Anda di halaman 1dari 14

TUGAS MATA KULIAH

MANAJEMEN PENGELOLAAN OBAT


SELEKSI OBAT

Disusun Oleh :
Kelompok 6
Arianita Rahima Utami 1611015320006
Faiza Shafira J1E115
Noor Annisa J1E115014
Rusyda Humaira Arumaisha 1611015220018

Dosen Pengampu :
Nani Kartinah, M. Sc., Apt.

PROGRAM STUDI FARMASI


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARBARU
2018
Tabel Obat Analgesik Antipiretik
Kontra Aturan Efek
No Nama Obat Indikasi Referensi Harga
Indikasi Pakai Samping

1. Bodrex Analgetik Pasien 3 kali Resiko MIMS, 20’s Rp.


tablet dengan sehari 1 kerusakan 2016. 6.700,-
Antipiretik
kelainan tablet. fungsi hati
fungsi hati, akibat
hipersensitif penggunaan
terhadap parasetamol
parasetamol akan
atau kaffein, meningkat
gangguan dengan
fungsi penambaha
ginjal, n kaffein.
penderita Menyebabk
hipertensi, an
penyakit gangguan
jantung ginjal, susah
koroner, tidur, sering
aritmia kencing,
jantung, mual
tukak muntah,
lambung, tukak
insomnia, lambung,
gangguan gelisah dan
panik, tremor.
gangguan
obsesif
kompulsif,
pasien
epilepsi,
dan
penyakit
radang
lambung.
Tidak
tianjurkan
pada wanita
hamil, dan
ibu
menyusui.

2. Bodrex forte Analgetik Penderita Dewasa Gangguan MIMS 4’s Rp.


tablet yang dan saluran 2016 1.900,-
Antipiretik
hipersensitif anak pencernaan
terhadap usia di seperti
parasetamol atas 12 mual,
atau kaffein. tahun: muntah,
Penderita 1-2 atau nyeri
tukak kaplet perut,
lambung, 3-4 kali gangguan
gangguan sehari. fungsi hati,
hati, Anak gangguan
gangguan usia 6- hematologi,
ginjal berat, 12 reaksi
gangguan tahun: hipersensiti
jantung, ½-1 vitas.
hipertensi, kaplet
asma, 3-4 kali
penyakit sehari
lupus, dan
penyakit
lain yang
menyebabk
an
gangguan
keseimbang
an cairan
tubuh,
gangguan
pembekuan
darah.

3. Bodrexin Flu dan Hipersensiti Dosis Gangguan MIMS Rp.


sirup batuk vitas dewasa saluran 2016 9.000,-
berdahak terhadap dan pencernaan,
salah satu anak > mual,
kandungan 12 th 3 muntah,
obat, x sehari diare, sakit
penderita 15 ml. kepala,
tukak Dosis vertigo,
lambung, anak kerusakan
pasien usia 6- hati dan
diabetel 12 ginjal
mellitus, tahun : apabila
penyakit 3xsehar digunakan
jantung, i 7,5 ml dalam
hipertensi syr. jangka
berat, waktu yang
penyakit lama.
jantung
koroner,
hipertropi
prostat,
hipertiroid.

4. Mixagrip flu seperti Hipersensiti dewasa Efek Rp


tablet demam, f, Pasien dan samping 2.292,- /
sakit yang anak ringan pada Strip
kepala, memiliki usia > saluran
hidung kepekaan 12 pencernaan
tersumbat, terhadap tahun : misalnya
dan bersin- obat 3x mual dan
bersin. simpatomim sehari 1 muntah.
etik lain tablet. Pada
seperti penggunaan
anak-
efedrin, dosis yang
anak
pseudoefedr lebih tinggi
usia 6-
in, diketahui
12
fenilefrin, meningkatk
tahun 3
penderita an resiko
x sehari
hipertensi terjadinya
½
parah, perdarahan
tablet.
penyakit lambung.
jantung,
diabetes
mellitus,
bat-obat
golongan
monoamine
oksidase
(MAO)
inhibitors

5. Minigrip Mengobati Hemofilia Anak Iritasi Rp2.500


tablet nyeri ringan & berusia lambung.
sampai trombositop 6-9
sedang enia. tahun :
misalnya 3-4 kali
pada sakit sehari 3
gigi dan tablet .
setelah
Anak
cabut gigi,
berusia
sakit
3-6
kepala,
sakit tahun :
telinga, 3-4 kali
nyeri otot, sehari
nyeri sendi, 11/2-2
sebagai tablet .
penurun
Anak
demam, dan
berusia
sebagai anti
1-3
inflamasi
tahun :
(radang)
2-3 kali
sehari
1-11/2
tablet .

Anak
berusia
1/2-1
tahun :
2-3 kali
sehari
3/4
tablet .

6. Inza tablet meringanka hipersensitif Anak mengantuk Rp


n gejala ,gangguan 6-12 2.211,- /
flu,bersin- fungsi hati tahun : Strip
bersin,hidu 3x
ng sehari
tersumbat,s 1/2
akit kepala tablet,
dewasa
:3 x
sehari 1
tablet
7. Inzana Analgesik pasien yang Anak Iritasi Rp 953,-
tablet (Non Opiat) memiliki umur lambung, / Strip
dan riwayat 1–2 pendarahan
Antipiretik alergi tahun: lambung /
terhadap 3-4x tukak
aspirin, sehari 1 lambung
ibuprofen tablet. (terutama
atau Anak pemakaian
naproxen, umur lama),
atau NSAID 3–5 mual,
secara tahun: muntah,
umum. 3-4x reaksi
Tidak boleh sehari 1 hipersensivi
digunakan ½-2 tas (sesak
oleh wanita tablet. napas,
hamil pada Anak reaksi
trimester 3. umur kulit), dapat
Jangan 6–12 terjadi
digunakan tahun: berkurangn
untuk 3-4x ya jumlah
pasien yang sehari 2 trombosit
memiliki ½-5 (trombosito
intoleransi tablet penia).
salisilat.

8. Biogesic Demam, jangan Dws 1- Hematologi MIMS, 100's


tablet dismenorea, diberikan 2 tab 3 kal, reaksi 2016 (Rp26,10
ggn untuk x/hr. kulit, reaksi 0/pak)
muskuloske pasien yang alergi.
letal. Sakit memiliki
kepala, riwayat
sakit gigi, hipersensitif
arthritis. terhadap
paracetamol
.

9. Sanaflu Meredakan Hipertensi Dws 1 Ggn GI, MIMS, 25 × 4's


tablet gejala dari berat, kapl 3 gangguan 2016 (Rp33,60
flu, demam, mendapat x/hr. An psikomotor, 0/pak)
sakit kepala terapi ak 6-12 takikardi,
& hidung MAOI. Ggn thn ½ aritmia,
tersumbat. fungsi hati kapl 3 palpitasi,
berat. x/hr. retensi urin,
penggunaan
dosis besar
dan jangka
lama dpt
menyebabk
an
kerusakan
hati.

Tabel Obat Gangguan Lambung


Kontra Aturan Efek
No Nama Obat Indikasi Referensi Harga
Indikasi Pakai Samping

1. Neosanmag Meredakan Kondisi Dws & Sakit MIMS, 25 x 4's


tablet gejala yang alergi anak kepala, 2016 (Rp82,00
berhubunga terhadap >12 pusing, 0/boks)
n dengan famotidine thn 1 konstipasi,
hiperasidita & obat tab diare.
s seperti penurun kunyah.
mual, nyeri asam Maks:
lambung,
rasa panas
pada ulu lambung 2
hati, lain. tab/hr.
kembung,
rasa penuh
pada
lambung
yang tidak
dapat
diatasi
dengan
antasid saja.

2. Promag mengobati Jangan dewasa Sembelit, Rp 7.101


tablet gangguan menggunak : 3-4 x diare, mual- ,- / Strip
pada an obat ini sehari muntah.
saluran untuk 1-2
pencernaan pasien yang tablet.
seperti memiliki Anak-
gastritis, riwayat anak 6-
perut alergi 12 th :
kembung, terhadap sa 3-4 x
maag, lah satu sehari
dispepsia, komponen 1/2-1
hiatus obat ini tablet
hernia, (Hydrotalcit
tukak e, Mg(OH)2
lambung dan
dan usus Simethicone
duabelas )
jari,
kepenuhan,
dan
ketidaknya
manan
akibat
adanya
kelebihan
gas pada
saluran
pencernaan.

3. Magazida Gangguan Pasien 1-2 Sembelit, Rp


tablet saluran dengan tablet mual, 11.000,-
pencernaan riwayat diminu muntah, / strip
alergi m saat diare,
terhadap perut kehilangan
komponen- kosong selera
komponen makan
obat

4. Mylanta Mengurang Pasien Dws 1- Sembelit, Rp


tablet i gejala dengan 2 tablet diare, mual, 6.000,- /
kelebihan gangguan 3-4 kali muntah strip
asam fungsi sehari.
lambung, ginjal Anak-
tukak anak ½-
lambung 1 tablet
3-4 kali
sehari.
Diminu
m satu
jam
sebelu
m
makan
atau
dua jam
setelah
makan
dan
menjela
ng tidur

5. Mylanta Mengurang Pasien Dws 1- Sembelit, Rp


sirup i gejala dengan 2 sdt 3- diare, mual, 10.500,-
kelebihan gangguan 4 kali muntah / botol
asam fungsi sehari.
lambung, ginjal Anak-
tukak anak ½-
lambung 1 sdt 3-
4 kali
sehari.
Diminu
m satu
jam
sebelu
m
makan
atau
dua jam
setelah
makan
dan
menjela
ng tidur
Obat Analgesik Antipiretik
Nama Generik : Paracetamol

Alasan : Termasuk dalam daftar obat essensial. Termasuk zat aktif yang
paling banyak digunakan dalam sediaan atau obat yang digunakan
sebagai obat analgesic-antipiretik. Memiliki efek ganda sebagai
antipiretik dan analgesik yang mana merupakan golongan obat
yang sering alami oleh masyarakat luas. Efek toleransinya sangat
tinggi meskipun efektivitasnya tidak sekuat aspirin.

Nama Dagang : Biogesic tab

Alasan : - Karena merupakan obat dengan komposisi tunggal.


Menurut British Medical Association onat dengan
komposisi tunggal lebih baik dibanding komposisi
kombinasi karena bat dengan kompsisi kombinasi dapatt
menambah kombinasi efek samping. Bigesic lebih baik
dibanding bodrex tan yang mengandung kaffein karena
kandungannya tidak lebih besar daripada kafein dalam
secangkir kopi atau teh pahit. Begitu sedikitnya sehingga
kafein ini tidak meningkatkan khasiat analgesiknya. Yang
terjadi sebaliknya, kafein dapat memperparah perih dl
lambung yang disebabkan oleh obat kombinasinya.
- Komposisi biogesic tab sudah sesuai dengan komposisi atau
dosis pct pada umumnya.
- Berdasarkan bentuk sediaan, bentuk sediaan memudahkan
serta meminimalisir kesalahan dalam penakaran dosis obat.

Nama Dagang : Bodrexin tab


Alasan : - Obat sudah banyak dikenal masyarakat luas
- Kandungan obat selain parasetamol adalah kaffein yang
digunakan sebagai anti kantuk yang merupakan efek
samping yang ditimbulkan obat-obat pada umumnya
- Harga obat tidak terlalu mahal dan bias dijangkau oleh
semua kalangan masyarakat.

Obat Gangguan Lambung


Nama Generik : Antasida
Alasan : Sebagian besar isi obat yang digunakan untuk obat maag adalah
antasida. Antasida adalah obat yang berfungsi untuk menetralkan
asalm lambung. Umumnya Antasida digunakan untuk mengatasi
gejala maag, yang mana saat ini menjadi penyakit yang sering
ditemui masyarakat yang salah satu penyebabnya disebabkan oleh
pola makan yang tidak teratur dan sehat. Simetidin yang merupakan
salah satu zat aktif lainnya juga berfungsi

Nama Dagang : Promag tab


Alasan : - Karena promag sudah dikenal masyarakat luas
- Pertimbangan kandungan sediaan yaitu Hydrotalcite adalah
senyawa kompleks yang mengandung aluminium dan
magnesium. Hydrotalcite bekerja untuk melindungi
lambung lebih lama, kombinasi Hydrotalcite dan
Magnesium hidroksida merupakan antasida yang bekerja
untuk menetralkan asam lambung sehingga meringankan
gejala dispepsia seperti nyeri ulu hati dan mual akibat iritasi
oleh asam lambung dan pepsin. Sementara, Simethicon
mengurangi gelembung-gelembung gas yang berlebihan
dalam lambung sehingga meringankan rasa kembung.
- Pertimbangan bentuk sediaan, yaitu tablet kunyah, sehingga
pasien tidak perlu khawatir terkait takaran dosis yang
digunakan. Mudah dibawa kemana saja dan tidak mudah
tumpah seperti sediaan cair.
- Pertimbangan harga, dengan harga sekitar Rp. 7.101,-
pasien bias mendapatkan 1 strip yang berisi 12 tablet
promag. Harga yang cukup murah dengan khasiat seperti
yang disebutkan sebelumnya.
- Dapat dikonsumsi oleh orang dewasa dan anak-anak
Nama Dagang : Mylanta sirup
Alasan : - Efektifitas obat yang mengandung aluminium hidroksida
dan magnesium hidroksida yang mana dapat bekerjasama
menurunkan kenaikan asam lambung sehingga mengurangi
asam lambung.
- Bentuk sediaan berupa sirup memudahkan pasien yang
tidak bias atau kesulitan dalam mengkonsumsi obat
berbentuk tablet.
- Harga yang dapat dijangkau oleh semua kalangan.

Anda mungkin juga menyukai