Anda di halaman 1dari 3

OUT LINE KTSP SMK

2017

I. BAGIAN AWAL
1. COVER
Cover memuat :
a. Logo Provinsi (Kanan) dan Logo Sekolah (Kiri)
b. Judul Kurikulum SMK .....
c. Tahun Pembelajaran 2017/2018
d. Alamat Sekolah

2. Lembar Persetujuan Pengawas Pembina


3. Lembar Pengesahan/Penetapan
- Kepala Sekolah
- Ketua Komite Sekolah
- Kepala Bidang Pembinaan SMK a.n. Kepala Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan Provinsi Banten
4. Kata Pengantar
5. Daftar Isi
6. Daftar Tabel
7. Daftar Lampiran

II. BAGIAN UTAMA


BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Dasar Hukum
C. Tujuan Penyusunan KTSP
D. Prinsif penyusunan KTSP

BAB II. TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN


A. Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan
B. Visi dan Misi SMK
1. Visi dan Misi Sekolah
2. Visi dan Misi Kompetensi Keahlian
C. Tujuan Sekolah
1. Tujuan Sekolah
2. Tujuan Kompetensi Keahlian
D. Profil Lulusan
E. SKL Kompetensi Keahlian
F. Deskripsi KKNI Level 2 atau 3
G. Deskripsi Standar Kompetensi PMK 3 dan 4 tahun
berdasarkan KI

BAB III. STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM


A. Struktur Kurikulum KTSP SMK
B. Kompetensi Mata Pelajaran
1. Deskripsi Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Muatan
Nasional (A)
2. Deskripsi Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Muatan
Kewilayahan (B)
3. Deskripsi Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran
Peminatan Kejuruan (C)
a. Dasar Bidang Keahlian (C1)
b. Dasar Program Keahlian (C2)
c. Kompetensi Keahlian (C3)
C. Program Muatan Lokal ( Muatan Kewilayahan )
1. Jenis dan strategi pelaksanaan muatan lokal yang dilaksanakan
sesuai dengan kebijakan daerah ( Peraturan Gubernur )
2. Jenis dan strategi pelaksanaan muatan lokal yang dikaksanakan
sesuai kebutuhan peserta didik dan karakteristik sekolah
D. Strategi Pelayanan Bimbingan dan Konseling.
E. Kegiatan Ekstra Kurikuler
F. Pengaturan Beban Belajar
G. Peraturan Akademik terdiri
1.Kriteria Ketuntasan Minimal
2. Kriteria Kenaikan Kelas
3. Kriteria Kelulusan dari Ujian Sekolah
4. Kriteria Kelulusan dari Satuan Pendidikan
H. Kalender Pendidikan
1. Pengaturan Tentang Permulaan Tahun Pembelajaran
2. Pengaturan Waktu Belajar Epektif
3. Pengaturan Waktu Libur (Jeda Tengah Semester, Antar semester, Libur
Akhir Tahun Pelajaran, Libur Keagamaan dan Libur Nasional)
4. Kegiatan Khusus Sekolah
5. Libur Khusus Sekolah
BAB IV. PENUTUP
III. LAMPIRAN – LAMPIRAN
1. SK Tim Pengembang Kurikulum dan Uraian Tugas TPK
2. Laporan Hasil Analisis Konteks /Analisis Swot terhadap Kondisi riil
Sekolah
3. Hasil Validasi Pengawas Pembina

DOKUMEN II
Dijilid terpisah dengan Dokumen I
1. Lampiran I Kumpulan Dokumen Silabus Mata Pelajaran termasuk Silabus Mulok
(walaupundokumen ini disiapkan oleh Pemerintah dan atau pemerintah daerah,
satuan pendidikan harus memiliki dokumen yang wajib ada di sekolah)
2. Lampiran II Kumpulan RPP untuk semua mata pelajaran pada setiap tingkat kelas (
Jika dipisahkan dapat diberi judul Lampiran II-a Kumpulan RPP Kelas X, Lampiran II-
b Kumpulan RPP Kelas XI, Lampiran II-c Kumpulan RPP Kelas XII).
3. Lampiran III Pedoman Penjurusan*)/Peminatan**)
4. Lampiran IV Pedoman Pembelajaran
5. Lampiran V Pedoman Penilaian
6. Lampiran VI Pedoman Muatan Lokal
7. Lampiran VII Pedoman Pengembangan Diri/Ekstrakurikuler

Anda mungkin juga menyukai