Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KASUS

I. IDENTITAS PASIEN
 Nama : Ny. B.D.
 Jenis kelamin : Perempuan
 Umur : 69 tahun
 Agama : Islam
 Suku/Bangsa : Bugis/Indonesia
 Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
 Alamat : Makassar
 No. Register : 721822
 Tanggal pemeriksaan : 16 November 2015
 Rumah sakit : RSWS

II. ANAMNESIS
KU : Benjolan di bawah mata kiri
AT :Dialami sejak ± 8 bulan yang lalu, hilang timbul. Nyeri tidak ada, mata merah tidak
ada, air mata sering tumpah ada, kotoran mata berlebih tidak ada, gatal tidak ada,
silau tidak ada, rasa mengganjal tidak ada, rasa berpasir tidak ada, riwayat trauma
tidak ada, penglihatan kabur tidak ada. Riwayat nyeri kepala tidak ada. Riwayat
demam ada. Riwayat keluar nanah dari benjolan ada. Riwayat berobat ada berupa
antibiotik oral dan tetes mata, namun tidak membaik. Riwayat hipertensi dan
diabetes mellitus tidak ada. Riwayat keluarga dengan penyakit yang sama tidak ada.

III. STATUS GENERALIS


 KU : Sakit sedang/ gizi baik/ compos mentis
 Tanda Vital :
- Tekanan Darah : 130/80 mmHg
- Nadi : 76 x/menit
- Pernapasan : 18x/menit
- Suhu : 36,6 C
IV. FOTO KLINIS
Oculus Sinistra Oculus Dextra
V. PEMERIKSAAN OFTALMOLOGI
 Inspeksi

PEMERIKSAAN OD OS
Palpebra Edema (-) Edema (-)
Tampak benjolan di
Apparatus Lakrimalis Lakrimasi (-) daerah nasal, berwarna
merah, pus (-)
Silia Normal Normal
Konjungtiva Hiperemis (-) Hiperemis (-)
Bola mata Normal Normal
Normal ke segala arah Normal ke segala arah

Mekanisme muskular

Kornea Jernih Jernih


Bilik Mata Depan Normal Normal
Iris Coklat, kripte (+) Coklat, kripte (+)
Pupil Bulat, sentral, RC(+) Bulat, sentral, RC(+)
Lensa Jernih Jernih

 Palpasi
Pemeriksaan OD OS
Tensi okuler Tn Tn
Nyeri tekan Tidak ada Tidak ada
Massa tumor Tidak ada Tidak ada
Glandula preaurikuler Tidak ada pembesaran Tidak ada pembesaran

 Tonometri
TOD = 14 mmHg
TOS = 11 mmHg
 Visus
VOD : 6/6
VOS : 6/6
 Campus Visual
Tidak dilakukan pemeriksaan.
 Color Senses
Tidak dilakukan pemeriksaan.
 Light Sense
Tidak dilakukan pemeriksaan.
 Penyinaran Oblik
Pemeriksaan OD OS
Konjungtiva Hiperemis (-) Hiperemis (-)
Kornea Jernih Jernih
BMD Normal Normal
Iris Coklat, Kripte (+) Coklat, Kripte (+)
Pupil Bulat, sentral, RC(+) Bulat, sentral, RC (+),
Lensa jernih jernih

 Diafanoskopi
Tidak dilakukan pemeriksaan.

 Slit Lamp
SLOD : konjungtiva hiperemis (-), kornea jernih, BMD normal, iris coklat kripte (+), pupil
bulat, sentral, RC (+), lensa jernih
SLOS : konjungtiva hiperemis (-), kornea jernih, BMD normal, iris coklat kripte (+), pupil
bulat, sentral, RC (+), lensa jernih

 RESUME
Wanita 64 tahun datang ke rumah sakit dengan keluhan adanya benjolan pada mata
kiri pada daerah nasal dari kantus medial yang dirasakan yang hilang timbul sejak 8
bulan yang lalu. Air mata sering tumpah ada, nyeri tidak ada, riwayat keluar pus dari
benjolan ada. Riwayat berobat dengan antibiotik oral dan tetes mata ada, namun tidak
membaik. Pada pemeriksaan oftalmologi didapatkan pemeriksaan visus VOD: 6/6; VOS:
6/6. Hasil pemeriksaan slit lamp didapatkan OD tidak ada kelainan, OS tampak benjolan
pada daerah nasal dari kantus medialis, terfiksir, ukuran 10x10 mm, konsistensi padat,
warna kemerahan dan nyeri tekan tidak ada. Pada pemeriksaan anel test didapatkan hasil
(-).

VI. DIAGNOSIS
OS Dakriosistitis kronik

VII. PENATALAKSANAAN
 Sistemik:
1. Levofloxacin 500 mg 1x1
2. Metronidazole 500 mg 3x1
3. Meloxicam bila nyeri
 Topikal: LFX EDMD 1 tetes tiap 4 jam OS
 Kompres air hangat dan masase
 Operatif: Dakriosistorinostomi

VIII. PROGNOSIS
 Quo ad Vitam : Bonam
 Quo ad Sanationam : Dubia et bonam
 Quo ad Visam : Bonam
 Quo ad Cosmeticam : Dubia et bonam

Anda mungkin juga menyukai