Anda di halaman 1dari 6

Nama/NIM : Siti Kholifah/142150183

Kelas : EA-B

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN

ANALISIS ROI DAN INVESTASI PENDANAAN

Dari data kita bisa menghitung ROI ( Return on Investment) pada PT Indo Tambangraya Megah
Tbk pada tahun 2016 dan 2017 :

𝐿𝑎𝑏𝑎 𝐵𝑒𝑟𝑠𝑖ℎ 𝑠𝑒𝑡𝑒𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑎𝑗𝑎𝑘 252.703.000


ROI (2017) = = 1.358.663.000 = 18,6%
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐴𝑘𝑡𝑖𝑣𝑎

𝐿𝑎𝑏𝑎 𝐵𝑒𝑟𝑠𝑖ℎ 𝑠𝑒𝑡𝑒𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑎𝑗𝑎𝑘 130.709.000


ROI (2016) = = 1.209.792.000 = 10,8%
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐴𝑘𝑡𝑖𝑣𝑎

Aset operasi bersih

Laba operasi bersih setelah pajak 252.703.000


RNOA = = 1.284.227.500 = 19%
Rata−rata aset operasi bersih

Modal ekuitas biasa (ROCE)

(Laba bersih - deviden saham preferen) / rata-rata ekuitas biasa

(252.703.000 – 57.431.690)/31.946.000 = 61%

Dari hasil tersebut rasio dari jumlah aktiva yang digunakan dalam perusahaan atau suatu ukuran
tentang manajemen dengan menunjukkan hasil di tahun 2017 sebesar 18,6% lebih tinggi
dibanding tahun 2016 sebesar 10,8% berarti perusahaan di tahun 2017 mampu :

o Dalam pengelolaan investasi modal.


o Dalam pengembalian perusahaan relatif terhadap resiko investasi modal
o Dalam pengembalian atas investasi modal dengan pengemballian investasi alternatif

Dalam perhitungan ROI pada PT Indo TambangRaya Megah Tbk naiknya ROI yang signifikan
dari tahun 2016 ke 2017 terjadi karena kenaikan aktiva dan laba bersih perusahaan.
Analisis Aktivitas Pendanaan

a. Rasio Likuiditas
𝐴𝑠𝑒𝑡 𝐿𝑎𝑛𝑐𝑎𝑟
Rasio likuiditas tahun 2017 = x 100%
𝑈𝑡𝑎𝑛𝑔 𝐿𝑎𝑛𝑐𝑎𝑟
796.996.000
= x 100% = 243%
327.508.000
𝐴𝑠𝑒𝑡 𝐿𝑎𝑛𝑐𝑎𝑟
Rasio likuiditas tahun 2016 = x 100%
𝑈𝑡𝑎𝑛𝑔 𝐿𝑎𝑛𝑐𝑎𝑟
539.004.000
= x 100% = 225%
238.835.000
Berdasarkan hasil rasio likuiditas PT Indo TambangRaya Megah Tbk pada tahun 2016
menunjukkan kemampuan PT Indo TambangRaya Megah Tbk untuk melunasi utang
jangka pendeknya kurang bila dibandingkan dengan tahun 2017 yang mengindikasikan
kemampuan untuk melunasi utang jangka pendeknya dengan lebih baik dan meningkat
dari tahun sebelumnya.
b. Rasio Solvabilitas
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑈𝑡𝑎𝑛𝑔
Rasio Solvabilitas tahun 2017 = x 100%
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐴𝑘𝑡𝑖𝑣𝑎
400.524.000
= 1.358.663.000 x 100% = 29%
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑈𝑡𝑎𝑛𝑔
Rasio Solvabilitas tahun 2016 = 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐴𝑘𝑡𝑖𝑣𝑎 x 100%
302.362.000
= 1.209.792.000 x 100% = 25%

Berdasarkan hasil rasio solvabilitas PT Indo TambangRaya Megah Tbk tahun 2016 dan
2017 menunjukkan kemampuan yang baik, artinya risiko kegagalan perusahaan untuk
mengembalikan pinjaman semakin kecil.

Bahwa ketika Perusahaan membeli modal saham ekuitas entitas (saham treasuri),
imbalan yang dibayar, termasuk biaya tambahan yang secara langsung dapat
diatribusikan dikurangkan dari ekuitas yang diatribusikan kepada pemilik ekuitas entitas
sampai saham tersebut dibatalkan atau diterbitkan kembali. Ketika saham biasa tersebut
selanjutnya diterbitkan kembali, imbalan yang diterima, dikurangi biaya tambahan
transaksi yang terkait dan dampak pajak penghasilan yang terkait dimasukkan pada
ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik ekuitas entitas.

Anda mungkin juga menyukai