mudah meledak
c. Beracun, Korosif, dan Pengoksidasi
d. Bahan berbahaya bagi lingkungan, Beracun, dan Mudah Meledak
e. Bahan berbahaya bagi lingkungan, Korosif, dan Pengoksidasi
SOAL KESKER LABORATORIUM KIMIA

1. Semuaupayauntukmenjaminkeselamatandankesehatanpekerjalaboratoriumdaririsiko-risiko
yang ada di laboratoriumadalahpengertiandari....
a. Keselamatandankesehatankerjalaboratoriummenurut Young (1991
b. KeselamatandankesehatankerjalaboratoriummenurutSitorus (2013)
c. KeselamatandankesehatankerjalaboratoriummenurutPusparina, Adriana, et al (2008
d. KeselamatandankesehatankerjalaboratoriummenurutWHO
e. KeselamatandankesehatankerjalaboratoriummenurutSoemanto (1990)

2. Beriutbahankimia yang berbahayadapatdikelompokkansebagaiberikut, kecuali....


a. Eksplosif (mudahmeledaksepertikaliumkloratdan TNT)
b. Aquades
c. Flammable (mudahterbakarsepertimetanol, eter, daneter)
d. Bahan yang beracunsepertibenzenadansianida
e. Gas bertekanantinggi

3. Asamsulfatpekat, logamnatrium,
dankaliummerupakanbahankimiaberbahayadalamkelompok....
a. Flammable
b. Oxidazingagent
c. Bahanmudahterbakaroleh air
d. Gas bertekanantinggi
e. Bahan-bahanberacun

4. MenurutNuryani, R (2005), jenis-jenisbahayadalamlaboratoriumkimiadantaranya, kecuali....


a. Radiasi
b. Ledakan
c. Keracunanbahankimia yang berbahaya
d. Sengatanlistrik
e. Kebakaran

5. Kecelakaan yang akibatnyadapattimbulsecaralangsungsaatitujugatanpamenungguwaktu lama


disebut....
a. Kecelakaankronis
b. Kecelakaanlangsung
c. Kecelakaandarurat
d. Kecelakaanfatal
e. Kecelakaankronisdanakut
6. Dibawahini yang tidaktermasukdalampenyebabdasarterjadinyakecelakaan di
laboratoriumkimiamenurutAmaria, et al (2010)adalah....
a. Terjadinyakebetulan
b. Kondisilingkungankerja yang tidakaman
c. Konstruksibangunantua
d. Tindakantidakaman yang dilakukanolehseseorang
e. Pengetahuan yang kurangmemadai

7. Yang termasukperaturantentangpengendalianbahankmiaberbahaya di
tempatkerjadibawahiniadalah....
a. Undang-undang No.13 Tahun 2003
b. Undang-undang No. 23 Tahun 1992
c. PeraturanPemerintah RI No. 11 Tahun 1975
d. Undang-undang No. 1 Tahun 1970
e. KeputusanMenteriTenagaKerjadanTransmigrasi No. SE.02/Men/1978

8. Dibawahini yang tidaktermasukdalam program inspeksimenyeluruhialah....


a. Inspeksiperalatandanfasilitas
b. Inspeksisejawatolehrekankerjalaboratorium
c. Inspeksikesehatanlingkungan
d. Inspeksikeamanan
e. Inspeksikeuangan

9. MenurutImamkhasanidanSoemanto (1990) menyatakanterdapat 2 jeniskecelakaan yang


mungkinterjadi di dalamlaboratoriumkimiayaitu...
a. Kecelakaan fatal dankecelakaansedang
b. Kecelakaankronisdankecelakaanlama
c. Kecelakaankronisdankecelakaan di masa yang akandatang
d. Kecelakaankronisdankecelakaan fatal (akut)
e. Kecelakaan fatal dankecelakaan di masa yang akandatang

10. Keracunan yang akibatnyabarudirasakansetelahbeberapabulan,


tahunbahkandirasakanpadamasamenjelangpensiunbagipekerjamerupakankeracunajenis....
a. KeracunanFatal
b. Keracunandini
c. KeracunanKronis
d. Keracunanlalu
e. Keracunansekarang

11. Syarat yang harusdipenuhidalamkeselamatandankeamananlaboratoriumadalahadanya....


a. Komitmenterhadapperaturandan program wajib
b. Komitmenterhadapperaturan
c. Komitmenterhadap program wajib
d. Komitmenterhadapperaturandankonsekuensiapabilaaturantersebuttidakdipenuhi
e. Komitmenterhadapperaturandan program
wajibsertakonsekuensiapabilaaturantersebuttidakdipenuhi

12. Tanggungjawabkeselamatandankeamananlaboratoriumsepenuhnyabergantungpada....
a. Kepalalembagadansatuanpelaksana
b. Kantor kesehatan, keselamatandanlingkungan
c. Petugaskeselamatandankeamanankimia
d. Asistenpraktikum
e. Supervisior

13. Yang
menetapkanmanajemenkeselamatandankeamanansertamemberikanpanduanmengenailaboratoriu
mkepadasemua orang di semuatingkatlembagaadalah....
a. Kepalalembagadansatuanpelaksana
b. Petugaskeselamatandankeamanankimia (CSSO)
c. Kantor kesehatan, keselamatandanlingkungan
d. Asistenpraktikum
e. Supervisior

14. Yang seharusnyamembantumerancang program


keselamatandankeamanansertamemberikanpanduanteknisdandukunganpelatihan yang
sesuaidengankerjalaboratorium, yang mudahdilaksanakan, dansesuaidenganundang-
undangsertastandardasarkeselamatandankeamananadalah....
a. Kepalalembagadansatuanpelaksana
b. Petugaskeselamatandankeamanankimia (CSSO)
c. Kantor kesehatan, keselamatandanlingkungan
d. Asistenpraktikum
e. Supervisior

15. Upayapenanggulanganbahaya di
laboratoriumkimiasecaraengineeringdapatdilakukandengancara....
21. Menggantibahankimia
22. Memasang alarm padalemariasam
23. Menggunakan masker dansarungtangansaatmenyentuhbahankimia
24. Menghilangkanbahankimia
25. Membuatjadwaluntukpraktikan
16. Penyimpananbahankimiadilaboratorium yang bersifat flammable
dapatdilakukandengancara....
a. Disimpanditempat yang terisolir
b. Disimpanditempat yang titikbekunyarendah
c. Disimpanditempat yang titikbekunyatinggi
d. Disimpanditempat yang jauhdarisumberapi
e. Disimpanditempat yang terjangkausinarmatahari

17. Berikutmerupakanupaya-upayapenanggulanganpotensibahayadilaboratoriumkimia, kecuali....


a. Menandaibotoldidalamlaboratoriumdenganlabel
b. Memastikanbahwabotol-botoldilaboratoriumtertutupseadanya
c. Gunakanalat-alatpelindung yang lengkapsaatmemasukilaboratorium
d. Menyediakankotakpertolonganpertamadidalamlaboratorium
e. Memastikanlaboratoriummemilikiventilasi yang baik

18. Jikaterjaditumpahanasampekat, makahal yang harusdilakukanadalah....


a. Menetralkandenganasam yang dicampurdenganair
b. Menetralkandenganasambasa
c. Membasuhdenganair
d. Mengeringkandengankain
e. Menetralkandenganbasa yang dicampurdengan air

19. Program inspeksilaboratoriummeliputi, kecuali....


a. Inspeksi peralatan dan fasilitas secara rutin
b. Audit progra
c. Inspeksi sejawat oleh rekan kerja laboratorium dari departemen lain
d. Inspeksi keamanan dan kesehatan lingkungan yang dilakukan satu kali saja
e. Inspeksi oleh badan eksternal

20. Inspeksi peralatan dan fasilitas secara rutin dilakukan oleh....


f. Semua pegawai laboratorium
g. Kepalalaboratorium
h. Pengawaslaboratorium
i. Penggunalaboratorium
j. Petugaskeselamatandankeamanankimia (CSSO)

21. Praktikdalammenegakkankeselamatandankeamananlaboratoriumbersifat....
a. Sementara
b. Sesuaikebutuhan
c. Anjuran
d. Wajib
e. Tidakwajib
22. Contohbadaneksternal yang dapatmelakukaninspeksiadalah....
a. Lembagatanggapdarurat
b. Lembagapengatur
c. Rekankerjadarilaboratoriumdaridepartemen lain
d. A dan B benar
e. B dan C benar

23. Berikutini yang merupakanmetodeutamauntukmengontrolbahayalaboratoriumadalah....


f. Kacamatapengaman
g. Ventilasbuangsetempat
h. Pelindungwajah
i. Kacamatapelindung
j. Sepatu safety

24. Memberiteladan yang


baiksetiapharidenganmematuhidanmenegakkanperaturandanprosedurkeselamatandankeamananse
tiapharimerupakancontohlangkahmembangunsistemmanajemankeselamatandankeamanankimiad
alam proses....
f. Evaluasifasilitas
g. Rencanauntukkeadaandarurat
h. Latih, komunikasikandanbina
i. Kenakanperalatanpelindungandiri
j. Terapkanprosedurmanajemenbahankimia

25. Berikutini yang merupakanlangkah-langkahpengembanganrencanakeadaandarurat, kecuali....


a. Menilaijeniskecelakaan yang paling mungkinterjadi
b. Mengidentifikasipembuatkeputisandanpemangkukepentingan
c. Membuatrencanakeadaandarurat yang teridentifikasidalamlangkahpertama
d. Meninfeksiperalatan
e. Melatihstaftentangprosedurdijabarkandalamrencanatetersebut

26.
Dalamlangkahmembangunsistemmanajemenkeselamatandankeamanankimiamenerapkanprosedu
rbahankimiabergunauntuk....
a. Mengidentifikasi,
mendokumentasidanmenyetujuisistemmanajemenkeselamatandankeamanankimia.
b. Memudahkankerjaeksperimensertamengurangikecelakaaan
c. Pengangkutandanpengirimanbahankimia
d. Menyampaikanperaturanharapankaryawan
e. Mengembangkanbudayakeselamatandankeamanan
27. Budayakeselamatandankeamananharusdimilikioleh....
a. Setiaporang
b. Setiappekerja
c. Setiappejabatpemerintahan
d. Setiappetinggi di suatulembaga/perusahaan
e. Setiapahli K3

28. Praktik yang amanharusdijadikan....pengajaran di laboratoriumkimia.


a. Tujuanutama
b. Priotitasutama
c. Syaratutama
d. Peraturanutama
e. Kepentinganutama

29.
Terbentuknyabudayakeselamatandankeamananbergantungpadapemahamanbahwakesejahteraanda
nkeamanansetiap orang tergantungpada....
a. Tanggungjawabmasing-masinganggota
b. Kerjasamatim
c. Tanggungjawabsemuatim
d. Kerjasamatimdantanggungjawabmasing-masinganggota
e. Kekompakansemuaanggota

30. Semua orang di semuatingkatharusmemahamipentingnyameniadakanrisiko di


laboratoriumdanbekerjabersamauntukmencapaitujuanini. Namun yang
memilikikekuatandankewenaganterbesar, sehingga paling
bertanggungjawabuntukmengembangkanbudayakeselamatandankeamanan di suatulembaga
(laboratorium) adalah....
a. Pelajar
b. Kimiawan
c. Pimpinanlembaga (laboratorium)
d. Ahli K3
e. Staflaboratorium

1. Berikutini yang termasukperalatankerjakeamanan di laboratoriumadalah..


a. Jas laboratorium
b. Masker
c. Sepatu laboratorium
d. A dan C benar
e. Semuabenar.
2. Salah satujenisbahayadalamlaboratoriumadalahkebakaran. Yang
merupakanbahankimiasangatmudahterbakar (highly flammable) adalah..
a. Arsen
b. Timbal
c. Nitrobenzene
d. Hydrogen sulfide
e. Asetondanlogamnatrium.

3. Bahan-bahankimiasepertikaliumsianida, hydrogen sulfide, nitrobenzene


danatripinmerupakanbahankimia yang dapatmenyebabkanjenisbahaya di laboratorium..
a. Kebakaran
b. Iritasi
c. Sengatanlistrik
d. Keracunan.
e. Luka kulit

4. Dibawahini yang termasukkedalamjenislaboratoriummenurutMenteriKesehatan RI No.


364/MenKes/SK/III/2003 pasal 1 adalah..
a. Laboratoriumkesehatan
b. LaboratoriumKlinik
c. LaboratoriumKesehatanMasyarakat
d. A B dan C benar
e. LaboratoriumBiologi

5. Asamnitratdapatmenimbulkanledakanjikabereaksidenganbeberapasolvensepertiaseton,
dietileter, etanol, dll.Berikutini yang merupakan symbol bahaya yang
ditimbulkanAsamnitratadalah..

a. c. e.

b. d.

6. Keputusan Menteri tenaga kerja RI Nomor: Kep-187/Men/1999 merupakan peraturan


yang berisi tentang...
a. Penggunaan alat pelindung diri
b. Sistem Manajemen dan Keselamatan Kerja
c. Pengendalian bahan kimia di tempat kerja.
d. Nilai ambang batas faktor fisika di tempat kerja
e. Ketenagakerjaan

7. Berikut ini yang tidak termasuk bahan kimia berbahaya di laboratorium adalah...
a. Cairan
b. Gas
c. Partikulat
d. Debu
e. Radiasi.

8. Asam nitrat yang bereaksi dengan aseton dapat menyebabkan ledakan. Asam nitrat
termasuk dalam bahan kimia yang bersifat...
a. Oxidizing
b. Explosive.
c. Extremely flammable
d. Flammable
e. Highly flammable

9. Dibawah ini yang termasuk syarat alat pelindung diri adalah...


a. Bentuknya harus cukup menarik
b. Alat harus dipakai secara fleksibel
c. Alat pelindung tahan untuk pemakaian yang lama
d. Alat pelindung harus memenuhi standard yang telah ada
e. Semua benar.

10. Api, listrik, getaran dan temperature termasuk dalam bahan berbahaya jenis ...
a. Bahaya fisika.
b. Bahaya kimia
c. Bahaya mekanik
d. Bahaya biologi
e. Bahaya kimiawi

11. Pernyataan cara penyimpanan alat di laboratorium yang benar dibawah ini ialah...
a. Penyimpanan zat kimia harus diberi label dan disusun secara acak
b. Alat yang memiliki bobot relatif berat, disimpan pada tempat yang tingginya
melebihi tinggi bahu
c. Alat berbentuk set, penyimpanannya harus dalam bentuk set yang terpasang
d. Zat kimia beracun harus disimpan dalam lemari terpisah dan terkunci.
e. Mikroskop disimpan dalam lemari yang sama dengan zat higroskopis
12. Bahan amat sangat mudah terbakar berupa gas dengan udara dapat membentuk suatu
campuran bersifat mudah meledak dibawah kondisi normal merupakan sifat dari bahan
kimia...
a. Flammable
b. Extremely flammable.
c. Flammable solid
d. Toxic
e. Irritant

13. H2SO4 dan HCl adalah salah satu contoh bahan kimia yang bersifat...
a. Toxic
b. Irritant
c. Explosive
d. Corrosive.
e. Flammable gas

14. Yang termasuk dalam jenis – jenis bahaya di laboratorium adalah..


a. Kebakaran
b. Iritasi
c. Ledakan
d. Keracunan
e. Benar semua.

15. Kalium kromat merupakan bahan kimia yang bersifat...


a. Sangat beracun.
b. Tidak beracun
c. Ringan
d. Berat
e. Sedang

16. Mengangkat beban berat termasuk dalam pekerjaan yang cukup berat, akibatnya cederah
dibagian punggung , cara mencegah nya yaitu dengan...
a. Mengkonsumsi obat-obatan
b. Menggunakan pakaian ketat sehingga pergerakan lebih mudah
c. Tidak mengangkat beban terlalu berat.
d. Mengangkat beban dengan posisi membungkuk
e. Berdiri jauh dari beban

17. Berikut yang termasuk dari kecelakaan di laboratorium adalah...


a. Risiko terjadi kebakaran.
b. Kelelahan dan kelemahan daya tahan tubuh
c. Kecelakaan oleh pekerja
d. Adanya kesakitan punggung
e. Adanya terhirup zat
18. Berikut menurut who tentang adanya penyakit akibat kerja yang terjadi karena adanya
debu yang disebut...
a. Amoniak dan diakson
b. Silika dan silikosis
c. Kuman patogen dan silika
d. Bacilli dan pyogenic
e. Colli dan bacilli

19. Berikut Jenis sepatu yang disarankan pada saat laboratorium bakteriologi adalah...
a. Sepatu latex
b. Sepatu untyl
c. Sepatu nutrile
d. Sepatu winhil
e. Sepatu glope
20. Banyak pekerja yang menemukan resiko kerja sehingga hal tersebut dapat
menyebabkan….
a. Kenaikan gaji
b. Menjadi atasan
c. Kecelakaan kerja
d. Produktivitas meningkat
e. Aman

21. Yang menentukan keselamatan kerja di laboratorium kesehatan adalah, kecuali …


a. Variasi
b. Kelengkapan
c. Ukuran
d. Tipe
e. Unik

22. Laboratoriu kesehatan adalah…


a. Sarana kesehatan yang melakukan pengukuran , penetapan, dan pengujian bahan yang
berasal dari manusia maupun bukan manusia.
b. Sarana kesehatan yang melakukan penetapan dan pengujian bahan yang berasal dari
manusia atau bukan manusia.
c. Sarana kesehatan yang melakukan pengukuran, penetapan,dan pengujian bahan yang
berasal dari manusia.
d. Sarana kesehatan yang melakukan pengukuran , penetapan dan pengujian bahan yang
berasal bukan dari manusia
e. Sarana kesehatan yang melakukan pengukuran dan penetapan bahan yang berasal dari
manusia.

23. Alat apa yang digunakan untuk menghindari panas dan bahaya kebakaran…
a. Bending-bendung tala
b. Pembakar gas yang terbuka
c. Ventilasi
d. Helmet
e. Sirkulasi

24. Beberapa peneitian menggambarkan bahwa pekerja di Indonesia masih mengalami


anemia zat gizi sebesar…
a. 10%
b. 20%
c. 60%
d. 30%
e. 45%

25. Penyakit akibat kerja di laboratorium kesehatan umumnya berkaitan dengan


diantaranya…
a. Faktor biologi, faktor kimia, dan faktor ekonomi
b. Faktor biologi, faktor makanan, dan faktor kimia
c. Faktor fisik, faktor makanan, dan faktor kimia
d. Faktor biologi, faktor kimia, dan faktor fisik
e. Faktor biologi,faktor makanan,faktor fisik

26. Perhatikan gambar dibawah ini !

Simbol itu menunjukan bahwa bahan kimia tersebut bersifat....


a. Mudah terbakar
b. Mudah meledak
c. Beracun
d. Korosif
e. Toksik
27. Simbol dibawah ini yang menunjukan bahwa bahan kimia bersifat iritan adalah ....

a. b.

c. d.

e.

28. Perilaku yang benar dan aman saat di laboratorium adalah …


a. Membawa bekal makanan
b. Mengenakan pakaian ketat
c. Serius dan tekun
d. Bersikap gembira
e. Bercanda
29. Berikut ketentuaan jas laboratorium, kecuali....
a. Nyaman dipakai
b. Berbahan kain
c. Berwarna Terang/putih
d. Berkancing(Non Resleting)
e. Tipis
30. Berikut yang bukan merupakan simbol dalam Keselamatan dan Kerja Laboratorium
adalah....

a. b.

c. d.

e.

SOAL-SOAL K3 MEKANIK
1. Dibawah ini cara membina dan mengawasi 3 bidang K3 mekanik, kecuali...
a. Konstruksi yang kuat
b. Pengoperasian sesuai manual/SOP oleh orang yang berwenang
c. Periksa uji
d. Safety device terpasang dan berfungsi dengan baik
e. Membuat pelanggaran
Jawaban : E

2. Dibawah ini yang termasuk sumber bahaya pesawat mesin dan produksi ,kecuali...
a. Pemeriksaan yang lengkap
b. Penggunaan bahan yang salah
c. Pemeliharaan yang tidak optimal
d. Kelalaian operator
e. Design tidak memenuhi syarat
Jawaban : A

3. Dasar hukum yang mengatur tentang pesawat angkat dan angkut adalah...
a. Undang-undang No.01 tahun 1970
b. Permen No.05/Men/1985
c. Permen No.01/Men/1985
d. Permen No.04/Men/1985
e. Peraturan pemerintah No.50 tahun 2012
Jawaban : B

4. Dibawah ini yang termasuk peralatan pesawat angkat , kecuali...


a. Crane
b. Hoisting Machinery
c. Elevator
d. Hoisting Equipment
e. Pita transport
Jawaban : D
5. Berikut merupakan bagian dalam pesawat tenaga dan produksi yaitu…
a. Konstruksi yang kuat
b. Hoisting Machinery
c. Penggerak Mula
d. Pemeriksaan yang lengkap
e. Pemeliharaan yang tidak optimal
Jawaban: C

6. Dasar hukum yang mengatur tentang pesawat angkat dan angkut adalah...
a. Peraturan pemerintah No.50 tahun 2012
b. UU No. 1 Tahun 1970
c. UU No. 1 Tahun 1985
d. Permen No.04/Men/1985
e. UU No. 10 Tahun 1970
Jawaban: B

7. Berikut cara penanganan atau pencegahan dalam pesawat tenaga dan produksi yaitu...
a. Tata letak mesin
b. Dilakukan secara berkala
c. Melarang melakukan perbaikan mesin saat mesin sedang berjalan
d. Operator harus mengadakan pemeriksaan terhadap mesin apabila setiap pergantian shift
e. Pemeriksaan yang lengkap
Jawaban: A

8. Ruang lingkup Permen No. Per05/Men/1985 meliputi :


a. Peralatan angkat, pita transport, pesawat angkutan diatas landasan dan diatas
permukaan, alatangkutan jalan ril
b. Pesawattenaga dan produksi
c. Pesawat lift
d. Escalator, rantai berjalan,gondola
e. Truk, trakor, kereta gantung dan Derek
Jawaban : A
9. Yang dimaksud dengan peralatan angkatsesuai dengan permenkes No. Per.05/Men/1985
tentang Pesawatangkat dan angkut, kecuali
a. Gondola
b. Crane
c. Forklift
d. Lift
e. Salah Semua
Jawaban : C

10. Pengawasan K3 Mekanik dilakukan mulai dari :


a. Perencanaan, Pembuatan, Pemasangan, Peredaran
b. Pemakaian dan perbaikan teknis
c. pemeliharaan
d. Perbaikan teknis
e. benar semua
Jawaban :A

11. Pembinaan K3 bidang mekanik merupakan mitra efektif dalam rangka usaha mencegah
dan mengurangi terjadinya kecelakaan ditempat kerja, Hal tersebut merupakan
a. Kewajiban pengusaha/ pengurus
b. Kewajiban tenaga kerja
c. Kewajiban Depnakertrans
d. Kewajiban BPJS
e. Kewajiban Individu
Jawaban : A
12. Dibawah ini yang bukan merupakan sumber bahaya pesawat mesin dan produksi
adalah….
a. Penggunaan bahan yang salah
b. Design tdk memenuhi standar
c. Peralatan/perlengkapan tidak memenuhi syarat
d. Pemeriksaan yg tidak lengkap
e. Peralatan atau perlengkapan yang memenuhi syarat
Jawaban: E

13. Berikut ini merupakan dasar hukum K3 mekanik, kecuali…


a. Undang-undang No. 1 tahun 1970 tentang kesehatan kerja
b. Undang-undang No. 20 Tahun 2002
c. Permen No. 04/Men/1985 tentang pesawat tenaga dan produksi
d. Permen No. 05/Men/1985 tentang pesawat angkat dan angkut
e. Permen No. 01/Men/1989 tentang Kwalifikasi dan syarat-syarat operator keran angkat
Jawaban: B

14. Sesuai dengan peraturan yang berlaku bahwa setiap pesawat angkat dan angkut yang akan
dibuat dan dipasang harusmemiliki persyaratan teknis kepada:
a. Pembuat dan pemasang harus mendapat pengesahan
b. Pembuat dan pemasang tidak perlu mendapat pengesahan
c. Pemilik dan pemakai dapat menentukan persyaratan
d. Jawaban a dan b benar
e. Jawaban a, b dan c benar.
Jawaban: E

15. Pengujian unit pesawat tenaga dan produksi dilakukan selambat-lambatnya :


a. 2 tahun sekali
b. 3 tahun sekali
c. 5 tahun sekali
d. 1 tahun sekali
e. 10 tahun sekali
Jawaban: C
16. Dasar hukum yang mengatur tentang pesawat tenaga dan produksi dimuat dalam . . .

a. UU No 04/Men/1985
b. Permen No. 05/Men/1985
c. Permen No. 01/Men/1989
d. Permen No. 04/Men/1985
e. Permen No. 03/Men/1989
Jawaban: D

17. Yang termasuk bagian dalam tenaga dan produksi, kecuali . . .

a. Penggerak mula
b. Pondasi mesin
c. Kerangka mesin
d. Tanur
e. Turbin
Jawaban: C

18. Peralatan angkut berupa Hoisting Equipment yaitu . . .

a. Pesawat pengangkut
b. Ban pengangkut
c. Kendaraan pengangkut
d. Ban pesawat
e. Pesawat angkat
Jawaban: A

19. Yang termasuk pesawat angkat dan produksi, kecuali...


a. Turbin
b. Peralatan angkat
c. Pita transport
d. Pesawat angkutan diatas landasan dan permukaan
e. Alat angkutan jalan riil
Jawaban : A

20. Permen No.04/Men/1985 menjelaskan mengenai..


a. Kecelakaan kerja
b. Ketenaga kerjaan
c. Pesawat tenaga dan produksi
d. Pesawat angkut
e. Keselamatan kerja
Jawaban : C

21. Dibawah ini yang termasuk kedalam kecelakaan kerja mekanik, kecuali...
a. Terguling
b. Terjepit
c. Terpotong
d. Tertimbun
e. Anemia
Jawaban : E

22. Permen No.05/Men/1985 merupakan dasar hukum dalam pengawasan K3 Mekanik


tentang?
a. Keselamatan kerja
b. Pesawat tenaga dan produksi
c. Pesawat angkat dan angkut
d. Kualifikasi dan syarat-syarat operator crane angkat
e. Konstruksi mesin
Jawaban : C

23. Peledakan pada ketel uap dapat terjadi karena …


a. Tinggi air didalam ketel uap dibawah batas aman
b. Peledakan hanya dapat terjadi bila tingkap pengaman tidak bekerja
c. Tidak memiliki thermometer
d. Jawaban a dan c benar
e. Jawaban benar semua
Jawaban : B

24. Untuk ketel uap tekanan rendah harus dilengkapi dengan …


a. 2 (dua) tingkap pengaman
b. 1 (satu) tingkap pengaman
c. 1 (satu) pipa pengaman
d. Jawaban b dan c benar
e. Jawaban benar semua
Jawaban : D

25. Akibat buruk dari suatu pengujian padat dengan air dingin yang dilaksanakan sesuai
ketentuan yang berlaku , dipertanggung jawabkan kepada yang …
a. Pemohon pemadatan
b. Yang melakukan pemadatan
c. Yang mengawasi pemadatan
d. Jawaban a. b dan c benar
e. Jawaban benar semua
Jawaban : A

26. Pemeriksaan berkala pada bejana uap dilakukan setiap …


a. Selambat – lambatnya setiap 1 tahun sekali
b. Selambat – lambatnya setiap 2 tahun sekali
c. Selambat lambatnya setiap 3 tahun sekali
d. Selambat – lambatnya setiap 4 tahun sekali
e. Jawaban benar semua
Jawaban : A
27. Pemeriksaan visual pada setiap pesawat uap yang baru bertujuan untuk
mengetahui :
a. Kondisi seluruh alat perlengkapan pengamanannya
b. Kondisi seluruh bagian konstruksi dan seluruh alat perlengkapan
pengamanannya
c. Kondisi sisi luar dan seluruh alat perlengkapan pengamanannya
d. Jawaban a, b dan c benar
e. Jawaban a dan c benar
Jawaban : B

28. Berdasarkan peraturan perundangan K3 bidang mekanik bahwa setiap


pesawat harus memiliki pengesahan pemakaian dengan maksud dan tujuan :
a. Efektif, efisien dan aman dalam pemakaian
b. Memenuhi peraturan perundangan
c. Memperpanjang umur pemakaian
d. Jawaban a, b dan c benar
e. Jawaban a salah
Jawaban : A

29. Operator pesawat tenaga dan produksi sesuai Permenaker No. 04/Men/1985
adalah :
a. Wajib memiliki Surat Ijin Operator (SIO)
b. Tidak wajib memiliki Surat Ijin Operator (SIO)
c. Setiap tenaga kerja
d. Jawaban a, b dan c benar
e. Jawaban a salah
Jawaban : A

30. Dasar teknik K3 bidang mekanik pada prinsipnya ditujukan untuk


pengamanan terhadap :
a. Tenaga kerja dari ancaman bahaya / kecelakaan
b. Pesawat tenaga dan produksi untuk mencegah kemungkinan terjadi
kecelakaan
c. Jawaban a dan b benar
d. Jawaban a dan b tidak benar
e. Jawaban salah semua
Jawaban : B

1. RuanglingkupPermen No. 05/Men/1985 meliputi :


a. Peralatanangkat, pita transport,
pesawatangkutandiataslandasandandiataspermukaan, alatangkutanjalan rel.
b. Pesawattenagadanproduksi
c. Pesawat Lift
d. Jawaban a, b dan c benar.
e. Hanya b yang benar

2. Pengertiandaripesawatangkatdanangkutadalahsuatupsawatataualat yang digunakanuntuk :


a. Memindahkanmuatanpadajaraktertentu.
b. Memindahkan, mengangkutmuatan vertical dan horizontal.
c. Memindahkan, mengangkutmuatan vertical dan horizontal dalamjarak yang
ditentukan.
d. Memindahkan dan mengangkut muatan hrizontal.
e. Jawaban a, b dan c benar.

3. Pembinaan K3
mekanikmerupakanmitraefektifdalamrangkausahamencegahdanmengurangiterjadinyakec
elakaanditempatkerja. Hal tersebutmerupakan :
a. Kewajibanpengusaha / pengurus.
b. Kewajibantenagakerja
c. KewajibanDepnakertrans
d. Kewajiban ahli k3
e. Jawaban a, b dan c benar.

4. Pengawasn K3 bidangmekanik yang bersifatpreventifkecuali


a. Perencanaandanpemakaian
b. Perencanaan, reparasidanmodifikasi
c. Perencanaan, pembuatan, prosedurpemakaiandanperawatan.
d. Pembuatan prosedur penggunaan K3 mekanik
e. Jawaban a, b dan c benar.

5. Dasarteknik K3 bidangmekanikpadaprinsipnyaditujukanuntukpengamananterhadap :
a. Tenagakerjadariancamanbahaya/kecelakaan
b. Pesawattenagadanproduksiuntukmencegahkemungkinanterjadinyakecelakaan.
c. Jawaban a dan b benar.
d. Jawaban a dan b salah.
e. Hanya a yang benar

6. Dalammengoperasikanpesawatangkatdanangkutharusdilakukanoleh :
a. Operator yang memilikikemampuandanketrampilan.
b. Operator yang memilikipengalaman
c. Operator yang memiliki SIO (SuratIzinOperasi)
d. Operator yang sudah bekerja lama di perusahaan tersebut
e. Jawaban a, b dan c benar.

7. Berdasarkanperaturanperundangan K3
bidangMekanikbahwasetiappesawatharusmemilikipengesahanpemakaiandenganmaksudd
antujuan :
a. Efektif, efisiendanamandalampemakaian
b. Memenuhiperaturanperundangan
c. Memperpanjangumurpemakaian
d. Jawaban a, danc benar.
e. Jawaban a dan b salah.

8. Sesuaidenganperaturan yang berlakubahwasetiappesawatangkatdanangkut yang


akandibuatdandipasangharusmemilikipersyaratantekniskepada :
a. Pembuatdanpemasangharusmendapatpengesahan.
b. Pembuatdanpemasangtidakperlumendapatpengesahan.
c. Pemilik/pemakaidapatmenentukanpersyaratan.
d. Jawaban a, b dan c benar.
e. Hanya jawaban b yang benar.
9. Hal – hal yang
dapatmenimbulkanbahayakecelakaandaripemakaianpesawatangkatdanangkutadalah :
a. Putusnyakabeldankaitpengangkat.
b. Terganggunyabarang yang diangkatmaupunkeseimbangan
c. Tidakadanyapengamankaitmaupun rem talitidakberfungsi.
d. Hanya jawaban c yang benar.
e. Jawaban a, b dan c benar.
10. SesuaiPermenaker No. Per 05/Men/1985
setiappesawatangkatdanangkutwajibdilakukanpengujiansetelahpengujianpertama :
Pengujiantersebutselambatlambatnya:
a. 3 (tiga) tahunsetelahpengujianpertama
b. 2 (dua) tahunsetelahpengujianpertama
c. 1 (satu) tahunsetelahpengujianpertama
d. 2,5 tahun setelah pengujian pertama
e. 5 tahun setelah pengujian pertama

11. Pesawatangkutdiataslandasandandiataspermukaanadalah :
a. Truk, traktor, keretagantung, truk Derek dan forklift.
b. Dongkrak, penumatik, gondola, keran tower dantekel.
c. Eskalator, rantaiberjalandan ban berjalan
d. Rantai berjalan danban berjalan
e. Dongkrak, traktor dan kereta gantung

12. Untukmenjaminpengoperasianperalatanmekanikdapatamanmakaperalatan –
peralatantersebutharus :
a. Dioperasikanoleh operator yang memilikisertifikat.
b. Diperiksadandiujisesuaidenganperaturanperundangan yang berlaku
c. Peralatanmekanikharusbaru
d. Dioprasikan oleh ahli K3 mekanik
e. Peralatan mekanik harus terstandar

13. YgdimaksuddgnperalatanangkatsesuaidgnPermen No. 05/Men/1985


tentangpesawatangkatdanangkut, kecuali :
a. Elevator / lift.
b. Crane
c. Forklift
d. Hoist
e. Gondola

14. Pengawasan K3 mekanikdilakukanmulaidarikecuali


a. Perencanaan, pembuatan, pemasangan, peredaran
b. Pemakaiandanatauperbaikantehnis
c. Pemeliharaan
d. Pengawasan dan pemantauan
e. Jawaban a, b dan c

15. Operator pesawattenagadanproduksisesuaiPermenaker No. 04/Men/1985 adalah :


a. Wajibmemiliki SIO (SuratIzinOperasi)
b. Tidakwajibmemiliki SIO
c. Setiaptenagakerja
d. Tenaga kerja ahli
e. Jawaban a, b dan c benar.

16. Dalammelayanipesawattenagadanproduksi yang sedangberoperasi, seorang operator


dapat :
a. Mewakilkankepada orang lain
b. Meninggalkantempatkerjanyauntukkeperluanpenting
c. Meninggalkan tempat kerja denggan menggunakan surat izin
d. Dilarangmeninggalkantempatkerja
e. Jawaban a, b dan c benar.

17. Yang dimaksuddenganpenggerakmulasesuaiPermen No. 04/Men/1985


tentangPesawatTenagadanProduksiadalah:
a. Turbin air
b. Motor listrik
c. Transformator
d. Traktor
e. Gondola

18. Pengujian unit pesawattenagadanproduksidilakukanselambat-lambatnya :


a. 2 tahunsekali
b. 3 tahunsekali
c. 5 tahunsekali
d. 6tahunsekali
e. 7 tahun sekali

19. Alatpengamanadalahsuatualatperlengkapan yang digunakanuntukpengamanan:


a. Tenagakerjadariancamanbahaya yang mungkinterjadi.
b. Pesawattenagadanproduksiuntukmencegahkemungkinanterjadikecelakaan.
c. Pesawattenagadanproduksi agar tidakcepatrusak
d. Pesawat tenaga dan melindungi ancaman bahaya

20. Yang termasukbejanatekanberdasarkanPermenakerNo.Per 01/Men/1982 adalah :


a. Botol – botolbaja yang mempunyai volume air paling tinggi 60 liter.
b. Bejana transport yang mempunyai volume air lebihdari70 liter.
c. Bejanapenyimpan gas ataucampurandengan volume 50 liter.
d. Botol – botol baja yang mempunyai volume lebih tinggi dari 70 liter.
e. Bejana transport yang bervolume 65 liter.

21. Beberapadasarhukum yang berkaitandengan K3


Mekaniksepertiterteradibawahinikecuali :
a. Permenaker No. 04/Men/1985
b. Permenaker No. 05/Men/1985
c. Permenaker No. 09/Men/2010
d. Permenaker No. 04/Men/1987
e. Permenaker No. 04/Men/1978

22. Talibaja yang dipergunakanuntukmengangkatharus :


a. Terbuatdaribahanbaja yang kuatdanberkualitastinggi.
b. Mempunyaifaktorkeamanansekurang-kurangnya 3½ kali beban max
sertatidakbolehadasambungan.
c. Tidakadasimpul, belitan, kusut, berjumbaiatauterkelupas.
d. Jawaban a, dan b benar.
e. Jawaban a dan c salah.

23. BerdasarkanPermenaker No. 05/Men/1985


setiappesawatangkatdanangkutharusdiujiterlebihdahuluantara lain
denganpengujianbebanlebihsebesar :
a. 105 % darijumlahbeban max
b. 110 % darijumlahbeban max
c. 125 % darijumlahbeban max
d. 115 % dari jumlah beban max
e. 120 % darijumlahbeban max

24. BerdasarkanSuratEdaranMenaker No.SE 06/Men/1990 tentangPewarnaanBotol Baja /


Tabung gas bertekananantara lain sebagaiberikut :
a. Kelompok gas beracunwarnakuningtua
b. Kelompok gas yang menyengatwarnakuningmuda
c. Kelompok gas campuranwarnaabu-abu
d. Jawaban c salah
e. Jawaban a salah

25. Perlengkapanpengamanbejanatekanadalah; terkecuali :


a. Manometer
b. Thermometer
c. Safety valve
d. Pressure switch
e. Makrometer
26. Ada 2 jenissumberbahayapesawatangkatdanangkut,
yaitusumberbahayaumumdansumberbahayakhusus. Yang
Sumberbahayaumumyaitukecuali
a. Kesalahan design
b. Kesalahanpemasangan
c. Kesalahanpemakaian
d. Kesalahanperawatan
e. Tenagapenggerak; peledakan, suhutinggi, kebisingan, getaran.
27. bagiandariperalatanmesin yang
memindahkandayadaripenggerakmulakepesawatataumesinlainnya.
Pemindahandayadanputaranmesindapatdilakukandengan Speed Reducer
merupakanpengertiandari
a. Perlengkapantransmisi
b. Pesawattenagadanproduksi
c. Pesawatproduksi
d. Pesawattenaga
e. Pesawatangkatdanangkut

28. Dasarhukum yang berkaitantentangpesawatangkatdanangkutadalah


a. Permen No.04/Men/1985
b. Permen No.05/Men/1985
c. Permen No.06/Men/1985
d. Permen No.07/Men/1982
e. Permen No.01/Men/1983

29. serangkaiankegiatanpengawasandansemuatindakan yang


dilakukanolehpengawasketenagakerjaanataspemenuhanpelaksanaanperaturanperundang-
undanganterhadapobyekpengawasan K3 mekanikditempatkerjapengertiandari
a. k3 mekanik
b. pengertianbenjanaakutdanpesawatakut
c. pencegahan k3 mekanik
d. mekanikkhusus
e. pencegahanpreventif

30. Pesawattenagadikelompokkansebagaiberikut :
a. pengerakmula
b. turbin
c. perlengkapantransmisitenagamekanik
d. a,b,cjawabanbenar
e. roda-rodagesek
Tugas Soal Safety ( K3 Listrik)

1. Yang bukan termasuk dalam aspek pencegahan pada kecelakaan di bidang kelistrikan ….
a. Proteksi dari kejut listrik
b. Proteksi dari efek termal
c. Proteksidariaruslebih
d. Proteksidariaruspendek.
e. Proteksidariarusgangguan

2. BagiandalamProteksidarikejutlistrikadalah …
a. Proteksidariteganganlebihdanpendek
b. Proteksidariarusgangguan
c. Proteksidarisentuhanlangsungdantaklangsung.
d. Proteksidariefektermal
e. Proteksipenghantaraktifdan non aktif

3. Yang merupakanfaktorkecelakaanyangdiakibatkanolehkurangnyaskill
atauketerampilankerja …..
a. Emosional
b. Adanyarasatakut/ phobia
c. Keterampilankurang
d. Tingkatkecakapankurang
e. Kurangmengadakanlatihanpraktik.

4. Kecelakaankerjabersifattidakmenguntungkan,
tidakdapatdiramal,tidakdapatdihindarisehinggatidakdapatdiantisipasidaninteraksinyatida
kdisengaja.Berdasarkanpenyebabnya,terjadinyakecelakaankerjadapatdikategorikanmenj
adidua,yaitulangsungdantidaklangsung. Yang
tidaktermasukdalampenyebabkecelakaantidaklangsung ….
a. Faktorlingkungan
b. Faktormanusia
c. Faktorkondisifisik
d. Faktorpengetahuan.
e. FaktorMekanik

5. PemasanganInstalasiListrik di Indonesia padasaatiniberpedomanpada ?


a. PeraturanUmumInstalasiListrik 1977 (PUIL 1977)
b. PeraturanUmumInstalasiListrik 1987 (PUIL 1987)
c. PeraturanUmumInstalasiListrik 2000 (PUIL 2000)
d. PeraturanUmumInstalasiListrik 2002 (PUIL 2002)
e. PeraturanUmumInstalasiListrik 1978 (PUIL 1978)
6. Penggunaan media pemadam Halon Total Flooding System dibatasipenggunaannya di
Indonesia, disebabkan …
a. Kualitaspemadamburuk
b. Hargasatuanmahal
c. Merusaklingkungan (lapisanozon)
d. Jawaban a, b dan c benar
e. SemuajawabanBenar

7. Dibawahinimerupakanbeberapabahayalistrik yang dikelompokkansebagaikasusserius,


kecuali …
a. Ledakanbungaapi ( Arc Blast)
b. Terkenapercikanbungaapi ( Arc Flash)
c. Kebakaran
d. Tersengatlistrik (electric shock)
e. Aruspendeklistrik

8. Faktor yang mempengaruhi Tingkat KeparahanCideraAkibatListrikantara lain, kecuali ..


a. Voltage/Kekuatanlistrik (bedapotensial)
b. Amper (ArusListrik)
c. Type Arus/jenisaliran (searah/bolak-balik)
d. Lama Kontak (banyaknyaenergi yang terserap)
e. Kabel

9. Kegagalanisolasidarisuatuinstalasilistrikharusdicegahterutamadengancara :
a. Perlengkapanlistrikharusdirancangdandibuatdenganbaik
b. Bagianaktifharusdiisolasidenganbahan yang tepat
c. Instalasilistrikharusdipasangdenganbaik
d. Semuajawaban a, b dan c benar
e. Semua benar

10. Potensibahayapadainstalasilistrikdiantaranya :
a. Beban lebih
b. Kebakaran
c. Panas
d. Peledakan
e. A dan b benar

11. Apakemungkinanbahaya yang dapatdialamiseseorangterhadapinstalasilistrik ?


a. Bahayasambaranpetir
b. Bahayasentuhlangsung
c. Bahayasentuhtidaklangsung
d. Jawaban b dan c benar
e. Bahaya kejut
12. DalampersyaratanuntukBadanPengusahaanListrik, antara lain disyaratkan :
a. Harusmempunyaiteknisi yang memilikikompetensi K3 di bidanglistrik yang
disahkanolehKemenakertrans RI
b. Harusmemilikiahli K3 umum
c. Tidakharusmemilikiteknisi
d. Semuajawaban a, b dan c benar
e. a dan b benar

13. Proteksi darisentuhan langsunglistrik yang merupakan aspek pencegahanpada kecelakaan


merupakan bagiandari
a. Proteksidarikejutlistrik.
b. Proteksidariefektermal
c. Proteksidariefek primer
d. Proteksidariefeksekunder
e. Proteksidariaruslebih

14. Faktor yang menyebabkanterjadinyakecelakaankerjalistrik, kecuali


a. Faktormanusia
b. Faktorkimia.
c. Kondisibahayalistriktidakaman
d. Kurangnya skill ataupengetahuan
e. Ketidakseimbangankemampuanpsikologispekerja

15. Bahaya yang dapatditimbulkanakibatdarikecelakaanlistrikyaitu, kecuali


a. Bahayakonsletingaruslistrik
b. Bahayasentuhanlangsung
c. Bahayasentuhantidaklangsung
d. Bahayakebakaran
e. Bahayabiologi.

16. Undang-
undangtentangtatacarapenunjukkankewajibandanwewenangahlikeselamatandankesehatan
kerjayaitu
a. UU No 1 Tahun 1970
b. Permenaker no 12 Tahun 2015
c. PermenakerNo : Per – 02/MEN/1992.
d. Undang-undang no 36 tahun 2009
e. Undang-undang no 23 tahun 1992

17. Pemutusansuplaisecaraotomatisdalamwaktu yang ditentukanpadasaatterjadigangguan


yang sangatmungkinmenyebabkanmengalirnyaarusmelaluibadan yang
bersentuhandenganbagiankonduktifterbuka. Hal tersebuttermasukproteksi…
a. Proteksi langsung
b. Prokteksi dari efektermal
c. Proteksi dari aruslebih
d. Proteksi tak langsung
e. Proteksi dini

18. Kurang mengadakan training danpraktik, penampilankurang, kurang kreatif dalam


bekerja, dan terjadinya gangguan mental. Hal tersebuttermasukkecelakaankerja yang
diakibatkanoleh…
a. Kurangnya keterampilan dan skill
b. Ketidakseimbangankemampuanpsikologis
c. Faktormanusia
d. Kurangnyapengetahuan
e. A dan c benar

19. Apasajabahayalistrik…
a. Kebakaran
b. Peledakan
c. Radiasi
d. A,b,c benar semua
e. konduksi

20. Kemungkinan bahaya apa yang dapat dialami seseorang terhadap instalasi listrik ...
a. Bahaya sambaran petir
b. Bahaya sentuh langsung
c. Bahaya sentuh tidak langsung
d. Jawaban b dan c benar
e. semua benar

21. Alat yang digunakan untuk mengukur besarnya arus listrik adalah ...
a. Ohmmeter
b. Voltmeter
c. Termometer
d. Amperemeter
e. dekameter

22. Dibawah ini merupakan contoh dari benda yang dapat menghantarkan arus listrik
kecuali ...
a. Besi
b. Baja
c. Air
d. PVC
e. seng
23. Alat yang digunakan untuk mengukur daya listrik bernama ...
a. Frekuensi meter
b. Wattmeter
c. Mili amperemeter
d. Venturimeter
e. voltmeter

24. Dibawah ini merupakan pernyataan yang benar tentang energi listrik adalah
a. Energi listrik tidak dapat diubah ke bentuk energi yang lain
b. Energi listrik tidak dapat dilihat namun dapat dirasakan dan dipelajari
c. Energi listrik sukar untuk diciptakan
d. Energi listrik dapat dimusnahkan
e. Energi listrik dapat diciptakan

25 . Ada dua cara praktis yang dapat digunakan untuk mengenal bahaya bahan kimia di
tempat kerja, yaitu ...

a. Membaca Diagram Alir Produksi dan alir distribusi


b. Melakukan Survey dan mencatat Bahan – Bahan Kimia di Tempat Kerja
c. Membaca Diagram Alir Produksi dan Melakukan Survey Bahan – Bahan Kimia
di Tempat Kerja
d. Membaca Diangram alir distribusi dan Melakukan Survey dan mencatat Bahan –
Bahan Kimia di Tempat Kerja
e. Membaca Diagram Alir Produksi dan identifikasi
26. Potensi bahaya pada instalasi listrik diantaranya :
a. beban lebih
b. kebakaran
c. panas
d. peledakan
e. suhu

27. Kemungkinan bahaya apa yang dapat dialami seseorang terhadap instalasi listrik ...

a. Bahaya sambaran petir


b. Bahaya sentuh langsung
c. Bahaya sentuh tidak langsung
d. Jawaban b dan c benar
e. a dan b benar

28. kurang mengadakan training danpraktik, penampilankurang, kurangkreatifdalambekerja, dan


terjadinya gangguan mental. Hal tersebut termasuk kecelakaan kerja yang diakibatkan oleh…
a. Kurangnya keterampilan dan skill

b. Ketidakseimbangankemampuanpsikologis

c. Faktormanusia

d. Kurangnyapengetahuan

e. semua benar

29. Kegagalan isolasi dari suatu instalasi listrik harus dicegah terutama dengan cara

a. perlengkapan listrik harus dirancang dan dibuat dengan baik

b. Bagian aktif harus diisolasi dengan bahan yang tepat

c. Instalasi listrik harus dipasang dengan baik

d. Semua jawaban a, b dan c benar

e. a dan c benar

30. Dalam persyaratan untuk Badan Pengusahaan Listrik, antara lain disyaratkan :

a. Harus mempunyai teknisi yang memiliki kompetensi K3 di bidang listrik yang


disahkan oleh Kemenakertrans RI

b. Harus memiliki ahli K3 umum

c. Tidak harus memiliki teknisi

d. Semua jawaban a, b dan c benar

e. a dan c benar

1. Berikut yang termasuk dasar hukum keamanan dan keselamatan kerja listrik adalah…
a. PUIL 1998
b. PUIIL 2000
c. PUIL 2002
d. PUIL 2004
e. PUIL 2006

2. Akibat cidera kecelakaan listrik dengan ciri kesakitan, susah bernafas, terjadi kontraksi pada
otot dan kesadaran hilang berada pada rentang arus…
a. 1-8 mA
b. 8-15 mA
c. 15-20 mA
d. 15-25 mA
e. 20-50 mA.

3. Akibat cidera kecelakaan listrik dengan ciri sengatan sakit, kesadaran bisa hilang dan tidak
bisa melepaskan diri berada pada rentang arus…
a. 1-8 mA
b. 8-15 mA
c. 15-20 mA.
d. 20-30 mA
e. 20-50 mA

4. Berikut yang termasuk sistem pengamanan istalasi listrik, kecuali…


a. Sistem isolasi lantai kerja dan dinding
b. Sistem pemutussan arus
c. Sistem PP atau Sistem TT
d. Sistem hantaran pengaman
e. Pengaman terhadap bahaya kebakaran (sistem termal)

5. Berikut adalah benda yang dapat menghantarkan listrik, kecuali…


a. Besi
b. Tembaga
c. Kawat
d. Plasstik
e. Air

6. Pelaksanaan K3 Listrik dan penanggulangan kebakaran dilaksanakan dengan pola preventif,


apakah yang dimaksud dengan pola tersebut…
a. Dimulaii dari saat perencanaan
b. Dilaksanakan setelah ada kejadian kecelakaan
c. Dilakukan perawatan rutin
d. Dimulai saat pelaksanaan
e. Dimulai saat implementasi

7. Apa kemungkinan bahaya yang dapat dialami seseorang terhadap instalasi listrik…
a. Bahaya sambaran petir
b. Bahaya sentuh langsung
c. Bahaya sentuh tidak langsung
d. Jawaaban b dan c benar
e. Semua salah
8. Standar Nasional Indonesia No. SNI-04-0225-2000 tentang Peraturan Umum Instalasi Listrik
Indonesia 2000 (PUIL 2000) diberlakukan melalui Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan
Transmigrasi nomor…
a. Permenaker No. Per.04/Men/1988
b. Kepmenakertrans No. Kep.75/Men/2000
c. Kepmenakertrans No. Kep.75/Men/2001
d. Kepmenakertrans No. Kep.75/Men/2002.
e. Kepmenakertrans No. Kep.75/Men/2003

9. Instansi yang berwenang menurut PUIL 2000 adalah…


a. Lembaga yang memuat PUIL
b. Instansii yang memberlakukan PUIL
c. Badan Standar Indonesia
d. Badan pengusahaan listrik
e. Pemerintah daerah

10. Didalam PUIL memuat persyaratan khusus instalasi listrik untuk lift dan instalasi proteksi
bahaya sambaran petir, yang kemudian diatur secara lebih teknis melalui peraturan. Dibawah
ini yang termasuk peraturan tersebuat, kecuali...
a. Permenaker No. Per. 02/Men/1989
b. Permenaker No. Per. 03/Men/1999
c. Permenaker No. Per. 04/Men/1999.
d. Kepmenaker No. Kep. 407/M/BW/1999
e. Keputusan Dirjen Binawas No. Kep. 311/BW/2002

11. Peraturan K3 listrik yang mengatur lebih lanjut tentang kompetensi teknisi lift adalah...
a. Permenaker No. Per. 02/Men/1989
b. Permenaker No. Per. 03/Men/1999
c. Permenaker No. Per. 04/Men/1999
d. Kepmenaker No. Kep. 407/M/BW/1999.
e. Keputusan Dirjen Binawas No. Kep. 311/BW/2002

12. Yang termasuk potensi bahaya listrik, bahaya secara langsung adalah...
a. Pemutusan suplai secara otomatis
b. Penggunaan perlengkapan kelas II atau dengan isolasi ekivalen
c. Proteksi dengan lokasi tidak konduktif.
d. Proteksi dengan ikatan penyama potensial local bebas bumi
e. Proteksi tambahan dengan Gawaii Pengaman Arus Sisa (GPAS)

13. Yang termasuk potensi bahaya listrik, bahaya tidak langsung adalah...
a. Proteksi dengan isolasi bagian aktif
b. Proteksi dengan penghalang atau selungkup
c. Proteksi dengan rintangan
d. Separasi lisstrik
e. Proteksi dengan penempatan di luar jangkauan

14. Faktor yang mempengaruhi tingkat keparahan cidera akibat listrik, kecuali...
a. Kabel atau hantaran pada instalasi lisstrik terbuk Voltage/Kekuatan listrik (beda
potensial)
b. Amper (Arus Listrik)
c. Type Arus/jenis aliran (searah/bolak-balik)
d. Lama Kontak (banyaknya energi yang terserap)
e. Semua salah

15. Tujuan diadakan k3 di tempat kerja di bagian listrik adalah…


a. untuk menambah tenaga listrik
b. untuk kepentingan perusahaan
c. untuk melindungi tenaga kerja atau orang dalam melaksanakan tugas-tugas atau
adanya tegangan lisstrik disekitarnya
d. untuk melindungi alat alat listrik didalam perusahaan
e. untuk melindungi kerusakan alat dan listrik

16. Peraturan yang , mengatur persyaratan mengenai instalansi penyalur petir adalah…
a. Permenaker No. Per. 03/Men/1999.
b. Keputusan Dirjen Binawas No. Kep. 311/BW/2002
c. Kepmenaker No. Kep. 407/M/BW/1999
d. Permenaker No. Per. 02/Men/1989
e. Permenaker No. Per. 03/Men/1988

17. Pada dasarnya bahaya listrik yang menimpa manusia disebabkan oleh Bahaya sentuh
langsung dan bahaya sentuh tidak langsung dibawah ini yang bukan terasuk bahaya sentuh
langsung adalah…
a. Proteksi dengan isolasi bagian aktif
b. Proteksi dengan penghalang atau selungkup
c. Proteksi dengan rintangan
d. Proteksi dengan penempatan di luar jangkauan
e. Potensi di dalam riintangan

18. Permen Tenaga Kerja No.Per. 04/MEN/1988, dimana tertuang dengan berbagai prinsip
keselamatan pemasangan listrik dibawah ini yang bukan isi dari prinsip keselamatan
pemasangan listrik adalah…
a. Harus menggunakan tenaga terlatih
b. Harus lulusan darii universitas ternama
c. Bertanggungjawab dan menjaga keselamatan dan kesehatan tenagakerjanya
d. Orang yang diserahi tanggung jawab atas pelaksanaan pada pekerjaan pemasangan
instalasi listrik harus ahli di bidang listrik yang telah memahami peraturan listrik dan
memiliki sertifikat dari instalasi yang berwenang.
e. Ketentuan lain mengenai persyaratan-persyaratan keselamatan kerja bidang
ketenagalistrikan

19. Dasar hukum yang mengatur tentang persyaratan instalasi penyalur petir adalah..
a. Kepmenakertrans No. Kep 75/MEN/2002
b. Permenaker No. Per 02/MEN/ 1989.
c. Permenaker No. Per 03/MEM/ 1999
d. Kepmenaker No. Kep 407/M/BW/1999
e. Permen Tenaga kerja No. Per 04/MEN/1988

20. Sentuh langsung adalah sentuh langsung pada bagian aktif perlengkapan atau instalansi
listrik. Bahaya sentuh langsung dapat diatasi dengan cara sebagai berikut, KECUALI..
a. Proteksi dengan isolasi bagian aktif
b. Proteksi dengan penghalang atau selungkup
c. Proteksi dengan rintangan
d. Proteksi dengan penempatan di luar jangkauan
e. Pemutusan suplai secara otomatiis

21. Faktor Tingkat Keparahan Cidera Akibat Listrik yaitu..


a. Peralatan atau hubungan listrik yang dibiarkan terbuka
b. Kebocoran listrik pada peralatan listrik dengan rangka dari logam, apabilaterjadi
kebocoran arus dapat menimbulkan tegangan pada rangka atau body
c. Banyaknya jaringan resiistance
d. Jaringan dengan hantaran telanjang
e. Peralatan listrik yang rusak

22. Perhatikan langkah-langkah berikut :


1) Memberikan pelatihan kepada para pekerja, seperti menjelaskan potensi bahaya yang
mungkin terjadi dan menjelaskan cara penggunaan APD yang benar
2) Menggunakan alat pelindung diri yang sesuai, antara lain :sepatu bot dari bahan karet
atau berisolasi dan tidakdiperkenankan dengan kaki telanjang
3) Memastikan tangan dan kaki tidak dalam kondisi basah padawaktu bekerja yang
berhubungan dengan instalasi listrik
4) Memasang / memberi tanda bahaya pada setiap peralatan instalasi listrikyang
mengandung risiko atau bahaya (voltage tinggi)
5) Memastikan system pentanahan (grounding) untuk panel atau instalasilistrik yang
dipergunakan untuk bekerja sudah terpasang dengan baik
Yang merupakan Langkah- langkah konkrit mencegah terjadinya kecelakaan kerja pada saat
bekerja dengan aliran listrik adalah…
a. 1,2,3
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 4 saja
e. Benar Semua.

23. langkah mengurangi bahaya listrik yang tepat adalah…


a. Membiarkan kabel listrik yang mengelupas
b. Tidak mengganti stop kontak yang telah rusak
c. Menambah arus listrik
d. Peralatan lisstrik terbuka di beri tanda peringatan
e. Membiarkan peralan listrik pada lantai basah

24. Beberapa efek arus listrik pada manusia yang tepat kecuali…
a. Sirkuit
b. Hati-hati terhadap arus lisstrik yang bertegangan listrik
c. Kondisi lingkungan yang mempengaruhi perlawanan kontak tubuh
d. Durasi kontak
e. Sirkuit karakteristik

25. Bahaya dari listrik yang ditimbulkan dari listrik diantaranya adalah...
a. Sengatan lisstrik dan kebakaran
b. Sengatan listrik dan bahaya efek langsung listrik
c. Gelombang tekanan dan radiasi ternal
d. Bahaya efek tidak langsung listrik
e. Arc flash dab bahaya efek langsung listrik

26. Berikut ini termasuk 4 pilar keselamatan ketenagalistrikan adalah....


a. Keselamatan kerja, keselamatan umum, keselamatan alat, keselamatan lingkungan
b. Keselamatan instalasi, keselamatan umum, keselamatan alat, keselamatan lingkungan
c. Keselamatan kerja, keselamatan umum, keselamatan instalasii, keselamatan
lingkungan
d. Keselamatan kerja, keselamatan alat, keselamatan umum, keselamatan lingkungan
e. Keselamatan instalasi, keselamatan alat, keselamatan umum, keselamatan lingkungan
27. Berikut yang termasuk sistem pengamanan istalasi listrik, kecuali…
f. Sistem isolasi lantai kerja dan dinding
g. Sistem pemutussan arus
h. Sistem PP atau Sistem TT
i. Sistem hantaran pengaman
j. Pengaman terhadap bahaya kebakaran (sistem termal)
28. Apa kemungkinan bahaya yang dapat dialami seseorang terhadap instalasi listrik…
f. Bahaya sambaran petir
g. Bahaya sentuh langsung
h. Bahaya sentuh tidak langsung
i. Jawaaban b dan c benar
j. Semua salah
29. Yang termasuk potensi bahaya listrik, bahaya secara langsung adalah...
f. Pemutusan suplai secara otomatis
g. Penggunaan perlengkapan kelas II atau dengan isolasi ekivalen
h. Proteksi dengan lokasi tidak konduktif.
i. Proteksi dengan ikatan penyama potensial local bebas bumi
j. Proteksi tambahan dengan Gawaii Pengaman Arus Sisa (GPAS)

30. Sentuh langsung adalah sentuh langsung pada bagian aktif perlengkapan atau instalansi
listrik. Bahaya sentuh langsung dapat diatasi dengan cara sebagai berikut, KECUALI..
a. Proteksi dengan isolasi bagian aktif
b. Proteksi dengan penghalang atau selungkup
c. Proteksi dengan rintangan
d. Proteksi dengan penempatan di luar jangkauan
e. Pemutusan suplai secara otomatiis

SOAL K3 KONSTRUKSI

k. Suatu kegiatan membangun sarana maupun prasarana disebut....


a. Rehabilitasi.
b. Kontruksi
c. Koagulasi
d. Regulasi.
e. Filtrasi

l. Pada umumnya kegiatan konstruksi diawasi oleh,kecuali..


a. Manajer proyek
b. Insinyur desain.
c. Arsitek Proyek
d. Mandor proyek
e. Buruh bangunan
m. Proyek Kontruksi memiliki sifat khas ,kecuali....
a. Tempat kerja diruang terbuka.
b. Sangat dipengaruhioleh cuaca.
c. Jangka waktu pekerjaan terbatas.
d. Memerlukan sedikit tenaga
e. Menggunakan pekerja yang belum terlatih
26. Pekerjaan kontruksi adalah pekerjaan yang melibatkan....
a. Engginering Consultant dan kontraktor.
b. Auditor dan kontraktor.
c. Auditor dan Editor
d. Engginering Consultant dan illustrator
e. Ilustrator dan kontraktor

27. Pada umumnya kegiatan kontruksi dimulai dari....


a. Pengevaluasian.
b. Pengulangan
c. Perencanaan
D. .Penghitungan
E. Pengadaan

6.
k. .Manajer Proyek
l. Tukang Kayu
m. Insinyur Desain
n. Mandor bangunan

Orang Yang bekerja di kontruksi namun di bagian dalam kantornya bukan di lapangan
adalah....
f. 1 ,2 dan 3
g. 1 dan 3
C. .2 dan 4
a.i. 4 saja
a.ii. Semua benar

7. Berikut merupakan klasifikasi proyek kontruksi, kecuali..


A. Proyek Konstruksi Bangunan Gedung (Building Construction)
B. Proyek Bangunan Perumahan (Residential Construction/RealEstate)
C. Proyek kontruksi kapal layar
D. Proyek Konstruksi Tehnik Sipil/Proyek Konstruksi rekayasa berat (Heavy
Engineering Construction)
E. Proyek Konstruksi Industri (Insustrial Construction)

f. Safe Working Practices Merupakan hal penting yang harus di buat dan disusun karena
menyangkut hal pada pedoman K3 untuk setiap pekerjaan berbahaya di lingkungan
proyek, pekerjaan yang tidak memerlukan Safe Working Practices ialah..
a. Pekerjaan pengelasan
b. Melakukan perawatan APD
c. Pemasangan perancah/scaffolding
d. Bekerja pada ketinggian
e. Bekerja di peralatan mekanik

g. Kegiatan dengan tujuan untuk mencegah terjadinya kecelakaan yang meminta kontraktor
meupun sub kontraktor harus memenuhi standart keselamatan yang telah ditetapkan dan
setiap sub kontraktor harus memiliki petugas K3..
a. Keselamatan Transportasi
b. Keselamatan individu
c. Keselamatan inspeksi
d. Keselamatan Kontraktor
e. Safety promotion

h. Dibawah ini yang tidak memiliki hubungan dengan Project Safety Review, yaitu..
a. Sesuai dengan perkembangan proyek, dilakukan pengkajian K3 yang mencakup
kehandalan K3 dalam rancangan dan pelaksanaan pembangunannya.
b. Kajian K3 dilaksanakan untuk meyainkan bahwa proyek dibangun dengan standar
keselamatan dan kesehatan yang baik sesuai dengan persyaratan.
c. Bila deperlukan kontraktor harus melakukan project safety review untuk setiap
tahapan kegiatan kerja, terutama bagi kontraktor EPC (Engineering, Procurement,
Construction).
1. Project safety review bertujuan untuk mengevaluasi potensi bahaya dalam setiap
tahapan project secara sistematis.
2. Projek safety review kegiatan untuk membangun kontruksi baru dengan
ataupun tanpa standar K3

f. Berikut beberapa list yang harus di miliki oleh kontraktor yaitu, kecuali..
1. Organisasi yang mempunyai K3 yang besarnya sesuai dengan kebutuhan dan
lingkup kegiatan
2. Akses kepada penanggung jawab proyek.
3. Personal yang cukup dan mampu bertanggung jawab mengelola kegiatan K3
dalam perusahaan yang jumlahnya disesuaikan dengan kebutuhan
4. Personil atau pekerja yang terampil, cakap dan kompeten dalam menangani setiap
jenis pekerjaan serta mengetahui system cara kerja aman untuk masing-masing
kegiatan
5. Kelengkapan dokumen kerja dalam perizinan yang berlaku di proyek
daerah lain

g. Berikut adalah elment yang ada di dalam program k3 khususnya proyek kontruksi yaitu,
kecuali..
i. Tanpa kebijakan yang mengikat
ii. Izin Kerja
iii. Safety inspection
iv. Safety Transport
v. Safety Contraktor

h. Pada sejarahnya, Industri Konstruksi memiliki peraturan tentang keselamatan dan


kesehatan kerja dalam mengatur pekerja pada bidang konstruksi. Regulasi K3 mengacu
pada peraturan tersebut yakni pada:
a. UU No. 1 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja
b. UU No. 78 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja
a. UU No. 75 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja
b. UU No. 5 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja
c. UU No. 95 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja

f. Berikut prosedur keselamatan kerja pada setiap proyek konstruksi yaitu, kecuali...
a. Dilarang bekerja di ketinggian tanpa pemakaian body harness yang harus
dicantolkan
b. Selalu gunakan ppe dalam melakukan pekerjaan
c. Lakukan check tool kerja berkala untuk setia memulai pekerjaan sehingga
terhindr dari bahaya-bahaya yang akan menghambat pekerjaan;
d. Setiap pengawas kerja berhak untuk memonitor bawahan nya agar selalu bekerja
sesuai dengan standar konstruksi yang telah di sepakati.
e. Setiap pekerja rutin mengecek kesehatan secara berkala demi keselamatan
dalam proses kontruksi di perusahaan

g. Peraturan yang paling ketat dalam proyek kontruksi yakni sebagai berikut, kecuali...
a. Para tenaga kerja wajib menggunakan perlengkapan safety seperti helm, sepatu
safety, tanda pengenal, dan sebagainya.
b. Para tenaga kerja di larang membuang sampah sembarang
c. Tenaga kerja yang berada pada ketinggian tertentu diwajibkan menggunakan
safety belt.
d. Benar semua
e. a dan b benar

h. Bedasarkan sejarahnya, beberapa kasus terjadi di proyek kontruksi, salah satunya


kecelakaan pada tenaga kerja, namun hal tersebut dapat dikendalikan apabila..
i. Pembiayaan yang cukup besar diterima oleh perusahaan dalam kontrak yang
disepakati
ii. Penerapan K3 kontruksi dilaksanakan sesuai prosedur
iii. Pengawas senantiasa menjaga dan mengawasi kesehatan pekerjanya
iv. Pekerja melakukan pekerjaan sesuai prosedur
E. Sarana dan prasarana yang lengkap dan canggih
f. Berikut ini peraturan yang membahas mengenai pedoman sistem manajemen keselamatan
dan kesehatan kerja (SMK3) kontruksi bidang pekerja yaitu:
a. Peraturan Menteri Pekerja Umum No. 05/PRT/M/2014
b. Peraturan Menteri Pekerja Umum No. 07/PRT/M/2014
c. Peraturan Menteri Pekerja Umum No. 06/PRT/M/2014
d. Peraturan Menteri Pekerja Umum No. 08/PRT/M/2014
e. Peraturan Menteri Pekerja Umum No. 09/PRT/M/2014

g. Berikut ini peraturan yang menngatur tentang keselamatan dan kesehatan kerja dibidang
konstruksi bangunan yaitu:
a. Peraturan Menteri Tenaga Kerja N0.1/Men/1985
b. Peraturan Menteri Tenaga Kerja N0.5/Men/1980
c. Peraturan Menteri Tenaga Kerja N0.1/Men/1980
d. Peraturan Menteri Tenaga Kerja N0.5/Men/1985
e. Peraturan Menteri Tenaga Kerja N0.1/Men/1990

h. Salah satu penyangga keberhasilan K3 dalam proyek konstruksi yang merupakan


pembina K3 dalam perusahaan biasa disebut…
a. P2K3
b. P3K
c. HSE
d. SHE
e. EHS

i. Dibawah ini yang dapat membentuk P2K3 dalam perusahaan adalah..


a. Pemerintah daerah
b. Staff Pemerintahan
c. Direktorat ketenagakerjaan
d. SMK3
e. Kontraktor
21. Dibawah ini adalah salah satu tujuan promosi K3 dalam kegiatan proyek adalah
A. Membuat peraturan k3 perusahaan
B. Membentuk badan pembina keselamatan
C. Membantu proses proyek dilapangan
D. Meningkatkan awareness para karyawan proyek
E. Menurunkan stress kerja akibat tingginya beban kerja

22. Kegiatan promosi k3 dalam kegiatan proyek dapat dilakukan dengan membuat
media kesehatan seperti..
A. Alat pelindung diri
B. Poster, bulletin, lomba k3
C. Iklan pembukaan lowongan kerja k3
D. Tenaga kerja membuat video promosi proyek
E. Tidak salah satu diatas

23. Sistem izin kerja proyek biasanya memuat informasi…


A. Nama dan bagan jabatan seluruh staff kantor perusahaan
B. Daftar alat pelindung diri diseluruh lokasi proyek
C. Cara melakukan pekerjaan, safety precaution, dan peralatan keselamatan yang
diperlukan
D. Analisis risiko berdasarkan tools menjemen risiko
E. Cara mendapatkan pekerjaan yang ingin dilamar dalam perusahaan kontraktor
bersangkutan.

24. Semua peralatan (mekanis, proyek tools, alat berat, dsb) harus diperiksa oleh
ahlinya sebelum diizinkan digunakan dalam proyek merupakan salah satu
program..
A. Sistem izin kerja
B. Safety inspection
C. Equipment inspection
D. Contractor safety
E. Safety precaution
f. Proyekkonstruksimemilikisifat yang khasantaralain, kecuali….
a. Ruangterbuka yang dipengaruhicuaca
b. Jangkawaktupekerjaanterbatas
c. Pekerja yang belumterlatih
d. Menggunakanperalatankerja yang tidakmembahayakan

g. Dibawahini yang merupakankarakteristikdaripekerjaankonstruksiadalah….


a. Memilikiintensitaspekerjaan yang tinggi
b. Masakerja yang berkelanjutan
c. Melibatkanpekerjaberpendidikantinggi
d. Menggunakanperalatankerjaseadanya
h. Bentukfisik yang dihasilkanpekerjakonstruksiadalah….
a. Baju
b. Roti
c. Gedung
d. Sepatu
i. Dibawahini yang bukantermasukklasifikasipekerjaankonstruksiadalah….
a. Building construction
b. Konvensional
c. Civil engineer
d. Instalasimekanikal
j. Jenisbahayakonstruksi di bawahiniadalah….
a. Jatuhdariketinggian
b. Luka – luka
c. Sakitkepala
d. Terlempar
k. Contohdari building construction adalah ….
a. Bendungan
b. Irigasi
c. Selokan
d. Rumahtinggal

SOAL K3 BEJANA DAN PESAWAT UAP


1. Pesawat uap dengan tekanan kerja 8 kg/ , uji padatnya adalah
a. 16 kg/
b. 12 kg/
c. 15 kg/
d. 18 kg/
e. 10 kg/

2. Pemeriksaan berkala pada bejana uap dilakukan setiap :


a. 1 tahun sekali
b. 3 tahun sekali
c. 5 tahun sekali
d. 1 bulan sekali
e. 2 tahun sekali

3. Sesuai Permenaker No. Per.01/Men/1982 setiap bahan dari bagian Bejana Tekan harus
memiliki ?
a. Surat izin
b. Surat tanda hasil pengujian
c. Sertefikat bahan yang diakui
d. Jawaban b dan c benar
e. Semua jawaban salah

4. Pengertian dari pesawat angkat dan angkut adalah suatu pesawat atau alat yang
digunakan untuk ?
a. Memindahkan muatan pada jarak tertentu
b. Memindahkan dan mengangkut muatan vertical dan horizontal
c. Memindahkan dan mengangkut muatan verical dan horizontal dalam jarak yang
ditentukan
d. Jawaban a dan b benar
e. Jawaban a, b dan c benar

5. Yang termasuk dari syarat-syarat bejana tekan yaitu, kecuali....


a. Mempunyai pengesahan pemakaian
b. Konstruksi cukup kuat
c. Pemeriksaan Pertama, Berkala dan Khusus
d. Bejana transport yang mempunyai volume air lebih dari 60 liter
e. Dilengkapi tanda pengenal dan warna

6. Mengendalikan tekanan, ketika tekanan udara/gasdalam botol baja melebihi tekanan


kerja yang diizinkan maka sebagian gas/udaraakan keluar dari tabung sehingga
tekanan turun kembali ke tekanan kerja yangdiizinkan adalah fungsi dari....
a. Katup pelindung
b. Katup penutup
c. Alat anti guling
d. Botol baja
e. Gas oksigen

7. Adapun langkah-langkah dalam melakukan pemeriksaan dan pengujian dalam proses


pembuatan pesawat uap dan bejana tekan yakni...
a. Pemeriksaan dokumen teknik yang disyaratkan untuk pemasangandana
b. Pemeriksaan unit atau komponen
c. Pemeriksaan teknis menyeluruh saat perakitan dan akhir perakitan
d. Pencatatan pada Buku Akte Ijin Pemakaian
e. Pemeriksaan bahan baku/material yang akan digunakan untukpembuatan
unit atau komponen (pemeriksaan awal)

8. Kegiatan pemeriksaan dan pengujian prosedur penerbitan izin pemakaian pesawat


uapmencakup beberapa tahap yaitu, kecuali...
a. Prosedur pemeriksaan dan pengujian berkaitan dengan reparasi
danmodifikasi
b. Pemeriksaan data
c. Pemeriksaan visual dengan menggunakan checklist terhadap seluruhkomponen
dan dimention check / ketebalan
d. Pemeriksaan tidak merusak terhadap sambungan las
e. Hydrostatis test dan steam test

9. Pot Boiler atau Haycock BoilerMerupakan boiler dengan desain paling sederhana
dalam sejarah, mulai diperkenalkan pada abad ke....
a. 17
b. 18
c. 19
d. 20
e. 21

1.
10. Di bawah ini yang merupakan boiler dengan desain paling sederhana adalah...
a. Pot boiler atau haycock boiler
b. Ketel uap pipa api (fire tube boiler)
c. Ketel uap pipa air (water tube boiler)
d. Kombinasi boiler pipa-api dengan pipa air firebox
e. Ketel uap listrik (electric boiler)

11. Di bawah ini manakah yang termasuk dalam fungsi katup pengaman (safety valve)
dalam perlengkapan pengaman pesawat uap?
a. untuk membuang uap apabila tekanan nya melebihi tekanan yang telah
ditentukan
b. untuk melihat tinggi air sehingga memudahkan pengontrolan air dalam ketel
selama operasi
c. sebagai alat untuk membuka dan menutup aliran uap ketel yang terbuat dari bahan
tahan panas dan tekanan tinggi
d. untuk membantu meningkatkan tekanan dalam pesawat uap
e. untuk membantu menurunkan jumlah air

12. Warna kuning pada standar warna bejana tekan digunakan untuk jenis gas....
a. Gas oksigen
b. Gas hidrogen
c. Gas nitrogen
d. Gas-gas beracun
e. Gas hydrocarbon

13. Dasar hukum penerapan K3 pesawat uap dan bejana tekan adalah sebagai berikut..
a. UU uap No. 1930
b. Peraturan uap 1930
c. Permenaker No. Per 01/Men/1982, No. Per 02/Men/1982 dan No. Per
01/Men/1988
d. UU No 1 tahun 1970
e. Benar semua

14. Apa standar warna bejana tekan untuk jenis Gas Nitrogen:
a. Biru muda
b. Kuning muda
c. Abu-abu
d. Merah
e. Hitam

15. Dibawah ini merupakan syarat-syarat bejana tekan kecuali...


a. Dilengkapi tutup katup pelindung tutup
b. Dilengkapi dengan katup penutup termasuk APAR
c. Konstruksi cukup kuat
d. Dilengkapi alat anti guling
e. Dilengkapi tanda pengenal dan warna

16. Apa saja sumber bahaya uap, kecuali...


a. Mamoter tidak berfungsi dengan baik yang mengakibatkan keracunan
b. Safety valve tidak berfungsi mengakibatkan tertahannya tekanan
c. Tidak berfungsinya pompa air pengisi ketel
d. Boiler yang sudah tua sehingga sudah tidak memenuhi syarat
e. Terjadi pemanasan berlebihan karena kelebihan produksi uap

17. Jenis katel uap yang pada sisi pipa diisi oleh air sedangkan sisi barrel menjadi tempat
terjadinya proses pembakaran dan memiliki kecepatan yang tinggi dalam
memproduksi uap air tetapi tidak banyak memiliki cadangan uap air didalamnya
disebut....
a. Katel uap listrik (Electric Boiler)
b. Kombinasi Boiler Pipa-Api dengan Pipa-Air Firebox
c. Ketel uap pipa air (Water Tube Boiler)
d. Ketel uap pipa api (Fire Tube Boiler)
e. Pot boiler / Haycoc boiler
18. Pemeriksaan visual pada setiap pesawat uap yang baru bertujuan untuk
mengetahui.......
a. Kondisi seluruh alat perlengkapan pengamanannya
b.Kondisi seluruh bagian konstruksi dan seluruh alat perlengkapan
pengamanannya
c. Kondisi sisi luar dan seluruh alat perlengkapan pengamanannya
d. Kondisi seluruh pengamanannya
e. Kondisi seluruh sisi dalam dan luar perlengkapan

19. Kekurangan air di dalam ketel uap pada saat sedang dioperasikan dapat
mengakibatkan......

a. Terjadinya kenaikan temperature air


b. Terjadinya overheating dan peledakan
c. Terjadinya kenaikan tahanan kerja
d. Terjadi gangguan ketel uap
e. Terjadi kenaikan temperature suhu

20. Air receiver tank ( bejana angin compressor ) yang dipakai di BUMN/Swasta harus
diriksa-ujikan kepada yang berwenang, minimal.....
a. Sekali setiap 5 tahun dan jika isinya Chlorine (campuran/senyawa dg
Chlorine ), minimal sekali tiap 2 tahun
b. Sekali setiap 3 tahun
c. Sekali setiap 4 tahun
d. Sekali setiap 1 tahun
e. Setiap tahun

21. Peledakan pada ketel uap dapat terjadi karena.......


a. Tinggi air di dalam ketlel uap di bawah batas aman
b. Peledakan hanya terjadi bila tingkat pengaman tidak bekerja
c. Tidak mempunyai thermometer
d. Semua jawaban benar
e. Tidak ada nya pengawasan

22. Fungsi peranan ahli K3 pesawat uap dan bejana tekan adalah pengawasan dan control
untuk...
a. Mengelola risiko yang mungkin timbul
b. Melakukan prosedur K3
c. Mempelajari dan memahami keadaan K3
d. Mengetahui dasar K3 diperusahaan
e. Mencegah angka kesakitan diperusahaan tersebut

23. Proses pembakaran dengan berbagai macam jenis bahan bakar, terdapat jenis bahan
bakar yang digunakan salah satunya ialah bahan baka padat, apa saja bahan bakar pdat
tersebut...
a. Solar
b. Bensin
c. Liquid natural gas (LNG)
d. Batu bara
e. Nitrogen

24. Boiler dengan desain paling sederhana diperkenalkan pada abd ke-18 dengan
menggunakan volume air besar tapi hanya bisa memprodukdi pada tekanan rendah
merupakan boiler....
a. Ketel uap pipa api
b. Ketel uap pipa air
c. Ketel uap listrik
d. Kombinasi boiler pipa-api dengan pipa air firebox
e. Pot boiler atau haycock boiler

25. Alat yang bekerja membuang uap apabila tekanannya melebihi dari tekanan yang
telah ditentukan merupakan fungsi dari...
a. Gelas penduga
b. Kran uap induk
c. Katup pengaman
d. Ketel uap
e. Bejana tekan

26. Ketel uap yang mengalami temperatur berlebih (over heating) adalah
disebabkan oleh.....
a. Tingkap pengaman tidak bekerja
b. Kapasitas pengaman tidak bekerja
c. Tinggi air didalam ketel uap di bawah batas aman
d. Jawaban a, b dan c benar
e. Salah semua

27. Pada saat akan membersihkan ketel uap yang masih dalam operasi.....
a. Ketel uap dimatikan dan airnya dibuang sebagian
b. Ketel uap dimatikan dan airnya langsung dibuang
c. Ketel uap dimatikan dan airnya didinginkan baru dibuang
d. Ketel uap dimatikan, uapnya dan langsung airnya dibuang
e. Ketel uap dimatikan uap dan air nya langsung dibuang

28. Tingkat pengaman pada pesawat uap dan bejana tekan berfungsi untuk....
a. Menahan tekanan
b. Mengukur tekanan
c. Membuang air berlebih
d. Membuang uap secara otomatis apabila terjadi tekanan lebih
e. Membuang air dan uap yang berlebih

29. Apakah dibenarkan setiap orang / tenaga kerja dapat melakukkan pelayanan
terhadap ketel-ketel uap....
a. Tidak dibenarkan karena pekerja harus mempunyai ketrampilan khusus
b. Dibenarkan karena setiap orang dapat melakukan bermacam-macam pekerja
c. Dibenarkan karena memenuhi printah dari pimpinan pabrik / perusahaan
d. Jawaban a, b dan c salah
e. Benar semua

30. Dasar hukum penerapan K3 Pesawat Uap dan Bejana bertekanan adalah....
a. UU. Uap 1930, UU.No.1 tahun 1970.
b. Peraturan Uap 1930
c. Permenaker No.Per.01/Men/1982,No.Per.02/Men/1982 dan No. Per.
01/Men/1988
d. Jawaban a, b dan c benar
e. Salah semua

Anda mungkin juga menyukai