Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN

PERSIAPAN PERSALINAN

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Asuhan Kebidanan Komprehensif

Disusun oleh :

Retno Annisa Shofiyah

12.068

AKADEMI KEBIDANAN ’ AISYIYAH BANTEN

Jl. Raya Cilegon km. 8, Desa Pejaten, Kec. Keramatwatu


Tlpn (0254) 23309, Fax (0254) 233 123, Serang – Banten
www.akbidaisyiyahbanten.co.id
Tahun Akademik 2014-2015
SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan : Persiapan Persalinan


Sub Pokok Bahasan : Rencana Persiapan Persalinan
Sasaran : Ibu Hamil
Waktu : 15 Menit
Tanggal : 29 Desember 2014
Tempat : BPS. Windi Astuti, Amd.Keb
Pelaksana : Retno Annisa Shofiyah

I. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU)

Setelah dilakukan penyuluhan, diharapkan ibu mampu memahami dan


mengetahui tentang pentingnya tentang Persiapan Persalinan.

II. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS (TIK)

Setelah dilakukan penyuluhan, ibu diharapkan dapat:

1. Mengetahui pengertian persalinan


2. Menengetahui macam - macam persiapan persalinan

III. MATERI

1. Pengertian persalinan
2. Macam - macam persiapan persalinan
IV. KEGIATAN PENYULUHAN

NO TAHAPAN KEGIATAN WAKTU


PENYULUH SASARAN
1 Pembukaan  Mengucapkan Salam  Menjawab 2 menit
 Memperkenalkan Diri Salam
 Menjelaskan Tujuan  Mendengarkan
2 Pelaksanaan a. Apersepsi  Menjawab 10 menit
b. Menjelaskan materi Mendengarkan/
( isi )
menyimak
penyuluhan:
 Pengertian persalinan
 Macam - macam
Persiapan persalinan  Bertanya
c. Memberikan kesempatan
untuk bertanya.

3 Penutup a. Merangkum  Menyimak 3menit


b. Evaluasi  Menjawab
Memberikan pertanyaan pertanyaan
c. Memberi salam.  Menjawab
salam

V. METODA

- Ceramah
- Tanya jawab

VI. MEDIA
1) Leaflet
VII. SUMBER

Depkes RI.1993.Asuhan Kebidanan pada Ibu Hamil Dalam Konteks


Keluarga.Cetakan ke III.Jakarta.

Kusmiyati,Y.2010.Perawatan Ibu Hamil.Yogyakarta.

VIII. EVALUASI
Essay lisan:

1. Jelaskan pengertian persalinan !


2. Sebutkan macam – macam persiapan persalinan !

Kunci jawaban:

1. Pengertian persalinan
Persalinan adalah proses pengeluaran janin yang terjadi pada
kehamilan cukup bulan (37-42 minggu), lahir spontan dengan presentasi
belakang kepala yang berlangsung selama 18 jam, tanpa komplikasi baik ibu
maupun janin.
2. Macam – macam persiapan persalinan
a) Membuat rencana persalinan
 Tempat persalinan
 Memilih tenaga kesehatan terlatih
 Berapa biaya yang dibutuhkan
 Bagaiman cara menghubungi tenaga kesehatan terlatih
 Bagaimana transportasi yang digunakan
 Siapa yang akan menemani saat persalinan
b) Membuat rencana pembuatan keputusan
 Siapa pembuat keputusan utama dalam keluarga
 Siapa yang akan membuat keputusan jika si pembuat keputusan utama
tidak ada saat terjadi kegawatdaruratan.
c) Mempersiapkan transportasi jika terjadi kegawatdaruratan
 Dimana ibu akan melahirkan
 Bagaimana cara menjangkaunya
 Kemana ibu mau dirujuk
 Bagaimana cara mendapatkan dana
 Bagaimana cara mencari donor darah.
d) Membuat rencana atau pola menabung
TABULIN ( Tabungan Ibu Bersalin )
e) Mempersiapkan barang-barang yang diperlukan untuk persalinan
 Kain panjang 4 buah
 Pembalut wanita
 Handuk, waslap, alat mandi, alat make up
 Pakaian terbuka depan, gurita ibu, pakaian dalam
 Pakaian bayi, minyak telon, popok, bedong, gendongan dan tas.
Lampiran materi penyuluhan :

PERSIAPAN PERSALINAN

A. Pengertian persalinan
Persalinan adalah proses pengeluaran janin yang terjadi pada kehamilan
cukup bulan (37-42 minggu), lahir spontan dengan presentasi belakang kepala
yang berlangsung selama 18 jam, tanpa komplikasi baik ibu maupun janin.
B. Macam – macam persiapan persalinan
Agar persalinan anda berjalan lancar dan tidak lagi perlu khawatir terhadap
apa dan bagaimanapersiapan selama persalinan berjalan, tidak ada salah nya jika
jauh-jauh hari anda mempersiapkan kebutuhan persalinan tersebut. Berikut
beberapa hal yang wajib anda fikirkan dan persiapkan:
a) Membuat rencana persalinan
 Tempat persalinan
 Memilih tenaga kesehatan terlatih
 Berapa biaya yang dibutuhkan
 Bagaiman cara menghubungi tenaga kesehatan terlatih
 Bagaimana transportasi yang digunakan
 Siapa yang akan menemani saat persalinan
b) Membuat rencana pembuatan keputusan
- Siapa pembuat keputusan utama dalam keluarga
- Siapa yang akan membuat keputusan jika si pembuat keputusan utama
tidak ada saat terjadi kegawatdaruratan.
c) Mempersiapkan transportasi jika terjadi kegawatdaruratan
 Dimana ibu akan melahirkan
 Bagaimana cara menjangkaunya
 Kemana ibu mau dirujuk
 Bagaimana cara mendapatkan dana
 Bagaimana cara mencari donor darah.
d) Membuat rencana atau pola menabung
TABULIN ( Tabungan Ibu Bersalin )
e) Mempersiapkan barang-barang yang diperlukan untuk persalinan
 Kain panjang 4 buah
 Pembalut wanita
 Handuk, waslap, alat mandi, alat make up
 Pakaian terbuka depan, gurita ibu, pakaian dalam
 Pakaian bayi, minyak telon, popok, bedong, gendongan dan tas.

Anda mungkin juga menyukai