Anda di halaman 1dari 2

Fraktur Tibia Fibula

Epidemiologi
- Fraktur diafisis tibula dan fibula merupakan fraktur tulang panjang yang umum
- Pada populasi prevelansi 26 fraktur per 100000 ppopulasi pertahun
- Laki-laki lebih sering kejadiannya disbanding perempuan dengan insiden laki-laki 41 per
100000 dan perempuan 12 per 100000
Anatomi
- Tibia adalah tulang panjang tubular dengan triangu;ar cross section. Memiliki pinggiran
anteromedial subcutaneous dan diikat 4 compartment fasia (anterior, lateral, posterior
dan deep posterior)
- Pembuluh darah yang mensuplai untuk arteri adalah arteri tibial posterior, arteri
peroneal,
- Fibula memiliki peran weigh bearing 5-17%
- Saraf peroneal melewati leher fibula yang mana lokasi dekat dengan subkutan
Mekanisme injury
- Langsung
Hig energy, penetrating, bending
- Tidak langsung
Mekanisme torsional, fraktur stress berulang
Evaluasi klinis
- Pemeriksaan fisik muskulosletal Look feel move (lihat di mmn)
- Evaluasi status neurovascular (dorsalis pedis dan posterior tibia arteri, nervus tibiak dan
common peroneal)
- Evaluasi jaringan lunak
- Compartment syndrome
- Cedera ligament
Evaluasi radigraphi
- Tibia AP lateral tampak angkle dan knee joints
Klasifikasi fraktur terbuka Gustilo
Tipe I yaitu fraktur terbuka dengan luka kurang dari 1 cm, tulang yang muncul ke kulit bersih,
jaringan lunak mengalami kerusakan kecil, tidak hancur, biasanya berupa transversal
sederhana atau oblik dengan sedikit comminution; Tipe II yaitu fraktur terbuka dengan laserasi
lebih dari 1 cm, tidak ada kerusakan jaringan lunak yang ekstensif atau kontusio, keretakan
sedang dan kontaminasi sedang; Tipe III yaitu fraktur terbuka dengan jaringan lunaknya
mengalami kerusakan ekstensif, kontaminasi derajat tinggi IIIa minimal periosteal stripping, IIIb
dengan periosteal stripping IIIc : cedera vaskular:
Terapi
Nonoperatif
Long leg cast untuk minimal pergeseran dan komintif, setelah 4-6 minggu diganti
dengan patella-bearing cast
Operatif
- Intramedullary nailing
- Flexible nailing
- External fiksasi
- Plate and crew
Komplikasi
- Malunion
- Nonunion
- Infeksi
- Compartment syndrome
- Embolism lemak

Anda mungkin juga menyukai