Anda di halaman 1dari 1

Kebijakan fiscal

Kebijakan fiscal adalah kebijakan ekonomi yang di gunakan pemerintah untuk


mengelola/mengarahkan perekonmian ke kondisi yang lebih bai atau diinginkan dengan cara
mengubah-ubah penerimaan dan pengeluaran pemerintah. Dalam hal ini yang dibahas berasal
dari pajak.

Zaman orde lama

UU No. 44 Prp Tahun 1960 , kebijakan fiscal dalam UU ini disebut dalam pasal 15 ayat 1 :
“pemegang kuasa pertambangan membayar kepada Negara iuran pasti , iuran eksplorasi dan
atau pembayaran-pembayaran lainnya yang berhubungan pemberian kuasa pertambangan
dengan pemberian kuasa pertambangan”. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan pendapatan
Negara.

Anda mungkin juga menyukai