Anda di halaman 1dari 20

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Kepala Seksi Perizinan

2. Kode Jabatan : -

3. Unit Kerja : Bidang Koperasi dan UKM

Eselon IV : A

Eselon III : -

Eselon II : -

Eselon I : -

4. Kedudukan Jabatan Dalam Struktur Organisasi

Kepala Dinas
Perindustrian,
Perdagangan,
Koperasi dan
UKM

Kepala Bidang
Kepala Bidang Kepala Bidang
Koperasi dan
Perindustrian Perdagangan
UKM

Kepala Seksi
Kepala Seksi Kepala Seksi
Perizinan

5. IKHTISAR JABATAN :

Memimpin pelaksanaan tugas Seksi Perizinan dengan


merencanakan, mengkoordinasikan, mendistribusikan, menyelia,
melaksanakan, mengonsep, mengevaluasi, menelaah dan
melaporkan pelaksanaan kegiatan untuk kelancaran layanan
perizinan usaha koperasi dan UKM.
6. URAIAN TUGAS :

a. Menyusun Rencana Kerja Anggaran (RKA) Seksi Perizinan


berdasarkan RPJPD, RPJMD, Renstra, RKPD, rencana kerja
tahunan, rencana program Bidang Koperasi dan UKM dan
skala prioritas dengan menggunakan komputer untuk
kejelasan anggaran dan kegiatan.

b. Menyusun rencana pelaksanaan kegiatan Seksi Perizinan


dengan mengkoordinasikannya kepada kepala Bidang Koperasi
dan UKM dan unit-unit kerja di lingkungan dinas
perindustrian, perdagangan, koperasi dan UKM untuk
ketepatan dan kejelasan kegiatan.

c. Mendistribusikan tugas kepada bawahan di lingkungan Seksi


Perizinan sesuai dengan bidang tugasnya masing-masing agar
semua pekerjaan dapat terlaksana dengan baik.

d. Menyelia pelaksanaan tugas bawahan dengan membimbing,


mengarahkan dan mengawasi bawahan agar pelaksanaannya
sesuai dengan program.

e. Mengkoordinasikan penyusunan informasi perizinan usaha


kepada instansi/unit kerja terkait dengan menyelenggarakan
rapat, pertemuan untuk mengetahui hambatan dan
permasalahan pelayanan.

f. Menyusun pedoman, petunjuk teknis dan standar operasional


prosedur (SOP) tentang pelayanan perizinan dan rekomendasi
berdasarkan kebijakan umum dan ketentuan peraturan
perundang-undangan untuk bahan pembinaan, pengawasan
dan pengendalian.

g. Memberikan layanan perizinan usaha kopersi dan UKM, sarana


usaha dan sarana penunjang usaha koperasi dan UKM
berdasarkan kebijakan umum dan ketentuan peraturan
perundang-undangan untuk kelancaran pelayanan.

h. Melaksanakan pelayanan perizinan Koperasi dan UKM sesuai


dengan pedoman, petunjuk teknis dan ketentuan peraturan
perundang-undangan untuk pendayagunaan pengawasan
usaha perdagangan.

i. Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan Seksi Perizinan dengan


menggunakan instrument yang sudah ditetapkan untuk
mengetahui perkembangan yang dicapai dan sebagai bahan
pengendalian.

j. Mengonsep naskah dinas yang berkaitan dengan Seksi


Perizinan sesuai dengan ketentuan peraturan yang ditetapkan
untuk penetapan pejabat yang berwenang.
k. Membuat telaahan staf paripurna yang berkaitan dengan
permasalahan perizinan sesuai dengan format dan teknik
pembuatan telaahan staf yang telah ditentukan untuk bahan
pengambilan keputusan kepala Bidang Koperasi dan UKM.

l. Menyusun dan mengajukan laporan pelaksanaan tugas kepada


atasan sesuai dengan pedoman sebagai bahan
pertanggungjawaban.

m. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai


dengan bidang tugasnya.

7. BAHAN KERJA :

No. Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

a. Disposisi atau perintah Dasar Pelaksanaan tugas


atasan.

b. Data RPJPD, RPJMD, Sebagai dasar dalam


Renstra, RKPD, rencana kerja perencanaan Seksi Perizinan
tahunan Dinas Perindustrian,
Perdagangan, Koperasi dan
UKM.

c. Data uraian tugas, fungsi dan Panduan teknis pelaksanaan


uraian jabatan Seksi tugas
Perizinan

d. Hasil kerja bawahan. Sebagai bahan penilaian


bawahan

e. Naskah dinas yang ditujukan Legalitas naskah dinas


pada Seksi Perizinan

f. Data DPA dan realisasi Sebagai bahan penyusunan


program Dinas Perindustrian, laporan
Perdagangan, Koperasi dan
UKM tahun berkenan.

8. PERANGKAT/ALAT KERJA :

No. Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

a. ATK Sarana tulis menulis

b. Dokumen RPJPD, RPJMD dan Menyusun rencana Bidang


RKPD Kabupaten Yahukimo Koperasi dan UKM Seksi
Bidang Koperasi dan UKM . Perizinan
c. Dokumen RENSTRA, RKT dan Melaksanakan rencana Seksi
rencana program Bidang Perizinan
Koperasi dan UKM.

d. Perangkat komputer. Sarana untuk mengetik dan


menyimpan database

e. DPA Dinas Perindustrian, Penganggaran


Perdagangan, Koperasi dan
UKM tahun berkenan.

f. Dokumen uraian tugas, fungsi Teknis melaksanakan tugas


dan uraian jabatan Seksi
Perizinan

g. Dokumen peraturan Acuan untuk menyusun


perundang-undangan yang dokumen perencanaan
berkaitan dengan informasi
harga pasar dan Pendaftaran
perusahaan.

h. Pedoman / petunjuk teknis Pelayanan Perizinan


pelayanan perizinan

9. HASIL KERJA :

No. Hasil Kerja Satuan Hasil

a. RKA Rencana

b. Rencana Kegiatan Rencana

c. Distribusian tugas Tugas

d. Seliaan pelaksanaan tugas Tugas


bawahan.

e. Koordinasian penyusunan Rapat


informasi perizinan usaha

f. Pedoman, petunjuk teknis dan Dokumen


standar operasional prosedur
(SOP) tentang pelayanan
perizinan dan rekomendasi.

g. layanan perizinan usaha kopersi Dokumen


dan UKM, sarana usaha dan
sarana penunjang usaha koperasi
dan UKM

h. Pelayanan perizinan Kegiatan


i. Evaluasian kegiatan Seksi Kegiatan
Perizinan.

j. Konsep naskah dinas. Dokumen

k. Telaahan staf paripurna yang Dokumen


berkaitan dengan permasalahan
informasi dan pendaftaran
perusahaan

l. Laporan hasil pelaksanaan tugas. Laporan

m. Tugas lain Tugas

10. TANGGUNG JAWAB :

a. Kebenaran dan ketepatan Rencana Kerja Anggaran Seksi


Perizinan

b. Kebenaran dan ketepatan perizinan.

c. Kerahasiaan naskah dinas yang sifatnya rahasia.

d. Keharmonisasn hubungan kerjasama bawahan di lingkungan


Seksi Perizinan

e. Kebenaran dan ketepatan laporan pelaksanaan tugas

11. WEWENANG :

a. Memeriksa hasil kerja bawahan.

b. Menilai perizinan

c. Memanfaatkan dan mengarahkan sumber daya yang tersedia


di lingkungan Seksi Perizinan

d. Menegur bawahan yang tidak disiplin.

e. Meminta dan memberi informasi yang berkaitan dengan


bidang tugasnya.

12. KORELASI JABATAN :

No. Nama Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal

a. Kepala Bidang Dinas Menerima arahan


Koperasi dan Perindustrian, dan melaporkan
UKM Perdagangan, pelaksanaan tugas.
Koperasi dan UKM.
b. Kepala Seksi. Bidang Koperasi Koordinasi
dan UKM pelaksanaan tugas.

c. Para pejabat Seksi Perizinan Memberikan


fungsional umum. arahan dan
menerima laporan
pelaksanaan tugas.

d. Pihak-pihak yang Koperasi dan Layanan perizinan


berkepentingan. UKM/ Masyarakat usaha

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA :

No. Aspek Faktor

a. Tempat Kerja Dalam ruangan

b. Suhu Dingin

c. Udara Bersih

d. Keadaan ruangan Tertutup

e. Letak Rata dan ramai

f. Keadaan tempat kerja Keadaan tempat kerja kondusif.

g. Penerangan Terang

h. Suara Tenang/berisik suara manusia

i. Getaran Alam/jarang bergetar.

14. RESIKO PEKERJAAN

a. -

b. -

15. SYARAT JABATAN

a. Pangkat : Penata Muda Tingkat I ( III/b)

b. Pengetahuan Kerja : 1) Memahami peraturan perundang-


undangan di bidang perizinan usaha

2) Memahami SOP Perizinan usaha

3) Memahami uraian tugas dan fungsi


unit-unit kerja di lingkungan Dinas
Perindustrian, Perdagangan dan
Koperasi
c. Keterampilan : 1) Cakap berkoordinasi,
berkomunikasi, dan bekerjasama
dengan orang lain.

2) Cakap melayani perizinan usaha

3) Dapat mengoperasikan komputer.

d. Pendidikan Formal : S-1 Perindustrian / Manajemen


Minimal

e. Pelatihan / Kursus : 1) Diklat Pimpinan Tingkat IV.

2) Perencanaan Program

3) Telaahan staf paripurna.

4) Analisis usaha Koperasi dan UKM

f. Pengalaman Kerja : Staf Seksi Perizinan selama 2 tahun

g. Bakat Kerja : 1) Verbal : mampu memahami arti


kata-kata dan menggunakannya
secara efektif. Mampu memahami
bahasa, memahami hubungan
antara kata-kata dan memahami
arti keseluruhan kalimat dan
paragraf, meliputi lisan dan tertulis.

2) Numerik : mampu melakukan


operasi aritmetik secara cepat dan
akurat.

3) Kecekatan Jari : mampu


menggerak-kan jari dan
menggerakkan objek-objek kecil
dengan jari secara cepat, cermat
dan tepat.

h. Temperamen Kerja : 1) Ide : mampu menyesuaikan diri


dengan kegiatan yang mengandung
penafsiran perasaan (Feeling),
gagasan (Idea), atau fakta (Fact) dari
sudut pandangan pribadi.

2) Orang : mampu menyesuaikan diri


dalam berhubungan dengan orang
lain (dealing with people) lebih dari
hanya penerimaan dan pemberian
instruksi.
3) Cek : mampu menyesuaikan diri
dengan kegiatan pengambilan
kesimpulan, pembuatan
pertimbangan atau pembuatan
keputusan berdasarkan kriteria
yang dapat diukur atau yang dapat
diuji.

i. Minat Kerja : 1) Menyenangi kegiatan-kegiatan yang


berhubungan dengan komunikasi
dan data.

2) Menyenangi kegiatan-kegiatan rutin,


konkrit dan teratur.

j. Kondisi Fisik : Laki-laki atau perempuan.

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN

Waktu
Jumlah Hasil
No. Satuan Hasil Penyelesaian
(Dalam 1 Thn)
(Menit)

a. Rencana 2 72.000

b. Rencana 2 72.000

c. Tugas 4 72.000

d. Tugas 4 72.000

e. Rapat 8 72.000

f. Dokumen 3 72.000

g. Dokumen 2 72.000

h. Kegiatan 2 72.000

i. Kegiatan 1 72.000

j. Dokumen 3 72.000

k. Dokumen 6 72.000

l. Laporan 1 72.000

m. Tugas 1 72.000

17. BUTIR INFORMASI LAIN :

………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Pengadministrasi Perizinan

2. Kode Jabatan : -

3. Unit Kerja : Seksi Perizinan

Eselon IV : -

Eselon III : -

Eselon II : -

Eselon I : -

4. Kedudukan Jabatan Dalam Struktur Organisasi

Kepala Bidang
Koperasi dan
UKM

Kepala Seksi
Kepala Seksi Kepala Seksi
Perizinan

Pengadministrasi
STAF STAF
Perizinan

5. IKHTISAR JABATAN :

Mengadministrasikan izin usaha koperasi dan UMKM dengan


menerima, mencatat, mengetik, menggandakan, mengarsipkan dan
memberikan informasi untuk menunjang pelaksanaan tugas seksi
perizinan.

6. URAIAN TUGAS :

a. Mengadministrasikan surat masuk dan surat keluar dengan


menerima, membaca, mengagendakan, mendisposisikan dan
mengajukannya kepada kepala seksi Perizinan untuk
mendapatkan arahan dan proses lebih lanjut.
b. Mengadministrasikan izin usaha dan sarana penunjang usaha
dengan menerima, memeriksa kelengkapan, mengagendakan
dan menyerahkannya kepada kepala seksi Perizinan untuk
mendapatkan arahan dan proses lebih lanjut.

c. Mengetik surat, dokumen, amplop, rekomendasi dan naskah


dinas lainnya dengan menggunakan perangkat komputer
sesuai konsep dan format untuk kelancaran layanan
administrasi seksi Perizinan

d. Menggandakan surat, dokumen, rekomendasi dan naskah


dinas lainnya dengan menggunakan mesin foto copy sesuai
dengan kebutuhan.

e. Mengarsipkan surat, dokumen, rekomendasi dan naskah dinas


lainnya dengan memberikan kode, klasifikasi dan memasukkan
pada tempat penyimpanan yang ditentukan untuk keamanan
dan kemudahan pencarian apabila diperlukan sewaktu-waktu.

f. Memberikan layanan administrasi kepada pihak yang


memerlukan sesuai keperluannya untuk kelancaran izin usaha.

g. Menyusun dan mengajukan laporan pelaksanaan tugas kepada


atasan sesuai dengan pedoman sebagai bahan
pertanggungjawaban.

h. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai


dengan bidang tugasnya.

7. BAHAN KERJA :

No. Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

a. Disposisi atau perintah Pelaksanaan tugas


atasan.

b. Formulir isian data izin usaha Layanan pengadministrasian


izin usaha

c. Data usaha koperasi dan Pelayanan Informasi Izin


UMKM Usaha

d. Data teknis lainnya yang Pedoman pelaksanaan tugas


berkaitan dengan
administrasi izin usaha

8. PERANGKAT/ALAT KERJA :

No. Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

a. ATK Sarana tulis menulis


b. Perangkat komputer. Sarana untuk mengetik dan
menyimpan database

c. Dokumen peraturan Memproses Perizinan usaha


perundang-undangan yang Koperasi dan UMKM
berkaitan dengan izin usaha.

d. Pedoman / petunjuk teknis Pelayanan administrasi izin


administrasi izin usaha usaha

9. HASIL KERJA :

No. Hasil Kerja Satuan Hasil

a. Administrasian surat, dokumen Dokumen


dan naskah dinas masuk.

b. Administrasian surat, dokumen Dokumen


dan naskah dinas keluar.

c. Ketikan surat, dokumen, naskah Kegiatan


dinas lain dan amplop.

d. Penggandaan surat, naskah dinas Dokumen


dan dokumen.

e. Arsipan surat, dokumen dan Dokumen


naskah dinas lainnya.

f. Layanan administrasi izin usaha Informasi

g. laporan pelaksanaan tugas. Laporan

h. Tugas Lain Tugas

10. TANGGUNG JAWAB :

a. Kebenaran pengadministrasian Izin Usaha

b. Kelancaran layanan administrasi Izin Usaha

c. Kebenaran dan ketepatan laporan pelaksanaan tugas.

11. WEWENANG :

a. Menilai data administrasi perizinan usaha,

b. Meminta dan memberi informasi yang berkaitan dengan


bidang tugasnya.
12. KORELASI JABATAN :

No. Nama Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal

a. Kepala Seksi Bidang Koperasi Menerima arahan


Perizinan dan UKM dan melaporkan
pelaksanaan tugas.

b. Para pejabat Seksi Perizinan Koordinasi


fungsional umum. pelaksanaan tugas.

c. Pihak-pihak yang Koperasi dan Layanan perizinan


berkepentingan. UKM/ Masyarakat usaha

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA :

No. Aspek Faktor

a. Tempat Kerja Dalam ruangan

b. Suhu Dingin

c. Udara Bersih

d. Keadaan ruangan terbuka

e. Letak Rata dan ramai

f. Keadaan tempat kerja Keadaan tempat kerja kondusif.

g. Penerangan Terang

h. Suara Tenang/berisik suara manusia

i. Getaran Alam/jarang bergetar.

14. RESIKO PEKERJAAN

a. -

b. -

15. SYARAT JABATAN

a. Pangkat : Pengatur Muda

b. Pengetahuan Kerja : 1) Memahami perizinan usaha

2) Memahami persyaratan perizinan


usaha

c. Keterampilan : Dapat mengoperasikan komputer.


d. Pendidikan Formal : SMU / DI / DII / DIII Manajemen
Minimal perkantoran/Administrasi perkantoran

e. Pelatihan / Kursus : 1) Administrasi Perkantoran

2) Kursus Komputer Dasar.

f. Pengalaman Kerja : Tidak disyaratkan.

g. Bakat Kerja : 1) Ketelitian : mampu mencerap


perincian yang berkaitan dalam
bahan verbal atau dalam tabel.
Mampu mengetahui adanya
perbedaan-perbedaan huruf-huruf
dan angka-angka dalam copy, dalam
percobaan pencetakan dan lain-
lainnya.

2) Kecekatan Jari : mampu


menggerak-kan jari dan
menggerakkan objek-objek kecil
dengan jari secara cepat, cermat
dan tepat.

h. Temperamen Kerja : Variasi : mampu menyesuaikan diri


untuk melaksanakan berbagai tugas
(Variety), sering berganti (Changing) dari
tugas yang satu ke tugas yang lainnya
yang “berbeda” sifatnya tanpa
kehilangan efisiensi atau ketenangan
diri.

i. Minat Kerja : Menyenangi kegiatan-kegiatan rutin,


konkrit dan teratur.

j. Kondisi Fisik : Laki-laki atau perempuan.

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN

Waktu
Jumlah Hasil
No. Satuan Hasil Penyelesaian
(Dalam 1 Thn)
(Menit)

a. Dokumen 5 72.000

b. Dokumen 2 72.000

c. Kegiatan 3 72.000

d. Dokumen 2 72.000
e. Dokumen 5 72.000

f. Informasi 2 72.000

g. Laporan 1 72.000

h. Tugas 1 72.000

17. BUTIR INFORMASI LAIN :


INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Analis Dokumen Perizinan

2. Kode Jabatan : -

3. Unit Kerja : Seksi Perizinan

Eselon IV : -

Eselon III : -

Eselon II : -

Eselon I : -

4. Kedudukan Jabatan Dalam Struktur Organisasi

Kepala Bidang
Koperasi dan
UKM

Kepala Seksi
Kepala Seksi Kepala Seksi
Perizinan

Analis Dokumen
STAF STAF
Perizinan

5. IKHTISAR JABATAN :

Menganalisis dokumen perizinan usaha koperasi dan UMKM dengan


mengidentifikasi, menganalisis, menyiapkan, membuat pra-konsep
dan melaporkan pelaksanaan tugas untuk memperoleh informasi
kebenaran persyaratan perijinan dan rekomendasi

6. URAIAN TUGAS :

a. Mengidentifikasi dokumen perizinan meliputi usaha koperasi


dan UMKM dengan menerima, memeriksa kelengkapan,
mengagendakan dan menyerahkannya kepada kepala seksi
Perizinan untuk mendapatkan arahan dan proses lebih lanjut.
b. Menganalisis dokumen perizinan meliputi usaha koperasi dan
UMKM sesuai dengan teknik analisis untuk mendapatkan
informasi dokumen perizinan

c. Memberikan informasi dokumen persyaratan perizinan meliputi


usaha koperasi dan UMKM sesuai dengan hasil analisis untuk
penerbitan perizinan.

d. Mengonsep surat dan naskah dinas lainnya yang berkaitan


dengan persetujuan/ penolakan pemberian perizinan sesuai
dengan keperluannya untuk tertip administrasi perizinan.

e. Membuat laporan pelaksanaan tugas kepada atasan baik


secara lisan maupun tertulis sebagai bahan
pertanggungjawaban

f. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai


dengan bidang tugasnya.

7. BAHAN KERJA :

No. Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

a. Disposisi atau perintah Pelaksanaan tugas


atasan.

b. Naskah dinas yang masuk Persetujuan/ Penolakan


Perizinan

c. Data Perizinan Proses analisis

d. Data teknis lainnya yang Pedoman pelaksanaan tugas


berkaitan dengan Dokumen
Perizinan

8. PERANGKAT/ALAT KERJA :

No. Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

a. ATK Sarana tulis menulis

b. Perangkat komputer. Sarana untuk mengetik dan


menyimpan database

c. Dokumen peraturan Menganalisis syarat


perundang-undangan yang dokumen perizinan
berkaitan dengan perizinan

d. Pedoman / petunjuk teknis Menganalisis data


analisis data
9. HASIL KERJA :

No. Hasil Kerja Satuan Hasil

a. Identifikasi Dokumen Perizinan Dokumen

b. Telaahan Dokumen Persyaratan Kegiatan


Perizinan

c. Informasi Dokumen persyaratan Kegiatan


perizinan

d. Konsep surat dan naskah dinas Dokumen


lainnya

e. Laporan pelaksanaan tugas Laporan

f. Pelaksanaan tugas lain Tugas

10. TANGGUNG JAWAB :

a. Kebenaran dan ketepatan analisis perijinan

c. Kebenaran informasi perijinan dan rekomendasi

d. Kebenaran dan ketepatan laporan pelaksanaan tugas.

11. WEWENANG :

a. Menilai data perizinan dan rekomendasi,

b. Meminta dan memberi informasi yang berkaitan dengan


bidang tugasnya.

12. KORELASI JABATAN :

No. Nama Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal

a. Kepala Seksi Bidang Koperasi Menerima arahan


Perizinan dan UKM dan melaporkan
pelaksanaan tugas.

b. Para pejabat Seksi Perizinan Koordinasi


fungsional umum. pelaksanaan tugas.

c. Pihak-pihak yang Lembaga Usaha Informasi Perizinan


berkepentingan. Koperasi dan
UMKM
13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA :

No. Aspek Faktor

a. Tempat Kerja Dalam ruangan

b. Suhu Dingin

c. Udara Bersih

d. Keadaan ruangan terbuka

e. Letak Rata dan ramai

f. Keadaan tempat kerja Keadaan tempat kerja kondusif.

g. Penerangan Terang

h. Suara Tenang/berisik suara manusia

i. Getaran Alam/jarang bergetar.

14. RESIKO PEKERJAAN

a. -

b. -

15. SYARAT JABATAN

a. Pangkat : Pengatur Muda

b. Pengetahuan Kerja : 1) Memahami persyaratan dokumen


perizinan

2) Memahami SOP Perizinan.

c. Keterampilan : Dapat mengoperasikan komputer.

d. Pendidikan Formal : Diploma IV/ S1 Hukum / Administrasi


Minimal

e. Pelatihan / Kursus : 1) Analisis Perizinan

2) Analisis Usaha Koperasi dan UMKM

f. Pengalaman Kerja : Tidak disyaratkan.


g. Bakat Kerja : 1) Ketelitian : mampu mencerap
perincian yang berkaitan dalam
bahan verbal atau dalam tabel.
Mampu mengetahui adanya
perbedaan-perbedaan huruf-huruf
dan angka-angka dalam copy, dalam
percobaan pencetakan dan lain-
lainnya.

2) Kecekatan Jari : mampu


menggerak-kan jari dan
menggerakkan objek-objek kecil
dengan jari secara cepat, cermat
dan tepat.

h. Temperamen Kerja : Variasi : mampu menyesuaikan diri


untuk melaksanakan berbagai tugas
(Variety), sering berganti (Changing) dari
tugas yang satu ke tugas yang lainnya
yang “berbeda” sifatnya tanpa
kehilangan efisiensi atau ketenangan
diri.

i. Minat Kerja : Menyenangi kegiatan-kegiatan rutin,


konkrit dan teratur.

j. Kondisi Fisik : Laki-laki atau perempuan.

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN

Waktu
Jumlah Hasil
No. Satuan Hasil Penyelesaian
(Dalam 1 Thn)
(Menit)

a. Dokumen 5 72.000

b. Kegiatan 5 72.000

c. Kegiatan 5 72.000

d. Dokumen 2 72.000

e. Laporan 1 72.000

f. Tugas 1 72.000

17. BUTIR INFORMASI LAIN :

………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai