Anda di halaman 1dari 8

PDSA RSU HATI MULIA OLEH KOMITE PPI

KEJADIAN infeksi daerah operasi (IDO) (APRIL-JUNI 2018)

PLAN :

- Mempertahankan kejadian IDO dibawah standar 2%


- SPO PERSIAPAN PRA OPERASI
- Bundle IDO
- SPO PEMBERIAN ANTIBIOTIK PROFILAKSIS
- Spo penggantian verban
- SPO perawatan luka pasca operasi
- Pengadaan poces
- Pengadaan pakaian khusus petugas CSSD
- Pengadaan clorhexidin
- Pengadaan sikat kuku petugas kamar operasi

DO :

- Pengumpulan data surveilans IDO dilakukan di rawat inap oleh IPCLN tiap hari dan dianalisi oleh
IPCN tiap bulan
- Hasil analisa oleh IPCN tiap bulan dilaporkan ke komite PPI dan dilaporkan ke direktur dan
komite PMKP tiap 3 bulan
- IPCLN, IPCN, dan tim PMKP melakukan pemantauan dalam pelaksanaan persiapan praoperasi,
bundle IDO, pemberian antibiotika profilaksis di unit terkait, hand hygiene tim operasi, proses
pekking alat di CSSD , perawatan luka pasaca operasi apakah sesuai SPO, dan dalam persiapan
preoperasi pasien belum dimandikan dengan zat antiseptic, pencukuran masih dilakukan di
ruang perawatan, antibiotic profilaksis pemberian lebih dari 60 menit dari insisi kulit, hand
hygiene tim operasi tidak ada sikat kuku, desinfeksi daerah operasi masih menggunakan povidon
iyodium, pakking alat steril belum menggunakan poces, tidak ada pakaian khusus petugas CSSD,
hepafilter di CSSD tidak selalu di hidupkan, petugas dalam proses perawatan luka pasca operasi
tidak menggunakan APD yang sesuai.

STUDY :

- Berdasarkan hasil data surveilans pada bulan April –Juni 2018 angka kejadian IDO masih ada dan
diatas standar 2 % pada bulan april tidak ada kasus IDO . Namun dari hasil surveilans angka
tersebut mengalami peningkatan dari bulan April ke Mei yaitu dari 0% menjadi 3,03 % dan
makin bertambah pada bulan juni menjadi 3,8% .

ACTION :

- Membuat SPO PERSIAPAN PRA OPERASI dan sosialisasinya


- Sosialisasi Bundle IDO
- Membuat SPO PEMBERIAN ANTIBIOTIK PROFILAKSIS dan sosialisasinya
- Membuat Spo penggantian verban dan sosialisasinya
- Membuat SPO perawatan luka pasca operasi dan sosialisasinya
- Mengajukan Pengadaan poces
- Mengajukan Pengadaan pakaian khusus petugas CSSD
- Mengajukan Pengadaan clorhexidin
- Mengajukan Pengadaan sikat kuku petugas kamar operasi
PDSA (APRIL-JUNI 2018)

KEJADIAN IDO

MASALAH PLAN DO STUDY ACTION


- -
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL)

HASIL SURVEILANS BULAN ARPIL-JUNI 2017

MACAM JENIS BIAYA DAN


NO SASARAN METODA WAKTU TEMPAT PELAKSANAN
KEGIATAN SUBERNYA
1 Resosialisasi SPO Tersampaikannya Penjelasan Juli 2018 IGD, Ranap - IPCLN
pemasangan sosialisasi materi secara General,
infuse SPO pemasangan langsung Paviliun,
infuse kepada dengan Maternal,
semua unit dan menggunaka Kamar Bersalin,
petugas kesehatan n SPO dan PICU/HCU,
terkait praktik ruang
langsung Neonatologi
2. Melakukan Tersampaikannya Penjelasan Juli 2018 IGD, Ranap - IPCN, IPCLN
Resosialisasi sosialisasi materi dan pratik General,
mengnai Hand hand hygiene Paviliun,
hygine kepada semua Maternal,
unit dan petugas Kamar Bersalin,
kesehatan terkait PICU/HCU,
ruang
Neonatologi
3 Melakukan Tersampaikannya Penjelasan Juli 2018 IGD, Ranap - IPCLN
resosialisasi sosialisasi materi dan pratik General,
penggunaan APD penggunaan APD Paviliun,
kepada semua Maternal,
unit dan petugas Kamar Bersalin,
kesehatan terkait PICU/HCU,
ruang
Neonatologi
4. Audit Terlaksananya Observasi Juli 2018 IGD, Ranap - IPCN
1. Hand Audit pada General,
hygiene sasaran Paviliun,
2. 5 momen individu Maternal,
cuci atau grup Kamar Bersalin,
tangan (random PICU/HCU,
3. Penggunaa sampling) ruang
n APD Neonatologi
5 Pengajuan Unit instalasi Koordinasi Juli 2018 - Tim pokja PPI
pengadaan iv farmasi dengan
dressing dan pihak
alcohol swab farmasi
sekali pakai dengan
mengisi
form
pengajuan
yang telah
disediakan
oleh staff
pengadaan
PDSA RSU HATI MULIA OLEH KOMITE PPI

KEJADIAN PHLEBITIS (APRIL-JUNI 2018)

PLAN :

- Mempertahankan kejadian phlebitis dibawah standar 1 ‰


- Meningkatkan kepatuhan cuci tangan petugas, pengajuan alcohol swab dan iv dressing transparan

DO :

- Pengumpulan data surveilans phlebitis dilakukan di rawat inap oleh IPCLN tiap hari dan dianalisi
oleh IPCN tiap bulan
- Hasil analisa oleh IPCN tiap bulan dilaporkan ke komite PPI dan dilaporkan ke direktur dan
komite PMKP tiap 3 bulan
- IPCLN melakukan pemantauan dalam pelaksanaan pemasangan infus di tiap unit apakah sesuai
SPO, dan dalam pemasangan infus sebelumnya masih menggunakan hypafix, dan kapas alcohol
masih membuat sendiri, alcohol masih disediakan dalam wadah tersendiri.

STUDY :

- Berdasarkan hasil data surveilans pada bulan April –Juni 2018 angka kejadian phlebitis masih ada
dan diatas standar 1 ‰ yaitu pada bulan april. Namun dari hasil surveilans angka tersebut
mengalami penurunan dari bulan April ke Mei yaitu dari 7,6‰ menjadi 0 ‰ dan dengan sudah
dilaksanakan edukasi mengenai hand hygiene, dan resosialisasi pemasangan infus maka pada
bulan mei dan Juni angka tersebut sudah menurun yaitu 0‰.

ACTION :

- Melakukan resosialisasi kepada petugas kesehatan di tiap unit tentang SPO Pemasangan Infus
- Melakukan resosialisasi mengenai Hand Hygiene
- Melakukan audit cuci tangan tiap bulan
- Melakukan resosialisasi mengenai penggunaan APD
- Melakukan pengajuan kepada pihak farmasi tentang pengadaan iv dressing dan alcohol swab
sekali pakai
PDSA (APRIL-JUNI 2018)

KEJADIAN PHLEBITIS

MASALAH PLAN DO STUDY ACTION


ejadian - Mempertahankan - Pengumpulan data - Melakukan resosialisasi
hlebitis kejadian phlebitis surveilans phlebitis kepada petugas
dibawah standar 1 ‰ dilakukan di rawat inap oleh kesehatan di tiap unit
- Meningkatkan IPCLN tiap hari dan tentang SPO Pemasangan
kepatuhan cuci tangan dianalisis oleh IPCN tiap Infus
petugas, pengajuan bulan - Melakukan resosialisasi
alcohol swab dan iv - Hasil analisa oleh IPCN tiap mengenai Hand Hygiene
dressing transparan bulan dilaporkan ke komite - Melakukan audit cuci
PPI dan dilaporkan ke tangan tiap bulan
direktur dan komite PMKP - Melakukan resosialisasi
tiap 3 bulan mengenai penggunaan
- IPCLN melakukan APD
pemantauan dalam - Melakukan pengajuan
pelaksanaan pemasangan kepada pihak farmasi
infus di tiap unit apakah tentang pengadaan iv
sesuai SPO, dan dalam dressing dan alcohol
pemasangan infus swab sekali pakai
sebelumnya masih
menggunakan hypafix, dan
kapas alcohol masih
membuat sendiri, alcohol
masih disediakan dalam
wadah tersendiri.
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL)

HASIL SURVEILANS BULAN ARPIL-JUNI 2017

MACAM JENIS BIAYA DAN


NO SASARAN METODA WAKTU TEMPAT PELAKSANAN
KEGIATAN SUBERNYA
1 Resosialisasi SPO Tersampaikannya Penjelasan Juli 2018 IGD, Ranap - IPCLN
pemasangan sosialisasi materi secara General,
infuse SPO pemasangan langsung Paviliun,
infuse kepada dengan Maternal,
semua unit dan menggunaka Kamar Bersalin,
petugas kesehatan n SPO dan PICU/HCU,
terkait praktik ruang
langsung Neonatologi
2. Melakukan Tersampaikannya Penjelasan Juli 2018 IGD, Ranap - IPCN, IPCLN
Resosialisasi sosialisasi materi dan pratik General,
mengnai Hand hand hygiene Paviliun,
hygine kepada semua Maternal,
unit dan petugas Kamar Bersalin,
kesehatan terkait PICU/HCU,
ruang
Neonatologi
3 Melakukan Tersampaikannya Penjelasan Juli 2018 IGD, Ranap - IPCLN
resosialisasi sosialisasi materi dan pratik General,
penggunaan APD penggunaan APD Paviliun,
kepada semua Maternal,
unit dan petugas Kamar Bersalin,
kesehatan terkait PICU/HCU,
ruang
Neonatologi
4. Audit Terlaksananya Observasi Juli 2018 IGD, Ranap - IPCN
4. Hand Audit pada General,
hygiene sasaran Paviliun,
5. 5 momen individu Maternal,
cuci atau grup Kamar Bersalin,
tangan (random PICU/HCU,
6. Penggunaa sampling) ruang
n APD Neonatologi
5 Pengajuan Unit instalasi Koordinasi Juli 2018 - Tim pokja PPI
pengadaan iv farmasi dengan
dressing dan pihak
alcohol swab farmasi
sekali pakai dengan
mengisi
form
pengajuan
yang telah
disediakan
oleh staff
pengadaan

Anda mungkin juga menyukai