Anda di halaman 1dari 1

1.

Mekanisme interaksi obat fase farmakokinetik


Proses absorbsi
- Interaksi langsung
- Perubahan pH pada saluran cerna
- Perubahan waktu pengosongan lambung
- Efek toksik pada saluran cerna
2. Mekanisme Interaksi obat fase farmakokinetik
Proses distribusi :
- Ikatan protein plasma
Proses Metabolisme :
- Metabolisme dipercepat
- Metabolisme diperlambat
- Perubahan aliran darah hepar
3. Mekanisme interaksi obat fase farmakokinetik
Proses ekskresi:
- Ekskresi melalui empedu dan sirkulasi enterohepatik
- Sekresi tubuli ginjal
- Perubahan pH urin
4. Mekanisme interaksi obat fase farmakodinamik
- Interaksi pada reseptor
- Interaksi fisiologik
- Perubahan keseimbangan cairan dan elektrolit
- Gangguan metabolism ambilan amin di ujung saraf adrenergik
5. Mekanisme interaksi obat dengan hasil laboratorium
- Interaksi obat dengan hasil laboratorium
6. Mekanisme interaksi obat pada pasien geriatric
- Interaksi obat pada pasien geriatric (lanjut usia)
7. Mekanisme interaksi obat anti-HIV
- Interaksi anti-HIV dengan obat lain seperti dengan anti TBC

Anda mungkin juga menyukai