Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PERTEMUAN LOKA KARYA MINI

DI UPTD PUSKESMAS LEBAKSIU KABUPATEN TEGAL

1. Hari : Selasa
2. Tanggal : 6 Mei 2017
3. Peserta : 50 Orang
4. Tempat : Aula Puskesmas Lebaksiu
5. Lama Kegiatan : 1 (Satu) hari kerja
6. Hasil Kegiatan : - Pembukaan
Di buka dengan salam oleh Bapak Rukamto
- Penyampaian hasil :
 Dari Tata Usaha
 Jika ada kegiatan keluar harus membawa SPT dari
dinas dan SPT dari Puskesmas dan dilampirkan hasil
kegiatannya
 Dari Loket hasil terlampir
 Kunjungan Loket 2016 (Januari – Desember)
 Kunjungan tahun 2017 (Januari – Maret)
 Dari KIA hasil terlampir
 Kunjungan Pasien KIA tahun 2017, diagnosa j98 dan
j06.9 terbanyak
 Masalah pada diagnosa sebaiknya diadakan
kesepakatan untuk kode penyakit
 Dari Mamper dan Ibu hamil hasil terlampir
 Kunjungan ibu hamil tahun 2016 1.400 (Januari –
Desember )
 Kunjungan dari tahun 2016 – 2017 mengalami
kenaikan 100%
 Kunjungan pasien bumil tahun 2017
 Kunjungan tahun 2016 mamper 327
 SPJ BOK
 Transport kader
 Laporan hasil
 Daftar hadir petugas (terlampir)
 Hasil rapat dr.Bambang Sungkono
 Perundingan seluruh pegawai BLUD di ikutkan BPJS
Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan
 Bayi baru lahir harus punya akte
 Tanggal 10 april 2017 seluruh kepala puskesmas
berkumpul di dinkes untuk pertemuan dengan BPKP
 Laporan kunjungan KB dengan loket tidak sama
7. Permasalahan Yang Ada : - Kurang ketersediaan Komputer
- Pasien tidak membawa kartu saat periksa
- Pencarian folder / file pasien lama
- Tata ruang KIA
- Pendistribusian resep dan status pasien
- Orang tua bayi belum punya KK
- Orang tua bayi belum mempersiapkan nama
- Dari loket sudah tercatat bayar KB, tetapi ketika diperiksa ternyata
tekanan darah tinggi sehingga tidak jadi dilayani KB
- Pada gigi dan laborat
- Pelayanan KB implant tidak bisa bongkar pasang pada BPJS
8. Usul dan Saran : - sebaiknya menggunakan simpus
- sebaiknya disediakan costumer service
- Mamper memberitahukan kepada loket kalau KB di layani atau
tidak
- Karcis : merobek per item / kebutuhan jadi satu bendel di paraf
dan di lampirkan pada resep
- Jika memasang implant atau tidak di laporkan ke loket
- Kartu untuk kader dibuatkan lagi (dibedakan) agar kader saat
periksa bisa didahulukan.

Mengetahui :

Kepala Puskesmas Penyelenggara

Dr.Bambang Sungkono Bambang Sutoro


NIP: 19620715 198911 1 002 NIP: 19760114 200312 1 003

Anda mungkin juga menyukai