Anda di halaman 1dari 2

Kepuasan Pelanggan

1. Apa yang yayasan pahami tentang pelanggan pendidikan?


2. Siapa saja yang termasuk sebagai pelanggan jasa pendidikan di YPPK?
3. Selama ini apakah pelanggan turut terlibat dalam memberi masukan tentang mutu?
4. Pentingkah kepuasan pelanggan?

Kepemimpinan

1. Apakah pimpinan di setiap jenjang terlibat secara aktif dan konsisten dalam mendorong
pencapaian visi-misi dan instrument/pendekatan apa yang digunakan dalam tugas ini?

Pelibatan karyawan

1. Apakah guru, staf admin, tenaga-tenaga pembantu turut dilibatkan dalam proses pengambilan
keputusan?

Pendekatan proses

1. Bagaimana desain proses pengembangan mutu pendidikan di Yayasan?


2. Siapa saja yang terlibat di dalamnya?

Pendekatan system pada manajemen (integrasi dan keterhubungan)

1. Bagaimana cara membangun hubungan dan koordinasi antar departemen/bidang untuk


mencapai tujuan?
2. Apakah yayasan memiliki panduan kerja dari setiap komponen yayasan?
3. Apa standar pelayanan minimal yang diterapkan di yayasan
4. Dalam menghadapi masalah, apakah yayasan memiliki format pemecahan masalah di setiap
jenjang?

Perbaikan berkelanjutan

1. Apa prinsip yang diterapkan saat menemui kendala dalam pengembangan mutu? Perubahan
radikal ataukah perbaikan berkelanjutan?
2. Kapan biasanya proses perbaikan terhadap kelemahan yang ditemui dilakukan? Apakah
teragenda ataukah mengalir begitu saja?

Pendekatan fakta dalam pengambilan keputusan

1. Apakah yayasan membuat pengukuran dengan mengacu pada data?


2. Bagaimana cara yayasan memperoleh data?
Hubungan yang saling menguntungkan dengan pemasok

1. Bagaimana yayasan membangun relasi dengan sekolah-sekolah jenjang dibawah dan


sesudahnya, bahkan stakeholder lain, termasuk perusahaan terkait dengan SMK?

Anda mungkin juga menyukai