Anda di halaman 1dari 2

ALUR PELAYANAN PASIEN

Nomor
S Terbit Ke
O No. Revisi
P Tgl Diberlaku
Halaman
UPT Puskesmas ZAINUDDIN,SKM
Sungai Guntung Nip :19731212 199502 1 001
1. Pengertian Alur pelayanan adalah suatu kegiatan atau urutan kegiatan yang terjadi dalam interaksi
langsung antara seseorang dengan orang lain guna tercapai kepuasan pelanggan
2. Tujuan Agar pasien dan keluarga memperoleh informasi dan mengerti terhadap prosedur
pelayanan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor: Tentang Kebijakan Pelayanan Klinis di UPT
Puskesmas Sungai Piring
4. Referensi Permenkes Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Peralatan Alat tulis
6. Prosedur ALUR PELAYANAN PASIEN
1. Pasien dating disambut petugas Sahabat Ceria dan diarahkan sesuai keperluannya
2. Pasien melakukan pendaftaran di unit pendaftaran atau dibantu pendaftarannya
oleh petugas Sahabat Ceria bagi pasien cacat
3. Petugas pendaftaran menanyakan keperluan atau kebutuhan pasien
4. Petugas pendaftaran mengambilkan rekam medis
5. Petugas pendaftaran mempersilahkan pasien duduk di ruang tunggu pasien
6. Petugas pendaftaran menyerahkan rekam medis pada unit pelayanan yang dituju
7. Perawat dimasing-masing poli memanggil pasien sesuai urutan dari pendaftaran
8. Dokter pada unit pelayanan memeriksa pasien
9. Dokter merujuk pasien ke unit terkait (poli gigi/ Konseling) sesuai dengan
kebutuhan pasien dan melakukan pemeriksaan penunjang kelaboratorium bila
diperlukan
10. Dokter menegakkan diagnose dan membuat resep setelah menerima hasil
pemeriksaan penunjang
11. Pasien menyerahkan resep ke apotik selanjutnya pulang
Bagi pasien yang memerlukan rujukan ke rumah sakit petugas mengarahkan
pasien untuk proses rujukan selanjutnya kebagian tatausaha

ALUR PELAYANAN LANSIA


1. Pasien dating disambut petugas sahabat ceria dan di arahkan ke loket
2. Bagi pasien baru, proses pendaftaran dibantu oleh petugas sahabat ceria
3. Petugas loket menyerahkan RM pasien lansia baru ke poli lansia
4. Perawat memanggil pasien sesuai antrian
5. Dokter pada unit pelayanan memeriksa pasien
6. Dokter merujuk pasien ke unit terkait (poligigi/Konseling) sesuai dengan
kebutuhan psien dan melakukan pemeriksaan penunjang kelaboratorium bila
diperlukan
7. Dokter menegakkan diagnose dan membuat resep setelah menerima hasil
pemeriksaan penunjang
8. Petugas menyerahkan dan mengambilkan resep pasien ke apotik, kecuali bila
lansia didampingi keluarga, keluarga diminta ke apotik
9. Petugas mengambil rujukan pasien kebagian tata usaha bagi pasien yang rujuk ke
Rumah Sakit
10. Petugas menyerahkan surat rujukan ke pasien
11. Petugas mengarahkan pasien untuk pulang/ RS rujukan

ALUR PELAYANAN UGD


1. Pasien dating ke UGD
2. Petugas UGD segera menangani pasien dan mengkonsultasikan ke dokter jaga
(bila datang di luar jam kerja)
3. Dokter memeriksa pasien, melakukan pemeriksaan penunjang bila diperlukan dan
menegakkan diagnose serta member terapi. Bila perlu penanganan awal dilakukan
observasi, bila setelah hasil observasi kondisi membaik maka pasien dipulangkan
dan mendapat terapi rawat jalan untuk 3 hari
4. Petugas UGD mengambilkan obat dan menyerahkan ke pasien. Pasien boleh
pulang
5. Dokter merujuk ke fasilitas rujukan bila diperlukan. Petugas bekerja sesuai SOP
rujukan
6. Petugas menyerahkan surat rujukan/ mengantar ke RS rujukan bila diperlukan
7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Pendaftaran
2. Semua Unit Pelayanan Klinis
9. Dokumen Rekam medis
Terkait
10. Rekaman
Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai