Anda di halaman 1dari 2

KESEHATAN REPRODUKSI, GANGGUAN

REPRODUKSI, DAN CARA PENANGGULANGANNYA

Dosen Pembimbing: Hj. Zuchrah Hasan, SKM, M.Kes

Oleh:

Kelompok V
Rimi Widya Putri
Ririn Ariesca
Riska Yulia
Rr. Kusuma Nurin Husna
Selli Junita
Sinta Widiyani

TINGKAT I DIV KEBIDANAN

POLTEKKES KEMENKES RIAU

TP. 2013/2014
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga
penulis dapat menyelesaikan makalah mengenai “Kesehatan Reproduksi, Gangguan Reproduksi
dan Cara Mengatasinya” ini. Makalah ini disusun sebagai tugas mata kuliah Ilmu Kesehatan
Masyarakat.
Pada kesempatan kali ini, tidak lupa pula penulis mengucapkan terimakasih kepada ibu
Hj. Zuchrah Hasan, SKM, M. Kes selaku dosen mata kuliah Ilmu Kesehatan Masyarakat yang
telah meluangkan waktu dalam memberikan pengarahan dan membimbing penulis dalam
menyelesaikan makalah ini.
Penulis akan menerima dengan baik segala masukan dan kritikan konstruktif dari semua
pihak. Akhirnya, penulis berdoa, semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi pembaca,
memperkaya ilmu pengetahuan dan dapat menjadi masukan khususnya bagi mahasiswa
kebidanan.

Pekanbaru, Februari 2014

Penulis

ii

Anda mungkin juga menyukai