Anda di halaman 1dari 14

SETTING DAN PEMBUATAN FILE TERRASYNC

Setelah tampil Start Menu Windows

Klik Ikon ”Start”

Klik Ikon ”TerraSync”

Setelah Tampil Menu TerraSync dan ada tanda koneksi,


terdengar Nada ( Speaker Aktif )

Tanda Koneksi
Pada “Status”
Klik Tanda Panah, pilih ”Setup”

Setting untuk, Coordinate System, Units, Real Time Settings, GPS Setting, Logging
Settings. ( Setting ini biasanya dilakukan 1 kali saja, kecuali ada perubahan )

Coordinate System Units

Real Time Setting Logging Setting

1
Membuat File Baru Dan Pengambilan Data ( Data Collect ) dengan
Atribut Generik / Default
Pada “Setup”
Klik Tanda Panah, pilih ”Data”, di bawahnya ada menu New ( Create New Data File )

Pada File Type : Pilih “Rover”

Pada Location : Pilih “Default” internal memori atau “SD MMC” eksternal memori

Pada File Name : Ketikkan nama file

Pada Dictionary Name : Pilih Generic

Klik Tab ”Create” ( Pojok Kanan Atas )

Tampil ”Data-Collect”

Pada Tab ”Options”


Klik Tanda panah
Klik ”Log Later”

2
Klik ”Point Generic”

Klik Tab ”Create”

Ketikkan pada baris comment : Keterangan dari objek yang diambil

Klik Tab ”Log”

Tab Log berubah menjadi


Pause, ada hitungan angka
yg bergerak min. 5

Pada Pojok Kanan Atas Akan terlihat angka yang terus bertambah menunjukkan sedang logging
Data. Setelah cukup sekitar 5 atau lebih.

Klik Tab ”OK”

Maka data sudah tersimpan, untuk mengeceknya


Klik ”Data”, pindahkan ke ”Map”

3 24
Tampilan dengan menggunakan ActiveSync

Kemudian Klik Cancel ( tanpa melakukan sinkronisasi ) Klik ”Map” pindahkan ke ”Data”
Setelah itu muncul tampilan seperti dibawah ini :
Maka akan tampil ”Data - Update”

Untuk melakukan transfer file melalui copy dan paste, Klik Explore.
Untuk Instalasi aplikasi ke alat Geo Explorer lakukan sesuai petunjuk dalam CD yang sudah
dimasukkan ke komputer.

Tampilan dengan menggunakan Windows Mobile Device Center

Klik ”Update” pindahkan ke ”Collect Features”

Kemudian Klik Connect without setting up your device ( tanpa sinkronisasi ).


Untuk transfer file melalui copy dan paste Klik File Management.

23 4
Untuk mengambil data selanjutnya baik itu, Line-Generic maupun Area-Generic Software untuk Koneksi dengan Komputer

Untuk melakukan instalasi aplikasi, atau transfer file data pada alat Geo XT, Geo XM dengan sistem
operasi Windows Mobile, untuk koneksi terhadap komputer diperlukan software yaitu :
Pengambilan Data Tingkat Lanjut Dengan Pembuatan Data
- Untuk komputer dengan sistem operasi Windows® Vista, dengan menggunakan Windows Mobile
Dictionary ( Attribut ) Device Center ( WMDC ).
- Untuk komputer dengan sistem operasi Windows® XP atau 2000, dengan menggunakan Microsoft
Active Sync
Pembuatan File Dictionary
! Perhatian - Untuk menghindari sinkronisasi dengan jumlah data yang besar antara alat Geo XT, Geo
( Pembuatan Feature dan Attribut untuk Point, Line, Area ) XM dan komputer, Trimble menyarankan untuk koneksi ke komputer tanpa membentuk Partnership.

Instalasi Windows Mobile Device Center


Pada ”Status” Untuk windows vista biasanya sudah ada driver untuk sistem operasi Windows Mobile, sehingga bisa
Klik Tanda Panah melakukan transfer file dari alat Geo XT, Geo XM dengan komputer.
Klik ”Data”
Pada saat akan melakukan instalasi aplikasi software pada Geo XT, Geo XM maka diperlukan Windows
Mobile Device Center 6 yang diinstalkan pada komputer.
Pada ”New” Pada Juno Series Getting Started Disc sudah tersedia.
Klik Tanda Panah
Klik ”File Manager” Instalasi Microsoft Active Sync

File nya sudah tersedia pada Juno Series Getting Started Disc. Untuk mengambil file terbaru ada pada
situs www.microsoft.com/windowsmobile/activesync/default.mspx

Mengkoneksikan Geo Explorer Series dengan Komputer

Langkah – langkahnya adalah :


1. Pastikan alat Geo Explorer dan Komputer sudah dihidupkan
2. Pastikan sudah terinstal software untuk koneksi
3. Hubungkan kabel data USB pada alat Geo Explorer dengan komputer

Pada Baris ”Choose File Type” ( Data Files )


Klik Tanda Panah
Klik “Dictionaries”

Setelah terkoneksi maka dikomputer akan muncul tampilan seperti di bawah ini

5 22
Pada ”Options”
Klik Tanda Panah
Klik ”New dictionary”

Pada ”Create dictionary file : ”


Ketikkan Nama File untuk Dictionary
Klik Tab ”OK”

Atau Kita bisa buat folder dulu di My Documents.

Tampil Menu Dictionary


Klik “Edit” ( Kiri Bawah Layar )
21 6
Klik ”New Feature” Untuk merubah ( convert ) ke SHP, sehingga bisa dibuka di
Software ArcView, ArcGis

”Dalam posisi tidak membuka file”

Klik Data, pilih File Manager

Pada ”Feature Name :”


Ketikkan Nama untuk Objek Titik yang akan diambil, (Misal : Bangunan, Pohon, Tiang Listrik dll.
)
Klik Tanda Keyboard ( Kanan Bawah layar )

Klik “Option”, pilih ”write data to shape”

Pada ”Feature Classification”


Klik ”Point”

Klik Tab ”OK”

Tampilan kembali ke Menu Dictionary


Klik ”Edit” Pilihan ntuk menyimpan data, misal ”My Document”, “Personal”
Klik ”New Attribute”

7 20
Pada “Type”
Klik “Text”
Klik Tab “Add”
Klik ”Update” pindahkan ke ”Collect Features”
Pada “Data”, Klik “Nav” – Klik “Waypoints”, Pada “Options” – Klik ”Clear Nav Targets”

Pada “Attribute Name”


Pilih Titik Lain untuk melakukan navigasi selanjutnya Ketikkan attribut untuk objek tersebut ( Misal : Nama )
Klik Ikon Keyboard untuk mengetik huruf
Geser Layar ke bawah
Klik Tab “OK”

Untuk atribut Menu


Klik “Menu”
Klik “Add”

Pada “Attribute Name“


Ketikkan Misal JENIS

Klik “New“

Pada “Attribute Value“


Ketikkan misal KANTOR

19 8
Tab Log berubah menjadi
Pause, ada hitungan angka
yg bergerak min. 5

Klik Tab “Close“ Pada Pojok Kanan Atas Akan terlihat angka yang terus bertambah menunjukkan sedang logging
Data. Setelah cukup sekitar 5 atau lebih.

Untuk atribut Foto Klik Tab ”OK”


Klik “File Name” Maka data sudah tersimpan, untuk mengeceknya
Klik “Add”

Klik ”Data”, pindahkan ke ”Map”

Pada “Attribute Name”


Ketikkan ( Misal : Foto )
Klik “OK”

Bila sudah cukup untuk satu objek dan atribut-atributnya


Klik Tab “Close”

Maka akan tampil ”Data - Update”

9 18
Tampilan Kembali ke Menu Dictionary
Klik Tab “Save” ( Atas Layar )

Keterangan : Untuk pembuatan Feature / objek Line, Area Klik “Edit” , “New Feature” dan ulangi
seperti pembuatan Feature “Point”

Pada Tab ”Options”


Klik Tanda panah
Klik ”Log Later”
Tampilan Kembali ke Menu Data-Manager
Klik ”Point Generic” Pada “Name” sudah ada nama file dictionary yang baru dibuat.

Klik Tab ”Create”


Pembuatan File baru

Pada “Manager”
Klik Tanda Panah
Klik “New File (T)”

Ketikkan pada baris comment : Keterangan dari objek yang diambil

Klik Tab ”Log”


Tampil Menu Create New Data File

Pada “Location :” ( Default = Internal Memori )


Klik Tanda Panah untuk Pilihan “SD MMC” ( Eksternal Memori )

Pada ”File Name : ”


Ketikkan Nama File yang diinginkan, misal nama lokasi

Pada ”Dictionary Name : ”


Klik Tanda Panah
17 10
Klik Nama File Dictionary yang sudah dibuat
Klik Tab ”Create” ( Kanan Atas Layar ) Lakukan pergerakan sehingga ada arah untuk mendekati lokasi Titik yang dicari, akan terdengar
nada bila sudah mendekati target.
Tampilan ke Menu Data – Collect

Setelah Fix , Titik Tadi bisa disimpan ulang, Pada ”Nav” – Klik ”Data”

Pada Tab ”Options”


Klik Tanda panah
Klik ”Log Later”

Pada ”Choose Feature :”


Klik Nama Objek Titik yang akan diambil
Klik Tab ”Create”

Pada attribut Type text ( Misal : Nama )


Ketikkan Nama Objeknya

Pada attribute Foto


Klik Ikon Camera
Tampil di Layar Camera sudah aktif

Tampil ”Data-Collect”

11 16

     
Tekan Tombol Camera 1 kali ( Kanan Atas )

Setelah terlihat kotak dan terdengar nada, kemudian Ikon Proses Loading
Hasilnya akan tampil Pada ”Foto : ” dengan nama file img....

Untuk Edit Nama file Image


Sebelah Ikon Camera Klik Tanda Panah Ke Kanan
Klik ”Menu” ( Kanan bawah Layar )
Klik ”Properties”
Klik Ikon Keyboard
Ketikkan nama file baru
Klik ”ok” ( Kanan atas Layar )
Tampil lambang bendera, Pada “Nav”, Klik ”Map” Klik ”ok” ( Kanan atas Layar )

Pada ”Foto :”
Klik Tanda Panah ke Bawah
Klik Nama file yang sudah dibuat

Perekaman Data Posisi

Pada Bagian atas Layar


( Cek Jumlah Satelit Pada Ikon Satelit ada angka minimal 5, Cek Akurasi Sebelah Kanan Misal
5m )

Klik Tab ” Log ”


Tab berubah menjadi ” Pause ”
Tampil Hitungan Perekaman Posisi ( Pada Kanan atas Layar )
Setelah cukup pada angka 10
Klik Tab ”OK” ( ada Ikon Kotak Merah )
Data sudah terekam

Pada “Map” - Klik “Navigation”, Pada ”Waypoints” – Klik “Navigate” Tampilan kembali ke Menu Data – Collect

Untuk Lihat Hasil Plotnya


Pada “Data”
Klik Tanda Panah
Klik “Map”

Untuk Kembali ke Tampilan Data – Collect

Pada ”Map”
Klik Tanda Panah
Klik ”Data”

Untuk mengakhiri pengambilan data


Klik Tab ”Close”
Klik ”Yes”

Pada ”Data”

15 12
Klik ”Status”

Untuk Keluar dari TerraSync


Klik X ( Kanan Atas Layar )

Pembuatan File dan Input Titik Waypoints Untuk NAVIGASI


Pada “Data”, Klik “Navigation”

Input Koordinat Desimal :


Untuk Koordinat Latitude South pakai tanda minus : -6.256060
Longitude : 106.7777
Altitude : 69.73

Input Koordinat D, M, S :
Latitude : 6 15 21.816 S
Longitude : 106 46 39.720 E
Altitude : 69.73

Klik “New” Tampil Titik yang sudah dibuat, untuk menambah, Klik “Options”, Klik ”New”
Ketikkan Nama File atau sesuai default, Klik Tab“OK”

Pada “Options”, Klik “New”, Ketikkan Nama Titik dan Koordinat, Klik Tab “OK”
Untuk Navigasi ke Titik P1, Klik ”P1”, Klik ”Options” , Klik ”Set Nav Target”

13 14

Anda mungkin juga menyukai