Anda di halaman 1dari 17

RUPTUR

HEPAR
Andry Hamdani
TEKNIK OPERASI
Anatomi
Segmen Hepar
Exposing the Liver
Fiksasi Hepar dilakukan atau dimungkinkan oleh adanya :
1. Ligamen :
• Ligamentum Falciforme hepatis di ventral
• Omentum minus di kaudomedial
• Ligamentum triangulare hepatis sinistra et dextra di lateral dan medial
• Ligamentum coronarii hepatis sinistra et dextra di kranial
• Ligamentum teres hepatis di kaudal
• Ligamentum venosum arantii di kaudal
1. Vena hepatika  Vena ini memfiksasi hepar ke dinding posterokranial kavum
abdominis terhadap vena kava inferior.
2. Desakan negatif dari kavum toraks yaitu adanya daya isap dari tekanan negatif
tadi ke arah ventrokranial, terhadap organ-organ didalam kavum abdomen.
3. Desakan positif dari kavum abdomen yaitu adanya dorongan dari organ-organ
satu dengan yang lainnya didalam kavum abdominis dan oleh kontraksi otot-otot
dinding abdomen.
Exposing the Liver
Bebaskan Ligamen
KONTROL
PERDARAHAN
Identifikasi Ligamentum Hepatoduodenal

Forame
n
Winslo
w
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai