Anda di halaman 1dari 4

PETUNJUK PENYELESAIAN KASUS KLINIS:

 Penyelesaian kasus klinis dengan metode SOAP disajikan dalam power point
presentation (ppt):
 Print out ppt diserahkan ke dosen pengampu paling lambat pada hari
kedua pertemuan kuliah pelayanan kefarmasian
 File ppt diemailkan ke zakky.cholisoh@ums.ac.id paling lambat Sabtu 19
Mei 2018
 Maksimum 30 slides
 Font Size minimal ukuran 18
 Ppt harus dapat disajikan dalam waktu kurang lebih 15-20 menit meliputi:
1. Kasus klinis yang dibreakdown dalam format SOAP
2. A dan P (Assessment and Plan) diselesaikan dengan cara sebagai berikut:
a. Problem medik (penyakit/masalah medis yang diderita pasien) disusun
secara urut dari masalah medik yang mempunyai prioritas paling
tinggi untuk diselesaikan.
b. Data Subyektif dan Obyektif adalah data subyektif maupun obyektif
yang berkorelasi dengan problem medik yang dibahas.
c. Drug related problems: temuan DRPs (Drug Related Problems) pada
tiap problem medik (bisa lebih dari 1). Disusun secara urut dari DRP
yang mempunyai prioritas paling tinggi untuk diselesaikan.
d. Analisis = Detail DRPs disertai dengan referensi yang mendukung
e. Rekomendasi = rekomendasi terkait dengan DRP yang ditemukan
disertai dengan referensi yang mendukung
f. Monitoring = meliputi monitoring efektifitas dan toksisitas dari
masing-masing rekomendasi
g. Poin –poin konseling
3. Contoh

Te
Probl ra
Data Reko-
em pi Monitorin
Subyektif DRPs Analisis mend
Medi (O g
& Obyektif asi
k bat
)
S: mengi, A Terapi Beta-2 agonis terutama 2,5 g FEV-1 dan
sesak nafas, mi obat SABA yang diberikan Salbut PEF, jika
batuk no- tidak secara inhalasi merupakan amol kenaikan
selama 2 fili menunj pilihan pertama pada terapi (nebs) < dari
Asma hari terakhir n uk-kan asma akut karena potensi setiap 25%
O: RR=30 10 efek: dan onset aksinya yang 20 setelah
kali/menit, mg pasien cepat (Bateman et al., 2013; menit pemberian
TD=110/83 /kg tetap Dolovich et al., 2009). seban SABA
mmHg, nadi BB mengi yak 3 sebaiknya
130 /ja dan Efek aminofilin (garam dari dosis dilakukan
kali/menit,S m sesak teofilin) tidak se-efektif (Glob pemeriksa
uhu = (IV nafas. salbutamol, selain itu, al an gas
37,8oC, ) aminofilin mempunya Initiat darah
SaO2 = resiko yang lebih besar ive for (Arterial
90%, pulsus daripada SABA untuk Asthm Blood
paradoxus = menimbulkan efek obat a, Gases)
18 mmHg yang tidak diinginkan 2013)
(Holgate & Polona, 2007;
Lemanske et al., 2012)
S: nokturia,
Diabe
sering haus
tes
O: GDP, dst dst dst dst dst
Mellit
HbA1C
us
dst

 Lembar penilaian presentasi terlampir


 Diberlakukan zero point punishment untuk konten power point yang menunjukkan
kerjasama antar kelompok (kecurangan).

KASUS:

Bapak JA, umur 81, berat badan 75 kg, tinggi badan 170 cm, masuk rumah sakit tanggal 12 Mei
2018 karena penyakit gagal jantung-nya memburuk. Pasien juga mengalami oedema (pada kaki
dan bagian belakang tubuhnya) parah, pitting oedema pada daerah di atas lutut, dan peningkatan
berat badan sebanyak 3 kg selama 3 hari terakhir ini.

Bapak didiagnosis dengan gagal jantung (ventrikel) kanan 5 tahun yang lalu. Bapak JA juga
menderita Gout

Pada saat melakukan medication history data pengobatan yang digunakan sampai saat ini adalah:

Furosemide 40 mg setiap pagi

Perindopril 8 mg sekali sehari

Atorvastatin 20 mg sekali sehari

Allopurinol 300 mg setiap pagi


Digoxin 62.5 mg setiap malam

Ibuprofen 400 mg 4 kali sehari untuk nyeri pinggang

Hasil pemeriksaan fisik:


Tanda vital: TD 130/90; Nadi 80 x / menit; RR 20 x / menit; T 37 ºC
Kulit: Normal, warna, turgor, tidak ada lesi atau ulser
Perut: bising perut normal, tidak ada organomegaly

Hasil Tes Laboratorium

Parameter satuan Nilai rujukan Hasil


pemeriksaan
14 Mei 2018
Natrium mEq/L 135-147 121
Kalium mEq/L 3,5-5,0 4.1
Bicarbonate mEq/L 26-32 26
Kreatinin mg/dL 0,6-1,2 2,5
Urea mg/dL 8-18 57
ALT U/L 0-35 20
AST U/L 0-35 20
Hb g/dL P(12-16), L (14-18) 7
Kolesterol Total mg/dL < 200 180
LDL mg/dL < 130 120
HDL mg/dL >45 40
Trigliserid mg/dL < 160 140
Albumin g/dL 35-45 35

Diagnosis: perburukan gagal jantung

Di rumah sakit, dokter meresepkan:

Furosemide 40 mg IV bolus setiap pagi

Perindopril 8 mg sekali sehari

Atorvastatin 20 mg sekali sehari

Allopurinol 300 mg setiap pagi

Digoxin 62.5 mg setiap malam

Anda mungkin juga menyukai

  • Puisi 2
    Puisi 2
    Dokumen1 halaman
    Puisi 2
    Pupil Senpai
    Belum ada peringkat
  • Swot
    Swot
    Dokumen1 halaman
    Swot
    Yaya Tiya
    Belum ada peringkat
  • XXX
    XXX
    Dokumen1 halaman
    XXX
    Yaya Tiya
    Belum ada peringkat
  • XXX
    XXX
    Dokumen19 halaman
    XXX
    Yaya Tiya
    Belum ada peringkat
  • Nama Merek Dagang Obat Baru
    Nama Merek Dagang Obat Baru
    Dokumen5 halaman
    Nama Merek Dagang Obat Baru
    Yaya Tiya
    Belum ada peringkat