Anda di halaman 1dari 6

40 Tips dan Fitur Baru WhatsApp 2017

yang Belum Banyak Diketahui


https://jalantikus.com/tips/kumpulan-fitur-dan-tips-whatsapp/

WhatsApp sangat rajin menyuguhkan beragam fitur baru untuk


memanjakan penggunanya. Sayangnya, masih banyak yang
belum mengetahui atau belum menggunakan fitur terbaru
WhatsApp.

Padahal, kamu bisa memakainya untuk memudahkan dalam


banyak hal. Di antaranya untuk chatting lebih seru, menjaga
privasi, mengurangi konsumsi data, dan masih banyak lagi.

Untuk itu, berikut Jaka sudah update 40 fitur dan tips WhatsApp
terbaru yang pastinya ada yang belum kamu ketahui atau belum
digunakan.
Fitur dan Tips Terbaru WhatsApp

1. Bisa Kirim Foto Tanpa Mengurangi Kualitas

Pada versi terbaru WhatsApp, kamu sudah bisa lho mengirim


hampir semua format file via WhatsApp. Itu artinya kamu dapat
mengirim foto resolusi tinggi di WhatsApp tanpa mengurangi
kualitas.

 Pertama update dulu ya aplikasi WhatsApp kamu melalui


Google Play Store.
 Kalau sudah, buka WhatsApp dan klik logo lampiran.
 Pilih Document.
 Kemudian cari deh gambar yang ingin kamu share ke
teman-teman kamu.
2. Buat Kamu yang Sok Sibuk Banyak Chat Sama
Orang Penting, Pin Saja Obrolannya

Kali ini Jaka akan membahas cara pin percakapan di WhatsApp.


Ya, WhatsApp merupakan aplikasi berkirim pesan utama di
smartphone. Tak heran, jika kita sering banget menggunakannya.
Bayangkan berapa grup WhatsApp yang kamu miliki? Lalu,
berapa banyak orang yang mengirimkan kamu pesan? Cukup
repot bukan, jika kamu harus menelusuri obrolan penting satu
persatu.

Begini Cara Pin Percakapan di WhatsApp


Itulah kenapa kamu harus pin percakapan di WhatsApp. Dengan
ini, kamu bisa lebih efisien dan hemat waktu.

Nah fitur baru pin ini baru tersedia di WhatsApp Beta. Jika
belum bergabung di versi beta, kamu bisa mengunjungi halaman
berikut "WhatsApp Messegenger Beta".

Gabung jadi beta tester, lalu download WhatsApp beta versi


2.17.162 atau yang lebih baru di Google Play Store. Setelah itu,
klik dan tekan percakapan di kontak tertentu, maka akan muncul
pilihan "Pin" di atas.

Kamu bisa pin percakapan perorangan ataupun grup WhatsApp,


tapi maksimal hanya 3 pin saja. Selamat mencoba.

Anda mungkin juga menyukai