BAB III
METODE PENELITIAN
Data kuantitatif adalah data yang berbentuk angka atau data kualitatif yang
mana masing-masing sangat baik diberi angka 4, baik 3, cukup 2, dan kurang 1
kritis dan hasil belajar siswa pada materi logika matematika melalui penerapan
1. Tempat Penelitian
2. Waktu Penelitian
1. Populasi
Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Negeri 3 Masohi
2. Sampel
pembelajaran.
1. Variabel Bebas
2. Variabel Terikat
dalam mengumpulkan data agar pekerjaannya lebih mudah dan hasilnya lebih
baik, dalam arti lebih cermat, lengkap dan sistematis sehingga lebih mudah diolah.
suatu fenomena. Oleh karena I tu, harus ada alat ukur yang digunakan yang
1. Observasi
Observasi dalam instrumen ini digunakan untuk melihat tingkah laku awal
psikomotor siswa kelas X SMA Negeri 3 Masohi pada saat proses belajar
2. Tes
Tes adalah serentetan pertanyaan atau latihan serta alat lain yang
(Arikunto, 2010). Tes yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes awal
dan tes akhir. Tes awal (pretest) digunakan untuk memperoleh informasi
tentang kemampuan awal siswa. Dan tes akhir (posttest) digunakan untuk
perlakuan dan sebelum diberi perlakuan. Tipe tes yang akan digunakan
dalam menyelesaikan soal. Tes yang diberikan relatif sama, baik pada soal
bentuk tes ini, terlebih dahulu dibuat kisi-kisi yang didalamnya mencakup
3. Rubrik
pekerjaan siswa. Rubrik yang telah disusun oleh peneliti dibagi pada siswa
Agar memperoleh data yang akurat. Maka teknik yang digunakan untuk
1. Tes
Terdiri tes awal dan tes akhir. Tes dilakukan sebelum proses pembelajaran
menggunakan lembar soal tes dengan cara membagi soal kepada siswa
mengumpulkan hasil kerja siswa untuk dikoreksi. Jenis tes yang digunakan
2. Lembar observasi
Lembar observasi berupa format yang harus di isi oleh obsever (peneliti
dan guru matematika) terdiri dari format pengamatan untuk aktivitas siswa
3. Rubrik
4. Dokumentasi
antara lain seperti nama siswa, banyak siswa, daftar nilai dengan melihat
dokumentasi yang ada dalam sekolah serta foto rekaman proses penelitian
Analisis data adalah suatu kegiatan untuk mencermati setiap langkah yang
dibuat melalui tahapan persiapan, proses, sampai dengan hasil pekerjaan atau
Dari analisis data dapat diketahui presentasi siswa yang menuhi level 3
Dalam penelitian ini teknik analisis data yang digunakan adalah analisis
ke dalam bentuk komentar tuntas atau tidak tuntas sesuai dengan Kriteria
Interval Kualifikasi
90 – 100 Sangat Baik
75 – 89 Baik
60 – 74 Cukup
40 – 59 Kurang
< 40 Gagal
(Arikunto, 2009: 235)
4. Menghitung Rubrik
berpikir kritis siswa adalah menggunakan tes pratindakan dan tes akhir
siklus. Hasil pekerjaan siswa pada tes tersebut masing-masing diberi skor
dari skor seluruh siswa yang mengikuti tes dijumlah dan ditentukan
persentase skornya:
Presentase Keterangan
89 % ˂ 𝑥 ≤ 100% Sangat Tinggi
79 % ˂ 𝑥 ≤ 89% Tinggi
64 % ˂ 𝑥 ≤ 79% Sedang
54% ˂ 𝑥 ≤ 64% Rendah
𝑥 ≤ 54% Sangat Rendah
𝑥 = persentase skor