Anda di halaman 1dari 1

L A B O R A T O R I U M P E T R O L O G I

Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta

Gbr.Batuan
Gbr. Batuan Keterangan

1.Massa Dasar

2. Piroksen

3. Plagioklas Feldspar

DESKRIPSI BATUAN:

1. Jenis batuan : Batuan Beku Basa Vulkanik

2. Warna : Fresh : Abu-abu ; Lapuk : Coklat

3. Struktur : Skoria

4. Tekstur : Derajat Kristalisasi : Hipokristalin


Derajat Granularitas : Afanitik
Kemas: Bentuk Kristal : Anhedral
Relasi : Inequigranular Vitroverik

5. Komposisi Mineral : Piroksen 30% ; Plagioklas Feldspar 10% ;Massa Dasar 60%

6. Nama Batuan : Bassalt


Merupakan batuan yang terbentuk dari proses pembekuan
7. PetroGenesa : magma yang terjadi di dekat permukaan sampai diatas
permukaan bumi. Memiliki ukuran butir yang halus dan kecil
karena proses pendinginan magma yang berlansung cepat, dan
bersifat basa karena mineral yang dominan terbentuk adalah
piroksen.
Nama : Sandi Putrazony Tgl. Prak : 12 Maret 2015
No. Mhs : 111.140.033 Acc :
Plug : 8

Anda mungkin juga menyukai