Anda di halaman 1dari 3

Tindakan Perbaikan Ditetapkan oleh

No. Kode : Kepala Puskesmas


Terbitan :
SPO No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :

Puskesmas Drg.Sri Kussutiastuti


Umbulharjo II NIP.
Tindakan Perbaikan Ditetapkan oleh
No. Kode : Kepala Puskesmas
Terbitan :
SPO No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :

Puskesmas Drg.Sri Kussutiastuti


Umbulharjo II NIP.

2. Ruang lingkup Prosedur ini menjelaskan tanggung jawab Tim Jaga Mutu (TJM)
dalam melaksanakan kebijakan mutu, pencapaian sasaran mutu,
tindakan perbaikan hasil audit, tindakan perbaikan dan
pencegahan,dan Manajemen Review
3. Definisi Peningkatan Berkesinambungan/Continual Improvement
adalah suatu proses peningkatan berkelanjutan dimana setelah
dilakukan peningkatan pertama kali terlebih dahulu dilakukan
stabilisasi terhadap peningkatan tersebut sebelum dilakukan
peningkatan yang berikutnya. Setelah ditetapkan dan
distabilkan baru dapat dilanjutkan ketingkat selanjutnya dan
hal ini dilakukan secara terus menerus.
4. Prosedur 1. Merespon masukan /masalah mutu
2. Identifikasi masalah mutu
3. Menganalisa penyebab masalah
4. Membuat rencana penyelesaian masalah dan rencana
tindak lanjut
5. Implementasi rencana tindak lanjut
6. Pengukuran, Pemantauan dan Analisa
7. Pelaksanaan Perbaikan
5. Diagram Alir

6. Referensi 1. Manual Mutu Puskesmas Umbulharjo II


2. Rudi Suardi, 2003, Sistem Manajemen Mutu ISO
9000:2000, Penerapannya untuk mencapai TQM, Penerbit
PPM, Jakarta.
7. Dokumen 1. Hasil Audit
Terkait 2 Hasil Survey Kepuasan Pelanggan
Tindakan Perbaikan Ditetapkan oleh
No. Kode : Kepala Puskesmas
Terbitan :
SPO No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :

Puskesmas Drg.Sri Kussutiastuti


Umbulharjo II NIP.

3. Hasil Rapat Manjemen Review


4. Laporan Permasalan Mutu Dari Poli/Pelayanan
5. Kebijakan mutu
6. Hasil cakupan sasaran mutu
7. Hasil tindakan perbaikan dan pencegahan.
8. Distribusi 1. Semua poli/bagian pelayanan
2. Sekretariat ISO

9. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai