Anda di halaman 1dari 5

Simple Concept Cafe Tepi Pantai by

Tips sebelum memulai membuka cafe :

- Supaya banyak orang yang datang karena tertarik, kafe-mu harus punya
konsep yang unik
- Tidak terlalu boros dalam membeli asset / perabotan awal, karna akan
disesuaikan dengan perkembangan bisnis yang ada
- Lakukan efisiensi dalam pemodalan awal
- Jangan sembarang menentukan harga, sesuaikan dengan target!
- Cari dan temukan strategi promosi yang unik
- Jangan dulu membuka lowongan, maksimalkan tenaga sendiri terlebih dahulu
- Jalinlah hubungan dengan komunitas – komunitas sekitar
- Sediakan stop kontak dan internet gratis

Contoh konsep design restaurant pinggir pantai (Colourful Concept / Warna – warni )

Konsep cocok dengan sasaran target wisatawan muda, expat, traveller, and so on
Usulan menu – menu cafe pinggir pantai :
Existing Cafe in Pantai Panjang / Competitor

A. Aloha Cafe

Aloha Cafe Overview :

Good place, good food and good comment from reviewers


B. Bencoolen Coffee House

Bencoolen Coffee House overview :

Great food test, Best coffee house in Bengkulu, Expat Market


Saran untuk membuka cafe di Pantai Panjang

- Konsep tempat menarik


- Makanan dengan variasi berbeda
- Sediakan alkohol
- Sediakan wifi dengan kecepatan yang baik
- Maksimalkan penggunaan medsos untuk promosi
- Pastikan cita rasa makanan
- Set harga sesuai dengan target pasar
- Sediakan fasilitas ENTERTAINMENT ( spt bilyard )

Anda mungkin juga menyukai