Anda di halaman 1dari 2

BAB I.

PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUSKESMAS

Standar 1.2 Akses dan Pelaksanaan Kegiatan


Strategi perbaikan yang berkesinambungan diterapkan agar penyelenggaraan pelayanan tepat waktu, dilakukan secara profesional dan memenuhi kebutuhan dan
harapan masyarakat, serta tujuan Puskesmas.
Kriteria 1.2.2 Seluruh jajaran Puskesmas dan masyarakat memperoleh informasi yang memadai tentang kegiatan-kegiatan Puskesmas sesuai dengan perencanaan yang disusun.
1. Pokok Pikiran Pelayanan yang disediakan oleh Puskesmas perlu diketahui oleh masyarakat sebagai pengguna pelayanan, oleh lintas program, dan sektor terkait untuk meningkatkan
kerjasama, saling memberi dukungan dalam penyelenggaraan upaya kesehatan dan upaya lain yang terkait dengan kesehatan untuk mengupayakan pembangunan
berwawasan kesehatan

Narasi

Dokumen yang 2016 2017 Observasi


Kode Proses Kegiatan
Elemen penilaian harus Dokumen terkait dan
dokumen 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
disediakan wawancara
1.2.2 1. Masyarakat dan 1 Tersedia rekam
pihak terkait baik bukti pemberian
lintas program informasi tentang
maupun lintas tujuan, sasaran,
sektoral mendapat tugas pokok dan
informasi yang fungsi serta
memadai tentang kegiatan
tujuan, sasaran, puskesmas
tugas pokok, fungsi kepada lintas
dan kegiatan sektor (DUN)
Puskesmas 2 Tersedia rekam
bukti pemberian
informasi tentang
tujuan, sasaran,
tugas pokok dan
fungsi serta
kegiatan
puskesmas
kepada
pasien/keluarga
pasien (DUN)

3 Tersedia rekam
bukti pemberian
informasi tentng
tujuan, sasaran,
tugas pokok dan
fungsi serta
kegiatan
puskesmas
kepada lintas
program (DUN)

2. Ada penyampaian 1 Tersedia rekam


informasi dan bukti evaluasi dan
sosialisasi yang jelas rencana tindak
dan tepat berkaitan lanjut terhadap
dengan program kegiatan di 1.2.2.
kesehatan dan EP 1 (lintas sektor)
pelayanan yang 2 Tersedia rekam
disediakan oleh bukti evaluasi dan
Puskesmas kepada rencana tindak
masyarakat dan lanjut terhadap
pihak terkait. kegiatan di 1.2.2.
EP 1
(pasien/keluarga
pasien)
3 Tersedia rekam
bukti evaluasi dan
rencana tindak
lanjut terhadap
kegiatan di 1.2.2.
EP 1 (lintas
program)

Anda mungkin juga menyukai