Anda di halaman 1dari 27

Pertemuan 3 : Pendahuluan Limit dan Barisan Bilangan,

Denisi Limit, Teorema Limit, Limit dengan Fungsi


Trigonometri, Limit Sepihak

Ridho Ananda, M.Si

Institut Teknologi Telkom Purwokerto

14 Agustus, 2018

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 1 / 10


Outline

1 Pendahuluan limit (20 menit)

2 Barisan Bilangan (20 menit)

3 Denisi Limit: Denisi limit fungsi secara intuitif dan secara formal
(20 menit)

4 Teorema Limit: Teorema dasar limit, Teorema Substitusi, Teorema


Berkelanjutan, Teorema Apit, (20 menit)

5 Limit dengan Fungsi Trigonometri, Spesial Limit Trigonometri, (20


menit)

6 Limit Sepihak (20 menit)

7 Responsi (30 menit)

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 2 / 10


Pendahuluan Limit

MASALAH LUAS KURVA

Sekitar 2500 tahun yang lalu di zaman Yunani kuno telah ditemukan
metode exhaustion (penghabisan) untuk menghitung luas. Luas setiap
poligon dengan membaginya kedalam segitiga-segitiga yang kemudian total
luas daerahnya. Bagaimana menghitung luas sisi lengkung (kurva)?

Luas lingkaran = lim An


n7−→∞

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 3 / 10


MASALAH GARIS SINGGUNG

Persamaan garis t yang melalui titik P(a, f (a)) dapat diperoleh setelah kita
memperoleh gradien (m). Bagaimanakah konsep mendapatkan rumus m?
f (x)−f (a)
m = lim x−a
x7−→a

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 3 / 10


MASALAH LIMIT BARISAN

Di abad kelima SM, pakar lsafat Yunani, Zeno dari Elea mengemukakan
Paradoks Zeno mengenai balapan antara kancil dengan seekor kura-kura
yang telah diberi kesempatan mulai lebih awal. Zeno mengatakan bahwa
kelinci tidak akan pernah dapat melewati kura-kura tersebut. Bagaimana
menjelaskan hal yang tidak masuk akal tersebut kepada Zeno?

lim an = lim tn = p
n7−→∞ n7−→∞

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 3 / 10


MASALAH JUMLAH DERET

Paradoks Zeno yang lain adalah ketidakmungkinan untuk menjumlahkan


takberhingga bilangan. Memang hal tersebut benar apabila
bilangan-bilangan yang terbentuk merupakan bilangan-bilangan yang
membentuk deret divergen. Bagaimana jika bilangan tersebut membentuk
deret konvergen?

1 1 1 1 1 1
A= 2 + 4 + 8 + 16 + 32 + 64 +...

Formula yang dapat digunakan adalah:

n
1
P 
A = lim 2i
n7−→∞ i=1

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 4 / 10


Barisan Bilangan

Sebelum masuk denisi limit fungsi, maka terlebih dahulu perlu diketahui
konsep barisan bilangan dan limit barisan secara singkat.

Denition

Dipunyai fungsi f : N 7−→ R. Jelas Df = {1, 2, 3, ...} dan


Rf = {f (1), f (2), f (3), ...}. karena Rf suatu himpunan maka urutan tidak
diperhatikan. Selanjutnya untuk tampilan hf (1), f (2), f (3), ...i maka urutan
diperhatikan. Tampilan hf (1), f (2), f (3), ...i = hf1 , f2 , f3 , ...i = hfn in∈N
disebut barisan yang dibangun oleh fungsi f .

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 4 / 10



1
Grak Barisan n n∈N


1
Barisan dikatakan memiliki limit 0 atau konvergen ke 0 dan
n n∈N
1 1


dapat ditulis
n n∈N 7−→ 0 atau lim = 0.
n7−→∞ n

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 4 / 10


Grak Barisan h2n + 1in∈N

Grak h2n + 1in∈N seragam dan tidak menghampiri bilangan manapun.


Hal tersebut menunjukkan bahwa h2n + 1in∈N 7−→ +∞ atau
lim (2n + 1) = +∞.
n7−→∞

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 4 / 10


(−1)n
D E
Grak Barisan 2 + n n∈N

(−1)n
D E
Grak 2 + n menghampiri suatu bilangan L = 2 apabila
n∈N
(−1)
lim 2 + (−n1) = 2.
D n
E  n

n 7−→ +∞, sehingga 2 + n 7−→ 2 atau
n∈N n7−→∞

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 4 / 10


Denisi Limit Barisan Secara Formal

Denition (Limit Barisan)

Dipunyai barisan hfn i. Barisan hfn i dikatakan konvergen ke L, ditulis

lim fn = L ⇔ ∀ ε > 0,∀ N ∈ N sehingga |fn − L| < ε apabila n>N


n7−→∞

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 5 / 10


Denisi Limit Fungsi
Limit Fungsi Secara Intuitif
Secara umum, limit fungsi ditulis dengan L = lim f (x) yang dibaca
x7−→a
dengan Limit fungsi f untuk x mendekati a bernilaiL ,secara intuitif,
berarti nilai f (x) dekat dengan L apabila nilai x dekat dengan a. Perlu
diperhatikan (1) Titik a tidak perlu berada di Df , dan (2) Pada kasus a di
Df , nilai f (a) tidak perlu ada.

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 5 / 10


Denisi Limit Secara Formal
Denition (Limit Secara Formal)

lim f (x) = L berarti bahwa ∀ ε > 0,∃ δ > 0 3untuk 0 < |x − a| < δ maka
x7−→a
|f (x) − L|< ε.

Pernyataan nilai f (x) dekat dengan nilai L dapat dinyatakan dengan


|f (x) − L| < ε. Pernyataan variabel x dekat dengan a dapat dinyatakan
dengan 0 < |x − a| < δ .

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 6 / 10


Teorema Dasar Limit
Theorem (A)

Jika x, a, c ∈ R maka:

1 lim c = c .
x7−→a
2 lim x = a.
x−→a
3 lim kf (x) = k. lim f (x).
x−→a x−→a
4 lim [f (x) + g (x)] = lim f (x) + lim g (x).
x−→a x−→a x−→a
5 lim [f (x) − g (x)] = lim f (x) − lim g (x).
x−→a x−→a x−→a
6 lim [f (x).g (x)] = lim f (x). lim g (x).
x−→a x−→a x−→a
lim f (x)
7 f (x) x−→a
lim = dengan syarat lim g (x) 6= 0.
x−→a g (x) lim g (x)
x−→a x−→a
h in
8 lim [f (x)]n = lim f (x) .
x−→a x−→a
p q
9 lim n f (x) = n lim f (x) dengan syarat lim f (x) > 0 jika n bilangan genap.
x−→a x−→a x−→a

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 6 / 10


Theorem (B)

Teorema Substitusi:
Jika f adalah fungsi polinomial atau fungsi rasional maka

lim f (x) = f (c)


x7−→c

dengan syarat f (c) terdenisi. Pada kasus dari fungsi rasional, ini berarti
bahwa nilai dari penyebut pada x = c tidak sama dengan nol.

Theorem (C)

Teorema Lanjutan
Jika f (x) = g (x) untuk setiap x pada interval terbuka yang memuat
bilangan c , selain pada c , dan jika lim g (x) ada maka lim f (x) ada dan
x7−→c x7−→c
lim f (x) = lim g (x).
x7−→c x7−→c
Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 6 / 10
Theorem (D)

Teorema Apit
Misalkan f , g , dan h adalah fungsi yang memenuhi f (x) ≤ g (x) ≤ h(x)
untuk setiap x 7−→ c , selain dari x = c , jika lim f (x) = lim h(x) = L
x7−→c x7−→c
maka lim g (x) = L.
x7−→c

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 7 / 10


Limit Fungsi Trigonometri

Theorem (A)

Limit fungsi trigonometri


Untuk setiap bilangan riil c ∈ Df , berlaku

1 lim sin t = sin c


t7−→c
2 lim cos t = cos c
t7−→c
3 lim tan t = tan c
t7−→c
4 lim csc t = csc c
t7−→c
5 lim sec t = sec c
t7−→c
6 lim cot t = cot c
t7−→c

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 7 / 10


Theorem (B)

Spesial Limit Trigonometri


1 lim sin t = 1
t7−→0 t
2 lim tan t = 1
t7−→0 t
3 lim 1−cos
t
t
=0
t7−→0

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 8 / 10


Limit Sepihak
|x|
Dipunyai f : R − {0} −→ R dimana f (x) = x .

Dari gambar di atas, diperoleh informasi lim f (x) = 0 6= 1 = lim + f (x),


x−→0− x−→0
sehingga dapat dikatakan lim f (x) tidak ada. Dengan menggunakan
x−→0
denisi limit juga dapat ditunjukkan bahwa lim f (x) tidak ada.
x−→0

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 8 / 10


Denition (Limit Sepihak)

lim f (x) = L ⇐⇒ ∀ ε > 0∃ δ > 0 3 0 < x − c < δ =⇒ |f (x) − L| < ε.


x−→c +

lim f (x) = L ⇐⇒ ∀ ε > 0∃ δ > 0 3 0 < x − c < δ =⇒ |f (x) − L| < ε.


x−→c +

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 9 / 10


Latihan Soal

BARISAN BILANGAN
1 Barisan h1, 2, 3, ...i merupakan barisan bilangan yang dibangun oleh
fungsi ...
1
2 Barisan yang dibangun oleh fungsi f : N 7−→ R dengan f (n) = n
adalah ....

3 Barisanh(−1)n in∈N adalah ....


1
(−1)n . n+
 
4 Tentukan lim
n7−→∞ n
1
5 Buktikan bahwa lim = 0.
n7−→∞ n
2n−1
6 Buktikan bahwa lim = 2.
n7−→∞ n+2

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 9 / 10


DEFINISI LIMIT
1 Buktikan bahwa lim (3x − 7) = 5.
x7−→4

2 Buktikan bahwa lim x = 2.
x7−→4
3 Buktikan bahwa lim x 2 = 4.
x7−→2
4 Buktikan bahwa jika |f (x)| < B untuk |x − a| < 1 dan lim g (x) = 0,
x7−→a
maka lim f (x).g (x) = 0.
x7−→a
5 Misalkan f dan g adalah fungsi sehingga 0 ≤ f (x) ≤ g (x) untuk
setiap x yang dekat dengan c. Buktikan jika lim g (x) = 0 maka
x7−→c
lim f (x) = 0.
x7−→c

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 9 / 10


TEOREMA DASAR LIMIT
1 Gunakan Teorema A untuk menyelesaikan limit di bawah ini!
 2
 2
 3
13
a) lim√ 2x + 1 7x + 13 b) lim 2t + 15
x7−→ 2 t7−→−2

2 Tentukan indikasi bahwa limit tersebut ada atau tidak ada. Gunakan
operasi aljabar untuk menyelesaikan limit di bawah ini.

lim x 2 −4 x 2 −2x−3 u 2 −ux+2u−2x


2
a) b) lim x+1 c) lim
x7−→2 x +4 x7−→−1 u7−→−2 u 2 −u−6

3 Tentukan limit di bawah ini jika lim f (x) = 3 dan lim g (x) = −1.
x7−→a x7−→a

f 2 (x) + g 2 (x) lim [f (u) + g (u)]3


p
a) lim b)
x7−→a u7−→a
f (x)−f (2)
4 Tentukan lim x−2 untuk fungsi f berikut ini.
x7−→2
1
a) f (x) = 3x 2 b) f (x) = x c) f (x) = 3x 2 + 2x + 1
5 Buktikan Teorema
h A.6
i
1 1
6 Buktikan lim g (x) = lim g (x) .
x7−→c x7−→c
Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 9 / 10
7 Buktikan lim f (x) = L ⇐⇒ lim [f (x) − L] = 0.
x7−→c x7−→c
8 Buktikan lim f (x) = 0 ⇐⇒ lim |f (x)| = 0.
x7−→c x7−→c
9 Buktikan lim |x| = |c|.
x7−→c
10 Tentukan contoh untuk menunjukkan bahwa, jika
1 lim [f (x) + g (x)] ada maka belum tentu lim f (x) atau lim g (x)
x7−→c x7−→c x7−→c
ada.

2 lim [f (x).g (x)] ada maka belum tentu lim f (x) atau lim g (x) ada.
x7−→c x7−→c x7−→c

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 9 / 10


LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI
sin 2x
1 Tentukan lim x
x−→0
2 Tentukan lim x+sin 3x
x−→0 2x−tan x
1−cos x
3 Tentukan lim
x−→0 x. sin x

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 9 / 10


LIMIT SEPIHAK

(
x + 1 ,x < 0
1 Dipunyai f : [−1, 3] −→ R dengan f (x) = . Buatlah
x2 ,x ≥ 0
sketsa graknya dan tentukan lim f (x).
x−→0

2 Dipunyai f : [−1, 3] −→ R dengan f (x) = kxk. Tentukan:

a) lim f (x) b) lim f (x) c) lim f (x)


x−→1+ x−→1− x−→2

(x − 3)2 − 1 , x < 1
(
3 Dipunyai f (x) = . Hitunglah lim f (x).
−x + 4 ,x ≥ 1 x−→4
Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 10 / 10
Daftar Pustaka

1 Chotim, M. 2008. Kalkulus 1. Departemen Matematika FMIPA


UNNES.

2 Stewart, James. 2012. Calculus. 7


ed . Brooks/Cole: USA

3 Varberg, Purcell, Rigdon. 2008. (Diterjemahkan olej I Nyoman Susila,


Ph.D). Kalkulus. ed jilid 1. Jakarta: Erlangga.
9

Ridho Ananda (ITTP) Pertemuan 3 14/08/2018 10 / 10

Anda mungkin juga menyukai