Anda di halaman 1dari 43

PENGANGGARAN DANA SESUAI ATURAN PEMERINTAH

DASAR HUKUM
Undang–Undang Dasar (UUD) 1945
Pasal 23:
(1) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebagai wujud dari pengelolaan keuangan
negara ditetapkan setiap tahun dengan undang–undang dan dilaksanakan secara terbuka
dan bertanggung jawab untuk sebesar–besarnya kemakmuran rakyat;
(2) Rancangan Undang–Undang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara diajukan oleh
Presiden untuk dibahas bersama Dewan Perwakilan Rakyat dengan memperhatikan
pertimbangan Dewan Perwakilan Daerah
Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003
tentang Keuangan Negara
Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004
tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional
Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004
tentang Perbendaharaan Negara
Peraturan Presiden Nomor 40 Tahun 2006
tentang Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional
Peraturan Pemerintah Nomor 90 Tahun 2010
tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 136 Tahun 2014
tentang Petunjuk Penyusunan dan Penelaahan RKAKL
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 171 Tahun 2013
tentang Petunjuk Penyusunan dan Pengesahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 257 Tahun 2014
tentang Tata Cara Revisi Anggaran Tahun Anggaran 2015

SIKLUS APBN
PERENCANAAN ANGGARAN
1. PROSES ANGGARAN
Tahun 2018 Pemerintah mengalokasikan anggaran DAK Bidang Kesehatan sebesar
Rp. 26,005,347,699,000,- (dua puluh enam triliun lima milyar tiga ratus empat puluh tujuh
juta enam ratus sembilan puluh sembilan ribu rupiah) terdiri dari DAK Fisik sebesar Rp.
17,454,114,999,000-, (tujuh belas triliun empat ratus lima puluh empat miliar seratus empat
belas juta sembilan ratus sembilan puluh sembilan ribu rupiah) dan DAK Nonfisik sebesar
Rp. 8.551.232.700.000,- (delapan triliun lima ratus lima puluh satu milyar dua ratus tiga
puluh dua juta tujuh ratus ribu rupiah). Dengan meningkatnya anggaran DAK Bidang
Kesehatan Tahun Anggaran 2018 untuk kegiatan DAK fisik dan nonfisik, diharapkan dapat
mendukung pembangunan kesehatan di daerah yang sinergis dengan prioritas nasional.

ALOKASI DAK FISIK TAHUN 2018

Anda mungkin juga menyukai