Anda di halaman 1dari 5

KUNJUNGAN RUMAH/HOME VISITE

A. Tujuan

1. Untuk menilai keadaan kesehatan pasien dan lingkungan keluarganya


2. Sebagai tindakm lanjut dalam memberikan asuhan keperawatan secara
komperhensif

B. Azas/Dasar Pemikiran

1. Bahwa tidak semua tindakan perawat dapat dilaksanakan di Institusi


pelayanan kesehatan
2. Bahwa keluarga mempunyai tugas/peranan dalam merawat anggota
keluarganya yang sakit
3. Rencana umum kunjungan rumah disiapkan bersama oleh staf Puskesmas
4. Rencana tersebut berdasarkan kepada kebutuhan kesehatan individu dan
keluarga
5. Petugas mendengarkan laporan anggota keluarga dan berusaha untuk
memahami permasalahan kesehatan yang terjadi
6. Petugas membimbing individu/keluarga untuk dapat menolong dirinya sendiri

C. Manfaat Kunjungan Rumah

1. Memberikan kesempatan kepada petugas kesehatan untuk melihat situasi


dan kondisi kesehatan dan lingkungan pasien
2. Penderita dan keluarga akan merasa lebih bebas dan nyaman berada dalam
lingkungan sendiri – bebas berpendapat
3. Memberikan kesempatan untuk pendekatan serta memberikan bimbingan
yang lebih sesuai dengan kenyataan – dapat menilai keadaan kehidupan
keluarga sebenarnya
4. Memberikan kesempatan bertemu dengan anggota keluarga lain yang
berpengaruh dalam penyembuhan penderita
5. Memberikan kesempatan kepada anggota keluarga untuk menolong anggota
keluarga yang sakit
D. Prioritas Sasaran Kunjungan Rumah

1. Ibu baru melahirkan atau bayi lahir


2. Pasien penyakit menular
3. Ibu dengan resiko tinggi
4. Bayi dan anak dengan resiko tinggi
5. Bayi/anak dan ibu sakit mendadak
6. Bayi yang lahir tidak pada waktunya
7. Ibu nifas dengan penyulit
8. Pasien post operasi setelah pulang dari RS/Puskesmas

E. Pelaksanaan

1. Persiapan
2. Pelaksanaan kegiatan
3. Dokumentasi

F. Penilaian

1. Input
2. Proses
3. Autput
HOME CARE / HOME NURSING

A. Pengertian

Perawatan di rumah adalah upaya kegiatan melakukan tindakan keperawatan


kesehatan di rumah klien

B. Maksud dan Tujuan

Memberikan pelayanan kepada orang sakit di rumah yang membutuhkan


perawatan atau pengawasan petugas kesehatan

C. Waktu Pelayanan

1. Dalam keadaan darurat


2. Pada penyakit kronis
3. Sebagai tindak lanjut

D. Prinsip Dasar

1. Lakukan perawatan sesuai dengan keadaan di rumah


2. Bicarakan hal-hal yang bersifat pribadi, hanya dengan orang tertentu
3. Hematlah penggunaan bahan dan obat
4. Kamar pasien :
a. Penggunaan kamar tersendiri untuk orang sakit terutama pasien penyakit
menular
b. Pilih kamar yang cukup penerangan dan sirkulasi idara
c. Kamar dibersihkan tiap hari
d. Aturlah pembuangan kotoran bekas pasien
e. Batasi jumlah anggota/pengunjung yang keluar masuk kamar pasien

5. Perlengkapan
a. Tempat tidur lengkap (kasur, bantal, sprei dan sarung bantal)
b. Meja dan kursi
c. Perlengkapan
d. Alat personal hygiene dan alat makan
E. Persiapan

1. Ikutlah petunjuk langkah-langkah kunjungan rumah


2. Mintalah anggota keluarga untuk menolong perawatan pasien
3. Telaan data kesehatan pasien
4. Tulislah rencana harian perawatan pasien

F. Pelaksanaan

Mintalah anggota keluarga membantu untuk :

1. Mengawasi pasien dan memperhatikan perubahan yang terjadi


2. Tulislah dalam catatan perkembangan pasien setiap perubahan yang terjadi
3. Aturlah waktu kunjungan rumah menurut keadaan dan kebutuhan pasien
4. Buatlah ringkasan keperawatan pasien dalam kartu catatan pasien

G. Penilaian

1. Kebersihan dari tindakan keperawatan


2. Efisiensi (biaya, waktu, tenaga, bahan/obat dan alat)
3. Ketepatan tindakan keperawatan dengan masalah keperawatan
4. Kecukupan alat dan bahan yang dipergunakan
CONTOH FORMAT PENTATAN HARIAN
PERAWATAN DI RUMAH

Nama yang Sakit : .............................................................. Umur : ...................


Kedudukan dalam keluarga : .............................................................. Jenis Kelamin : L/P

Hari Jam Suhu Nadi Perubahan Tindakan Nasihat/tindakan Frekuensi


Tgl yang terjadi yg telah dokter/perawat/tenaga BAB BAK
dilakukan kes.lain
1 2 3 4 5 6 7 8 9

Anda mungkin juga menyukai