Anda di halaman 1dari 7

Selasa, 13 Juni 2017

1. Kayu yang baik untuk exterior :


a. kayu ulin, semakin terkena hujan semakin kuat serta tahan panas
b. kayu merbau, tahan panas dan hujan
c. kayu damar laut, tahan panas dan hujan

2. tanaman untuk atap carport/pergola :


a. honeysuckle, mampu merambat sampai ketinggian 9 m. bunganya harum,
tumbuh berpasang-pasangan dari titik yg sama dengan titik tumbuh daun,
warna bunga awal putih jadi kuning.
b. rincik bumi, bunga merah berbentuk terompet dengan ujung berbentuk
bintang, daun seperti palem yang halus dan kecil, mampu merambat hingga
6m.
c. shower of gold, bunga berbentuk tandan kuning cerah dapat mencapai
panjang 30cm, merambat sampai 8m.
d. princess vine, daun berwarna hitam tua mengkilap dan menjari, bunga
terompet warna merah keunguan.
e. nong nooch vine, bunga kuning cerah tahan lama sampai berminggu2, tangkai
bunga sepanjang 60cm, bisa jadi tirai hjau karena daun rapat.
f. mandevilla, mirip alamanda, merambat hingga 3m atau lebih, warna merah
muda, merah tua, putih

g. Jade Vine, bunga berwarna hijau kebiruan dengan batang yang berkayu dan
liat, dapat merambat hingga 20 cm.
h. Flame Vine, berwarna mencolok orange atau merah tua berbentuk terompet
panjang 7cm.

i. Passion Flower atau markisa local, bunga bentuk bintang diameter 7-10 cm,
j. Bignonia,

3. Tips membuat Vertical Garden :


a. media tanam yang ringan : peatmoss (gambut) dan cocopeat, sekam, pumice,
perlite, rumput laut.
b. Tanaman rambat : adiantum (suplir), lili paris, phytonia, bromelia, kadaka,
tanduk menjangan, sirih gading, pakis boston.
c. Taman vertical menggunakan lebih dari 1 jenis tanaman, di indoor
menggunakan bantuan artificial lighting untuk fotosintesis.
d. Jika ukuran tidak terlalu lebar dan tinggi (max 2.5m) penyiraman menggunakan
selang dan pupuk dengan seprayer, jika ukuran besar dapat menggunakan alat
mekanis dengan pompa dan pemupukan dengan infus atau dosing unit.

4. Tinggi ideal pagar rumah :


a. Untuk melindungi area privasi rumah, tingginya 1.8 m.
b. Untuk mencegah penyuspu tingginya 1.8-2.5m
c. Untuk meredam kebisingan, tebal 10 cm dengan ketinggian 1.8-2m
d. Untuk rumah dilingkungan cluster, cukup setinggi pinggang orang dewasa, 0.9-
1.2m
e. Menurut seorang arsitek, tinggi ideal tidak lebih dari 1.2 jika lebar rumah tidak
lebih dari 8m, jika lebih dari 8m bisa dengan tinggi 1.5m

5. tanaman dalam Pot :


a. isi bagian dalam pot paling bawah dengan potongan Styrofoam.
b. Campur tanah dengan media tanam lain seperti cocopeat, sekam, pupuk
kandang atau kompos.

6. Memilih lantai Outdoor :


a. Tahan gores
b. Kuat menahan beban (450kg/cm3) seperti batu granit.
c. Minim nat
d. Tidak licin

7. Hal sebelum membuat taman :


a. intensitas cahaya matahari
b. peletakan pohon, jangan terlalu mepet supaya tidak berebut nutrisi dan akar
tidak merusak pondasi bangunan atau membuat pembatas dekat akar tanaman.
c. Waktu luang, perawatan intensif tanaman yang semakin beragam.

8. Tanaman penutup tanah selain rumput :


a. Seruni Jalar
b. ubi hias, karena pertumbuhannya cepat maka harus ditanaman dengan jarak
20cm.

c. Lantana, cari yang merambat dengan ketinggian max 30cm.


d. kriminil
e. daun beludru : merah, ungu, coklat, hijau, bisa juga untuk tanaman gantung.

f.

Anda mungkin juga menyukai