Anda di halaman 1dari 1

Mauizha Arifah

16116013

4. Perdagangan melalui Institusi Pasar yang berkeadilan : BAB 8

A. Konsep Pasar yang berkeadilan didefinisikan sebagai sebuah tata perdagangan yang dijalankan
antar pelaku ekonomi, yaitu BUMN, Koperasi dan Swasta melalui strategi kemitraan yang setara. Pasar
berkeadilan merupakan institusi yang dapat digunakan untuk mengoptimalkan dinamika realsi dan
interelasi antar pelaku ekonomi sesuai dengan PTPPE. Institusi Pasar Keadilan diharapkan dapan
mendukung merawat dan sekaligus mengembangkan kemitraan yang setara untuk mewujudkan
PTPPE menuju bentuk yang. ( HALAMAN 121)

B. Dalam Lingkup Pasar berkeadilan, dinamika pasar tetap ditumbuhkan walaupun tidak dibiarkan
tumbuh secara bebas, yang justri dapat menimbukan kegagalan pasar dan mematikan para pelaku
ekonomi serta merugikan masayarakat, oleh karena itu pasar perlu dikendalikan negara melalui asas
kekeluargaan. ( HALAMAN 122)

Anda mungkin juga menyukai