Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PICUNG
Jl. Raya Saketi-Malingping, KM.15PicungPandeglang 42275
Email : puskesmas.picung@gmail.com

KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB PUSKESMAS PICUNG


NOMOR : C.001/SK/PKM-PCG/I/2018
TENTANG
PENDAFTARAN PASIEN
DI PUSKESMAS PICUNG
PENANGGUNG JAWAB PUSKESMAS PICUNG,

Menimbang : a. bahwauntuk menjamin kesinambungan layanan klinis terhadap


pasien diperlukan prosedur pendaftaran yang efektif dan efisien;
b. bahwa berdasarkan pertimbanganpadahuruf a,makaperlu
menetapkan keputusan PenanggungJawab Puskesmas Picung
tentang Pendaftaran Pasien.

Mengingat : 1. Undang-UndangRepublik Indonesia Nomor 25Tahun


2009tentangPelayananPublik;
2. Undang-UndangRepublik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentangKesehatan;
3. PeraturanMenteriKesehatanRepublik Indonesia Nomor 75Tahun
2014 tentangPusatKesehatanMasyarakat;
4. Peraturan BupatiKabupatenPandeglang Nomor 12 Tahun 2017
tentang Tata
KearsipanDilingkunganPemerintahKabupatenPandeglang.

MEMUTUSKAN

Mene : KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB PUSKESMAS PICUNG TENTANG


tapka PENDAFTARAN PASIEN.
n
KES : Penetapanpendaftaran pasien di Puskesmas Picung dan hal- hal yang terkait dengan
ATU pendaftaran tercantum sebagaimana dalam lampiran;

KED : Proses pendaftaran pasien harus memperhatikan keselamatan pasien baikpenilaian


UA kegawatdaruratannya maupun proses identifikasi pasien;
KETI : Proses pendaftaran dan identifikasi pasien dilaksanakan sebagaimanatercantum
GA dalam SOP Pendaftaran, SOP Identifikasi Pasien serta SOP yang terkait dengan
proses pendaftaran;
KEE : Keputusaninimulaiberlakusejaktanggalditetapkandenganketentuanapabiladikemudian
MPA hariterdapatkekeliruandalamkeputusaniniakandilakukanperbaikansebagaimnamestiny
T a.

Ditetapkan di : Picung
PadaTanggal : 05 januari 2018
PenanggungJawabPuskesmasPicung

SUFYANSORI,
Lampiran : KeputusanPenanggungJawabPuskesmasPicung
Nomor : C.001/SK/PKM-PCG/I/2018
Tanggal : 05 Januari 2018

PENDAFTARAN PASIEN

A. Pendaftaran pasien padaPuskesmas Picung yaitu membawa:


1. KartuTandaPenduduk (KTP).
2. KartuKeluarga (KK).
3. Kartu kepesertaanjaminan Kesehatan.
4. Kartu Identitas Berobat.

B. KompetensipetugaspendaftaranPuskesmasPicung
1. Lulusan Minimal SMA Sederajat.
2. Mampu mengoperasikan komputer (Microsoft Office).

PenanggungJawabPuskesmasPicung

SUFYANSORI,

Anda mungkin juga menyukai