Anda di halaman 1dari 65

DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 02.04.

02

RUMAH SAKIT TK. IV Dr. BRATANATA

PANDUAN PRAKTIK KLINIS BEDAH

RUMAH SAKIT TK. IV Dr. BRATANATA JAMBI

TAHUN 2018

ii
DAFTAR ISI

Daftar Isi ......................................................................................................................................... ii


Appendisitis Akut ........................................................................................................................... 1
Peritonitis ........................................................................................................................................ 3
Hemoroid ........................................................................................................................................ 7
Hernia Inguinalis Lateralis ............................................................................................................ 10
Pneumotoraks ................................................................................................................................ 14
Hemathoraks ................................................................................................................................. 17
Luka Bakar .................................................................................................................................... 22
Tetanus .......................................................................................................................................... 28
Varises Tungkai ............................................................................................................................ 35
Fraktur Terbuka ............................................................................................................................ 37
Fraktur Tertutup ............................................................................................................................ 42
Trauma Hepar ............................................................................................................................... 46
Kolelitiasis .................................................................................................................................... 49
Karsinoma Rekti ........................................................................................................................... 51
Karsinoma Lambung ..................................................................................................................... 54
Tumor Jinak Payudara .................................................................................................................. 58
Labioschisis................................................................................................................................... 61

iii
APPENDISITIS AKUT

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Proses inflamasi pada appendiks akibat sumbatan lumen nya (70%)


oleh fecalith, benda asing, tumor, parasit jaringan fibrous. Sekitar
Pengertian
25-30% bukan karena sumbatan didalam lumen tapi ditemui
jaringan limpoid submukosa yang hiperplasi yang dapat
menyebabkan sumbatan

Anamnesis Keluhan nyeri perut periumbilical, mual dan muntah. Beberapa jam
kemudian (4-8 jam) nyeri berpindah ke perut kanan bawah (klasik)
Nyeri tekan pada titik Mc Burney’s, nyeri lepas dan muscle rigidity
pada perut kanan bawah. Pada Apendix retrocaccal nyeri ditemui
pada region flank kanan dan dapat disertai diare dan urinary
PemeriksaanFisik symptom. Pada appendix pelvic nyeri tekan rectum bagian kanan
pada pemeriksaan RT, Rovsing’s dan Psoas sign positif.
Nilai menggunakan Alvarado Score.

1
Pemeriksaan Penunjang Laboratorium Darah Rutin, Urinalisis, Foto Polos
Abdomen, USG, dan CT Scan (a.i pada kasus yang
meragukan)
Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan
anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
Penegakan Diagnosis Diagnosis Banding: Gastrointestinal, Biliari track/
pankreas, Tractus urinarius, Gynecologik, Supradiafragma,
Endocrin/ metabolik, sistem Nervus.

Penatalaksanaan Appendektomi terbuka atau perlaparoskopi

Ad vitam : Dubia adbonam


Prognosis
Ad functionam : Dubia ad bonam
Ad sanationam : Dubia ad bonam
1. Sjamsuhidajat, De Jong W. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ke-3.
Jakarta: EGC; 2012.
Referensi 2. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
press; 2013. p. 1199-1203.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

2
PERITONITIS

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 3

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Peritonitis adalah radang peritoneum parietal oleh iritan yang dapat


berupa nanah, cairan pankreas, cairan usus, empedu, darah dan urin
yang bisa terjadi secara local maupun difus.
Peritonitis terbagi dua :
Pengertian
1. Peritonitis primer : Peritonitis yang terjadi akiat infeksi akut
dari organ seperti pancreas, salpingitis, atau organ
berlumen yang belum mengalami perforasi.
2. Peritonitis sekunder : Peritonitis yang terjadi karena
perforasi dari organ-organ berlumen.
Peritonitis Lokal
 Sakit perut terlokalisir. Contohnya nyeri perut dikanan
bawah.
 Muntah
Anamnesis

3
 Demam
Peritonitis Difus
 Nyeri seluruh perut
 Muntah
 Demam
Peritonitis Lokal
 Nyeri lepas didaerah abdomen yang terlibat
 Nyeri tekan
 Temperature, denyut nadi naik
 Muscle rigid dari dinding perut yang terlibat
Pemeriksaan Fisik Peritonitis Difus
 Nyeri lepas seluruh kuadran abdomen
 Nyeri tekan seluruh abdomen
 Muscle rigid seluruh perut
 Bising usus menurun
 Temperature, denyut nadi naik
Laboratorium Darah Rutin, Urinalisis, Foto Polos Abdomen, USG
dan CT Scan (a.i pada kasus yang meragukan ). Pada foto polos
Pemeriksaan Penunjang abdomen perlu dicari tanda perforasi organ viskus berupa
pneumoperitoneum.
Kriteria Diagnosis 1. Memenuhi kriteria anamnesis diatas
2. Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
Diagnosis Kerja Peritonitis local dan difus
Diagnosis Banding -
Penatalaksanaan Laparotomi Eksplorasi

Prognosis Ad vitam : Dubia ad bonam


Ad functionam : Dubia ad bonam
Ad sanationam : Dubia ad bonam
1. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Referensi
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
press; 2013. p. 1199-1203.

4
2. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United States
of America: McGraw-Hill companies;2017.
3. Townsend CM, Beauchamp RD, Evers BM. Sabiston Textbook
of Surgery: The Biological Basis of Modern Surgical Practice.
(Eds.) 20th. Philadelphia: Elseiver;2016.
4. Sjamsuhidajat, De Jong W. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ke-3.
Jakarta: EGC; 2012.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

5
6
HEMOROID

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


KepalaRumahSakit TK IV
DrBratanataUnang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Cushion atau bantalan jaringan submukosa yang terdiri dari vena,


Pengertian
arteri dan jaringan otot polos yang berlokasi di canalis ani terutama
di lateral kiri, anterior kanan dan posterior

Perdarahan per anus, terutama setelah BAB


Anamnesis Nyeri pada anus
Prolaps benjolan
Gatal
Hemoroid interna
Derajat 1 : Kecil, perdarahan segar setelah BAB
Derajat 2 : Prolaps yang dapat kembali spontan
Derajat 3 : Prolap, tidak dapat dikembalikan dengan bantuan/
manual

7
Derajat 4: Prolap tidak dapat dikembalikan
PemeriksaanFisik Hemoroid Eksterna

Laboratorium darah rutin


Pemeriksaan Penunjang Sigmoideskopi (proktosigmoideskopi)
Foto barium
Kolonoskopi
Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan
anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
Diagnosis banding ; Karsinoma kolorektum, penyakit
Penegakan Diagnosis divertikel, polip, kolitis ulseratifa, prolas rekti, prolas ani,
proktitis spesifik dan non spesifik/ Chron’s disease/
Amubiasis.

Medikal terapi
Scleroterapi
Penatalaksanaan Rubberband ligation
Hermoidektomi untuk derajat 3 dan 4
Ad vitam : Bonam
Ad functionam : Bonam
Prognosis
Ad sanationam : Bonam

1. Sjamsuhidajat, De Jong W. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ke-3.


Jakarta: EGC; 2012.
Referensi 2. Townsend CM, Beauchamp RD, Evers BM. Sabiston Textbook
of Surgery: The Biological Basis of Modern Surgical Practice.
(Eds.) 20th. Philadelphia: Elseiver;2016.
3. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United States
of America: McGraw-Hill companies;2017.

8
Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

9
HERNIA INGUINALIS LATERALIS

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr.Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Penonjolan dari rongga abdomen melalui kanalis inguinalis


Pengertian

Benjolan dilipat paha yang timbul bila melakukan kegiatan yang


Anamnesis menaikkan tekanan intraabdomen ( mengedan, batuk, angkat berat)
Benjolan hilang bila berbaring
Bila sudah ireponibel, benjolan tidak bisa hilang kembali
Bila telah terjadi hernia strangulata keluhan nyeri hebat, mual,
muntah, tidak dapat defekasi

- Finger tes
Menggunakan jari ke-2

10
Dimasukkan lewat skrotum melalui anulus eksternus ke
kanal inguinal. Penderita disuruh batuk. Bila impuls
diujung jari berarti hernia inguinalis lateralis. Bila impuls
PemeriksaanFisik disamping jari hernia inguinalis medialis
- Thumb tes
Anulus internus ditekan dengan ibu jari dan penderita
disuruh mengejan. Bila keluar benjolan berarti hernia
inguinalis medialis. Bila tidak keluar benjolan berarti
hernia inguinalis lateralis

Pemeriksaan Penunjang Laboratorium darah rutin, urinalisis, foto polos abdomen,


USG dan Ct scan (a.i pada kasus yang meragukan)
Penegakan Diagnosis Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan
anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
Diagnosa banding: Hernia ektopia testis, aneurisma
femoral, kista, seroma femoralis, lpoma, lymfadenitis,
abses, hematoma, hydrokel, varikokel, massa testikular,
torsio testis, epididimitis
- .
Dilakukan operasi hernioraphy pada keadaan reponibel/ireponibel.
Penatalaksanaan Incarserata/strangulata: Resusitasi cairan dan elektrolit,
pemasangan NGT, pemasangan kateter urethra, antibiotik
profilaktik, hernioraphy, herniolaparatomi (bila terjadi nekrosis
usus).
Ad vitam : Dubia ad bonam
Ad functionam : Dubia ad bonam
Prognosis
Ad sanationam : Dubia ad bonam

1. Bailey H. Ilmu Bedah Gawat Darut. Edisi 11. Yogyakarta:


1992.
2. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Referensi Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United
States of America: McGraw-Hill companies;2017.

11
Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

12
13
PNEUMOTORAKS

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 2

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Pneumotoraks adalah keadaan dimana terdapatnya udara diluar


paru paru, didalam rongga pleura.
Harus dibedakan dengan bulla atau kista berisi udara di paru,
walaupun bulla dapat menyebabkan udara keluar dari paru dan
Pengertian bersamaan menyebabkan pneumotoraks.
Pneumotoraks berasal dari udara masuk ke rongga antara pleura
viseral dan pleura parietal.
Pneumotoraks paling sering disebabkan oleh trauma tumpul pada
dinding dada.
Riwayat trauma
Nyeri saat bernapas
Anamnesis Sesak napas
Tanda-tanda vital : Syok obstruktif, dapat menuju ke cardiac
arrest.
Pada inspeksi gerakan hemithoraks berkurang atau menurun

14
Pemeriksaan Fisik Pada perkusi didapatkan hipersonor
Pada auskultasi suara napas berkurang atau menurun
Pemeriksaan Penunjang - Rontgen thorax : Tampak gambaran hiperradiolusen.
Kriteria Diagnosis 1. Memenuhi kriteria anamnesis diatas
2. Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
3. Dikonfirmasi dengan pemeriksaan foto toraks
Non Operatif :
Penatalaksanaan - Oksigenasi
- Terapi cairan
- Medikasi

Manajemen Operatif:
 Jarum kontra ventil atau jarum terbuka dilanjutkan dengan
pipa drainase (WSD) untuk kasus tension
 Punksi bila paru kolaps minimal < 30%
 Pipa torakostomi dengan kontuinitas suction
 Bila open: luka di tutup atau dijahit dan pasang pipa
thoraks
 Torakotomi, bila paru yang kolaps persisten atau terdapat
fistel bronkopleural.
Prognosis Umumnya bonam tergantung cepatnya tindakan dilakukan
terhadap pasien.
1. Advanced Trauma Life Support (ATLS) For Doctors 10th
edition. (2018).
Referensi 2. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
press; 2013. p. 1204-1218.

15
Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

16
HEMATHORAKS

Rumah Sakit No. Dokumen No. Revisi Halaman


Tk.IV 1 dari 3

Dr. Bratanata
Unang

Panduan Praktik Tanggal Terbit Ditetapkan,


Klinis Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata Unang
Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Hemathoraks adalah kondisi dimana berkumpulnya darah didalam cavum


Pengertian
pleura

 Riwayat trauma tumpul atau trauma tajam thoraks


Anamnesis  Sesak napas
 Riwayat Underlying disease
 Ada jejas trauma
 Sesak nafas
 Sulit bernafas
 Deviasi trakea

17
Pemeriksaa  Suara nafas menurun/ menghilang disatu atau kedua sisi paru
n Fisik  Gerak napas tidak simetris
 Hipotensi
 Tampak pucat
 Takikardi
Rontgen Foto Thoraks
Pemeriksaan Laboratorium Darah Rutin dan Darah Legkap
Penunjang CT- Scan ( jika diperlukan )
Kriteria - Memenuhi kriteria anamnesis diatas
Diagnosis - Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
Diagnosis Kerja Hemathoraks
Diagnosis Hemopneumothoraks
Banding Tension Pneumothoraks
Open Pneumothoraks
Tamponade jantung
Cedera parenkim paru
Tube Torakostomi
Penatalaksanaan Open Torakostomi
Algoritma Trauma Tajam Thoraks

18
Algoritma Trauma Tumpul Thoraks

19
- Penjelasan perjalanan penyakit dan komplikasi
Edukasi - Rencana perawatan
- Pola makanan yang baik dan bergizi
- Pembatasan aktifitas yang diperlukan
Prognosis Ad vitam : Dubia ad bonam
Ad functionam : Dubia ad bonam
Ad sanationam : Dubia ad bonam

1. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE, Galloway
Referensi
AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United States of America:
McGraw-Hill companies;2017.
2. Townsend CM, Beauchamp RD, Evers BM. Sabiston Textbook of
Surgery: The Biological Basis of Modern Surgical Practice. (Eds.)
20th. Philadelphia: Elseiver;2016.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

20
21
LUKA BAKAR

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr.Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Luka bakar dapat disebabkan oleh panas, arus listrik atau bahan
kimia yang mengenai kulit, mukosa dan jaringan-jaringan yang
Pengertian
lebih dalam. Dalam pengelolaan luka bakar perlu diketahui baik
luas maupun dalamnya luka bakar.

Anamnesis Riwayat Trauma


1. Keadaan Saat Terjadinya Cedera/ Mekanisme Trauma
2. Penyebab Luka bakar :
a. Api,
b. Cairan Panas
c. Bahan Kimia
d. Listrik
e. luka ledakan
3. Waktu terjadinya cedera dan lamanya kontak dengan sumber
panas.

22
4. Riwayat Medis : Peny. Kronik yang diderita sebelum trauma
Pemeriksaan Fisik Primary Survey : ABCDE, utamanya saluran nafas, dengan
kecurigaan trauma inhalasi.
Secondary Survey :
- Pemeriksaan fisik general (Head to Toe examination)
- Pemeriksaan khusus luka bakar
1. Ada tidaknya kompartemen sindrome, bila ada Eschar ectomy
segera.
2. Ada tidaknya trauma inhalasi.
3. Ada tidaknya luka bakar pada organ yang perlu penanganan
khusus : mata, perineum, luka bakar sirkular pada ekstremitas,
dada, leher, kembali ke point satu.
- Menentukan tingkat Keparahan luka
1. Luas Luka Bakar
2. Kedalaman Luka Bakar

Pemeriksaan Penunjang Laboratorium darah rutin, urinalisis,; foto polos abdomen, USG
dan CT Scan (a.i pada kasus yang meragukan).
Penegakan Diagnosis Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan anamnesis,
pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
Dalam luka bakar
- Tingkat 1
Hanya mengenai epidermis
- Tingkat II
Dibagi menjadi:
a. Superfisial
Mengenai epidermis dan lapisan atas dari corium, elemen-elemen
epitelial yaitu dinding dari kelenjar keringat, lemak dan folikel
rambut masih banyak. Karenanya penyembuhan/ epitelialisasi akan
mudah dalam 1-2 minggu tanpa terbentuk cicatrix
b. Dalam
Sisa jaringan epitelial tinggal sedikit, penyembuhan lebih lama 3-4
minggu dan disertai pembentukan parut hipertropi

23
- Tingkat III
Mengenai selutuh tebal kulit. Tidak adalagi sisa elemen epitelial.
Luka bakar yang lebih dalam dari kulit seperti sub kutan dan tulang
dikelompokkan juga pada tingkat III
Luas luka bakar
Wallce membagi bagian tubuh atas bagian-bagian 9% atau
kelipatan 9 yang terkenal dengan nama Rule of nine

− Prioritas pengelolaan penderita luka bakar secara umum perlu


diperhatikan seperti pengelolaan penderita trauma pada
umumnya yaitu: airway, breathing dan circulation
− Terapi cairan
Orang dewasa dengan luka bakar tingkat II-III 20% atau lebih
sudah ada indikasi untuk pemberian infus karena
kemungkinan timbulny syok sedangkan pada orang tua dan
anak-anak batasnya 15%
Formula yang dipakai untuk pemberian cairan adalah formula
menurut Baxter. Formula baxter terhitung dari saat kejadian
maka (orang dewasa):
Penatalaksanaan  8 jam pertama ½ (4cc x KgBB x % luas luka bakar)
Ringer laktat
 16 jam berikutnya ½ (4cc x Kg BB x % luas luka bakar)
Ringer Laktat ditambah 500-1000 cc koloid
Modifikasi formula Baxter untuk anak-anak adalah:
 Replacement: 2cc/KgBB/% luas luka bakar
 Kebutuhan faali: Umur sampai 1 tahun 100 cc/KgBB
Umur 1-5 tahun 75cc/KgBB
Umur 5-15 tahun 50cc/KgBB
Total cairan
Sesuai dengan anjuran Moncrief maka 17/20nbagian dari
total cairan diberikan dalam bentuk larutan Ringer Laktat dan
koloid diberikan dalam bentuk koloid. Ringer Laktatdan
kolaid diberikan bersamadalam botol yang sama, dalam 8 jam

24
pertama diberikan ½ jumlah totalcairan dan dalam 16 jam
berikutnya diberikan ½ jumlah total cairan
Formula tersebut hanyalah suatu pedoman, suatu estemasi
yang kasar. Jangan sekali-sekali fanatik terhadap formula
tersebut melainkan selalu dikeroreksi melalui tanda-tanda
klinis penderita dan laboratorium apakah cairan yang
diberikan sudah memadai
- Pengelolaan nyeri
Nyeri yang hebat dapat menyebabkan neurogenik syok yang
terjadi pada jam-jam pertama setelah trauma. Morphin
diberikan dalam dosis 0,05 mg/Kg (iv)
- Perawatan luka
- Perawatan pertamaperawatan definitif
- Perawatan tertutup
Setelah luka bersih, ditutup dengan selapis kain steril
berlubang-lubang (tulle) yang mengandung vaselin dengan
atau tanpa antibiotik lalu dibebat tebal untuk mencegah
evaporasi dan melindungi kulit dari trauma dan bakteri.
Sendi-sendi ditempatkan pada posisi full extension
- Perawatan terbuka
Eksudat yang keluar dari luka beserta debris akan
mengering akan menjadi lapisan eschar. Penyembuhan
akan berlangsung dibawah eschar. Penderita dirawat
didalam ruangan isolasi. Setiap eschar yang pecah harus
diberikan obat-obatan lokal dan dikontrol bila ada
penumpukan pus dibawah eschar maka baru dilakukan
penumpukan eschar (escharotomi)
- Perawatan semi terbuka
Sama seperti perawatan terbuka tetapi diberikan juga obat-
obat lokal. Obat lokal berbentuk krim yang akan
melunakkan eschar dan memudahkan perawatan untuk
dibersihkan
- Obat-obatan lokal

25
Silver sulfadiazin krim 1% diberikan 1x1. Silver sulfadiazin
berkerja sebagai bakterisida yang efektif terhadap kuman
gram positif
- Mandi
Badan penderita setiap 1-2 hari setelah resusitasi selesai harus
dibersihkan dari kotoran yang melekat dengan
memandikannya. Luka dibilas dengan cairan yang
mengandung disinfektan (savlon 1:30 atau kalium
permanganat 1:10.000). escharotomi pada perawatan terbuka
umunya dikerjakan pada minggu kedua dengan cara eksisi
memakai pisau, dermatom, elektro eksisi atau enzimatik
(kolagenase)
- Skin grafting
Skin grafting sangat penting untuk penderita untuk
mempercepat penyembuhan, mengurangi kehilangan cairan
- Antibiotik sitemik
- Bakteri yang berada pada luka umumnya gram positif dan
hanya berkembang setempat tetapi bakteri gram negatif
seperti pseudomonas sangat invasi dan banyak
menimbulkan sepsis karena banyaknya jaringan nekrotik
pada luka bakar maka penetrasi antibiotika sitemik ke luka
tidaklah meyakinkan. Oleh karena itu antibiotika sistemik
digunakan bila timbul gejala sepsis. Macam antibiotika
ditentukan dari kultur dari bagian yang terinfeksi, baik luka
darah maupun urine
- Antibiotika pilihan adalah cephalosporin generasi pertama
(cefazolin, cephapirin dan cephalotin). Generasi ketiga
khususnya ceftazidin mempunyai efektifitas besar terhadap
pseudomonas
- Nutrisi
Dukungan nutrisi yang baik sangat membantu penyembuhan
luka bakar

26
Ad vitam : Dubia ad bonam
Ad functionam : Dubia ad bonam
Prognosis
Ad sanationam : Dubia ad bonam

1. Sjamsuhidajat, De Jong W. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ke-


3. Jakarta: EGC; 2012
Referensi

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. BambangSutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

27
TETANUS

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 3

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Tetanus adalah penyakit pada sistem saraf yang disebabkan oleh


tetanospasmin. Penyakit ini ditandai dengan spasme tonik
persisten, disertai serangan yang jelas dan keras.
Tetanospasmin adalah neurotoksin yang dihasilkan oleh
Clostridium tetani. Tetanospasmin menghambat neurotransmiter
GABA dan glisin, sehingga tidak terjadi hambatan aktivitasrefleks
otot.
Pengertian
Spasme otot dapat terjadi lokal (disekitar infeksi), sefalik
(mengenai otot-otot cranial), atau umum atau generalisata
(mengenai otot-otot kranial maupun anggota gerak dan batang
tubuh). Spasme hampir selalu terjadi pada otot leher dan rahang
yang mengakibatkan penutupan rahang (trismus atau lockjaw),
serta melibatkan otot otot ekstremitas dan batang tubuh.

Manifestasi klinis tetanus bervariasi dari kekakuan otot setempat,


trismus, sampai kejang yang hebat.

28
Manifestasi klinis tetanus terdiri atas 4 macam yaitu:
1. Tetanus lokal Gejalanya meliputi kekakuan dan spasme yang
Anamnesis menetap disertai rasa sakit pada otot disekitar atau proksimal luka.
Tetanus lokal dapat berkembang menjadi tetanus umum.
2. Tetanus sefalik Bentuk tetanus lokal yang mengenai wajah
dengan masa inkubasi 1-2 hari, yang disebabkan oleh luka pada
daerah kepala atau otitis media kronis. Gejalanya berupa trismus,
disfagia, rhisus sardonikus dan disfungsi nervus kranial. Tetanus
sefal jarang terjadi, dapat berkembang menjadi tetanus umum dan
prognosisnya biasanya jelek.
3. Tetanus umum/generalisata Gejala klinis dapat berupa berupa
trismus, iritable, kekakuan leher, susah menelan, kekakuan dada
dan perut (opistotonus), rasa sakit dan kecemasan yang hebat serta
kejang umum yang dapat terjadi dengan rangsangan ringan seperti
sinar, suara dan sentuhan dengan kesadaran yang tetap baik.
4. Tetanus neonatorum Tetanus yang terjadi pada bayi baru lahir,
disebabkan adanya infeksi tali pusat, Gejala yang sering timbul
adalah ketidakmampuan untuk menetek, kelemahan, irritable,
diikuti oleh kekakuan dan spasme.
Dapat ditemukan: kekakuan otot setempat, trismus sampai kejang
yang hebat.
1. Pada tetanus lokal ditemukan kekakuan dan spasme yang
menetap.
2. Pada tetanus sefalik ditemukan trismus, rhisus sardonikus dan
disfungsi nervus kranial.
Pemeriksaan Fisik 3. Pada tetanus umum/generalisata adanya: trismus, kekakuan
leher, kekakuan dada dan perut (opisthotonus), fleksi-abduksi
lengan serta ekstensi tungkai, kejang umum yang dapat terjadi
dengan rangsangan ringan seperti sinar, suara dan sentuhan dengan
kesadaran yang tetap baik.
4. Pada tetanus neonatorum ditemukan kekakuan dan spasme dan
posisi tubuh klasik: trismus, kekakuan pada otot punggung
menyebabkan opisthotonus yang berat dengan lordosis lumbal.

29
Bayi mempertahankan ekstremitas atas fleksi pada siku dengan
tangan mendekap dada, pergelangan tangan fleksi, jari mengepal,
ekstremitas bawah hiperekstensi dengan dorsofleksi pada
pergelangan dan fleksi jari-jari kaki.
Pemeriksaan Penunjang Tidak ada pemeriksaan penunjang yang spesifik
Kriteria Diagnosis Diagnosis ditegakkan berdasarkan temuan klinis dan riwayat
imunisasi.
Derajat penyakit tetanus menurut modifikasi dari klasifikasi
Albleet’s :
1. Grade 1 (ringan) Trismus ringan sampai sedang, spamisitas
umum, tidak ada penyulit pernafasan, tidak ada spasme, sedikit
atau tidak ada disfagia.
2. Grade 2 (sedang) Trismus sedang, rigiditas lebih jelas, spasme
ringan atau sedang namun singkat, penyulit pernafasan sedang
dengan takipneu.
3. Grade 3 (berat) Trismus berat, spastisitas umum, spasme spontan
yang lama dan sering, serangan apneu, disfagia berat, spasme
memanjang spontan yang sering dan terjadi refleks, penyulit
pernafasan disertai dengan takipneu, takikardi, aktivitas sistem
saraf otonom sedang yang terus meningkat.
4. Grade 4 (sangat berat) Gejala pada grade 3 ditambah gangguan
otonom yang berat, sering kali menyebabkan “autonomic storm”.
Diagnosis Kerja Tetanus (grade)
Diagnosis Banding Meningoensefalitis, Poliomielitis, Rabies, Lesi orofaringeal,
Tonsilitis berat, Peritonitis, Tetani (timbul karena hipokalsemia
dan hipofasfatemia di mana kadar kalsium dan fosfat dalam serum
rendah), keracunan Strychnine, reaksi fenotiazine.
Penatalaksanaan 1. Manajemen luka Pasien tetanus yang diduga menjadi port de
entry masuknya kuman C. tetani harus mendapatkan perawatan
luka. Luka dapat menjadi luka yang rentan mengalami tetanus
atau luka yang tidak rentan tetanus dengan kriteria sebagai
berikut:

30
2. Rekomendasi manajemen luka traumatik
a. Semua luka harus dibersihkan dan jika perlu dilakukan
debridemen.
b. Riwayat imunisasi tetanus pasien perlu didapatkan.
c. TT harus diberikan jika riwayat booster terakhir lebih dari 10
tahun jika riwayat imunisasi tidak diketahui, TT dapat diberikan.
d. Jika riwayat imunisasi terakhir lebih dari 10 tahun yang lalu,
maka tetanus imunoglobulin (TIg) harus diberikan. Keparahan
luka bukan faktor penentu pemberian TIg
3. Pengawasan, agar tidak ada hambatan fungsi respirasi.
4. Ruang Isolasi untuk menghindari rangsang luar seperti suara,
cahaya-ruangan redup dan tindakan terhadap penderita.
5. Diet cukup kalori dan protein 3500-4500 kalori per hari dengan
100-150 gr protein. Bentuk makanan tergantung kemampuan
membuka mulut dan menelan. Bila ada trismus, makanan dapat
diberikan per sonde atau parenteral.
6. Oksigen, pernapasan buatan dan trakeostomi bila perlu.
7. Antikonvulsan diberikan secara titrasi, sesuai kebutuhan dan
respon klinis. Diazepam atau Vankuronium 6-8 mg/hari. Bila
penderita datang dalam keadaan kejang maka diberikan diazepam
dosis 0,5 mg/kgBB/kali i.v. perlahan-lahan dengan dosis optimum
10mg/kali diulang setiap kali kejang. Kemudian diikuti pemberian
Diazepam per oral (sonde lambung) dengan dosis 0,5/kgBB/kali
sehari diberikan 6 kali. Dosis maksimal diazepam 240 mg/hari.
Bila masih kejang (tetanus yang sangat berat), harus dilanjutkan
dengan bantuan ventilasi mekanik, dosis diazepam dapat
ditingkatkan sampai 480 mg/hari dengan bantuan ventilasi

31
mekanik, dengan atau tanpa kurarisasi. Magnesium sulfat dapat
pula dipertimbangkan digunakan bila ada gangguan saraf otonom.
8. Anti Tetanus Serum (ATS) dapat digunakan, tetapi sebelumnya
diperlukan skin tes untuk hipersensitif. Dosis biasa 50.000 iu,
diberikan IM diikuti dengan 50.000 unit dengan infus IV lambat.
Jika pembedahan eksisi luka memungkinkan, sebagian antitoksin
dapat disuntikkan di sekitar luka.
9. Eliminasi bakteri, penisilin adalah drug of choice: berikan
prokain penisilin, 1,2 juta unit IM atau IV setiap 6 jam selama 10
hari. Untuk pasien yang alergi penisilin dapat diberikan
Tetrasiklin, 500 mg PO atau IV setiap 6 jam selama 10 hari.
Pemberian antibiotik di atas dapat mengeradikasi Clostridium
tetani tetapi tidak dapat mempengaruhi proses neurologisnya.
10. Bila dijumpai adanya komplikasi pemberian antibiotika
spektrum luas dapat dilakukan. Tetrasiklin, Eritromisin dan
Metronidazol dapat diberikan, terutama bila penderita alergi
penisilin. Tetrasiklin: 30-50 mg/kgBB/hari dalam 4 dosis.
Eritromisin: 50 mg/kgBB/hari dalam 4 dosis, selama 10 hari.
Metronidazol loading dose 15 mg/KgBB/jam selanjutnya 7,5
mg/KgBB tiap 6 jam.
11. Pemberian Tetanus Toksoid (TT) yang pertama, dilakukan
bersamaan dengan pemberian antitoksin tetapi pada sisi yang
berbeda dengan alat suntik yang berbeda. Pemberian dilakukan
dengan dosis inisial 0,5 ml toksoid intramuskular diberikan 24
jam pertama.
12. Pemberian TT harus dilanjutkan sampai imunisasi dasar
terhadap tetanus selesai.
13. Mengatur keseimbangan cairan dan elektrolit.
Rencana Tindak Lanjut
1. Pemberian TT harus dilanjutkan sampai imunisasi dasar
terhadap tetanus selesai. Pengulangan dilakukan 8 minggu
kemudian dengan dosis yang sama dengan dosis inisial.
2. Booster dilakukan 6-12 bulan kemudian.

32
3. Subsequent booster, diberikan 5 tahun berikutnya.
4. Laporkan kasus Tetanus ke dinas kesehatan setempat.
Edukasi Peran keluarga pada pasien dengan risiko terjadinya tetanus
adalah memotivasi untuk dilakukan vaksinasi dan penyuntikan
ATS.
Prognosis Tetanus dapat menimbulkan kematian dan gangguan fungsi
tubuh, namun apabila diobati dengan cepat dan tepat, pasien dapat
sembuh dengan baik.
1. Kelompok studi Neuroinfeksi, Tetanus dalam Infeksi pada
Referensi
sistem saraf. Perdossi. 2012. (Kelompok Studi Neuroinfeksi,
2012).
2. Ismanoe, Gatot. 2006. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Jilid I.
Edisi ke 4. Jakarta: FK UI. Hal 1799-1806. (Sudoyo, et al., 2006)
3. Azhali, M.S. Garna, H. Aleh. Ch. Djatnika, S. Penyakit Infeksi
dan Tropis. Dalam: Garna, H. Melinda, H. Rahayuningsih, S.E.
Pedoman Diagnosis dan Terapi Ilmu Kesehatan Anak.Ed3.
Bandung: FKUP/RSHS. 2005; 209-213. (Azhali, et al., 2005)
4. Rauscher, L.A. Tetanus. Dalam:Swash, M. Oxbury, J.Eds.
Clinical Neurology. Edinburg: Churchill Livingstone. 1991; 865-
871. (Rauscher, 1991)
5. Behrman, R.E.Kliegman, R.M.Jenson, H.B. Nelson Textbook of
Pediatrics. Vol 1. 17thEd. W.B. Saunders Company. 2004.
(Behrman, et al., 2004)
6. Poowo, S.S.S. Garna, H. Hadinegoro. Sri Rejeki, S.Buku Ajar
Ilmu Kesehatan Anak, Infeksi & Penyakit Tropis. Ed 1. Ikatan
Dokter Anak Indonesia. (Poowo, et al., t.thn.)
7. WHO News and activities. The Global Eliination of neonatal
tetanus: progress to date. Bull: WHO. 1994; 72: 155-157. (World
Health Organization, 1994)
8. Aminoff MJ, So YT. Effects of Toxins and Physical Agents on
the Nervous System. In Darrof RB et al (Eds). Bradley’s Neurology
in Clinical Practice. Vol 1: Principles of Diagnosis and
Management. 6th ed. Elsevier, Philadelphia, 2012:1369-1370.
(Aminoff & So, 2012)

33
Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

34
VARISES TUNGKAI

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 2

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Suatu manifestasi dari sindroma insufisiensi vena dimana aliran


Pengertian darah dalam vena mengalami retrograde menuju tungkai yang
kemudian mengalami kongesti.

Nyeri kemerahan, rasa panas/ terbakar pada tungkai, gatal, kram,


Anamnesis kelemahan otot dan tungkai lemas, biasanya pada sekian waktu
akan terlihat dilatasi vena sehingga vena membesar dan berkelok-
kelok di bawah kulit, obesitas, pekerjaan yang berdiri lama,
keturunan, obat-obatan kontrasepsi dan kehamilan.

- Manuver Perthes
- Tes tredelenberg
- Perkusi vena

35
Pemeriksaan Fisik - Palpasi vena
- Tes myer
- Auskultasi doppler
- Venografi dengan kontras
Pemeriksaan Penunjang - MRI
- USG color flow dupleks
- MRV
Kriteria Diagnosis 1. Memenuhi kriteria anamnesis diatas
2. Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
A. Terapi Non operatif
Stocking, skleroterapi
B. Terapi Minimal Invasive
Radio frekuensi ablasi, endo venous laser therapy
Penatalaksanaan C. Terapi pembedahan
Ambulatory phlebectomy, saphectomy
D. Modifikasi Teknik pembedahan
ACHM/CHIVA, TriVexe. SEPS and the linton procedure ,
Eksternal valvular
1. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Referensi
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
press; 2013.
2. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United
States of America: McGraw-Hill companies;2017.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD


KGEH FINASIM dr. Deden S, Sp.B

36
FRAKTUR TERBUKA

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 2

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Fraktur adalah terputusnya kontinuitas tulang, tulang rawan sendi,


tulang rawan epifisis baik yang bersifat total maupun parsial.
Pengertian Fraktur terbuka adalah suatu fraktur yang terdapat hubungan
dengan lingkungan luar melalui kulit sehingga terjadi kontaminasi
bakteri dan dapat menimbulkan komplikasi infeksi.

Keluhan
Anamnesis 1. Adanya patah tulang terbuka setelah terjadinya trauma
2. Nyeri
3. Sulit digerakkan
4. Deformitas
5. Bengkak
6. Perubahan warna

37
7. Gangguan sensibilitas
8. Kelemahan otot
Faktor Risiko: -

Pemeriksaan Fisik
1. Inspeksi (look)
Adanya luka terbuka pada kulit yang dapat berupa tusukan tulang
Pemeriksaan Fisik yang tajam keluar menembus kulit atau dari luar oleh karena
tertembus, misalnya oleh peluru atau trauma langsung dengan
fraktur yang terpapar dengan dunia luar.
2. Palpasi (feel)
a. Robekan kulit yang terpapar dunia luar
b. Nyeri tekan
c. Terabanya jaringan tulang yang menonjol keluar
d. Adanya deformitas
e. Panjang anggota gerak berkurang dibandingkan sisi yang sehat
3. Gerak (move)
Umumnya tidak dapat digerakkan

Pemeriksaan radiologi, berupa: Foto polos dilakukan pemeriksaan


Pemeriksaan Penunjang 2 posisi yaitu proyeksi AP dan lateral.

Kriteria Diagnosis Diagnosis ditegakkan berdasar anamnesis, pemeriksaan fisik dan


penunjang.
Klasifikasi Fraktur terbuka dibagi menjadi tiga kelompok
berdasarkan klasifikasi Gustillo Anderson :
1. Grade I a. Fraktur terbuka dengan luka kulit kurang dari 1 cm
dan bersih b. Kerusakan jaringan minimal, frakturnya simple atau
oblique dan sedikit kominutif .
2. Grade II a. Fraktur terbuka dengan luka robek lebih dari 1 cm,
tanpa ada kerusakan jaringan lunak, b. Flap kontusio avulsi yang
luas serta fraktur kominutif sedang dan kontaminasi sedang.

38
3. Grade III Fraktur terbuka segmental atau kerusakan jaringan
lunak yang luas atau amputasi traumatic, derajad kontaminasi yang
berat dan trauma dengan kecepatan tinggi.
Fraktur grade III dibagi menjadi tiga, yaitu:
a. Grade IIIa: Fraktur segmental atau sangat kominutif penutupan
tulang dengan jaringan lunak cukup adekuat.
b. Grade IIIb: Trauma sangat berat atau kehilangan jaringan lunak
yang cukup luas, terkelupasnya daerah periosteum dan tulang
tampak terbuka, serta adanya kontaminasi yang cukup berat.
c. Grade IIIc: Fraktur dengan kerusakan pembuluh darah.

Diagnosis Kerja Fraktur terbuka (Lokasi fraktur) (Posisi fraktur) (Grade fraktur)

Diagnosis Banding -

1. Pembersihan terhadap luka fraktur, dengan cara irigasi dengan


NaCl fisiologis secara mekanis untuk mengeluarkan benda asing
yang melekat.
2. Balut luka untuk menghentikan perdarahan, pada fraktur
Penatalaksanaan dengan tulang menonjol keluar sedapat mungkin dihindari
memasukkan komponen tulang tersebut kembali kedalam luka.
3. Fraktur grade II dan III sebaiknya difiksasi dengan fiksasi
eksterna.
4. Pemberian antibiotika: merupakan cara efektif mencegah
terjadinya infeksi pada fraktur terbuka. Antibiotika yang
diberikan sebaiknya dengan dosis yang besar. Untuk fraktur
terbuka antibiotika yang dianjurkan adalah golongan
cephalosporin, dan dikombinasi dengan golongan aminoglikosida.
5. Pencegahan tetanus: semua penderita dengan fraktur terbuka
perlu diberikan pencegahan tetanus. Pada penderita yang telah
mendapat imunisasi aktif cukup dengan pemberian tetanus
toksoid tapi bagi yang belum, dapat diberikan 250 unit tetanus
imunoglobulin.

39
Prognosis Prognosis quo ad fungsionam adalah dubia ad bonam, tergantung
pada kecepatan dan ketepatan tindakan yang dilakukan.

1. Schaller, T.M. Calhoun, J.H. Open Fracture. E-medicine.


Referensi
Medscape. Update 21 May. 2011. (Schaller & Calhoun, 2011)
2. Chairuddin, R. Pengantar Ilmu Bedah Ortopedi. Fraktur
Terbuka. Edisi
3. Jakarta: PT Yarsif Watampone. 2007. Hal: 332 - 334.
(Chairuddin, 2007)

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD


KGEH FINASIM dr. Deden S, Sp.B

40
41
FRAKTUR TERTUTUP

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 3

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Fraktur adalah terputusnya kontinuitas tulang, tulang rawan sendi,


tulang rawan epifisis baik yang bersifat total maupun parsial.
Pengertian
Fraktur tertutup adalah suatu fraktur yang tidakberhubungan
dengan lingkungan luar.

Keluhan
1. Adanya riwayat trauma (terjatuh, kecelakaan, dll)
2. Nyeri
3. Sulit digerakkan
Anamnesis 4. Deformitas
5. Bengkak
6. Perubahan warna
7. Gangguan sensibilitas
8. Kelemahan otot
Faktor Risiko: Osteoporosis

42
Pemeriksaan Fisik
1. Inspeksi (look) Adanya deformitas dari jaringan tulang, namun
tidak menembus kulit. Anggota tubuh tdak dapat digerakkan.
2. Palpasi (feel)
a. Teraba deformitas tulang jika dibandingkan dengan sisi yang
Pemeriksaan Fisik sehat.
b. Nyeri tekan.
c. Bengkak.
d. Perbedaan panjang anggota gerak yang sakitdibandingkan
dengan sisi yang sehat.
3. Gerak (move) Umumnya tidak dapat digerakkan

Pemeriksaan Penunjang Pemeriksaan radiologi berupa foto polos dilakukan pemeriksaan


dalam proyeksi AP dan lateral.
Pada beberapa kasus frakur seperti fraktur kolumn femur dan
fraktur pelvis diperlukan pencitraan seperti CT-Scan dan MRI
Kriteria Diagnosis 1. Memenuhi kriteria anamnesis diatas
2. Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
3. Dikonfirmasi dengan tampaknya fraktur pada pencitraan
Pada fraktur tertutup terdapat komplikasi berupa sindroma
kompartemen.
Diagnosis Kerja Fraktur tertutup (Lokasi fraktur) (Posisi fraktur)
Diagnosis Banding -
Penatalaksanaan Prinsip penatalaksanaan dilakukan dengan:
1. Semua fraktur dikelola secara emergensi dengan metode ATLS
2. Lakukan stabilisasi fraktur dengan bidai, waspadai adanya
tanda-tanda compartemen syndrome seperti edema, kulit yang
mengkilat dan adanya nyeri tekan.
3. Rujuk segera kelayanan sekunder

43
Prognosis Prognosis umumnya bonam, namun quo ad fungsionam adalah
dubia ad bonam. Hal ini bergantung kepada kecepatan dan
ketepatan tindakan yang dilakukan.

1. Chairuddin, R. Pengantar Ilmu Bedah Ortopedi. Fraktur


Referensi
Tertutup. Edisi 3. Jakarta: PT Yarsif Watampone. 2007.
Hal:327-332.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

44
45
TRAUMA HEPAR

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 2

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Pengertian Trauma pada abdomen yang mengenai hepar

 Nyeri perut kanan atas post trauma


 Nyeri dirasakan terus – menerus
Anamnesis  Mual (-), Muntah (-)
 Pasien masih bias flatus dan BAB
 BAK dalam batas normal
- Tekanan darah , nadi, nafas, dan balance cairan
- Abdomen :
Dapat ditemukan tanda-tanda peritonitis< nyeri tekan (+),
Pemeriksaan Fisik nyeri lepas (+)>

46
Rupture diafragma atau efiserasi
Jejas (+) di kuadaran kanan atas
Bising Usus (+)
TSA : normal
- Darah lengkap
- Urine routine
Pemeriksaan Penunjang - USG abdomen
- CT Scan Abdomen , dan
- DPL
Kriteria Diagnosis 4. Memenuhi kriteria anamnesis diatas
5. Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
Operatif :
Penatalaksanaan Dilakukan pada kasus dengan kedaan pasien hemodinamik tidak
stabil, susah dilakukan resusitasi tetapi unrespon atau mengalami
transien respon.
Dilakukan pada kasus-kasu dengan tanda-tanda peritonitis difuse
yang khas atau ditemukan efiserasi omentum.

Non Operatif Manajemen :


Trauma hepar dengan hemodinamik stabil dan tidak ada tanda
pendarahan serta defans muscular dilakukan perawatan non-
operatif dengan observasi ketat selama minimal 3x 24 jam.
Harus dilakukan pemeriksaan CT Scan serial, USG maupun HB
serial.

Edukasi - Penjelasan perjalanan penyakit dan komplikasi


- Rencana perawatan ICU pada non operatif manajemen\
- Control Tekanan darah, nadi, nafas, dan balance cairan
- Awasi tanda-tanda peritonitis
- Bedrest, pasang NGT, dan kateter urine
- Diet per oral diberikan bila saluran cerna telah berfungsi
Prognosis Komplikasi pada trauma hepar dapat berupa gangguan pembekuan
darah hepar, terjadi penurunan trombosit, pendarahan pasca

47
operasi, hyperpyreksia, abses intra abdominal, fistula biliary dan
kegagalan fungsi hati. Dapat terjadi hemophilia atau bile duct
stenosis.
Ad vitam : Dubia ad bonam
Ad functionam : Dubia ad bonam
Ad sanationam : Dubia ad bonam
1. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
Referensi press; 2013.
2. Townsend CM, Beauchamp RD, Evers BM. Sabiston
Textbook of Surgery: The Biological Basis of Modern
Surgical Practice. (Eds.) 20th. Philadelphia: Elseiver;2016.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

48
KOLELITIASIS

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr.Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Pengertian
Suatu kondisi dimana batu terbentuk di kandung empedu

Nyeri kolik diperut bagian kanan atas yang menjalar ke punggung


Anamnesis di regio infrascapular kanan, nyeri dapat dirasakan beberapa menit
sampai jam dan biasanya dirasakan setelah makan.
Mual, muntah bisa dirasakan pasien. Demam dan nyeri tekan perut
tidak ada.

Pada kolelitiasis biasanya tidak terdapat nyeri tekan perut kanan


PemeriksaanFisik atas. Jika ada biasanya lebih mengarah ke kolesisititis yang
ditandai dengan Murphy sign (+).

49
Pemeriksaan Penunjang USG, foto polos abdomen, CT scan.
USG merupakan metode paling mudah dan paling baik pada batu
empedu, yang biasanya terlihat adalah penebalan minimal pada
kantong empedu atau cairan perikolesistik.
Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan anamnesis,
Penegakan Diagnosis pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
.Kolesistektomi
Penatalaksanaan
Ad vitam : Dubia ad bonam
Ad functionam : Dubia ad bonam
Prognosis
Ad sanationam : Dubia ad bonam

1. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United States
of America: McGraw-Hill companies;2017.
Referensi 2. Sjamsuhidajat, De Jong W. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ke-
3. Jakarta: EGC; 2012.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. BambangSutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

50
KARSINOMA REKTI

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV
DrBratanataUnang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Pengertian
Tumor ganas yang mengenai rektum

Keluhan buang air besar berdarah


Buang air besar seperti tahi kambing
Anamnesis Buang air besar berlendir
Buang air besar tidak lancar
Riwayat diare kronis
Riwayat penurunan bert badan
Perut kembung
Riwayat keluarga yang mendarita CA-Rekti atau tumor ditempat
lain.

51
Abdomen
Inspeksi: Dapat ditemukan tanda-tanda obstruksi (Misalnya:
Distensi (+), darm countur (+), darm staefung (+)
Auskultasi: Pada tahap awal penyakit akan ditemukan bising usus
yang meningkat, tetapi akhirnya bising usus bisa melemah atau
PemeriksaanFisik hilang sama sekali
Palpasi: Tidak ditemukan tanda-tanda peritonitis
Rectal Toucher: Anus: Dapat kita temui tanda radang atau
hemoroid externa dan interna. Teraba masa di anus solid, mobile/
terfiksir
KGB inguinal dapat teraba

Cek labor darah lengkap, CEA


Barium enema
Pemeriksaan Penunjang Kolonoskopi + Biopsi insisi
Ro Thorax
USG Abdomen
Penegakan Diagnosis Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan anamnesis,
pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
Diagnosis Banding: Hemoroid eksterna/ interna, coloitis, chohn
disease, tumor kolorektal
-.Operatif : Kolonostomi, Low Anterior Reseksi, Miles operasi
- Selain itu dapat diberikan terapi paliatif berupa: Kemoterapi,
Penatalaksanaan Khemoradiasi

Bergantung pada saat pertama kali diagnosa ditegakkan 5


5 years survival rate:
Prognosis
Duke A ( terbatas di mukosa) : 85-90 %
Duke B ( lewat musk mukosa) : 60 %
Duke C ( KGB regional (+) : 30%
Duke D ( metastasis jauh) : 5 %
Ad vitam : Dubia ad bonam

52
Ad functionam : Dubia ad bonam
Ad sanationam : Dubia ad bonam
1. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
Referensi press; 2013.
2. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United
States of America: McGraw-Hill companies;2017.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. BambangSutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

53
KARSINOMA LAMBUNG

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 4

Dr. Bratanata Unang

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

a. Definisi, insidens dan epidemiologi


Merupakan tumor yang berasal dari lambung, resiko,
insiden mencapai 70 tiap 100000 penduduk. Insiden pada
lelaki 10 per 100.000 populasi pertahun. Jarang ditemukan
pada kelompok usia dibawah 40 tahun, risiko meningkat
dengan meningkatnya umur. Insiden tertinggi pada decade
ke-6. Lelaki lebih banyak terserang dibanding perempuan
Pengertian b. Etiologi
Sebab timbulnya karsinoma lambung ( karsinoma
Ventrikulum) tidak diketahui. Beberapa factor yang
dihubungkan dengan kejadian karsinoma lambung adalah
diit rendah serat, makanan terlalu asin, pedas atau asam,
alkohol dan aklorhidria, tukak lambung, gastritis atrofikas,
anemia pernisiosa dan golongan darah A

54
- Pada stadium awal, sering tanpa gejala karena lambung
Anamnesis masih berfungsi normal
- Kalau masa tumor sudah besar, keluhan epigastrium
biasanya samar-samar seperti rasa berat dan kembung.
Akhirnya terjadi anoreksia, cepat kenyang, penurunan berat
badan dan kelemahan
- Nyeri perut merupakan gejala lanjut

- Adanya nyeri perut, hepatomegali, asites, teraba masa pada


colok dubur dan kelenjar limf supraklavikuler kiri
PemeriksaanFisik (limfonodi Virchow) yang membesar menunjukkan
penyakit yang lanjut dan sudah menyebar
- Bila terdapat ikterus obstruktiva, harus dicurigai adanya
penyebaran di porta hepatic

Pemeriksaan Penunjang Labor rutin, Pemeriksaan Radiologis dan Gastroskopi


dengan biopsi dan pemeriksaan sitologi
Diagnosis Klinis: Diagnosis ditegakkan berdasarkan
Penegakan Diagnosis anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang

- .
- Pembedahan dilakukan dengan maksud kuratif dan paliatif.
Untuk tujuan kuratif dilakukan operasi radikal yaitu
gastrektomi (subtotal atau total) dengan mengangkat
kelenjar limf regional dan organ lain yang terkena,
sedangkan untuk tujuan paliatif hanya dilakukan
Penatalaksanaan pengangkatan tumor yang mengalami perforasi atau
berdarah atau mungkin hanya sekedar membuat jalan pintas
lambung
- Kemoterapi diberikan untuk kasus yang tidak dapat
dioperasi
Ad vitam : Dubia

55
Prognosis Ad functionam : Dubia
Ad sanationam : Dubia
1. Townsend CM, Beauchamp RD, Evers BM. Sabiston
Textbook of Surgery: The Biological Basis of Modern
Referensi Surgical Practice. (Eds.) 20th. Philadelphia: Elseiver;2016.
2. Williams NS, Bulstrode CJK, O’connel PR. Bailey & Love’s
Short Practice of Surgery. (Eds.) 26th. Bocca Raton: CRC
press; 2013.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

56
57
TUMOR JINAK PAYUDARA

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 3

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Neoplasma jinak yang berasal dari parenkim, stroma, areola, dan


Pengertian
papilla mamae.

1. Fibroadenoma Mamae
- Wanita muda, 15-30 tahun
- Membesar pelan dalam tahunan
2. Tumor Fillodes
Anamnesis - Relatif besar, dapat terjadi pada berbagai usia
- Jarang bilateral
- Tumbuh lambat
3. Papilloma Intraductal
- Perdarahan atau keluar cairan dari putting susu
- Ada benjolan kecil dibawah areola mamae

58
4. Dysplasia Mamae
- Keluhan nyeri sesuai siklus menstruasi
- Nyeri premenstruasi dan menghilang setelah
menstruasi
1. Fibroadenoma Mamae
- Bentuk bulat oval
- Batas tegas, tidak besar 2-5 cm
- Permukaan rata, halus, konsistensi padat kenyal
- Sangat mobile dalam korpus mamae
- Dapat single atau multiple
Pemeriksaan Fisik - Tidak ada tanda metastase atau invasive
2. Tumor Fillodes
- Diameter besar dengan permukaan yang berbenjol-
benjol
- Ada bagian yang padat dan kistik
- Tidak melekat pada kulit
- Kulit diatas tumor mengkilat
- Vena subcutan melebar dan berkelok-kelok
- Tidak ada tanda invasive atau metastase
3. Papilloma Intraductal
- Discharge dari papilla mamae
- Teraba tumor subareola
4. Dysplasia Mamae
- Bisa cysta
- Hipertropi mamae
- Ginekomastia
- Mastitis
- Galaktore
Pemeriksaan Penunjang USG Mamae, foto thoraks, sitologi cairan putting susu, FNAB,
darah rutin, SGOT/SGPT, Mamografi
Kriteria Diagnosis - Memenuhi kriteria anamnesis diatas
- Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas
Diagnosis Kerja Tumor Jinak Payudara

59
Diagnosis Banding Karsinoma Payudara
Penatalaksanaan Eksisi tumor atau mastektomi atau simple mastektomi ,
Ductektomi
Edukasi - Penjelasan perjalanan penyakit dan komplikasi
- Rencana perawatan
Prognosis Ad vitam : Dubia ad bonam
Ad functionam : Dubia ad bonam
Ad sanationam : Dubia ad bonam
1. Schwartz SI, Shires GT, Spencer FC, Daly JM, Fischer JE,
Referensi Galloway AC. Principles of Surgery. (Eds.) 10th. United States
of America: McGraw-Hill companies;2017.
2. Sjamsuhidajat, De Jong W. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ke-
Jakarta: EGC; 2012.

Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

60
LABIOSCHISIS

Rumah Sakit Tk.IV No. Dokumen No. Revisi Halaman

Dr. Bratanata Unang 1 dari 3

Panduan Praktik Klinis Tanggal Terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit TK IV Dr Bratanata
Unang Jambi

Dr. Arwansyah, Sp. THT-KL

Labioschisis atau cleft lip atau bibir sumbing adalah suatu kondisi
Pengertian dimana terdapatnya celah pada bibir atas diantara mulut dan
hidung.

Anamnesis Celah bibir yang tidak menutup sempurna sejak lahir.


Kelainan ini dapat berupa takik kecil pada bagian bibir yang
berwarna sampai pada pemisahan komplit satu atau dua sisi bibir
Pemeriksaan Fisik memanjang dari bibir ke hidung. Celah pada satu sisi disebut
labioschisis unilateral, dan jika celah terdapat pada kedua sisi
disebut labioschisis bilateral.
Pemeriksaan Penunjang Laboratorium Darah Rutin, PT dan APTT
Kriteria Diagnosis - Memenuhi kriteria anamnesis diatas
- Memenuhi kriteria pemeriksaan fisik diatas

61
Diagnosis Kerja Labioschisis
Diagnosis Banding -
Operasi labioplasty dengan Teknik Millard. Dahulu dipakai “ Rules
of Ten’’ Hb> 10 gr/dl, Berat badan : 10 pound, umur 10 minggu.
Hal ini untuk memastikan bahwa bayi sudah cukup ukuran, umur,
Penatalaksanaan dan kesehatan dalam menghadapi resiko pembiusan. Untuk saat ini
, operasi labioplasty sebaiknya dilakukan efektif dalam usia sedini
mungkin usia 48 jam dengan syarat kondisi bayi dalam keadaan
optimal.
- Penjelasan perjalanan penyakit dan komplikasi
Edukasi - Terapi bicara
- Terapi psikososial
- Rencana kontrol ulang
Prognosis Jika pasien dapat ditangani dalam usia sedini mungkin dan
simultan Bersama-sama dengan bidang lain, maka mempunyai
prognosis baik.
Ad vitam : Bonam
Ad functionam : Bonam
Ad sanationam : Bonam
1. Day DW. Perspectives on Care :The Interdisliplinary Tearn
Referensi
Approach. Otolaryngol. Clin North Am. 1981; 14(4): 769-
775.
2. Straus RP. The Organization and Delivery of Craniofacial
Health Services: The State of The Art. Cleft palate cranioface
J. 1999; 36 (3): 189-194.
3. Millard DR. Cleft Craft The Evolution of ItsSurgery. New
York: LittleBrown; 1976.

62
Ketua Komite Medik Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

DR. dr. Bambang Sutopo DT M&H Sp.PD dr. Deden S, Sp.B


KGEH FINASIM

63

Anda mungkin juga menyukai