Anda di halaman 1dari 15

BAB I

PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

Salah satu Tujuan Negara Republik Indinesia adalah mencerdaskan Kehidupan Bang

sa Hal itu tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 , bahwa setiap

warga Negara Republik Indonesia tanpa memandang status Sosial , ras , etnis

, agama dan gender berhak memperoleh Pendidikan yang bermutu sesuai dengan

minat dan bakat yang dimilikinya.

Dengan demikian ,Pembangunan pendidikan Nasional perlu diarahkan pada

Peningkatan martabat manusia secara holistic yang memungkinkan ketiga dimensi

kemanusiaan paling elementer di atas berkembangan secara optimal.

Dengan dilakukan nya Standar Nasional Pendidikan ,sebagaimana penjelasan

PP Nomor 19 Tahun 2005 pasal 11 ayat (2) dan ( 3 ) Pemerintah memetakan

sekolah /madrasah yang sudah atau hampir hampir memenuhi Standar Nasional

Pendidikan

Selanjutnya Pemerintah mengkategorikan sekolah /madrasah yang sudah memenuhi

dan hamper memenuhi Standar Nasional Pendidikan ke dalam Kategori Standar .

Berdasarkan hal tersebut SDN 01 Pengian diharapkan dapat meningkatkan kualitas

Pendidikan Khususnya di Kecamatan Lintau Buo yang pada akhirnya akan dapat di

Tingkatkan menjadi Standar Internasional.

B. TUJUAN

Dicanangkannya SDN 01 Pangian menjadi salah satu Sekolah yang BerStandar

Nasional untuk dapat meningkatkan kualitas Pendidikan Khususnya di Kecamatan

Lintau Buo yang pada akhirnya akan dapat

1. Pusat pembudayaan Ilmu pengetahuan ,Keterampilan ,pengalaman,Sikap dan

Nilai.

2. Menjamin terwujudnya mutu Pendidikan sekolah dasar yang dapat mencerdaskan

kehidupan bangsa dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang

bermartabat .

3. Meningkatkan mutu layanan pendidikan di tingkat sekolah dasar.


C. DASAR.

Penyelenggraan SD-SN adalah .sebagai berikut :

1. Undang Undang No.20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

2. Undang-undang No.14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.

3. Undang-Undang No.32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah.

4. Undang-Undang No.33 tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan daerah

5. Peraturan Pemerintah No.25 tentang pembagian Tugas dan Wewenang Pemerintah

Pusat dan Daerah.

6. Peraturan Pemerintah No.19 tentang Sytandar Nasional Pendidikan.

7. Keputusan Mendiknas RI No.44/U/2002 tanggal 2 April 2002 tentang Dewan

Pendidikan dan Komite Sekolah.

8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasioanal No.22 tahun 2006 tentang Standar Isi.

9. Peraturan Menteri Pendidikan Nasioanal No.23 tahun 2006 tentang Standar

Kompetensi kelulusan.

10. Rencana Stategis Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan daras dan Menengah

tahun 2005-2009

D. SASARAN

Sasaran Penyelenggaran SD-SN Sekolah Dasar Negeri 01 Pangian adalah:

1. Mengoptimalkan pemamaatan Pustaka sebagai Gudang Ilmu Pengetahuan

2. Mengoptimalkan penerapan KTSP untuk peningkatan kualitas pendidikan .

3. Memberdayakan sarana dan Prasarana dalam kegiatan Proses belajar mengajar di

SDN 01 Pangian

4. Meningkatkan Kinerja tenaga pendidik dan Kependidikan yang ada di SDN 01

Pangian dalam pencapaian Tujuan pendidikan.


DINAS PENDIDIKAN KAB.TANAH DATAR
SEKOLAH DASAR NEGERI 01 PANGIAN
UPT WILAYAH KEC. LINTAU BUO
Alamat : Jorong Sawahan Pengian Kec.Lintau Buo, Kode Pos.27292
Tel.....0752777591

Nomor : VII/........./SDN-01/P-LB/2008 Lintau Buo,3 September2009


Lamp. : 1 ( satu ) berkas
Perihal : Permohonan bantuan Rehabilitasi
Kepada
Yth.Kepala Dinas Pendidikan
Kab.Tanah Datar
Di Batusangkar
Dengan Hormat .
Sehubungan dengan adanya program Pengembangan Sekolah Dasar Standar Nasional
( SDSN ) subsidi ( Blockrant) Dana Dekonsentrasio Tahun 2008 melelui Dinas
Pendidikan Provinsi Sumatera Barat dan Dana Pendamping dari APBD Kabupaten Tanah
Datar Tahun Anggaran 2009 dengan ini kami mengajukan permohonan agar dapat
memperoleh Dana Pendampng Pengembangan SDSN tersebut..
Berkenaan dengan hal tersebut diatas , bersama ini kami sampaikan proposal permohonan
Dana Pendamping Pengembangan SDSN Tahun Anggaran 2009 untuk dijadikan
pertimbangan.
Atas perhatian dan pertimbangan ,kami ucapkan terima kasih.

Diketahui: Kepala SDN 01 Pangian


Ketua Komite SDN 01 Pangian

SYAMSUALDI MONTIFA,S.Pd
NIP.19620425 198202 2 002
Diketahui :
Kepala UPTD Pendidikan Camat Lintau Buo
Kec.Lintau Buo

Drs. A R M E N Drs.ERIZANUR,M.Si
NIP.19590227 198601 1 003 NIP. 19670615 198809 1 001
DINAS PENDIDIKAN KAB.TANAH DATAR
SEKOLAH DASAR NEGERI 01 PANGIAN
UPT.WILAYAH KEC. LINTAU BUO
Alamat : Jorong Sawahan Pengian Kec.Lintau Buo, Kode Pos.27292
Tel......0752777591.....................

PROPOSAL
1.Nama Sekolah : SDN 01 Pangian
2. Alamat Sekolah : ..................................................................
a. jalan : Sawahan
b. Kelurahan/Desa : Pangian
c. Kecamatan : Lintau Buo
d. Kab/Kota : Tanah Datar
e. Propinsi : Sumatera Barat
f. Kode Pos : 27292
g. No.Tel./HP : 081374048189
3. Jenis Usulan Kegiatan:
1. Rehabilitasi ruang Pustaka dan pengadaan meubelair ruang pustaka
2. Rehabilitasi kamar mandi dan WC siswa
4.Pemanfaatan Dana.
Penggunaan Dana Subsidi dapat dilihat pada Tabel berikut :

NO KEGIATAN BIAYA ( RP)

Volume Satuan TOTAL


1 Rehabilitasi ruang pustaka dan 56 m 650.000 36.400.000
meubelair ruang pustaka
2 Rehabilitasi kamar mandi dan WC siswa 6 2.000.000 12.000.000

3 Biaya Umum 1.600.000 1.600.000

50.000.000

5.Rencana jadwal pelaksanaan ( Maximum 3 bulan )


6. Data Profil Sekolah Terlampir.

Kepala Sekolah
Ketua Komite

SYAMSUALDI MONTIFA,S.Pd
NIP.19620425 198302 2 002

Disetujui :
Kepala UPTD Pendidikan
Kec.Lintau Buo
Drs. A R M E N
NIP.19590227 198601 1 003

DINAS PENDIDIKAN KAB.TANAH DATAR


SEKOLAH DASAR NEGERI 01 PANGIAN
UPT WIL KECAMATAN LINTAU BUO
Alamat : Jorong Sawahan Pengian Kec.Lintau Buo, Kode Pos.27292
Tel........................................................................................

PROFIL SEKOLAH

1.Nama Sekolah : SDN 01 Pangian


2. Alamat Sekolah : ...................................
a. Jalan : Sawahan
b. Kelurahan/Desa : Pangian
c. Kecamatan : Lintau Buo
d. Kab/Kota : Tanah Datar
e. Propinsi : Sumatera Barat
f. Kode Pos : 27292
g No.Tel./HP : 081374048189
3.Tahun Operasi : 1885
4. Status tanah : Milik Sendiri
5. Luas Tanah Yang tersedia :
6. Rincian perpustakaan sekolah mulai thn : 2.000 menggunakan ruang kelas
7. Jumlah siswa dalam 3 ( tiga ) Tahun terakir :
KELAS JUMLAH SISWA

2006/2007 2007/2008 2008-2009 2009-2010


I 31 51 32 34
II 27 30 46 33
III 33 29 34 41
IV 34 30 27 34
V 25 30 27 29
VI 29 25 30 22
JUMLAH 179 195 196 192

8. Jumlah Rombel
KELAS JUMLAH SISWA

2006/2007 2007/2008 2008-2009 2009-2010


I 1 2 1 1
II 1 1 2 1
III 1 1 1 2
IV 1 1 1 1
V 1 1 1 1
VI 1 1 1 1
JUMLAH 6 7 7 7

.9 Data Guru
No Status Guru Tingkat Pendidikan
SLTA D1 D2 D3 S1 S2 Jumlah
1 Guru Tetap 1 - 1 - 7 - 9

2 Guru Tidak - - 2 - - - 2
Tetap
2 Guru Bantu - - - - - - -
1 - 3 - 7 - 11

10 Data tata Usaha:


No Status Tata usaha Jumlah Keterangan

1. Pegawai Tetap 0 Orang

2 Pegawai tidak Tetap 0 Orang

11 Data Ruang

Jumlah Ruang Kondisi


No Ruang Ada Butu Kura Lebih Baik R.Ringan R.Berat Ket
h ng
1 Ruang Kelas 6 7 1 0 6
2 Ruang Pustaka 1 1 0 0 X
3 Ruang Pimpinan 1 1 0 0 1
4 Ruang Tata Usaha 0 1 1 0 X
5 Ruang Guru 1 1 0 0 1
6 Ruang UKS 1 1 0 0 X
7 Ruang Komputer 1 1 0 0 1
8 Lap.IPA 0 1 1 0 X
9 Lap.Multi Media 0 1 1 0 X
10 Tempat Ibadah 0 1 1 0 X
11 Tempat 1 1 0 0 X
Bermain/Olahraga
12 Gudang,Jamban/WC 1 3 2 0 X
13 Dst…..

12 Data Alat Peraga dan Pendidikan

Jumlah Ruang Kondisi


No Ruang Ada Butuh Kuran Lebih Baik R.Ringan R.Berat Ket
g
1 Komputer 2 40 38 0 1 1

2 Printer 3 3 2 1

3 Mesin 2 2 1 1
Ketik

4 Waer Les 2 3 1 1 1

13. Koleksi Perpustakaan

No Judul Buku Jumlah Keterangan


A Buku Pokok
1.Matematika Kelas I- Kelas VI 195
2.bahasa Indonesia 195
3.Sains 192
4. IPS 192
5. Pkn 192
6. Pend.Agam,Islam 192
7
B Buku Bacaan
1.Buku Panduan anti narkoba 2 Set 8
2.Ensiklopedi Eksprimen 8 Judul 36
3. Buku Bacaan bahasa Indonesia 100 Judul 400
4.Seri sains 6 judul 24
5. Panduan Olimpiade matematika 56
6. kamus Besar bahasa Indonesia 4
7. Fiksi dan Non Fiksi 50 judul 200
8.Budi pekerti 50 judul 200
9.Cerita bergambar 55 Judul 110
10.bacaan pengetahuan 80 Judul 160
12.Buku Pengayaan Perpustakaan 88 Judul

11.Keterampilan 200 judul 400


12.

C Sumber/Refrensi
1IPA seri A dan B 4 Judul 16
2.sains Untuk Pemula 10 judul 120
3. Buku Seri Utama 4 Judul 8
4. Sei Lebih dekat laut dgn Bumi 6 Judul 12
5.Bagaimana kita mengukur 7 Judul 14
6.Buku Paduan ICT 12 Jilid 48
7.Bermain sambil belajar bahasa Ingris 6 judul 120
8. kamus bergambar matematika 4
D Koleksi lainnya

1. Visual Dictionari 11 judul 44

2.Kamus Visual Dictionari 5 judul 10

3.Buku Pustaka 22 judul 88


4.Kamus Oksport bergambar 8

5.Seri anak cerdas 10 judul 40


6.Seri apa yang harus diketahui 20

7.Seri 100 pengetahuan 10 judul 20

8.Buku Pengayaan dan Pengembangan 44

Ketrampilan
9.Seri antisipasi bencana 5 Judul 10

10.seri 35 judul pengayaan 140


11.Pengetauan UmumIPA dan IPS 28

12.Ensiktropedi a-Z 15 judul 90

13

14
15
JUMLAH

Lintau Buo, 03 September 2009


KOMITE SEKOLAH Kepala sekolah

MONTIFA,S.Pd
SYAMSUALDI NIP.19620425 198202 2 002

DINAS PENDIDIKAN KAB.TANAH DATAR


SEKOLAH DASAR NEGERI 01 PANGIAN
UPT WIL.KECAMATAN LINTAU BUO
Alamat : Jorong Sawahan Pengian Kec.Lintau Buo, Kode Pos.27292
Tel.............................................................................................

Surat Pernyataan Kesediaan Mentaati


Ketentuan Penggunan Dana Pendamping Pengembangan Sekolah
Dasar Standa Nasioanal ( SD-SN ) Tahun 2009
Nomor :....................................................
Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Montifa,S.Pd

Jabatan : Kepala Sekolah SDN 01 Pangian

Alamat : Jr.Sawahan Pangian Lintau Buo.

Dengan ini menyatakan setuju untuk menerima dan menggunakan Dana


Pendamping Pengembangan Sekolah Dasar Standar nasional ( SDSN) Tahun
Anggaran 2009 dan Bersedia mentaati ketentuan /persyaratan penerimaan bantuan

Sebagai bahan pertimbangan ,maka dengan ini kami nyatakan :


1. Sampai dengan Tahun 2009 ini sekolah kami tidak termasuk salah satu
sekolah yang akan di Regroping.
2. Sekolah kami berdiri diatas lahan milik sendiri .
3. Bersedia menggalang kerja sama ,partisipasi dan swadaya masyarakat agar
pemanfaatan dana bantuan memiliki nilai tambah
4. Kami sanggup untuk melaksanakan semua komponen kegiatan sebagaimana
yang telah ditetapkan sebagai satu kesatuan yang utuh
5. Tidak sedang menerima bantuansejenis baik dari APBN,APBD
Maupun sumber lainnya.
Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sadar dan penuh rasa tang
Gung jawab.
Lintau Buo , 03 September 2009
Komite Sekolah Kepala Sekolah

MONTIFA,S.Pd
SYAMSUALDI NIP.19620425 198202 2 002

\
DINAS PENDIDIKAN KAB.TANAH DATAR
SEKOLAH DASAR NEGERI 01 PANGIAN
UPT WIL.KECAMATAN LINTAU BUO
Alamat : Jorong Sawahan Pengian Kec.Lintau Buo, Kode Pos.27292
Tel..........0752777591....

BERITA ACARA PEMBENTUKAN PANITIA


KEGIATAN SUBSIDI SEKOLAH STANDAR NASIONAL

Nomor : .............../SDN-01/P-LB/ VII-2009

Pada hari ini Kamis tanggal Tiga Bulan September tahun dua ribu Sembilan
,kami yang bertanda tangan dibawah ini ,melalui Forum musyawarah Pembentukan
Panitia Kegiatan Rehabilitasi Sekolah melalui dana Pendamping Pengembangan Sekolah
Dasar Standar Nasional ( SD-SN )Tahun Anggaran 2009 bertempat di SDN 01 Pangian
Nagari Pangian, yang dihadiri pihak sekolah,Komite sekolah telah terpilih secara
musyawarah dengan penuh tanggung jawab serta tanpa tekanan dari pihak manapun
Dari hasil musyawarah tersebut ,ditetapkan bahwa :
UNSUR TANDA
NO NAMA ALAMAT JABATAN DARI TANGAN
1 Montifa,S.Pd Sawahan Ketua Kepala
Sekolah

2 Drs.Syamsul Koto Kecil Sekretaris Komite


Fahri Sekolah

3 Maidarlis,S.Pd Koto Kecil Bendahara Guru

4 Syamsualdi Sawahan Anggota Komite

5 Efrijal Bukittinggi Anggota Masyarakat


Kami yang bertanda tangan selaku Panitia kegiatan Rehabilitasi Sekolah SDN 01
Pangian dengan ini menyatakan :
A.Sanggup untuk melaksanakan kegiatan :
1. Rehabilitasi Ruang Pustaka dan Pengadaan mobilair
2. Rehabilitasi Kamar mandi dan WC Siswa
B. .Bertanggung jawab terhadaf penggunaan Dana Pendamping Pengembangan
Sekolah Dasar Standar Nasional ( SDSN ) untuk pelaksanaan Kegiatan Rehabilitasi
Sekolah secara Transparan dengan memberikan informasi secara terbuka melalui
rapat dan papan pengumuman baik secara insidentil maupun berkala.
3. Tidak memberikan kepada pihak manapun dan tidak menerima /menggunakan uang
Dana Pendamping Pengembangan Sekolah Dasar Standar Nasional diluar ketentuan
yang berlaku.

Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Lintau Buo, 03 September 2009

Komite Sekolah Kepala Sekolah

MONTIFA,S.Pd
SYAMSUALDI NIP.19620425 198202 2 002

DINAS PENDIDIKAN KAB.TANAH DATAR


SEKOLAH DASAR NEGERI 01 PANGIAN
UPT WIL.KECAMATAN LINTAU BUO
Alamat : Jorong Sawahan Pengian Kec.Lintau Buo, Kode Pos.27292
Tel..........0752777591

SURAT TUGAS
PERENCANA DAN PENGAWAS

NOMOR......../SD-01/P.LB/VII-2009
TANGGAL : 3 SEPTEMBER 2009
Kepala SDN 01 Pangian Kecamatan Lintau Buo.Berdasarkan Berita acara Pembentukan
Panitia Kegiatan Rehabilitasi Dana Pebndamping Pengembangan Sekolah Dasar Standar
Nasional , Nomor 24 , Tanggal 28 Juni 2008 dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama
SDN…01 Pangian……………..
Dengan ini menugaskan kepada :
Nama : AZRIZAL.ST………
Usia :
Pendidikan : Perguruan Tinggi
Alamat : .BUKITTINGGI.......
Untuk melaksanakan pekerjaan perencanaan dan pengawasan Rehabilitasi SDN 01
Pangian Dana Pendamping Pengembangan Sekolah Dasar Standar Nasional ( SDSN )
Tahun Anggaran 2009 dengan uraian pekerjaan sebagai berikut :
1. Tahap perencanaan
a .Membuat gambar rencana yang diperlukan , yang meliputi :
 .Site plan (tata letak bangunan )
 Denah ,tampak dan potongan
 Rencana atap
 Rencana plapon
 Instalasi listrik penerangan
 Instalasi air bersih
 Detail , antara lain :kolom ,kusen , kuda - kuda , dsb
b . Menyusun spesifikasi teknis sesuai dengan kondisi setempat .
c . Melakukan survey harga bahan dan upah .
d . Membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan .
e . Membuat rencana anggaran biaya pelaksanaan
f . Menyerahkan dokumen perencanaan sebanyak 3 (tiga ) eksemplar .
g . Memberikan penjelasan tentang hasil perencanaan .
2 . Tahap Pelaksanaan
a . Mengarahkan dan membimbing tukang dan pekerja selama pelaksanaan
pembangunan rehabilitasi fisik sekolah .
b . Memeriksa kuantitas dan kualitas bahan yang digunakan untuk melaksanakan
pekerjaan pembangunan / rehabilitasi fisik sekolah .
c . Memantau dan mengevaluasi kinerja tukang dan pekerja selama pelaksanaan
pembangunan / rehabilitasi fisik sekolah .
d . Membuat laporan mingguan dan bulanan tentang pelaksanaan untuk diserahkan
kepada panitia kegiatan subsidi .
e . Membantu panitia kegiatan subsidi dalam membuat foto perkembangan Fisik
pekerjaan pembangunan / rehabilitasi fisik sekolah .
f . Melaporkan permasalahan yang perlu ditangani oleh panitia kegiatan subsidi .
g . membuat laporan akhir hasil pelaksanaan pembangunan / rehabilitasi fisik
sekolah untuk diserahkan kepada panitia kegiata subsidi .
3. Perencanaan / pengawas bertanggang jawab penuh baik tehnis maupun hukum )
terhadap hasil perencanaan dan pengawasan pelaksanaan Rehabilitasi Sekolah Dana
pendamping Pengembangan Sekolah Dasar Standar nasional Tahun Anggaran 2009
4. Jangka waktu pelaksanaan penugasan 75( Tujuh puluh lima ) hari kalender terhitung
mulai tanggal . September ......s .d .Nopember 2009..dengan imbalan jasa sebesar Rp
1.600.000,00.....(Satu juta Enam ratus ribu Rupiah)
Demikian surat tugas ini dibuat , untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya .
Menyetujui
Perencana / pengawas , Kepala Sekolah ,

..AZRIZAL, S.T... MONTIFA,S.Pd.


NIP.19620425 198202 2 002

KATA PENGANTAR

Dalam rangka meningkatkan kualitas Pendidikan di SDN 01 Pangian ,sangat perlu


dukungan kuantitas yang dianggap memadai demi untuk tercapainya tujuan Pendidikan
yang telah diamanatkan oleh undang-undang .

Mudah mudahan Allah SWT senantiasa melimpahkan Rahmadnya kepada SDN 01


Pangian agar semua tenaga Pendidik dan kependidikan di SDN 01 Pangian dapat
memikul amanat yang telah diberikan kepada SDN 01 Pangian sebagai Sekolah dasar
Standar Nasional ( SD-SN ) .

Selanjutnya terima kasih kepada Dinas Propinsi Sumatera Barat u/p Dinas Diknaker
Kabupaten tanah Datar yang telah mempercayakan /memberikan bantuan Subsidi Dana
Dekosentrasi kepada SDN 01 Pangian untuk melaksanakan Sekolah Standar Nasional
mudah-mudahan dengan kerja sama kita akan tercapai apa yang telah diamanatkan
kepada kami SDN 01 Pangian. Seterusnya terima kasih kepada semua pihak yang
membantu terlaksananya kegiatan ini ,semoga dengan terjalinnya kerja sama kita maka
akan dapat menciptakan sussana belajar yang bermakna bagi siswa-siswi di SDN 01
Pangian. Aminnn.

Pangian, 03 September 2009

Kepala SDN 01 Pangian


MONTIFA,S.Pd.
NIP.19620425 198202 2 002

BERITA ACARA
PEMBELIAN MEUBELAIR UNTUK RUANG PERPUSTAKAAN

Pada hari ini Sealasa tanggal satu bulan Juli Tahun Dua ribu Delapan pukul Tiga belas s/
pukul Lima belas telah dilaksanakan pembahasan bersama antara panitia kegiatan ,dalam
rangka pemilihan meubelair yang akan dibeli/dibuat dengan menggunakan subsidi
melalui dana APBD tahun 2008 sebesar Rp. 20.000.000 ( DUA PULUH Juta Rupiah )

Hadir dalam Rapat Pembahasan ini :

NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN

1 Montifa, S.Pd Ketua

2 Syamsualdi Wakil Ketua

3 Maidarlis,S.Pd Bendahara

4 Drs.Syamsul Fahri Sekretaris

5 Yuliardi Anggota

6 Efrijal Anggota

7 Bustamam Anggota

Pada rapat Pembahasan ini telah ditetapkan Spesifikasi dan Jumlah Meubelair untuk yang
akan dibeli dan atau dibuat sendiri sebagai tercantum dalam lampiran berita acara ini

Pangian , 30 Juni 2008

Mengetahui , Kepala Sekolah


Perencana / Pengawas

AZRIZAL MONTIFA,S.Pd
NIP.130995966

PROPOSAL
REHABILITASI SEKOLAH DASAR
DANA PENDAMPING PENGEMBANGAN
SEKOLAH DASAR STANDAR NASIONAL
TAHUN ANGGARAN 2009

SD NEGEERI ; 01 PANGIAN
NAGARI : PANGIAN
KECAMATAN : LINTAU BUO

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN TANAH DATAR


BIDANG TK/SD
TAHUN ANGGARAN 2009

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

Daftar Isi
1. Pendahuluan
a.Latar Belakang
b. Tujuan
c. Dasar
d.Sasaran
2. PermohonanRehabilitasi Sekolah Dana Pendamping Pengembang Sekolah Dasar
Standar Nasional ( SDSN) Tahun Anggaran 2009.
3. Proposal
4. Propil Sekolah
5. Surat Pernyataan Kesediaan mentaati Ketentuan Penggunaan Dana Pendamping
Pengembangan SDSN Tahun Anggaran 2009
6..Berita Acara Surat Keputusan Pembentukan Panitia Rehabilitasi Sekolah
7. Surat Tugas Perencana dan Pengawas
8. Foto Copy Sertifikat Tanah/Surat Keterangan
9 Foto Copy SK Pengangkatan Kepala Sekolah Sebagai bukti Status Kepala Sekolah
Definitif
11. Foto Copy SK Pengangkatan Bendahara yang ditunjuk
12. Foto Copy SK Komite Sekolah
13. Fotocopy Rekening bank yang sudah dilegalisie Phak Bank
14. Dokumen Tehnis dan Biaya
a. Rencana Anggaran Biaya,terdiri darui daftar harga bahan dan upah kerja
,analisa harga satuan pekerjaan ,RAB,Rekafitulasi
b. Spesifikasi Tehnis ( Bestek )
c. Gambar Tehnis
Meliputi gambar arsitektur,Struktur,elektrik,sanitasi dan detail dari bagian
penting yang perlu dijelaskan dengan gambar
Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan ( Tim Skedu )
d. Foto Nol ( 0 % ) Persen lokasi8 Rehabilitasi fisik Sekolah

Anda mungkin juga menyukai