Anda di halaman 1dari 2

PENGGALIAN ASUPAN PENGGUNA

TERHADAP KINERJA PUSKESMAS


No. Dokumen : SOP/003/BAB-3/
PKM-MNW/2018
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 15-01-2018
Halaman : 1-2
Kepala Puskesmas
Perawatan Menawi
Pemerintah
Kabupaten
Kepulauan Yapen
Marthen Sembai, S.Kep
NIP. 196210311987031011

PENGERTIAN Penggalian asupan pengguna terhadap kinerja puskesmas adalah


kegiatan yang dilakukan oleh Puskesmas dalam rangka
mendapatkan informasi dari masyarakat tentang kinerja
puskesmas
TUJUAN Sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan penggalian asupan
masyarakat terhadap pelayanan yang ditetapkan dalam langkah-
langkah prosedur.
KEBIJAKAN SK Kepala Puskesmas Perawatan Menawi Nomor : SK / 013 / AK
/ PKM-MNW / 2018 tentang Kebijakan Mutu Admin Puskesmas
Perawatan Menawi
REFERENSI 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor Tahun 75 Tahun 2014
tentang Puskesmas.
2. Permenkes RI No. 46 Tahun 2015 tentang Akreditasi
Puskesmas, Klinik Mandiri, Tempat Praktek Dokter Umum
Mandi, Tempat Praktik Dokter Gigi Mandiri.
PROSEDUR 1. Koordinator mutu melakukan kegiatan survei kepuasan
pelangggan 6 bulan sekali.
2. Kegiatan survei kepuasan pelanggan di pimpin oleh koordintor
mutu/ wakil dibantu oleh karyawan puskesmas yang di tunjuk
(Tim survey).
3. Kegiatan survey kepuasan pelanggan.
a. Persiapan administrasi
b. Pengaturan jadwal
c. Proses survey
 Petugas mengucapkan salam dan memberi penjelasan
tujuan survey kepada pelanggan.
 Petugas merenyahkan ceklist pertanyaan dan alat tulis
pada pelanggan.
 Petugas mempersilahkan pelanggan untuk menulis
jawaban.
 Petugas meminta dan menerima hasil survey.
4. Hasil survey di olah oleh koordintor/ wakil koordinator mutu.
5. Hasil olahan survey kepuasan pelanggan di sampaikan dalam
RTM.
DIAGRAM
ALIR
UNIT TERKAIT - Kepala Puskesmas
- Tim Mutu Puskesmas
DOKUMEN Hasil Survey Kepuasan Pelanggan
TERKAIT

REKAMAN HISTORIS PERUBAHAN


Tanggal :
TANGGAL MULAI
NO. YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN
DIBERLAKUKAN

Anda mungkin juga menyukai