Anda di halaman 1dari 10

SILABUS IPA 2018

Sekolah : SMPIT Bina Amal


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VII/1
Materi : Klasifikasi Makhluk Hidup
Tahun Pelajaran : 2017/2018

Kompetensi Inti :
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam
sudut pandang/teori

Kompetensi Dasar Indikator Materi Kegiatan Penilaian Alokasi Sumber


Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar
1.1 Mengagumi
keteraturan dan
kompleksitas
ciptaan Tuhan
tentang aspek
fisik dan kimiawi,
kehidupan dalam
ekosistem, dan
peranan manusia
dalam lingkungan
serta
mewujudkannya
dalam
pengamalan
ajaran agama
yang dianutnya
2.1 Menunjukkan
perilaku ilmiah
dalam aktivitas
sehari-hari
sebagai wujud
implementasi
sikap dalam
melakukan
pengamatan,
percobaan
dan/atau
berdiskusi

3.2 Mengklasifikasika 3.2.1 Menyajikan hasil Pertemuan 1 : Pertemuan 1 Sikap: 10 x 40  Buku siswa
n makhluk hidup pengamatan, Mengidentifikasi Mengamati  Observasi sikap Menit IPA
dan benda mengidentifikasi, benda-benda di  Setiap individu objektif, rasa SMP/MTs
berdasarkan dan sekitar serta diminta mengamati ingin tahu, Kelas VII
karakteristik yang mengkomunikasika membedakannya video anak yang teliti, dan revisi 2016
diamati. n hasil termasuk makhluk bermain bola dan cermat, oleh Wahono
observasinya. hidup dan tak robot yang sedang bertanggungjaw Widodo,
3.2.2 Menjelaskan hidup. bergerak kemudian ab. Fida
benda-benda di menuliskan Rachmawati,
sekitar yang  “Ciri-ciri perbedaannya. Pengetahuan: dan Siti
bersifat alamiah makhluk hidup,  Peserta didik dibagi  Tes tertulis (pre Nurul
3.2.3 Menjelaskan seperti bernapas, dalam beberapa test) bentuk Hidayati.
benda-benda di memerlukan kelompok uraian dan pilihan  Buku guru
sekitar yang makanan dan  Setiap kelompok ganda IPA
bersifat buatan minuman, melakukan  Mengisi LDK SMP/MTs
manusia bergerak, pengamatan tentang Klasifikasi Kelas VII
3.2.4 Menjelaskan tumbuh dan berbagai benda yang Makhluk Hidup revisi 2016
benda-benda yang berkembang, digunakan sehari-hari atau Makhluk Tak oleh Wahono
bersifat kompleks berkembangbiak dan mendata minimal Hidup Widodo,
dan bersifat , peka terhadap 10 benda dan ciri-ciri  Mengisi Lembar Fida
sederhana rangsang, dan yang menunjukkan Rachmawati,
3.2.5 Menjelaskan penyesuaian benda hidup atau tak Keterampilan: dan Siti
kegunaan dari dengan hidup.  Tugas Nurul
berbagai jenis lingkungan.” inventarisasi Hidayati.
benda di sekitar Menanya mahluk hidup  Lembar
3.2.6 Melakukan  Memotivasi peserta yang ada di Kerja Siswa
peengamatan didik untuk bertanya, lingkungan klasifikasi
terhadap makhluk “Robot juga bisa sekitar rumahmu. makhluk
hidup dan benda bergerak tapi kenapa Kemudian hidup dan
tak hidup tergolong makhluk eksplorasilah tak hidup
3.2.7 Menjelaskan ciri- tak hidup?”  Lembar
bagian-bagian
ciri makhluk hidup diskusi siswa
tubuh yang
3.2.8 Menjelaskan Mengumpulkan prisip
dimiliki.
perbedaan Informasi klasifikasi
Kelompokkanlah
makhluk hidup  Membaca teks makhluk
mahluk hidup
dengan benda tak tentang ciri-ciri hidup
yang ditemui
hidup benda yang dapat menggunaka
3.2.9 Melakukan berdasarkan
diamati antara lain: n kunci
pengamatan persamaan
bentuk, ukuran, determinasi
terhadap berbagai cirinya.
warna, keadaan  Kerja Praktikum  Power point
makhluk hidup di permukaan, dan pengamatan kunci
4.2 Menyajikan hasil sekitarnya bahan penyusunnya sampel air kolam determinasi.
3.2.10 Menjelaskan ciri-
pengklasifikasian  Membaca buku atau yang berwarna  Modul
ciri makhluk hidup
makhluk hidup materi tentang hijau. pembelajara
di sekitarnya
dan benda di klasifikasi makhluk  Portofolio n IPA materi
3.2.11 Mengelompokkan
lingkungan sekitar hidup dan tak hidup Laporan tertulis Klasifikasi
makhluk hidup
berdasarkan serta ciri-cirinya. hasil pengamatan Makhluk
berdasarkan
karakteristik yang bagian-bagian Hidup
prinsip klasifikasi Menalar/Mengasosiasi
diamati. mikroskop dan
 Menyimpulkan fungsinya.
konsep tentang
materi klasifikasi
makhluk hidup dan
tak hidup.
 Pre Test untuk
mengetahui tingkat
kemampuan siswa

Mengomunikasikan
 Mengomunikasikan
secara lisan dan
tulisan di depan kelas
tentang hasil
observasi kelompok,
dan hasil dari
analisisnya apakah
benda-benda yang
ditemukan itu
termasuk benda
hidup atau tak hidup
serta menjelaskan
ciri-cirinya.
 Mengkomunikasikan
hasil analisisnya
tentang video antara
orang yang bermain
bola dengan robot.
Pertemuan 2 : Pertemuan 2
Klasifikasi Mengamati
makhluk hidup dari  Peserta didik diajak
monera, Protista, mengamati berbagai
fungi, tumbuhan, jenis tumbuhan yang
dan Animalia. ada di lingkungan
sekolah kemudian
 Sistem mengklasifikasikanny
klasifikasi a sesuai ciri-ciri.
mengenalkan
adanya Menanya
tingkatan  Memotivasi peserta
kelompok didik agar bertanya.
kelompok “Apakah tumbuhan
makhluk hidup juga bisa bergerak
mulai dari seperti hewan dan
kelompok besar, manusia sehingga
kelompok kecil, digolongkan dalam
hingga tingkat makhluk hidup.”
individu.  Memotivasi siswa
 Klasifikasi yang untuk mengajukan
pertanyaan, “Apa
dikenalkan oleh
tujuan dari adanya
R.H. klasifikasi pada
Whittaker, makhluk hidup?”
bahwa makhluk
hidup dibagi
menjadi 5 Mengumpulkan
kingdom Informasi
(Monera,  Melakukan
Protista, Fungi, pengamatan di sekitar
Plantae, dan untuk mendata jenis-
Animalia) serta jenis tumbuhan dan
kharakteristikny hewan yang pernah
a. dilihatnya.

Menalar/Mengasosiasi
 Menyimpulkan ciri-
ciri khas masing-
masing kingdom
yang
membedakannya
dengan kingdom
yang lain berdasarkan
ciri-ciri yang dapat
diamati (Monera,
protista, fungi,
tumbuhan dan
hewan).

Mengomunikasikan
 Siswa
mempresentasikan
hasil pengamatan dan
pengklasifikasian
tumbuhan yang telah
dibuat

Pert. 3 : Pertemuan 3
Prinsip kunci Mengamati
dikotom dan kunci  Siswa melakukan
determinasi pengamatan beberapa
gambar yang
 Pengertian kunci disajikan guru, terkait
dikotom dan beberapa jenis
kunci makhluk hidup untuk
determinasi dibuat kunci
 Cara membuat dikotomnya.
kunci
determinasi Menanya
 Merangsang peserta
Perbedaan kunci
didik untuk bertanya
dikotom dan
kunci perbedaan kunci
determinasi dikotom dan kunci
 Pemanfaatan determinasi
kunci dikotom
dan kunci Mengumpulkan
determinasi Informasi
 Melakukan diskusi
Ulangan Harian tentang prinsip
pengklasifikasian
makhluk hidup dan
membuat kunci
dikotom.
 Setiap kelompok
melakukan simulasi
pembuatan kunci
dikotom sesuai
dengan LKS yang
dibuat Guru.

Menalar/Mengasosiasi
 Menyampaikan
kesimpulan tentang
prinsip
pengklasifkasian
makhluk hidup
(kunci dikotomi)
Mengkomunikasikan
 Menyampaikan hasil
simulasi pembuatan
kunci dikotom

Pert. 4 : Pertemuan 4
Praktikum Mengamati
penggunaan  Mengamati bagian-
mikroskop untuk bagian mikroskop.
mengamati sampel  Peserta didik
air kolam yang mengamati adanya
berwarna hijau. Monera dan Protista
dengan membawa
 Bagian-bagian sampel air kolam
mikroskop yang warnanya hijau
 Fungsi dari untuk diamati dengan
masing-masing mikroskop.
bagiannya
 Cara Menanya
menggunakan  Merangsang peserta
mikroskop didik untuk bertanya
cara mendapatkan
gambar yang tepat
dalam pengamatan
dengan mikroskop.

Mengumpulkan
Informasi
 Membaca buku
tentang mikroskop,
bagian-bagiannya,
fungsinya, serta cara
menggunakannya.
 Berlatih
menggunakan
mikroskop.

Menalar/Mengasosiasi
 Menyimpulkan
kembali bagian-
bagian mikroskop
yang utama dan
ssring dipaki serta
hasil pengamatan
terhadap monera
Protista sampel air
kolam yang berwarna
hijau.

Mengkomunikasikan
 Menyampaikan hasil
praktikum
pengamatan sampel
monera dan protista
dalam air kolam yang
berwarna hijau yang
diamati dengan
mikroskop.

Semarang,
Mengetahui,
Guru Pamong Mahasiswa

Ani Wahyuni, S.Pd. Nur Rizkhana Hariani


NUPTK. 1152757659300113 NIM. 4301415045

Anda mungkin juga menyukai